Anda di halaman 1dari 20

HALAMAN SAMPUL

PROPOSAL PROGRAM KREATIVITAS MAHASISWA


KERUPUK UYEL SADAP (RASA DAUN PEPAYA) Carica papaya

BIDANG KEGIATAN:
PKM KEWIRAUSAHAAN

Disusun Oleh:

NI KADEK DWI PUSPITA M (G70117152)


NUR INDAH SARI (G70117172)
PUTU AYU NUGRAH ANANTA (G70117185)

UNIVERSITAS TADULAKO
PALU 2019
LEMBAR PROPOSAL PK

M-KEWIRAUSAHAAN
DAFTAR ISI
HALAMAN SAMPUL ...................................................................................................... iii
PENGESAHAN USULAN PKM KEWIRAUSAHAAN .................................................. iv
DAFTAR ISI....................................................................................................................... v
RINGKASAN .................................................................................................................... vi
BAB I. PENDAHULUAN .................................................................................................. 1
1.1 Latar Belakang .................................................................................................... 1
1.2 Tujuan Program .................................................................................................. 1
1.3 Ruang Lingkup.................................................................................................... 1
1.4 Luaran ................................................................................................................. 2
BAB 2. GAMBARAN UMUM RENCANA USAHA ....................................................... 3
2.1 Deskripsi Produk ................................................................................................. 3
2.2 Keunggulan Produk ............................................................................................ 3
2.3 Perolehan Bahan Baku ........................................................................................ 3
2.4 Perencanaan Tempat dan Strategi Pemasaran ..................................................... 3
2.5 Promosi dan Media Promosi ............................................................................... 4
2.6 Analisa Finansial Produk .................................................................................... 4
2.7 Hasil Usaha (HU) ................................................................................................ 5
BAB 3. METODE PELAKSANAAN ................................................................................ 6
3.1 Pelaksanaan Kegiatan ......................................................................................... 6
BAB 4. BIAYA DAN PENJADWALAN .......................................................................... 9
4.1 Anggaran Biaya .................................................................................................. 9
4.2 Jadwal Kegiatan .................................................................................................. 9
DAFTAR PUSTAKA ....................................................................................................... 10
Lampiran 1. Biodata Ketua dan Anggota, Biodata Dosen Pembimbing ........................... 11
Lampiran 2. Justifikasi Anggaran Kegiatan ...................................................................... 13
Lampiran 3.Susunan Organisasi Tim dan Pembagian Tugas............................................ 15
Surat Pernyataan Ketua Kewirausahaan ............................Error! Bookmark not defined.

iii
RINGKASAN

Kerupuk adalah makanan ringan yang dibuat dari adonan tepung tapioka.
Kerupuk dibuat dengan mengukus adonan sebelum dipotong atau dicetak,
kemudian dikeringkan di bawah sinar matahari dan digoreng dengan minyak
goreng panas. Kerupuk bertekstrur garing dan renyah sehingga dijadikan sebagai
pelengkap makanan.

Jenis kerupuk yang paling umum di jumpai di Indonesia adalah kerupuk


bawang, maupun kerupuk ikan ataupun udang. Banyak inovasi produksi krupuk
sayur dengan pertimbangan kerupuk jenis ini memiliki kandungan gizi yang tinggi
karena terbuat dari campuran extract sayuran segar.
Dalam kegiatan ini kami memilih PKM-Kewirausahaan terkait olahan
makanan yaitu KERUPUK UYEL SADAP (Rasa Daun Pepaya) yang bertujuan
untuk mengembangkan pola hidup sehat melalui produk makanan, serta membuka
peluang usaha makanan dengan bahan tambahan daun pepaya. Daun pepaya
memiliki banyak manfaat bagi kesehatan, namun banyak masyarakat yang tidak
menyukai olahan masakan dari daun pepaya dikarenakan rasanya yang pahit. Maka
dari itu kami mencoba mengembangkan inovasi terbaru terkait teknik pengolahan
yang benar pada daun pepaya sehingga olahan tersebut akan di sukai masyarakat
dengan mempertimbangkan mutu kualitas dan harga yang terjangkau bagi
masyarakat.

iv
1

BAB I. PENDAHULUAN
1.1 Latar Belakang
Kerupuk adalah salah satu makanan ringan yang banyak digemari oleh
penduduk di Indonesia. Kerupuk dikonsumsi sebagai makanan selingan atau
pelengkap lauk. Sifat-sifat kerupuk yang digemari terutama kerenyahannya,
selain itu juga cita rasanya. Jenis kerupuk sangat banyak, umumnya dibuat
dari bahan dasar pati tapioka atau pati sagu.
Jenis kerupuk dapat digolongkan atas dua jenis, yaitu kerupuk berprotein
dan kerupuk tidak berprotein. Mulanya kerupuk dikonsumsi oleh sebagian
besar orang karena rasanya yang enak, selain itu beberapa jenis kerupuk
berprotein biasanya ditambah dengan hasil laut (udang atau ikan) untuk
meningkatkan nilai gizi kerupuk serta memanfaatkan bahan pangan hewani
yang mudah rusak.
Semakin berkembangnya produk pangan di pasaran saat ini, maka mulai
banyak kerupuk yang tidak hanya ditambah dengan bahan pangan hewani,
tetapi juga dari bahan nabati (kerupuk sayur) yang termasuk dalam jenis
kerupuk tidak berprotein.
KERUPUK UYEL SADAP (Kerupuk Uyel Rasa Daun Pepaya)
merupakan solusi alternatif untuk menarik minat masyarakat terhadap kerupuk
yang bisa memberi dampak kesehatan. Kesan rasa pahit pahit pada daun
pepaya mengakibatkan kurangnya daya tarik masyarakat terhadap olahan
masakan dari daun pepaya. Dengan teknik pengolahan daun pepaya yang benar
maka akan mengurangi rasa pahit pada olahan tanpa mengurangi kandungan
gizi pada daun pepaya.

1.2 Tujuan Program


Adapun tujuan yang ingin dicapai yaitu
a. Menarik kembali minat masyarakat terhadap daun pepaya yang akhir-
akhir ini mulai memudar.
b. Menentukan strategi pemasaran produk Kerupuk Uyel Sadap yang tepat
dan efisien sebagai produk kudapan yang enak, dan bergizi.

1.3 Ruang Lingkup


1. Menjelaskan gambaran umum usaha “Kerupuk Uyel Sadap ( Rasa
Daun Pepaya ) Sebagai Usaha meningkatkan konsumsi masyarakat
terhadap daun pepaya yang memiliki khasiat menyehatkan”.
2. Menjelaskan Jumlah estimasi keuangan dan penjadwalan usaha
Kerupuk Uyel Sadap ( Rasa Daun Pepaya ).
2

1.4 Luaran
Luaran yang diharapkan dari pengajuan proposal kreativitas mahasiswa
bidang kewirausahaan ini adalah :
a. Menghasilkan produk yang bermanfaat bagi kesehatan untuk konsumen.
b. Artikel ilmiah dapat dipublikasikan dalam jurnal Institut Teknologi
Nasional malang dengan kandungan kesehatan ekstrak dari daun
pepaya.
3

BAB 2. GAMBARAN UMUM RENCANA USAHA


2.1 Deskripsi Produk
Kerupuk uyel sadap (kerupuk uyel rasa daun pepaya) merupakan produk
kerupuk dengan campuran daun pepaya. Kerupuk uyel sebagai makanan
pelengkap yang terbuat dari bahan tambahan daun pepaya dan bahan-bahan
dasar pendukung lainnya sebagai berikut:
a. Tepung Tapioka
Tapioka adalah tepung pati yang diekstrak dari umbi singkong.
Tepung tapioka juga mempunyai beberapa sebutan lain, seperti tepung
singkong atau tepung kanji.
b. Tepung Terigu
Tepung terigu adalah partikel padat yang berbentuk butiran halus
atau sangat halus tergantung proses penggilingannya.
c. Bawang putih
Bawang putih merupakan bumbu dapur yang berfungsi pemberi cita
rasa dan aroma yang khas pada makanan.
d. Garam
Garam adalah suatu zat berbentuk padat, kristal, dan berwarna putih
yang merupakan hasil dari laut. Garam memiliki kandungan utama iodium
untuk mencegah berbagai penyakit.
e. Daun pepaya
Daun pepaya merupakan salah satu jenis sayuran yang diolah pada
saat masih muda menjadi makanan yang lezat dan bergizi tinggi. Disamping
dapat diolah menjadi makanan yang lezat, daun pepaya dapat pula dijadikan
obat untuk beberapa jenis penyakit. Konsumsi daun pepaya memiliki
baragam manfaat untuk kesehatan tubuh.

2.2 Keunggulan Produk


Adapun keunggulan Kerupuk Uyel Sadap adalah:
1. Produk menggunakan bahan baku lokal yang mudah didapat.
2. Cita rasa tradisional
3. Sebagai makanan ringan yang bisa dibawa kemana saja.

2.3 Perolehan Bahan Baku


Bahan baku sangat mudah di peroleh di manapun.

2.4 Perencanaan Tempat dan Strategi Pemasaran


Lokasi atau tempat pelaksanaan PKM-Kewirausahaan ini adalah di
pasar. Strategi pemasaran yang akan kami lakukan adalah dengan
menggunakan kemasan menarik dimana mempengaruhi minat pembeli dan
juga membedakan produk ini dengan lainnya, ditambah lagi dengan nama
produk seperti kerupuk uyel sadap ini contohnya.
4

2.5 Promosi dan Media Promosi


Secara umum, dalam memasarkan produk yang baru, maka sektor promosi
merupakan hal yang sangat penting untuk kami perhatikan. Hal-hal yang dapat
dilakukan untuk mempromosikan produk kami yaitu:

a. Penyebaran Informasi Secara Langsung


Dilakukan dengan cara promosi dari lisan ke lisan. Cara promosi
demikian dimulai pada teman-teman kami, dan kalangan mahasiswa
maupun masyarakat.
b. Pemberian Informasi Secara Tidak Langsung
Dilakukan dalam beberapa bentuk kegiatan, diantaranya penyebaran
brosur, penempelan poster produk kerupuk uyel sadap.
c. Melalui Sarana Teknologi Dan Informasi
Memanfaatkan fasilitas internet semakin mudah didapatkan, jadi sudah
hal yang biasa jika memanfaatkan internet sebagai media promosi.

2.6 Analisa Finansial Produk


Kami ini masih dalam skala kecil terlebih dahulu, sambil melihat respon dan
perkembangan dari konsumen di pasar. Maka dari itu pada awal penjualan per-
plastik seharga Rp. 5000 dengan isi 5 kerupuk. Analisis ini bertujuan untuk
menghitung berapa BEP (Break Even Point) yang merupakan keadaan di mana
produk kami tidak mengalami keuntungan maupun kerugian yang didapat jika
harga jual Kerupuk Uyel sadap adalah seharga Rp. 5000/plastik.

𝑇𝑜𝑡𝑎𝑙 𝐵𝑖𝑎𝑦𝑎
Jumlah Plastik =
𝐻𝑎𝑟𝑔𝑎 𝐽𝑢𝑎𝑙
𝑅𝑝 12.500.000
=
𝑅𝑝 5000
= 2500 plastik

Maka total plastik yang harus terjual ± 2300 plastik atau sekitar 28 plastik
perhari dalam masa penjualan 3 bulan, atau dalam satu bulan terjual 840 plastik
kerupuk. Berdasarkan analisis kelayakan baik melalui SWOT dan analisis
finansial maka usaha ini dinyatakan layak untuk dijalankan melihat banyaknya
peluang, kekutan, serta target yang harus dicapai untuk memenuhi
pengembalian modal.
5

2.7 Hasil Usaha (HU)


Cash flow selama sebulan :
Biaya Pemasukan Rp 4.200.000,00
Biaya Pengeluaran Rp 2.417.000,00
Keuntungan Rp 1.783.000,00

Cash flow selama setahun :


Biaya Pemasukan Rp 50.400.000,00
Biaya Pengeluaran Rp 29.004.000,00
Keuntungan Rp 21.396.000,00
6

BAB 3. METODE PELAKSANAAN


3.1 Pelaksanaan Kegiatan
Tahap pelaksanaan kegiatan kewirausahaan ini dirangkum dalam diagram
alir sebagai berikut:

Mulai Pengamatan Pra-Produksi


Lingkungan

Produksi Publikasi

Pasca
Evaluasi
Produksi

Diagram Alir Pelaksanaan Kegiatan

1. Pengamatan Lingkungan
Sebagai awal pendirian suatu usaha, hal yang perlu dilakukan adalah
melakukan pengamatan langsung terhadap lingkungan sekitar kita.
Tujuannya adalah untuk mencari peluang usaha yang sekitarnya nanti
bisa berkembang dengan baik ke depannya.
Dari hasil pengamatan didapatkan bahwa masyarakat dilingkungan
sekitar tempat tinggal kami sangat gemar mengonsumsi kerupuk uyel.
Hal ini akan sangat mungkin bisa mendorong berkembanganya usaha
kami. Oleh karena itu, kami mencoba membuat “Kerupuk Uyel Sadap”
(Rasa Daun Pepaya) yang berasal dari bahan daun pepaya.

2. Pra Produksi
Diisi dengan tahap survei tempat penjualan bahan baku dan
peralatan yang berkualitas dan berbahan nabati.
a. Tahap Perencanaan, meliputi;
1) Survey Pasar, yang dilakukan sebagai langkah awal dalam
memulai sebuah usaha.
2) Melakukan studi kelayakan dilakukan untuk mengetahui
apakah ini memiliki prospek yang menguntungkan dan
memiliki prospek jangka panjang.
7

b. Tahap Persiapan
1) Dalam penyediaan tempat serta sarana dan prasarana untuk
menunjang proses produksi.
2) Persiapan dan pengadaan bahan baku serta peralatan untuk
langkah awal melalui suatu usaha.
c. Tahap Pengadaan Produk
1) Pembuatan sampel barang diperlukan sebagai langkah awal
untuk mengetahui kualitas suatu produk.
d. Evaluasi
1) Evaluasi ini berguna untuk memperbaiki produk sebelum
dilakukan produksi masal dan dipasarkan.

3. Produksi
Dalam pembuatan “Kerupuk Uyel Sadap” (Rasa Daun Pepaya) dari
bahan tambahan Daun Pepaya ini kami akan melakukan kerja sama
dengan pedagang pepaya sekitarnya. Proses produksi merupakan
kegiatan inti dari dari aktivitas wirausaha, kegiatan produksi memiliki
beberapa tahapan persiapan bahan baku, kegiatan pengolahan dan
pembuatan produk, sampai pengemasan.

4. Publikasi, Promosi dan Pemasaran Produk


2) Promosi dilakukan dengan tujuan untuk mengenalkan
produk kepada konsumen.
3) Publikasi dilakukan secara langsung melalui lisan maupun
secara tidak langsung melalui tulisan (pamflet), website dan
media sosial lainnya. Dengan logo sebagai berikut.

Gambar 3.1 Logo Pemasaran Kerupuk Uyel Sadap


4) Pemasaran, produk yang dihasikan dapat dipasarkan kepada
konsumen. Pemasaran harus memperhatikan segmentasi
konsumen, dan segmentasi lokasi pemasaran serta kegiatan
promosi.
8

5. Pasca Produksi (Analisa Data)


Tahap pelaporan atau tahapan akhir adalah kegiatan pelaporan yang
berada ada tahap pasca produksi. Tahapan pelaporan berisikan laporan
data kegiatan mulai dari tahap pra produksi, produksi, hingga pemasaran
dan pencapaian target serta keuntungan penjualan. Tahapan pelaporan
ditujukan untuk mengetahui rangkaian kegiatan usaha dan keuntungan
yang didapat, sehingga diperoleh data yang akurat sebagai bahan
evaluasi.
6. Evaluasi
Tahap akhir pada pelaksanaan usaha Kerupuk Uyel Sadap (Rasa
Daun Pepaya) adalah tahap evaluasi. Dimana tahapan ini dilakukan uji
kelayakan lagi, apakah usaha ini layak atau tidak untuk dilanjutkan.
9

BAB 4. BIAYA DAN PENJADWALAN


4.1 Anggaran Biaya
Ringkasan Anggaran Biaya
No Jenis Pengeluaran Biaya (Rp)
1 Peralatan penunjang Rp 2.283.000
2 Bahan habis pakai Rp 1.111.200
3 Perjalanan Rp 655.800
4 Lain-lain Rp 1.450.000
Jumlah Rp 12.500.000
Tabel 4.1 Ringkasan Anggaran Biaya

4.2 Jadwal Kegiatan


Jadwal Kegiatan Penelitian
Bulan ke
No Kegiatan
1 2 3 4 5
1 Pengamatan Lingkungan X
2 Pra-Produksi X X
3 Produksi X X X
Publikasi, Promosi, dan Pemasaran Produk
4 X X X

5 X X
Pasca Produksi (Analisis Data) dan Pelaporan
6 Evaluasi X
Tabel 4.2 Jadwal Kegiatan Penelitian
10

DAFTAR PUSTAKA

Jurnal penelitian sejarah dan budaya, Volume 6, Masalah 2-3, 2014, Balai Pelesta-
rian Sejarah dan Nilai Tradisional Bandung, Departemen Kebudayaan dan
Pariwisata, Bandung.
Mahakarya Kuliner 5000 Resep Makanan & Minuman di Indonesia dengan Rasio
( Perbandingan Dasar ) Bumbu dan Bahan, 2010, Kerupuk Gurih, PT Gra-
media Pustaka Utama, Jakarta.

Panganan Khas Bangka Belitung, 2008, Kerupuk Bangka, PT Gramedia Pustaka,


Jakarta.

Pembuatan Aneka Kerupuk, 2002, Teknologi Non-Budi Daya E CXIV/829/2002,


Wisma Hijau, Depok.

Teknologi Bahan Pangan, 2005, Kerupuk Udang Sidoarjo, Penerbit KANISIUS,


Yogyakarta.
11

Lampiran 1. Biodata Ketua dan Anggota, Biodata Dosen Pembimbing

Lampiran 11.1. Biodata Ketua, Anggota, dan Dosen pendamping


Lampiran 11.2.1 Biodata Ketua dan Anggota
A. Identitas Diri

1. Nama Lengkap NI KADEK DWI PUSPITA M

2. Jenis Kelamin Perempuan

3. Program Studi Farmasi

4. NIM G70117152
5. Tempat dan Tanggal Lahir Tolai, 28 Maret 1999
6. E-mail npuspitamardiani@gmail.com
7. Nomor Telepon/HP 082292606009
B. Kegiatan kemahawsiswaan yang sedang atau pernah diikuti

No Jenis Kegiatan Status dalam Waktu dan


kegiatan Tempat
1.
2.
3.
C. Penghargaan yang pernah diterima
Pihak pemberi
No Jenis penghargaan Tahun
penghargaan
1. Tidak ada Tidak ada Tidak ada
2. Tidak ada Tidak ada Tidak ada
D. Identitas Anggota 1

1. Nama Lengkap NUR INDAH SARI

2. Jenis Kelamin Perempuan

3. Program Studi Farmasi

4. NIM G70117172
5. Tempat dan Tanggal Lahir Palu, 2 November 1999
6. E-mail nurindahsariicha@gmail.com
7. Nomor Telepon/HP 085397338660
E. Kegiatan kemahawsiswaan yang sedang atau pernah diikuti

No Jenis Kegiatan Status dalam Waktu dan


kegiatan Tempat
12

1. Bakti sosial Anggota Sabtu,


05/01/2019,
Farmasi Untad
F. Penghargaan yang pernah diterima
Pihak pemberi
No Jenis penghargaan Tahun
penghargaan
1. Tidak ada Tidak ada Tidak ada
2. Tidak ada Tidak ada Tidak ada
G. Identitas Anggota 2

1. Nama Lengkap Putu Ayu Nugraha Ananta

2. Jenis Kelamin Perempuan

3. Program Studi Farmasi

4. NIM G701170185
5. Tempat dan Tanggal Lahir Tirtasari, 4 Januari 2000
6. E-mail Putuayuananta470@gmail.com
7. Nomor Telepon/HP 085397232947
H. Kegiatan kemahawsiswaan yang sedang atau pernah diikuti

No Jenis Kegiatan Status dalam Waktu dan


kegiatan Tempat
1.
2.
3.
I. Penghargaan yang pernah diterima
Pihak pemberi
No Jenis penghargaan Tahun
penghargaan
1. Tidak ada Tidak ada Tidak ada
2. Tidak ada Tidak ada Tidak ada

Semua data yang saya isikan dan tercantum dalam biodata ini adalah benar dan
dapat dipertanggungjawabkan secara hukum. Apabila di kemudian hari ternyata
dijumpai ketiaksesuaian dengan kenyataanya, saya sanggup menerima sanksi.
Demikian biodata ini saya buat dengan sebenarnya untuk memenuhi salah satu
persyaratan dalam pengajuan PKM-X

Palu,09-01-2019
Ketua/Anggota Tim
13

Lampiran 2. Justifikasi Anggaran Kegiatan


Harga Satuan
A. Jenis Perlengkapan Volume Nilai (Rp)
(Rp)
 Kompor gas 1 buah 220.000 220.000
 LPG 1 buah 18.000 18.000
 Wajan 1 buah 100.000 100.000
 Alat Peniris Minyak 1 buah 1.100.000 1.100.000
 Mesin Giling Bahan  1 buah 1.200.000 1.200.000
 Mesin Pencetak 1 buah 6.200.000 6.200.000
 Mixer 1 buah 300.000 300.000
 Alat Pengukus 1 buah 110.000 110..000
 Timbangan 1 buah 200.000 200.000
 Plastik 10 buah 3500 350.000

 SUB TOTAL ( Rp. ) 9.283.000

Harga Satuan
B. Bahan Habis Pakai Volume Nilai (Rp)
(Rp)
1. Tepung Tapioka  25 kg 11.000 110.000
2. Tepung Terigu 25 kg 25.000 625.000
3. Bawang Putih 1/2 kg 26.000 26.000
4. Bawang Merah 1/2 kg 20.000 20.000
5. Ketumbar Bubuk 3 sdt 5.000 5000
6. Merica Bubuk 1/4 sdt 5200 5200
7. Pengembang 1 sdt 5000 5000
8. Air Matang
9. Minyak Goreng  5 liter 10.000 50.000
10. Daun Pepaya 6 kg 10.000 60.000
11. Bahan Tambahan 40.000 40.000

 SUB TOTAL ( Rp. ) 1.111.200

Harga Satuan
C. Perjalanan Volume Nilai (Rp)
(Rp)
1. Perjalanan
pembelian bahan
6 46300 277800
baku dan
perlengkapan
14

2. Perjalanan ke
6 18000 108000
percetakan

3. Perjalanan anggota
6 45000 270000
untuk memasarkan 


 SUB TOTAL ( Rp. ) 655.800

Harga Satuan
D. Lain-lain Volume Nilai (Rp)
(Rp)
1. Sewa mobil
mengangkut alat dan 2 100000 200000
bahan
2. Jasa desain  1 200000 200000
3. Uji coba produk  1 100000 100000
4. Biaya publikasi  1 500000 500000
5. Biaya pengadaan
1 300000 300000
laporan
6. Biaya pemakaian
3 50000 150000
pulsa 
7. Biaya listrik  3 100000 300000
 SUB TOTAL ( Rp. ) 1.450.000
TOTAL ( 1 + 2 + 3 + 4 ) 12500000
Dua Belas Juta Lima Ratus Ribu Rupiah
15

Lampiran 3.Susunan Organisasi Tim dan Pembagian Tugas


Alokasi
Program Bidang
No Nama / NIM Waktu Uraian Tugas
Studi Ilmu
(Jam/Minggu)
Ketua
Pelaksana
Ni Kadek Dwi Kewirausahaan
1 S1 FARMASI FARMASI 10 Jam
Puspita M
Membuat desain
untuk promosi
dan pemasaran
Mengatur
manajemen
Pemasaran
Membuat atau
2 Nur Indah Sari S1 FARMASI FARMASI 7 Jam
memproduksi
produk Kerupuk
Uyel Sadap

Bendahara dan
Putu Ayu membuat atau
3 7 jam
Nugraha Ananta S1 FARMASI FARMASI Memproduksi
produk
16

Anda mungkin juga menyukai