Anda di halaman 1dari 8

DAMPAK DARI PENGGUNAAN ROKOK

Semua orang pasti mengenal nama rokok, dari anak kecil sampai orang
dewasa. Dampak penggunaan rokok sangat bahaya bagi organ tubuh kita.
Beberapa banyak penyakit yang terkandung dalam satu batang rokok dan bisa
sebabkan kematian. Untuk itu, kita harus hati-hati dengan pergerakkan rokok di
negara kita ini.
Menurut Prof. Dr, irwan masaid M.KES, “Penggunaan rokok didalam
negeri kita kini mencapai 0,8%. Jadi, rata-rata penghuni di Indonesia ini
semuanya mempunyai penyakit rokok, dari anak yang berumur 0-15 tahun pun
sudah menggunakan barang tersebut. Apakah ada tanggapan dari pemerintah
untuk upaya penutupan pabrik rokok di Indonesia!”
Negeri kita berada dalam urutan sepuluh besar dalam penggunaan rokok.
Pemerintah sudah mengeluarkan peraturan-peraturan tempat yang dilarang
merokok supaya orang lain yang tidak merokok dan tidak kena penyakit akibat
dari asap rokok. Apakah pemerintah kurang tepat dalam antispasi atau masyarakat
sendiri yang tidak mempunyai aturan-aturannya?
Merokok memang sudah membudayakan di Indonesia. Sebagian
msyarakat pun sudah membudaya rokok dan mendukung adanya rokok. Hal ini
terbukti banyak sekali masyarakat pengguna rokok, bahkan rokok pun dijadikan
tempat usaha dalam mencari nafkah, khususnya para gelandangan yang mencari
uang dengan mengambil sisa batang rokok yang dibuang Inilah kekuatan rokok,
yang tidak mereka sadari sudah bahayakan dirinya dan masyarakat lain.
Penyakit-penyakit yang terkandung dalam rokok sangat bahaya bagi
perokok ataupun di sekitarnya. Jadi marilah kita sama-sama membangun negeri
kita supaya bebas dari penyakit (perokok), sehingga menjadikan kader-kader
bangsa yang cerdas dan sehat.
DAMPAK DARI (hilangkan) PENGGUNAAN ROKOK

Semua orang pasti mengenal nama (hilangkan)rokok, (Mulai) dari anak


kecil-(anak) sampai (hingga) orang dewasa. Dampak penggunaan rokok sangat
(ber)bahaya bagi organ (hilangkan) tubuh kita(hilangkan). Beberapa banyak
(banyak hilangkan) penyakit yang(hilangkan) terkandung (di)dalam satu
batang(sebatang) rokok dan bisa (dapat) (menye)sebabkan kematian. Untuk itu
(Oleh sebab itu), kita (se)harus(nya) (ber)hati-hati dengan pergerakkan
(peredaran/penyebaran) rokok di negara kita (hilangkan) ini.
Menurut Prof. Dr, irwan masaid M.KES (Prof. Dr. Irwan Masaid,
M.Kes), “Penggunaan rokok (di dalam) negeri (negara) kita (hilangkan) kini
mencapai 0,8%. Jadi, rata-rata penghuni (penduduk/masyarakat) di (hilangkan)
Indonesia ini (hilangkan) semuanya mempunyai (terkena/menghidap) penyakit
rokok, (Mulai) dari anak yang berumur (berusia) 0 (sampai dengan/hingga) 15
tahun pun sudah(telah) menggunakan barang (rokok) tersebut. Apakah ada
tanggapan dari pemerintah untuk (dalam) upaya (mengupayakan) penutupan
pabrik rokok di Indonesia(?)”
Negeri (negara) kita (Indonesia) berada (di/pada) dalam urutan sepuluh
besar dalam (hilangkan) penggunaan rokok. Pemerintah sudah (telah)
mengeluarkan(menetapkan) peraturan (beberapa/dihilangkan)-peraturan
(tentang/mengenai) tempat yang dilarang merokok supaya (agar) orang
lain(hilangkan) yang tidak merokok dan (hilangkan) tidak (dapat)
(ter/terserang) kena penyakit akibat (yang disebabkan) dari(hilangkan) asap
rokok. Apakah pemerintah kurang tepat dalam (meng)antis(i)pasi atau masyarakat
sendiri(-nya) yang tidak mempunyai (mematuhi) aturan-aturan (peraturan)
nya (tersebut)?
Merokok memang sudah membudayakan (dihilangkan) di Indonesia.
Sebagian m(a)syarakat pun(hilangkan) sudah membudaya rokok dan
mendukung adanya rokok. Hal ini terbukti (,) banyak sekali (hilangkan)
masyarakat pengguna rokok, bahkan rokok pun dijadikan tempat usaha dalam
mencari nafkah, khususnya para gelandangan (tunawisma) yang (dalam)
mencari uang dengan mengambil (memungut) sisa batang(puntung) rokok
yang dibuang (hilangkan)(.) Inilah kekuatan rokok, yang tidak(tanpa) mereka
(hilangkan) (di)sadari sudah(telah) (mem)bahayakan dirinya dan masyarakat
(orang) lain.
Penyakit (Beberapa)-penyakit yang terkandung(terdapat) (di) dalam
rokok sangat (ber)bahaya bagi perokok ataupun (maupun)
(masyarakat/lingkungan) di (hilangkan) sekitarnya. Jadi(,) marilah kita
(hilangkan) (ber)sama-sama membangun negeri (negara) kita (hilangkan)
supaya (agar) (ter)bebas dari penyakit (rokok), sehingga menjadikan
(menghasilkan/menciptakan) kader-kader (generasi/pribadi/hilangkan) bangsa
yang cerdas dan sehat.
Nama : Nabilah Fairuza
Prodi :S1 Farmasi (Pagi)

DAMPAK PENGGUNAAN ROKOK


S PEL
Semua orang pasti mengenal rokok, mulai dari anak-anak hingga orang
S P O KONJ S K
dewasa. Dampak penggunaan rokok sangat berbahaya bagi tubuh. Beberapa
S P K S
penyakit terkandung didalam sebatang rokok dan dapat menyebabkan kematian.
P K O P O
Oleh sebab itu, kita seharusnya berhati-hati dengan peredaran rokok di negara ini.
K P K P O K
Menurut Prof. Dr. Irwan Masaid, M.Kes, “Penggunaan rokok di dalam
S P O K
negara kini mencapai 0,8%. Jadi, rata-rata penduduk Indonesia semuanya
P O K S P
menghidap penyakit rokok, mulai dari anak yang berusia 0 hingga 15
O KONJ S P K
tahun pun telah menggunakan rokok tersebut. Apakah ada tanggapan dari
P O S
pemerintah dalam mengupayakan penutupan pabrik rokok di Indonesia?”
P PEL K
Negara Indonesia berada di dalam urutan sepuluh besar penggunaan
S P K P
rokok. Pemerintah telah menetapkan peraturan mengenai tempat yang dilarang
O S P O S P
merokok agar orang yang tidak merokok tidak dapat terkena penyakit yang
K S P O K
disebabkan asap rokok. Apakah pemerintah kurang tepat dalam mengantisipasi
O S P
atau masyarakatnya yang tidak mematuhi peraturannya tersebut?
S P O PEL

Merokok memang sudah membudaya di Indonesia. Sebagian masyarakat


S P K S
sudah membudaya rokok dan mendukung adanya rokok. Hal ini terbukti,
P O P O KONJ P
banyak masyarakat pengguna rokok, bahkan rokok pun dijadikan tempat
S P O KONJ S P O
usaha dalam mencari nafkah, khususnya tunawisma dalam mencari uang dengan
PEL K S P O K
memungut sisa puntung rokok. Inilah kekuatan rokok, yang tanpa disadari telah
P S O S P
membahayakan dirinya dan orang lain.
P S
Beberapa penyakit yang terdapat di dalam rokok sangat berbahaya bagi
S P K O P O
perokok maupun masyarakat sekitarnya. Jadi, marilah bersama-sama membangun
K S P
negara agar terbebas dari penyakit rokok, sehingga menciptakan generasi bangsa
O K P O P O PEL
yang cerdas dan sehat.
K
Nama : Nabilah Fairuza
Prodi :S1 Farmasi (Pagi)

PERJALANAN MATA KULIAH BAHASA INDONESIA

Seuntai huruf ku tulis


Seuntai kata ku rangkai
Seuntai kalimat ku satukan ...
Halaman demi halaman
Lembar demi lembar
Ku baca dengan serius
Hingga aku lupa waktu
Waktu bosan menghampiri ...
Namun bisa ku hindari ...
Karena aku ingin mempelajari ! ...
Nama : Nabilah Fairuza
Prodi :S1 Farmasi (Pagi)

PERJALANAN MATA KULIAH BAHASA INDONESIA

Sinar mentari pagi mengiringi langkah ku


Menuju harapan untuk mendapat ilmu
Rasa lelah tak kubiarkan menggelayut
Dalam langkah ku ...
Ku tata minat untuk meraih asa
Ku satukan tekat demi anak bangsa
Ku tatap masa depan dengan penih cita
Hingga sirna bayangan yang tak bermakna
Ku tulis rangkaian kata demi kata
Menjemput rangkaian ilmu yang ku runtut
Rasa lelah dan malas ku buang jauh
Demi anak bangsa yang haus ilmu ...
Berjuang meraih asa dan cita
Semoga bermanfaat dihari tua
Ku berjuang tanpa kenal lelah
Demi putra dan putri Indonesia
Nama : Nabilah Fairuza
Prodi :S1 Farmasi (Pagi)

PELAJARAN MATA KULIAH BAHASA INDONESIA

Kami ... putra dan putri Indonesia ...


Menjunjung tinggi bahasa persatuan
Bahasa Indonesia
Sebuah janji yang terucap
Tapi belum teresap
Ku tahu, menetapi itu ... sulit
Namun membangun sebuah bahasa
Itu jauh lebih rumit
Disinlah aku ...
Berjuang, dan berusaha
Menuntut sebuah ilmu
Yang bernama bahasa
Lelah, itu pasti ...
Sulit tak mungkin diingkari ...
Inilah usaha ku
Menjunjung tinggi bahasa ku
Karena ku tahu, menepati itu ... sulit
Namun membangun sebuah bahasa
Itu jauh lebih rumit

Anda mungkin juga menyukai