Anda di halaman 1dari 2

INSTRUKSI KERJA

(WORK INSTRUCTION)
Judul Penelitian Process Control
Jihan Rizky Agnia NRP 142015052
Nama Mahasiswa Cindy Karunia NRP 142015067
Sri Rezeki Simbolon NRP 142105103
Dosen Pembimbing Marthen Luther Doko

1. Mengisi tangki bawah dengan air sebanyak 11 L.


2. Menyalakan pompa AB-1 dan pompa AB-2 untuk mengalirkan air ke tangki atas.
3. Mengatur laju alir pada flowmeter agar mendapat ketinggian konstan pada 200 mm.
4. Mematikan pompa setelah mendapatkan laju alir yang sesuai.
5. Mengulang run test dengan ketinggian 250 mm.
6. Menyalakan pompa AB-1 dan pompa AB-2 kemudian mengatur laju alir kedua pompa
yang dibutuhkan untuk mencapai set point 200 mm.
7. Mencatat ketinggian air di tangki atas setiap 5 menit sekali sampai mendapatkan 10
data konstan.
8. Memberi gangguan tangki atas berupa penambahan air kran sebanyak 200 mL.
9. Mencatat ketinggian air setiap 3 menit selama 2 jam.
10. Mematikan pompa AB-1 dan AB-2 serta mengosongkan tangki atas.
11. Mengulang percobaan dengan menggunakan set pont 250 mm, mengamati setiap 2
menit selama 1 jam dan memberi gangguan sebanyak 200 mL.

CATATAN KESELAMATAN
 Selalu pastikan bahwa meja dan daerah di sekitar Anda sudah bersih dan kering
sebelum meninggalkan ruangan laboratorium.
 Selalu pastikan bahwa sambungan listrik yang berhubungan dengan alat telah
terlepas semua.
JOB SAFETY ANALYSIS
Judul Penelitian/Modul Process Control
Jihan Rizky Agnia NRP 142015052
Nama Mahasiswa Cindy Karunia NRP 142015067
Sri Rezeki Simbolon NRP 142015103
Dosen Pembimbing Marthen Luther Doko

Identifikasi Bahaya Mitigasi Resiko


Air keluar dari tangki Atur keran dengan baik

Terjadi Kebocoran Pada Tangki Pastikan untuk memeriksa sambungan pada


alat terpasang dengan baik

Terkena pecahan alat Membersihkan pecahan dengan


menggunakan sapu serta dibuang ke tempat
yang aman

Tumpahan Air dapat menyebabkan lantai licin Bersihkan dengan menggunakan lap, serta
selalu pastikan lantai kering

Keteraturan alat process control Pastikan alat-alat berada pada tempatnya


sebelum memulai kegiatan

Bandung, 12 Februari 2018

Kepala Laboratorium Kajian Teknologi Kimia II Dosen Pembimbing,

(Carlina Noer Salim, S.T.,M.T) (Marthen Luther Doko)

Anda mungkin juga menyukai