Anda di halaman 1dari 2

Soal 1:

Baca Bab 6 Godfrey ed. 7. Buatlah matriks/tabel yang membandingkan konsep-konsep utama,
karakter dan ciri 3 sistem pengukuran akuntansi!

Historical Cost Current Cost Accounting Current Selling


Accounting Price/Exit Price
Definisi Historical Cost Current Cost adalah Exit price merupakan
merupakan rupiah sistem akuntansi dimana sistem akuntansi yang
kesepakatan atau harga aset dinilai berdasarkan menggunakan harga
pertukaran yang telah harga pasar saat membeli jual pasar untuk
tercatat dalam sistem dan laba ditentukan oleh mengukur posisi
pembukuan. alokasi berdasarkan pada keuangan perusahaan
Sistem akuntansi ini biaya saat ini dan kinerja keuangan.
berfokus pada
stewardship dan
accountability
Konsep Matching cost against Business profit Income
revenue (akuntan Dalam konsep ini, Nilai dari aset non-
mencatat setiap transaksi manajemen memilih moneter disesuakan
biaya dan men-trasir-nya antara: nilainya dengan harga
kepada pendapatan yang 1. keputusan memegang jual pasar dan
diterima dari biaya (holding decisions) perubahan nilai tersebut
tersebut) memiliki aset atau diakui sebagai
Income statement melepas aset unrealized gains pada
approach (Income 2. Keputusan operasi income statement.
statement lebih utama, tentang bagaimana
Balance Sheet tidak terlalu menggunakan dan Capital
penting) mendanai entitas Perubahan pada daya
Conservatism (biaya
operasi beli uang (purchasing
harus segera diakui
Financial capital power of money)
sedangkan pendapatan
Pada sistem akuntansi menjadi pertimabangan
hanya diakui jika
pendapatan tersebut highly dengan menggunakan dalam mengukur modal
probable akan diterima. penilaian pasar, dan hasil operasi
perhitungan profit
didasarkan pada
pengukuran modal
(capital). Profit lebih
didefinisikan pada
perubahan modal selama
periode pelaporan. Secara
kuantitaif, holding gains
(lossess) termasuk di dalam
profit pada konsep
financial capital
Karakter Ada hubungan Transaksi dicatat sebesar Aset pada balance sheet
kontraktual antar kedua harga pasar saat membeli disajikan berdasarkan
belah pihak yang (current market buying selling price/exit value,
bertransaksi dan transaksi price) mengakui inflasi.
dicatat berdasarkan
transaksi actual.
Ciri Mencatat aktiva, utang, Item non-moneter seperti Aset dicatat sebesar
modal dan biaya tanah dan bangunan harga maksimum dari
berdasarkan harga disajikan berdasarkan aset yang saat ini
perolehan. current value. ditahan apabila dijual
dan dikurangi dengan
Perubahan nilai aset dan Kewajiban moneter dinilai biaya transaksi (sering
kewajiban cenderung sesuai jumlah yang disebut juga Net
diabaikan, sampai aset diekspektasikan akan Realizable Value).
tersebut dijual,dilepas dibayar dan memberikan
atau dihapus sehingga keuntungan jika ditahan Profit menggambarkan
nilai aset dan kewajiban saat nilai uang kehilangan jumlah dari perubahan
cenderung tetap (kecuali kemampuan membeli. dari daya beli yang rill
ada depresiasi) dari aset bersih.
Mengakui holding
Profit= revenue-expense gains/losses Laporan laba rugi
merupakan laba (rugi)
Selalu ada biaya atas usaha serta keuntungan
setiap pendapatan. Biaya disesuaikan dengan
yang belum diakui inflasi dari aset induk
dimasukkan ke dalam
Balance Sheet Oleh karena itu, laba
diukur dengan konsep
'komprehensif' yang
mengukur perubahan
nyata total nilai semua
elemen yang diakui dari
ekuitas, dan mewakili
akuntansi surplus bersih

Biaya diimplikasikan
pada opportunity cost
atau pengorbanan atas
alternative yang lebih
baik

Anda mungkin juga menyukai