Anda di halaman 1dari 20

2017/2018

PROGRAM STUDI S1 ILMU GIZI


SEKOLAH TINGGI ILMU KESEHATAN ALMA ATA YOGYAKARTA
2013

PENDIDIKAN
PANCASILA
KODE MATA KULIAH : UAA006
Koordinator/LNO: Lathifatul Izzah, M.Ag

P PROGRAM STUDIPROGRAM STUDI


PENDIDIKAN EKONOMI
GURU SYARI’AH
SEKOLAH DASAR
FAKULTAS AGAMA ISLAM
UNIVERSITAS UNIVERSITAS ALMA ATA
ALMA ATA YOGYAKARTA
TAHUN
TAHUN 2018
PENDIDIKAN PANCASILA
Kode: UAA006

KOORDINATOR BLOK/ LNO:

PROGRAM STUDI EKONOMI SYARI’AH


FAKULTAS AGAMA ISLAM
UNIVERSITAS ALMA ATA YOGYAKARTA
2018

1
LEMBAR PENGESAHAN RPS

Mata Kuliah Pendidikan Pancasila


Kode: UAA006

disahkan di Yogyakarta padatanggalhari……../bulan……/tahun…..

Dekan FAI Universitas Alma Ata Ketua Prodi ESy

Ahmad Salim, S.Pd., M.Pd. Abdul Salam, MA.

Mengetahui,
Wakil Rektor I Bidang Akademik

Siti Nurunniyah, S.ST., M.Kes

2
KATA PENGANTAR

Assalamu’alaikum Wr.Wb.
Alhamdulillah, atas izin dan bimbingan Alloh SWT, Mata Kuliah Pendidikan Pancasila
yang merupakan bagian dari Kurikulum Kerangka Kualifikasi Nasional Indonesia (KKNI)
Program Studi Pendidikan Agama Islam (PAI) Fakultas Agama Islam Universitas Alma Ata
dapat selesai dikembangkan dan disusun sebagai panduan pembelajaran di lingkungan Program
Studi PAI. Pengembangan Mata Kuliah Pendidikan Pancasila ini dilaksanakan melalui beberapa
tahapan dan melibatkan banyak pihak. Sejak Dirjen DIKTI, Kementrian Pendidikan dan
Kebudayaan menganjurkan setiap Perguruan Tinggi untuk mengembangkan dan menggunakan
Kurikulum KKNI sebagai metode pembelajaran di Perguruan Tinggi, segenap pimpinan
Universitas Alma Ata beserta staf di masing-masing program studi digerakkan untuk memulai
memikirkan mengembangkan Kurikulum KKNI.
Atas nama pimpinan Universitas Alma Ata, kami mengucapkan terima kasih yang
sebesar-besarnya dan memberikan penghargaan yang setinggi-tingginya kepada semua pihak
yang telah berpartisipasi dan memberikan kontribusi baik langsung ataupun tidak langsung
dalam penyusunan mata kuliah Pendidikan Pancasila. Mata kuliah Pendidikan Pancasilaini
belum sempurna. Oleh karena itu kami berharap kepada tim penyusun untuk terus-menerus
memperbaiki dan menyempurnakan kurikulum tersebut dan implementasinya di lingkungan
Universitas Alma Ata.
Mudah-mudahan kontribusi bapak/ibu dapat menjadi amal jariyah yang diterima oleh
Alloh SWT dan bermanfaat bagi masyarakat luas khususnya bagi para dosen dan mahasiswa
yang menggunakan mata kuliah ini. Aamiin.
Wassalamu’alaikum.Wr.Wb.

Yogyakarta, 10 Februari2018
Wakil Rektor I Bidang Akademik

Siti Nurunniyah, S.ST., M.Kes

3
PENDAHULUAN

Proses pembelajaran yang bermutu tinggi akan dapat menghasilkan mutu output yang
baik. Proses pembelajaran yang baik harus didukung oleh rencana program pembelajaran yang
disusun secara matang dan konsepsional. Oleh karena itu, setiap mata kuliah harus memiliki RPP
yang disusun dan dirancang oleh dosen, baik secara individual maupun secara kolektif.
Universitas Alma Ata Yogyakarta mengambil kebijakan bahwa setiap mata kuliah yang
ada harus memiliki RPP. Dengan RPP diharapkan dapat mengevaluasi proses pembelajaran di
Program Studi S1 PAI dapat berjalan lebih bermutu, transparan dan akuntabel.
Mata kuliah Pendidikan Pancasila merupakan salah satu mata kuliah wajib yang
memberikan dasar keilmuan bagi mahasiswa program studi PAI. Setelah mempelajari mata
kuliah Pendidikan Pancasilaini diharapkan mahasiswa mampu memahami tentang landasan dan
tujuan Pendidikan Pancasila, Pancasila dalam konteks sejarah perjuangan bangsa Indonesia,
Pancasila sebagai sistem filsafat, Pancasila sebagai etika politik dan ideologi nasional, Pancasila
dalam konteks ketatanegaraan RI dan Pancasila sebagai paradigma kehidupan dalam
bermasyarakat, berbangsa dan bernegara
Tidak lupa kami mengucapkan terima kasih yang sebesar-besarnya kepada semua pihak
yang telah memberikan saran yang begitu berharga bagi pengembangan kurikulum mata kuliah
Pendidikan Pancasila ini khususnya. Kami menyadari bahwa RPP ini masih jauh dari sempurna,
oleh karena itu kami akan terus menerima dan menampung masukan, kritik, dan saran yang
membangun dari berbagai pihak, untuk dapat kami kembangkan demi kemajuan kurikulum.
Akhir kata, kami berharap mahasiswa mendapatkan pengalaman yang menarik dan berharga
selama mengikuti mata kuliah ini.

Yogyakarta, 15 Agustus 2018

Kaprodi Pendidikan Agama Islam


Fakultas Agama Islam
Universitas Alma Ata

Ahmad Salam, MA.

4
DAFTAR ISI

HALAMAN

SAMPUL DALAM .................................................................................


LEMBAR PENGESAHAN .........................................................................
KATA PENGANTAR .............................................................................
PENDAHULUAN .................................................................................
DAFTAR ISI ......................................................................................

1. IDENTITAS MATA KULIAH ...................................................................


2. DESKRIPSI MATA KULIAH....................................................................
3. LEARNING OUTCOMES ......................................................................
4. TUJUAN PEMBELAJARAN ...................................................................
5. PETA KONSEP LEARNING OUTCOME ......................................................
6. RENCANA PROSES PEMBELAJARAN .......................................................
7. KOMPONEN PENILAIAN .....................................................................
8. REFERENSI ...................................................................................
9. PETA KEGIATAN PEMBELAJARAN .......................................................
10. REKAPITULASI KEGIATAN PEMBELAJARAN .............................................
11. REKAPITULASI KEGIATAN PRAKTIK LAPANGAN ........................................
LAMPIRAN

5
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

1. Identitas Blok/Mata Kuliah


Nama Blok/Mata kuliah : Pendidikan Pancasila
Kode Blok/Mata Kuliah : UAA006
Semester : 1 (Ganjil)
Bobot sks : SKS ( 2T; 0 P; 0PL)
LNO : Lathifatul Izzah, M.Ag.
Dosen, Tutor, dan Instruktur : Lathifatul Izzah, M.Ag.

2. Deskripsi Blok/Mata Kuliah :


Perkuliahan ini membahas tentang landasan dan tujuan Pendidikan Pancasila, Pancasila dalam
konteks sejarah perjuangan bangsa Indonesia, Pancasila sebagai sistem filsafat, Pancasila
sebagai etika politik dan ideologi nasional, Pancasila dalam konteks ketatanegaraan R.I dan
Pancasila sebagai paradigma kehidupan dalam bermasyarakat, berbangsa dan bernegara, serta
Pancasila sebagai landasan pengembangan Ilmu.
3. Capaian Pembelajaran
SIKAP
S1 Bertaqwa kepada Tuhan Yang Maha Esa dan mampu menunjukkan sikap religius

S2 Menjunjung tinggi nilai kemanusiaan dalam menjalankan tugas berdasarkan agama,


moral, dan etika;

S3 Berkontribusi dalam peningkatan mutu kehidupan bermasyarakat, berbangsa, bernegara,


dan kemajuan peradaban berdasarkan Pancasila;

S4 Berperan sebagai warga negara yang bangga dan cinta tanah air, memiliki nasionalisme
serta rasa tanggungjawab pada negara dan bangsa;

S5 Menghargai keanekaragaman budaya, pandangan, agama, dan kepercayaan, serta


pendapat atau temuan orisinal orang lain;

S6 Bekerja sama dan memiliki kepekaan sosial serta kepedulian terhadap masyarakat dan
lingkungan;

S7 Taat hukum dan disiplin dalam kehidupan bermasyarakat dan bernegara;

S12 Menunjukkan perilaku intrapersonal dan interpersonal sesuai nilai-nilai ajaran Islam yang

6
rahmatan lil’alamin (cinta sesama, toleran, dan tidak radikal).

KETERAMPILAN UMUM
KU1 Mampu menerapkan pemikiran logis, kritis, sistematis, dan inovatif dalam konteks
pengembangan atau implementasi ilmu pengetahuan dan teknologi yang memperhatikan
dan menerapkan nilai humaniora yang sesuai dengan bidang keahliannya;

KETERAMPILAN KHUSUS

KK9 Mampu berkomunikasi dengan efektif di dalam maupun di sekitar lingkungan


pembelajaran sesuai dengan norma sosial, etika profesional, dan islami.

4. PETA KONSEP LEARNING OUTCOME

BK BK BK BK

Pengantar Pendidikan Kedudukan dan Fungsi Pancasila Dalam Arus Realisasi Pancasila
Pancasila Pancasila sejarah bangsa Indonesia

Mahasiswa Mampu Mahasiswa memahami Mahasiswa memahami Mahasiswa memahami


memahami gambaran umum kedudukan dan fungsi Pancasila dalam tentang realisasi Pancasila
tentang pembelajaran, Pancasila konteks Sejarah Bangsa sebagai dasar
penilaian, dan tugas Indonesia pengembangan Ilmu dan
Pendidikan Pancasilah secara implementasi konsep
keseluruhan, dan memahami kewarganegaraan
hakikat Pancasila dan nilai- berdasarkan wilayah dan
nilai keislaman profesi

CAPAIAN BK

7
8
4. Rencana Pelaksanaan Pembelajaran
Bahan Kajian / Materi AlokasiWaktu Pengalaman Kriteria Penilaian dan Bobot
Pert Kemampuan Akhir yang Metode
Ajar Belajar Indikator Pencapaian Nilai
ke- Diharapkan Pembelajaran
Mahasiswa
Pengantar Pendidikan - Pemahaman
Mahasiswa Mampu mahasiswa
Pancasila
- Keaktifan
memahami gambaran 1. Overview (Kontrak mahasiswa
umum tentang belajar, penilaian,
- Ceramah
pembelajaran, penilaian, pembagian tugas) dan
- Resitasi - Diskusi
dan tugas Pendidikan Hakikat Pendidikan 100 berdasarkan
1-3 - Diskusi skenario
Pancasilah secara Pancasila menit
- Tanya Jawab
keseluruhan, dan 2. Hakikat Pancasila dan

memahami hakikat Nilai-nilai Keislaman


3. NKRI dan Negara
Pancasila dan nilai-nilai
Kebangsaan Pancasila
keislaman

Mahasiswa Kedudukan dan - Tugas 100 - - Diskusi - Presensi


terstruktur menit berdasarkan - Pemahaman
memahamikedudukan dan Fungsi Pancasila: scenario mahasiswa
- Ceramah
fungsi Pancasila 1. Pancasila Menjadi - Jigsaw - Tugas - Keaktifan
makalah mahasiswa
Dasar Negara - Diskusi kelas - Kelengkapan dan
Republik Indonesia - Tanya jawab ketepatan tugas
4-7
2. Pancasila menjadi
Ideologi Negara
3. Pancasila Sebagai
Sistem Filsafat
4. Pancasila Sebagai
Sistem Etika
UTS UTS Tes individual 100 -
8 menit
Mahasiswa memahami Pancasila dalam Arus - Tugas 100 - - Diskusi - Presensi
Sejarah Bangsa terstruktur menit berdasarkan - Pemahaman
Pancasila dalam konteks skenario mahasiswa
Indonesia - Ceramah
Sejarah Bangsa Indonesia - Tugas Naskah - Keaktifan
- Nonton Film
1. Pancasila pada zaman - Diskusi kelas Skenario mahasiswa
- Tugas Film - Kelengkapan dan
Penjajahan - Tanya jawab Pendek ketepatan tugas
2. Pancasila pada zaman
kebangkitan nasional,

9- 3. Pancasila pada zaman

13 penjajahan Jepang.
4. Pancasila pada zaman
proklamasi
kemerdekaan dan
sidang PPKI
5. Pancasila pada zaman
setelah proklamasi
kemerdekaan
Mahasiswa memahami Realisasi Pancasila - Tugas 100 - - Diskusi - Presensi
terstruktur menit berdasarkan - Pemahaman
tentang realisasi Pancasila 1. Pancasila sebagai scenario mahasiswa
- Observasi
sebagai dasar dasar Nilai - Ceramah - Tugas - Keaktifan
makalah mahasiswa
14 - pengembangan Ilmu dan Pengembangan Ilmu - Jigsaw - Tugas - Kelengkapan dan
2. Implementasi Asas - Diskusi kelas Observasi ketepatan tugas
15 implementasi konsep - Tanya jawab - Tugas
Pancasila dalam
kewarganegaraan pengembangan Laporan
Observasi
berdasarkan wilayah dan Pendidikan Agama
Islam
profesi

10
100
16 UAS UAS Tes individual menit -

NB:
a. Total bobot penilaian proses adalah 100%
b. Bobot penilaian proses mahasiswa selanjutnya akan dimasukkan kedalam komponen penilaian penugasan/nilai proses dan sebagai penentu
jumlah soal yang akan dijadikan bahan penilaian UTS/UAS/UAB kepada mahasiswa

11
5. KOMPONEN PENILAIAN
1.1. KOMPONEN PENILAIAN TEORI
NO. KOMPONEN DEFINISI BOBOT
1 Kehadiran Prosentase kehadiran mahasiswa pada perkuliahan 10%
2 Keaktifan Rata-rata nilai keaktifan mahasiswa dalam perkuliahan 10%
interaktif, tutorial maupun diskusi.
4 Penugasan/ Nilai Rata-rata nilai tugas (makalah presentasi dan kliping) 30%
Proses
5 UTS Nilai ujian tengah semester teori 20%
6 UAS Nilai ujian akhir teori 30%

1.2. NILAI AKHIR

NA = 20% keaktifan + 30% Tugas + 20% UTS + 30% UAS

6. REFERENSI
C.S.T Kansil. 2004. Ilmu Negara. Jakarta: Pradnya Paramita
-----------------. 2005. Pancasila dan UUD 1945. Jakarta: Pradnya Paramita.
-----------------. 2005. Sistem Pemerintahan Indonesia. Jakarta: Bumi Aksara.
Hasan, M. Iqbal. 2002. Pokok-pokok Materi Pendidikan Pancasila. Jakarta: Raja Grafindo Persada
Kaelan. 2014. Pendidikan Pancasila. Yogyakarta: Paradigma
Kaelan. 2014. Pendidikan Pancasila. Yogyakarta: Paradigma
Kaelan. 2003. Pendidikan Pancasila. Yogyakarta: Paradigma
Ristekdikti, Pendidikan pancasila untuk Perguruan Tinggi 2016, https://pancasila.filsafat.ugm.ac.id/e-book-
pendidikan-pancasila/
Sunarso, dkk. 2006. Pendidikan Kewarganegaraan. Yogyakarta: UNY Press
Surbakti, Ramlan. 1992. Memahami Ilmu Politik. Jakarta: Gramedia.
Purwastuti, L Andrian, dkk. 2002. Pendidikan Pancasila. Yogyakarta: UNY Press
Kemenristekdikti, Buku Panduan Pendidikan Pancasila untuk Perguruan Tinggi, 2016
LAMPIRAN
PETA KEGIATAN PEMBELAJARAN
1. TEORI
NO HARI/TANGGAL WAKTU MATERI DOSEN KELAS RUANG
Overview (Kontrak belajar,
1
penilaian, pembagian tugas)
Pendidikan Pancasila, Hakikat
2 Pancasila dan nilai-nilai keislaman

NKRI dan Negara Kebangsaan


3 Pancasila

Pancasila Menjadi Dasar Negara


4 Republik Indonesia

Pancasila menjadi Ideologi Negara -


5 --- E Learning

Pancasila Sebagai Sistem Filsafat ---


6 - E learning

Pancasila Sebagai Sistem Etika


7

UTS
8

Pancasila dalam Arus Sejarah


Bangsa Indonesia: Pancasila pada
9
zaman Penjajahan

Pancasila dalam Arus Sejarah

10 Bangsa Indonesia: Pancasila pada


zaman kebangkitan nasional,
Pancasila dalam Arus Sejarah

11 Bangsa Indonesia: Pancasila pada


zaman penjajahan Jepang.
Pancasila dalam Arus Sejarah
Bangsa Indonesia: Pancasila pada
12
zaman proklamasi kemerdekaan
dan sidang PPKI
Pancasila dalam Arus Sejarah
13
Bangsa Indonesia: Pancasila pada
13
zaman setelah proklamasi
kemerdekaan

Realisasi Pancasila: Pancasila


sebagai dasar Nilai Pengembangan
14
Ilmu ---- E learning

Implementasi Asas Pancasila dalam


15 pengembangan pendidikan Agama
Islam

16 UAS

REKAPITULASI KEGIATAN PRAKTIK LAPANGAN


A. Nama Kegiatan Praktik Lapangan :
B. Deskripsi kegiatan :
No Lokasi Praktik Jumlah mahasiswa Durasi (per Nama pembimbing
kelompok) (dosen)

C. Alur Pelaksanaan Praktik (kegiatan yang memerlukan pembiayaan)


No Tahapan Rincian kegiatan

REKAPITULASI PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (Valdasi RPS)

14
RANCANGAN TUGAS MAHASISWA

Universitas Alma Ata


Fakultas Agama Islam
Program Studi Pendidikan Guru Sekolah Dasar

Nama Mata Pendidikan Pancasila


Kuliah/Blok
Kode Mata UAA006
Kuliah/Blok
Dosen Pengampu Lathifatul Izzah, M.Ag
Bentuk tugas
Bentuk penugasan yang harus diselesaikan oleh mahasiswa tugas terstruktur
Judul Tugas
Membuat Makalah, Skenario &Film Pendek, Observasi, Laporan observasi
Sub capaian pembelajaran mata kuliah
Mahasiswa mampu memahami materi-materi terkait Strategi Pembelajaran dan mempresentasikannya.
Deskripsi Tugas
Obyek garapan: Membuat makalah
a. Makalah terdiri dari Pendahuluan, Pembahasan, dan Kesimpulan
b. Ketentuan penulisan : huruf times new roman 12, spasi 1,5
c. Menggunakan footnote
Metode Pengerjaan Tugas
a. Mendapatkan pembagian materi untuk membuat makalah
b. Memilih dan mengkaji buku, jurnal yang sesuai dengan materi;
c. Menulis makalah
d. Mempresentasikan makalah
Bentuk dan Format Luaran
a. Obyek Garapan: Membuat Makalah
b. Bentuk Luaran:
1. makalah ditulis dengan MS Word dengan sistematika pendahuluan, pembahasan, dan penutup,
dikumpulkan dengan format ekstensi (*.rtf), dengan sistematika nama file: (Tugas Strategi
Pembelajaran-Kelompok…..rtf);

15
2. Slide presentasi PowerPoint, terdiri dari: Text, grafik, tabel, gambar, animasi ataupun video
clips, minimum 10 slide. Dikumpulkan dalam bentuk softcopy format ekstensi (*.ppt), dengan
sistematika nama file: (Tugas Strategi Pembelajaran -Kelompok….ppt);
Indikator, Kriteria, dan Bobot Penilaian
a. Makalah (35%)
1. Ketepatan sistematika penyusunan makalah sesuai dengan ketentuan;
2. Ketepatan tata tulis makalah sesuai dengan ejaan bahasa Indonesia yang benar
3. Kerapian sajian makalah yang dikumpulkan;
4. Kelengkapan materi dalam makalah
5. Ketepatan pengutipan dan penulisan footnote
b. Penyusunan Slide Presentasi (bobot 25%)
Jelas dan konsisten, sederhana dan inofatif, mnampilkan gambar dan blok sistem, tulisan
menggunakan font yang mudah dibaca, jika diperlukan didukung dengan gambar dan video clip
yang relevan
c. Presentasi (bobot 40%)
Bahasa komunikatif, penguasaan materi, penguasaan audiensi, pengendalian waktu (15 menit
presentasi + 5 menit diskusi), kejelasan dan ketajaman paparan, penguasaan media presentasi.
Jadwal Pelaksanaan
Membuat makalah (pertemuan 1-14)
Lain-lain
Bobot penilaian tugas ini adalah 30% dari 100% penialaian mata kuliah ini
Tugas dikerjakan dan dipresentasikan secara kelompok;
Daftar Rujukan
C.S.T Kansil. 2004. Ilmu Negara. Jakarta: Pradnya Paramita
-----------------. 2005. Pancasila dan UUD 1945. Jakarta: Pradnya Paramita.
-----------------. 2005. Sistem Pemerintahan Indonesia. Jakarta: Bumi Aksara.
Hasan, M. Iqbal. 2002. Pokok-pokok Materi Pendidikan Pancasila. Jakarta: Raja Grafindo Persada
Kaelan. 2014. Pendidikan Pancasila. Yogyakarta: Paradigma
Purwastuti, L Andrian, dkk. 2002. Pendidikan Pancasila. Yogyakarta: UNY Press
Ristekdikti, Pendidikan pancasila untuk Perguruan Tinggi 2016, https://pancasila.filsafat.ugm.ac.id/e-
book-pendidikan-pancasila/
Sunarso, dkk. 2006. Pendidikan Kewarganegaraan. Yogyakarta: UNY Press
Surbakti, Ramlan. 1992. Memahami Ilmu Politik. Jakarta: Gramedia.

16
RUBRIK PENILAIAN
Rubrik Deskriptif untuk Penilaian Presentasi Makalah
Dimensi Skala
Sangat Baik Baik (61-80) Cukup (41-60) Kurang (21-40) Sangat Kurang
Skor ≥ 81 < 20
Organisasi Terorganisasi Terorganisasi Presentasi Cukup fokus, Tidak ada
dengan denganbaik dan mempunyai namun bukti organisasi yang
menyajikan faktamenyajikan fokus dan kurang jelas. Fakta
yang didukung
fakta yang menyajikan mencukupi tidak
oleh contoh yangmeyakinkan beberapa bukti untuk
telah dianalisisuntuk yang digunakan
sesuai konsep mendukung mendukung dalam menarik
kesimpulan- kesimpulan- kesimpulan
kesimpulan kesimpulan
Isi Isi mampu Isi akurat dan Isi secara Isinya kurang Isinya tidak
menggugah lengkap. Para umum akurat, akurat, karena akurat atau
pendengar untuk pendengar tetapi tidak tidak ada data terlalu umum.
mengembangkan menambah lengkap. Para faktual, tidak Pendengar
pikiran wawasan baru pendengar bisa menambah tidak belajar
tentang topik mempelajari pemahaman apapun atau
tersebut beberapa fakta pendngar kadang
yang tersirat, menyesatkan
tetapi mereka
tidak
menambah
wawasan baru
tentang topik
tersebut
Gaya Berbicara dengan Pembicara Secara umum Berpatokan Pembicara
Presentasi semangat, tenang dan Pembicara pada cemas
menularkan menggunakan tenang, catatan, dan tidak
semangat dan intonasi yang tetapi dengan tidak ada nyaman,
antusiasme pada tepat, nada yang ide yang dan membaca
pendengar berbicara datar dan dikembangk berbagai
tanpa cukup sering an di luar catatan
bergantung bergantung catatan, daripada
pada catatan, pada catatan. suara berbicara.
dan Kadang-kadang monoton Pendengar
berinteraksi kontak mata sering
dengan diabaikan.
pendengar Tidak
diabaikan. terjadi kontak
mata
karena
pembicara
lebih banyak
melihat ke
papan
tulis atau
layar.

17
Contoh Rubrik Holistik
Demensi Bobot Nilai Komentar Nilai Total
(Catatan)
Penguasaan 30%
Materi
Ketepatan 30%
menyelesaikan
masalah
Kemampuan 20%
Komunikasi
Kemampuan 10%
menghadapi
pertanyaan
Kelengkapan 10%
alat peraga
dalam
presentasi
Nilai Akhir 100%

18
KONTRAK PEMBELAJARAN
1. IDENTITAS MATA KULIAH
Nama Mata Kuliah : Pendidikan Pancasila
Kode MK :
Bobot SKS : 2 SKS 2 T
Semester :1
Tahun Akademik : 2017/2018
Mata Kuliah Prasyarat: -
Koordinator (LNO) : Lathifatul Izzah, M.Ag.
2. ISI KONTRAK
2.1. Proses Pembelajaran dilaksanakan atas prinsip saling menghormati antara dosen dan mahasiswa.
2.2. Proses Pembelajaran dilaksanakan berdasarkan Rencana Program Pembelajaran (Silabus) Mata Kuliah
yang telah disahkan dan disampaikan kepada mahasiswa.
2.3. Mahasiswa wajib hadir di ruang kuliah sebelum perkuliahan dimulai.
2.4. Toleransi keterlambatan mahasiswa adalah 15 menit sejak perkuliahan dimulai. Keterlambatan dari batas
waktu yang telah ditentukan, mahasiswa tidak diperkenankan untuk menandatangani daftar hadir.
2.5. Keterlambatan dosen mengajar hingga 20 menit dari jadwal perkuliahan, maka perwakila mahasiswa harus
meminta konfirmasi ke bagian Adm. Pembelajaran. Apabila 10 menit kemudian tidak ada kabar dari dosen yang
bersangkutan melalui bagian Adm. Pengajaran, maka perkuliahan akan dijadwalkan ulang.
2.6. Mahasiswa wajib mematuhi tata tertib perkuliahan.
2.7. Minimal kehadiran mahasiswa pada perkuliahan teori untuk dapat mengikuti ujian akhir mata kuliah adalah
75%
2.8. Ketidakhadiran mahasiswa yang dapat ditoleransi adalah : 1) Sakit yang dibuktikan dengan surat
keterangan dari dokter; 2) Mendapat tugas dari kampus, dibuktikan dengan surat rekomendasi atau surat tugas
dari yang berwenang; 3) Izin dengan alasan yang dapat diterima dan disertai surat rekomendasi dari dosen
pengajar.
2.9. Surat keterangan atau surat rekomendasi izin harus disampaikan ke Bagian Adm. Pembelajaran maksimal 1
minggu setelah aktif kembali.
Pihak Kedua Pihak Pertama
Perwakilan Mahasiswa Dosen Pengampu/Liaision Officer

Nama : ………………………… Lathifatul Izzah, M.Ag.


NIM : …………………………

19

Anda mungkin juga menyukai