Anda di halaman 1dari 10

LESSON PLAN

Mata Pelajaran : Bahasa Inggris Peminatan


Kelas/Semester : X/1
Topik : Advertisement
Alokasi Waktu : 90 menit (2 JP)

I. KOMPETENSI INTI
3. Memahami, menerapkan, menganalisis pengetahuan faktual, konseptual, prosedural
berdasarkan rasa ingin tahunya tentang ilmu pengetahuan, teknologi, seni, budaya,
dan humaniora dengan wawasan kemanusiaan, kebangsaan, kenegaraan, dan
peradaban terkait penyebab fenomena dan kejadian, serta menerapkan pengetahuan
prosedural pada bidang kajian yang spesifik sesuai dengan bakat dan minatnya untuk
memecahkan masalah.
4. Mengolah, menalar, dan menyaji dalam ranah konkret dan ranah abstrak terkait
dengan pengembangan dari yang dipelajarinya di sekolah secara mandiri, dan mampu
menggunakan metoda sesuai kaidah keilmuan.
II. KOMPETENSI DASAR
PENGETAHUAN KETERAMPILAN
3.7 Membedakan fungsi sosial, struktur 4.7 Iklan kegiatan (event)
teks, dan unsur kebahasaan beberapa 4.7.1. Menangkap makna secara
teks khusus dalam bentuk iklan dengan kontekstual terkait fungsi sosial,
memberi dan meminta informasi terkait struktur teks dan unsur
kegiatan (event), sesuai dengan konteks kebahasaan teks khusus dalam
penggunaannya. bentuk iklan kegiatan (event)
4.7.2. Menyusun teks khusus dalam
bentuk iklan kegiatan (event),
lisan dan tulis, dengan
memperhatikan fungsi sosial,
struktur teks, dan unsur
kebahasaan, secara benar dan
sesuai konteks.

III. INDIKATOR
A. Indikator KD 3.7 pada KI Pengetahuan
1. Memahami struktur teks khusus dalam bentuk iklan kegiatan.
2. Membedakan struktur teks khusus dalam bentuk iklan kegiatan.
B. Indikator KD 4.5 pada KI Keterampilan
1. Menalar struktur teks khusus dalam bentuk iklan kegiatan.
2. Menyusun teks khusus dalam bentuk iklan kegiatan (event), lisan dan tulis,
dengan memperhatikan struktur teks.
IV. TUJUAN PEMBELAJARAN
A. Indikator KD 3.7 pada KI Pengetahuan
Pada akhir kegiatan belajar mengajar,
1. Siswa dapat memahami struktur teks khusus dalam bentuk iklan kegiatan dengan
baik.
2. Siswa dapat membedakan struktur teks khusus dalam bentuk iklan kegiatan
dengan benar.
B. Indikator KD 4.5 pada KI Keterampilan
Pada akhir kegiatan belajar mengajar,
1. Siswa dapat menalar struktur teks khusus dalam bentuk iklan kegiatan dengan
baik.
2. Siswa dapat menyusun teks khusus dalam bentuk iklan kegiatan (event), lisan dan
tulis, dengan memperhatikan struktur teks dengan baik dan benar.
V. MATERI PEMBELAJARAN
1. Definition of Advertisement
Advertisement text is a text consists of a public announcement commonly found in a
newspaper, television, or internet advertising. Sometimes it is about a product,
services, or an event for sale.
2. Function of Advertisement
Based on the definition of Advertisement as above mentioned so there some function
or purpose of Advertisement, they are:
- To urge the listener or reader to buy or use the product or services being
advertised.
- To announce about a product, services, or an event to the public.
- To convince of communication about a product, services, or an event so that the
user effort to use the product or services..
3. Generic Structure of Advertisement
1) Purpose: purpose built of the advertisement.
2) Name of product: product names in advertising.
3) User: user of the product.
4. Kinds of Advertisement
Based on the media used, there are some kinds of advertisement, they are:
- Printed Advertisement
Printed advertisement is an advertisement that it is published by using printed
media, such as newspaper, magazine or others.
- Advertorial
Advertorial is an advertisement formed as news.
- Display Advertisement
Display Advertisement is an advertisement in which it is displayed in an image or
big letters.
- Electronic Advertisement
Electronic Advertisement is an advertisement published using electronic media,
such as, radio advertisement, television advertisement, internet advertisement, etc.
5. Examples
VI. METODE PEMBELAJARAN
1. Observasi, Diskusi, Presentasi
VII. KEGIATAN PEMBELAJARAN
LANGKAH KEGIATAN
1. Guru mengucapkan salam
I. Pendahuluan (10 menit)
2. Mengkondisikan peserta didik dan lingkungan
untuk siap menerima pelajaran
3. Meminta salah satu peserta didik untuk
memimpin doa.
4. Presensi kehadiran dengan menanyakan siswa
yang tidak hadir
5. Mengkaitkan materi Iklan yang akan di
pelajari
6. Guru menjelaskan tentang Tujuan
Pembelajaran, Indikator Pencapaian
Kompetensi, dan materi yang akan dipelajari
7. Guru menjelaskan kegiatan yang akan
dilakukan oleh peserta didik
8. Guru menjelaskan penilaian yang harus
ditempuh peserta didik
1. Stimulus (Memberi rangsangan)
II. Kegiatan Inti (70 menit)
1) Dengan Menayangkan beberapa iklan
melalui LCD meminta beberapa siswa
untuk menjelaskan iklan apa dan tujuan
komunikasinya
2. Identifikasi masalah
1) Bersama siswa mendiskusikan bentuk
bentuk iklan dan fungsi dan
tujuankomunikasinya
2) Guru mengarahkan siswa untuk
menganalisa struktur bahasa yang
digunakan dalam iklan dan ciri-ciri yang
spesifik dari iklan
3. Mengumpulkan informasi
1) Guru mengarahkan siswa untuk
membentuk kelompok dan membagi LK
untuk melaksanakan kegiatan observasi
menganalisa beberapa iklan yang berbeda
2) Guru meminta siswa membaca agenda
kegiatan pada pembelajaran ini , tujuan,
dan prosedur, kegiatan pengamatan iklan
3) Siswa secara berkelompok melakukan
kegiatan pengamatan beberapa jenis iklan
dan konsep pembuatan serta tujuan iklan.
4) Siswa membuat langkah langkah dalam
mempromosikan barang, jasa ,dan
kegiatan
4. Mengolah data
5) Siswa dalam kelompok melakukan kajian
pada sumber belajar untuk menemukan
cara cara yang tepat dalam
mempromosikan barang , jasa dan
kegiatan seperti konsep pembuatan iklan,
bahasa yang digunakan, tujuan
komunikasi serta cara yang tepat dalam
mempromosikan suatu iklan.
5. Memverifikasi hasil
6) Dalam kelompok siswa membandingkan
temuan cara cara yang tepat dalam
mempromosikan barang , jasa dan
kegiatan seperti konsep pembuatan iklan,
bahasa yang digunakan, tujuan
komunikasi serta cara yang tepat dalam
mempromosikan suatu iklan dengan kajian
sumber belajar.
7) Setiap kelompok membuat rumusan
tentang tata cara pembuat iklan dan
mempromosikan barang /jasa/ kegiatan
serta tujuan komunikasi sehingga akan
menghasilkan iklan yang baik dan touch in
terhadap costumers.
III. Penutup (10 menit) 1. Bersama peserta didik dan guru
menyimpulkan materi yang telah dipelajari
2. Bersama peserta didik guru mereview
kegiatan pembelajaran yang telah dilakukan
peserta didik
3. Memberi tugas untuk membaca materi tugas
untuk mengamati dan menyusun narasi
kegiatan dalam pembuatan iklan kegiatan
kegiatan sekolah atau di lingkungan tinggal
siswa yang terkait
4. Menyampaikan materi yang akan dipelajari
berikutnya.
5. Meminta salah satu peserta didik untuk
memimpin doa menutup pelajaran

VIII. MEDIA, ALAT, DAN SUMBER PEMBELAJARAN


1. Laptop, Proyektor.
2. LKS, Bahan Presentasi
3. Buku Pathway Peminatan kelas X
4. Advertisement example
5. https://advertisement.com
6. Modul KD 3.7 Advertisement/ Event.
7. You tube
IX. PENILAIAN
1. Teknik
Tertulis
2. Bentuk Soal
Performance
3. Instrumen

Design the event advertisement with the topic: “School Event”

1. Do it in a team.

2. Create agenda of the event. Suppose that the event will be held 4 weeks later,

so you have to arrange what agenda you will design the event amazingly!

WEEK 1

WEEK 2

WEEK 3

WEEK 4

3. Design the concept of the advertisement (school event) based on audiovisual

(short video) and visual (poster, banner, pamphlet, and leaflet) advertisement

with the steps of activity. Make sure your project of advertisement having a

good structure!

The concept of audiovisual ads The concept of visual ads (poster,

banner, pamphlet, and leaflet)

choose one of them


4. Compare the structure on your friends’ project in promoting some events!

PROJECT STRUCTURES

4. Rubrik Penilaian
ASPEK YANG DINILAI KRITERIA SKOR

Tepat = 3
Menentukan materi yang
akan di iklankan Kurang tepat = 2

Tidak tepat = 1
1. Persiapan
Tepat = 3
Mendesain iklan (video,
poster) Kurang tepat = 2

Tidak tepat = 1

Akurat = 3

Pengumpulan sumber data Kurang akurat = 2


2. Pelaksanaan
Tidak akurat = 1

Kelengkapan data lengkap = 3


kurang lengkap = 2

tidak lengkap = 1

sesuai = 3

Pengolahan data kurang sesuai = 2

tidak sesuai = 1

Baik = 3

Sistematika Kurang baik = 2

Tidak baik = 1

Sesuia kaidah = 3

Penggunaan Data
3. Pelaporan Kurang sesuai = 2

Tidak sesuai = 1

Tepat = 3

Penulisan dan Tampilan Kurang tepat = 2

Tidak tepat = 1

Semarang, …………...
Headmaster Teacher Trainee

..................................
NIP : NIM:

Anda mungkin juga menyukai