Anda di halaman 1dari 4

Perhitungan

Produksi 1
 Mesin A (3 phasa)
TECO
Pout (HP) = 10 HP
Pout (kW)= 7,5 kW
Jumlah = 10 buah
Rpm = 1460
Effisiensi = 88,7 %
Cos Ө = 0,84
𝑃𝑜𝑢𝑡
 Pin = 𝐸𝑓𝑓
7500 𝑊
= 0,887

= 8455,45 Watt
𝑃𝑖𝑛
 Pin = 𝑐𝑜𝑠Ө
8455,45
=
0.84

= 10066 VA
 Kabel
Penghantar atau kabel dapat dihitung dengan menggunakan KHA
dari suatu beban. Namun pada KHA kabel tenaga harus
mempertimbangkan beban, jika beban motor maka KHA harus diatas
arus pengaman.
𝑃𝑖𝑛(𝑉𝐴)
In = 380𝑥√3
10066
=
380𝑥√3

= 15,29 A
KHA kabel = In x 125%
= 15,29 x 125%
= 19,11 A
Karena beban motor maka KHA diatas rating pengaman. Sehingga dapat
dipilih Kabelindo NYY (4 x 2,5 mm2).
 Pengaman
Untuk pemilihan pengaman, digunakan perhitungan sebagai berikut :
In = 15,29 A
Karena beban motor, sehingga pemilihan pengaman mempertimbangkan
arus starting motor.

Pengaman = In x 250%
= 15,29 x 250%
= 38,225 A
Sehingga dapat dipilih pengaman 3 fasa dengan rating arus 40 A.
 Kontaktor
Untuk pemilihan kontaktor, digunakan perhitungan sebagai berikut:
In = 15,29 A
Kontaktor = 110 % x In
= 110 % x 15,29
= 16,819 A
 TOR
Untuk pemilihan TOR sama dengan In.
TOR = In
= 15,29 A
Produksi 2
 Mesin A (3 phasa)
TECO
Pout (HP) = 15 HP
Pout (kW)= 11 kW
Jumlah = 8 buah
Rpm = 1465
Effisiensi = 89,8 %
Cos Ө = 0,865
𝑃𝑜𝑢𝑡
 Pin = 𝐸𝑓𝑓
11000 𝑊
= 0,898

= 12249,44 Watt
𝑃𝑖𝑛
 Pin = 𝑐𝑜𝑠Ө
12249,44
= 0.865

= 14161,2 VA
 Kabel
Penghantar atau kabel dapat dihitung dengan menggunakan KHA
dari suatu beban. Namun pada KHA kabel tenaga harus
mempertimbangkan beban, jika beban motor maka KHA harus diatas
arus pengaman.
𝑃𝑖𝑛(𝑉𝐴)
In = 380𝑥√3
14161,2
= 380𝑥√3

= 21,5
KHA kabel = In x 125%
= 21,5 x 125%
= 26,89 A
Karena beban motor maka KHA diatas rating pengaman. Sehingga dapat
dipilih Kabelindo NYY (4 x 2,5 mm2).
 Pengaman
Untuk pemilihan pengaman, digunakan perhitungan sebagai berikut :
In = 21,5
Karena beban motor, sehingga pemilihan pengaman mempertimbangkan
arus starting motor.

Pengaman = In x 250%
= 21,5 x 250%
= 53,75 A
Sehingga dapat dipilih pengaman MCB 3 kutub dengan rating arus 63 A.
 Kontaktor
Untuk pemilihan kontaktor, digunakan perhitungan sebagai berikut:
In = 21,5
Kontaktor = 110 % x In
= 110 % x 21,5
= 21,5 A
 TOR
Untuk pemilihan TOR sama dengan In.
TOR = In
= 21,5 A

Anda mungkin juga menyukai