Anda di halaman 1dari 65

LAPORAN AKTUALISASI

PELATIHAN DASAR CALON PEGAWAI NEGERI SIPIL


GOLONGAN III ANGKATAN II KELAS A
PROVINSI KALIMANTAN TENGAH

MEMBUAT APOTEK HIDUP DI SEKOLAH DASAR NEGERI TUMBANG


ANOI KECAMATAN DAMANG BATU

OLEH:
SEPTRI RAHARTY, S.Pd
NO. Peserta:352/Peldas-CPNS.III//II/19

PEMERINTAH PROVINSI KALIMANTAN TENGAH


BADAN PENGEMBANGAN SUMBER DAYA MANUSIA
TAHUN 2019
LEMBAR PERSETUJUAN

LAPORAN AKTUALISASI
PELATIHAN DASAR CALON PEGAWAI NEGERI SIPIL

GOLONGAN III ANGKATAN II KELAS A

TAHUN 2019

JUDUL : MEMBUAT APOTEK HIDUP DI SEKOLAH DASAR


NEGERI TUMBANG ANOI KECAMATAN
DAMANG BATU

NAMA : SEPTRI RAHARTY, S.Pd

NIP : 198709032019032 004

NO. PESERTA : 352/Peldas-CPNS.III//II/19

DISETUJUI UNTUK DISEMINARKAN

TANGGAL, 29 JULI 2019

DI BADAN PENGEMBANGAN SUMBER DAYA MANUSIA

PROVINSI KALIMANTAN TENGAH

MENTOR, COACH,

MIDE HERAWATI, S.Pd Dr. KONDRAD SAWANG, Drs, M.Pd


NIP. 19721010 200011 2 002 NIP. 19651022 199003 1 010

i
LEMBAR PENGESAHAN
LAPORAN AKTUALISASI
PELATIHAN DASAR CALON PEGAWAI NEGERI SIPIL
GOLONGAN III ANGKATAN II KELAS A
TAHUN 2019
JUDUL : MEMBUAT APOTEK HIDUP DI SEKOLAH
DASAR NEGERI TUMBANG ANOI KECAMATAN
DAMANG BATU

NAMA : SEPTRI RAHARTY, S.Pd

NIP : 19870903201903 2 004

NO. PESERTA : 352/Peldas-CPNS.III//II/19

TELAH DISEMINARKAN
TANGGAL, 30 JULI 2019
DI BADAN PENGEMBANGAN SUMBER DAYA MANUSIA
PROVINSI KALIMANTAN TENGAH

MENTOR, COACH,

MIDE HERAWATI, S.Pd Dr. KONDRAD SAWANG, Drs, M.Pd


NIP. 19721010 200011 2 002 NIP. 19651022 199003 1 010
PENGUJI

IMA KULATA, S.Sos


NIP. 19670101 198602 2 006

ii
KATA PENGANTAR

Puji syukur kehadirat Tuhan Yang Maha Esa atas limpahan berkat dan
karunia-Nya sehingga penulis mampu menyelesaikan Laporan Aktualisasi
“Membuat Apotek Hidup di Sekolah Dasar Negeri Tumbang Anoi ” ini
sesuai dengan waktu yang diharapkan.
Dalam penyusunan Laporan Aktualisasi ini tidak lepas dari bantuan dan
bimbingan dari berbagai pihak. Oleh karena itu, dalam kesempatan ini
penulis menyampaikan ucapan terima kasih yang sedalam-dalamnya
kepada:
1. Ibu Sri Widanarni, S.IP., M.Si Kepala Badan Pengembangan Sumber
Daya Manusia Provinsi Kalimantan Tengah sebagai Penyelenggara
Kegiatan Pelatihan Dasar CPNS Golongan III Angkatan II Tahun 2019.
2. Bapak Dr. Kondrad Sawang, Drs, M.Pd selaku coach yang telah
bersedia membimbing dan mengarahkan penulis dalam penyusunan
laporan Aktualisasi ini.
3. Ibu Mide Herawati, S.Pd selaku Kepala Sekolah Dasar Negeri
Tumbang Anoi yang telah bersedia meluangkan tenaga, waktu dan
pikiran untuk menjadi Mentor dalam penyusunan laporan Aktualisasi.
4. Bapak/Ibu Widyaiswara yang telah memberikan materi ANEKA
kepada penulis sehingga penulis dapat menyusun Laporan Aktualisasi.
5. Guru-guru beserta siwa-siswi Sekolah Dasar Negeri Tumbang Anoi
yang telah berpartisipasi selama masa Aktualisasi.
6. Keluarga besar Peserta Pelatihan Dasar CPNS Golongan III
Angkatan II Provinsi Kalimantan Tengah Tahun 2019 atas semua
inspirasi dan ide-idenya
Dengan kerendahan hati penulis mengharapkan masukan berupa kritik
maupun saran yang bersifat membangun demi perbaikan dimasa yang
akan datang. Akhir kata, semoga segala kebaikan datang dari semua
penjuru.

Palangka Raya, 31 Juli 2019

Penulis

iii
DAFTAR ISI

LEMBAR PERSETUJUAN .......................................................... i

LEMBAR PENGESAHAN ............................................................ ii

KATA PENGANTAR ................................................................... iii

DAFTAR ISI ...................................................................................................... iv

DAFTAR TABEL .............................................................................................. vi

DAFTAR GRAFIK ............................................................................................ vii

DAFTAR GAMBAR .......................................................................................... viii

DAFTAR LAMPIRAN ....................................................................................... ix

BAB I PENDAHULUAN

A. Latar Belakang ............................................................................ . 1

B. Tujuan dan manfaat Aktualisasi ................................................. . 3

C. Ruang Lingkup ............................................................................ . 3

BAB II GAMBARAN UMUM

A. Profil Sekolah .............................................................................. . 4

B. Visi dan Misi ................................................................................... . 7

BAB III RENCANA KEGIATAN AKTUALISASI

A. Landasan Teori .............................................................................. . 8

B. Rencana Kegiatan Aktualisasi ...................................................... 13

C. Rancangan Kegiatan Aktualisasi.................................................. 14

D. Jadwal Rencana Kegiatan Aktualisasi ......................................... 26

BAB IV PELAKSANAAN DAN HASIL AKTUALISASI

A. Proses Pelaksanaan Aktualisasi .................................................


........................................................................................................28

iv
B. Capaian Hasil Pelaksanaan .........................................................
........................................................................................................38
C. Analisis Dampak ..........................................................................
........................................................................................................42

BAB V PENUTUP

A. Kesimpulan ..................................................................................
.......................................................................................................49
B. Saran ............................................................................................
.......................................................................................................50
C. Rencana Tindak Lanjut ...............................................................51

DAFTAR PUSTAKA .........................................................................................52

LAMPIRAN- LAMPIRAN

v
DAFTAR TABEL

Tabel 1.1 Penentuan Kualitas Isu ...................................... 2

Tabel 2.1 Data Sarana dan Prasarana ............................... 6

Tabel 2.2 Status Kepegawaian Pendidik dan Tenaga


Kependidikan ...................................................... 6
Tabel 2.3 Data Rombongan Belajar ................................... 6

Tabel 3.0 Rancangan Kegiatan Aktualisasi ……………… 15

Tabel 3.1 Jadwal Rencana Kegiatan Aktualisasi ............. 27

Tabel 4.1 Pelaksanaan Aktualisasi nilai – nilai dasar


Aparatur Sipil Negara ......................................... 28
Tabel 4.2 Pembahasan Aktualisasi di SD Negeri
Tumbang Anoi Kecamatan Damang Batu ........ 29
Tabel 4.3 Pencapaian Aktualisasi ..................................... 39

Tabel 4.4 Analisis Dampak ................................................. 41

vi
DAFTAR GRAFIK

Grafik capaian kegiatan aktualisasi ..................................... 40

vii
DAFTAR GAMBAR

1. Melakukan konsultasi tentang rancangan Aktualisasi ................... 29


2. Menyusun Jadwal Pelaksanaan Aktualisasi ` ................................. 30
3. Mengklasifikasikan beragam jenis Toga yang akan di
tanam ............................................................................................ 31
4. Membimbing siswa Gotong Royong membersihkan
Media tanam .................................................................................. 33
5. Menanam Toga pada Media .......................................................... 34
6. Menjelaskan kepada siswa mengenai Manfaat dan
tujuan Kegiatan membuat Apotek Hidup ....................................... 35
7. Melakukan Monitoring setelah penanaman beragam
Benih Toga .................................................................................... 36

viii
DAFTAR LAMPIRAN

Lampiran 1. Surat Tugas dari BKD


Lampiran 2. Format Pengendalian Mentor
Lampiran 3. Bimbingan Coach

ix
BAB I

PENDAHULUAN

A. Latar Belakang

Indonesia adalah bangsa dan negara yang besar, baik dari sisi
sumber daya alam maupun sumber daya manusianya. Untuk itu
diperlukan tata kelola negara yang baik, efektif dan efisien demi
terwujudnya tujuan Nasional bangsa Indonesia sebagaimana yang
tertuang dalam UUD 1945 yaitu membentuk suatu pemerintahan
Negara Republik Indonesia yang melindungi segenap bangsa
Indonesia dan seluruh tumpah darah Indonesia, memajukan
kesejahteraan umum,mencerdaskan kehidupan bangsa, dan ikut
melaksanakan ketertiban dunia yang berlandaskan kemerdekaan,
perdamaian abadi dan keadilan sosial.

Salah satu unsur yang memiliki peran strategis dalam rangka


mewujudkan tujuan nasional bangsa Indonesia adalah Aparatur Sipil
Negara yang terdiri dari PNS dan PPPK. Dalam Undang-Undang
Nomor 5 Tahun 2014 Tentang Aparatur Sipil Negara, disebutkan
bahwa ASN memiliki fungsi sebagai pelaksana kebijakan publik,
pelayan publik dan perekat serta pemersatu bangsa. Oleh karena itu,
maka diperlukan sosok-sosok ASN yang Akuntabel, nasionalis,
beretika, berkomitmen mutu dan anti korupsi sehingga secara
profesional dapat melaksanakan tugas dan tanggung jawabnya
dengan efektif, efisien dan kompeten.

Dalam rangka mewujudkan ASN dengan kualitas sebagaimana


yang disebutkan di atas, maka salah satu upaya yang dilakukan
pemerintah adalah melalui pelatihan dasar (LATSAR) CPNS pola baru
yang terintegrasi. Pelatihan dasar ini lebih mengedepankan Habituasi
terhadap nilai-nilai ASN dan implementasi dari fungsi ASN di unit kerja

1
masing-masing. Dalam Perka LAN No. 12 Tahun 2018, Pelatihan
Dasar Golongan III dengan pola baru ini, terdiri atas pembelajaran
klasikal (on campus) dan non klasikal/habituasi (off campus). Melalui
Habituasi yang lebih lama, diharapkan terciptanya ASN yang
berintegritas, profesional, kompeten dan berkomitmen mutu tinggi
dalam pelayanan kepada masyarakat.

Berdasarkan uraian di atas, penulis mengidentifikasi beberapa


isu penting yang perlu diperbaiki di lingkup SDN Tumbang Anoi.
Selanjutnya isu-isu tersebut dianalisa terlebih dahulu menggunakan
teknik analisis penilaian kualitas isu. Teknik analisis yang digunakan
adalah:

1. Urgency yaitu menilai seberapa mendesak suatu isu harus


dibahas, dianalisis dan ditindaklanjuti.
2. Seriousnes yaitu seberapa serius suatu isu harus dibahas
dikaitkan dengan akibat yang ditimbulkan.
3. Growth yaitu seberapa besar kemungkinan memburuknya isu
tersebut jika tidak ditangani sebagaimana mestinya.

Setiap isu dinilai dengan memberikan skor antara 1 – 5 yang


artinya nilai angka 1 sangat tidak urgent dan angka 5 sangat urgent.
Berikut adalah analisis/penilaian kualitas isu yang telah diidentifikasi:

Tabel 1.1
Penentuan Kualitas Isu

NO. ISU YANG TERINDENTIFIKASI U S G JUMLAH

1 Belum adanya Apotek Hidup di Sekolah 5 5 4 14


Kurangnya perhatian siswa dalam menjaga
2 4 4 4 12
kebersihan lingkungan Sekolah
Rendahnya Keterampilan Siswa dalam
3 4 3 4 11
membuat Kerajinan tangan

2
Berdasarkan hasil Analisis pada tabel di atas, maka penulis
memutuskan untuk mengangkat Isu Belum adanya Apotek Hidup di
SDN Tumbang Anoi.

Berdasarkan uraian tersebut dilakukan pengaktualisasian nilai-nilai


dasar aneka dengan judul “MEMBUAT APOTEK HIDUP DI SEKOLAH
DASAR NEGERI TUMBANG ANOI”

B. Tujuan Aktualisasi

Tujuan penulisan Proposal rancangan Aktualisasi nilai-nilai


dasar profesi PNS ANEKA (Akuntabilitas, Nasionalisme, Etika Publik,
Komitmen Mutu dan Anti Korupsi) sebagai berikut.

1. Memahami lebih dalam mengenai nilai-nilai dasar profesi Aparatur


Sipil Negara (ASN) yang mencakup ANEKA (Akuntabilitas,
Nasionalisme, Etika Publik, Komitmen Mutu dan Anti Korupsi).
2. Mampu menerapkan nilai-nilai dasar ANEKA berdasarkan tugas
dan fungsi guru sebagai ASN sehingga terbentuk PNS yang jujur,
adil, disiplin, berintergritas, profesional, serta mengutamakan
kepentingan Negara dan masyarakat dalam melakukan pelayanan
pendidikan di Sekolah Dasar Negeri Tumbang Anoi
3. Mewujudkan pelayanan publik di bidang pendidikan yang lebih
baik lagi untuk mewujudkan tercapainya tujuan Pendidikan
Nasional

C. Ruang Lingkup

Kegiatan Aktualisasi nilai-nilai Akuntabilitas, Nasionalisme,


Etika Publik, Komitmen Mutu dan Anti Korupsi (ANEKA) ini dilakukan
oleh penulis pada instansi tempat bekerja yaitu di Sekolah Dasar
Negeri Tumbang Anoi yang akan dilaksanakan sejak tanggal 22Juni
2019 sampai dengan 20 Juli 2019.

3
BAB II

GAMBARAN UMUM

A. Profil Sekolah

Sekolah Dasar Negeri Tumbang Anoi adalah salah satu SD di


Kecamatan Damang Batu Kabupaten Gunung Mas Provinsi
Kalimantan Tengah tepatnya di Desa Tumbang Anoi, Kecamatan
Damang Batu Kabupaten Gunung Mas Provinsi Kalimantan Tengah.

1. Identitas Sekolah

a. Nama Sekolah : SD Negeri Tumbang Anoi


b. Kepala Sekolah : Mide Herawati, S.Pd
c. NPSN : 30202367
d. Jenjang Pendidikan : Sekolah Dasar
e. Status Sekolah : Negeri
f. Alamat Sekolah : Jl. Nyai Rantai
RT/RW : 03/01
Kode Pos :

4
Desa/Kelurahan : Tumbang Anoi
Kecamatan : Damang Batu
Kabupaten : Gunung Mas
Provinsi : Kalimantan Tengah
g. Posisi Geografis : Garis Lintang
Garis Bujur

2. Data Lengkap

a. SK Pendirian Sekolah : 09/PD-TA/1996


b. Tanggal SK Pendirian : 22 – 02- 1996
c. Status Kepemilikan : Pemerintah Daerah
d. SK Izin Operasional :-
e. Tgl SK Izin Operasional : 07-06-1996
f. Kebutuhan Khusus : Tidak Ada
g. Luas Tanah Milik (M2) : 500
h. Nama Wajib Pajak :-
i. NPWP :-

3. Kontak Sekolah

a. Nomor Telepon :-
b. Nomor Fax :-
c. Email :-

4. Data Periodik

a. Waktu Penyelenggaraan : Pagi / 6 Hari


b. Bersedia Menerima BOS : Bersedia Menerima
c. Sertifikasi ISO : Belum Bersertifikat
d. Sumber Listrik : Tidak Ada
e. Daya Listrik (watt) :0
f. Akses Internet :-
g. Akses Internet Alternatif : Telkomsel

5
5. Sanitasi

a. Kecukupan Air : Cukup


b. Memproses Air Sendiri : Tidak
c. Air Minum Untuk Siswa : Tidak Disediakan
d. Sumber Air Sanitasi : Air Sungai
e. Tipe Jamban : Leher Angsa
(Toilet Duduk/Jongkok)
f. Jml Tempat Cuci Tangan : 1 (satu)

6. Data Sarana dan Prasarana

Tabel 2.1

Data Sarana dan Prasarana

No. Uraian Jumlah Keterangan


1 Ruang Kelas 6 Baik
2 Ruang Laboratorium 0 -
3 Ruang Perpustakaan 1 -
TOTAL 7 Baik

7. Status Kepegawaian Pendidik dan Tenaga Kependidikan


Tabel 2.2

STATUS KEPEGAWAIAN JUMLAH


PNS 3 Orang
CPNS 1 Orang
GURU HONOR SEKOLAH 1 Orang
PENJAGA SEKOLAH 1 Orang
GTT 3 Orang

8. Data Rombongan Belajar

Tabel 2.3

6
No. Uraian L/P Jumlah Total

L 8
1 Kelas 1 16 Orang
P 8
L 9
2 Kelas 2 11 Orang
P 2
L 6
3 Kelas 3 16 Orang
P 10
L 5
1 Kelas 4 8 Orang
P 3
L 6
2 Kelas 5 13 Orang
P 7
L 4
3 Kelas 6 8 Orang
P 4

B. Visi dan Misi

1. Visi

Membangun pribadi yang beriman, berilmu, dan berakhlak mulia


serta mampu mengisi kehidupannya sesuai kemajuan Teknologi
dengan kondisi yang ada

2. Misi

a. Menyajikan layanan pendidikan yang terpadu


b. Mengembangkan potensi sekolah yang ada,dengan tenaga
guru yang handal sehingga anak terlayani dengan baik secara
material, Spiritual, maupun Religius
c. Terwujudnya system Penyelenggaraan kelas yang dapat
melayani seluruh kepentingan siswa baik fisik maupun menta

BAB III

RENCANA KEGIATAN AKTUALISASI

7
A. Landasan Teoritis

Sebagaimana yang tercantum dalam pembukaan Undang-


Undang Dasar Negara Republik Indonesia Tahun 1945 bahwa
tujuan Nasional bangsa Indonesia adalah membentuk suatu
pemerintahan Negara Republik Indonesia yang melindungi
segenap bangsa Indonesia dan seluruh tumpah darah Indonesia,
memajukan kesejahteraan umum, mencerdaskan kehidupan
bangsa dan ikut melaksanakan ketertiban dunia yang
berlandaskan kemerdekaan, perdamaian abadi dan keadilan
sosial. Dalam rangka mencapai tujuan nasional bangsa yang
diamanatkan tersebut, maka salah satu unsur yang memiliki
peranan besar adalah Aparatur Sipil Negara (ASN). Oleh karena
itu diperlukan ASN yang profesional, bebas dari intervensi politik,
bersih dari praktik korupsi, kolusi dan nepotisme serta mampu
menyelenggarakan pelayanan publik bagi masyarakat dan mampu
menjalankan peran sebagai unsur perekat persatuan dan
kesatuan bangsa berdasarkan Pancasila dan Undang-Undang
Dasar Negara Republik Indonesia Tahun 1945.

Berdasarkan Peraturan Kepala LAN-RI Nomor 38 Tahun


2014 dan Undang-Undang ASN No. 5 Tahun 2014 tentang nilai-
nilai dasar profesi ASN dalam Penyelenggaraan Diklat Prajabatan
pola baru, peserta latsar diharapkan mampu memahami nilai-nilai
dasar profesi ASN dengan cara mengalami sendiri dalam
penerapan dan aktualisasi pada tempat tugas sehingga peserta
latsar dapat merasakan manfaatnya secara langsung.

Nilai-nilai dasar tersebut merupakan seperangkat prinsip


yang menjadi landasan dalam menjalankan profesi yang dikenal
dengan istilah ANEKA. Nilai-nilai dasar tersebut diantaranya
adalah :

8
1. Akuntabilitas

Akuntabilitas adalah kewajiban setiap individu, kelompok atau


institusi untuk memenuhi tanggung jawab yang menjadi amanahnya.
Amanah seorang PNS adalah menjamin terwujudnya nilai-nilai publik.
Akuntabilitas juga dapat diartikan sebagai pertanggungjawaban dari
hasil pekerjaan. Sebagai ASN, pengambilan keputusan secara
akuntabel berarti dapat membuat keputusan dan tindakan yang tepat
dan akurat. Dalam pengambilan keputusan, penempatan kepentingan
umum berarti bahwa memastikan tindakan dan keputusan yang
berimbang dan tidak bias, bertindak adil, mematuhi prinsip, akuntabel,
transparan, melakukan pekerjaan secara penuh, efektif dan efisien
serta berperilaku sesuai standar.

2. Nasionalisme

Nasionalisme adalah pandangan tentang rasa cinta yang wajar


terhadap bangsa dan negara, dan sekaligus menghormati bangsa lain
sebagai pondasi bagi Aparatur Sipil Negara untuk mengaktualisasikan
diri dalam menjalankan fungsi dan tugasnya dengan orientasi
mementingkan kepentingan publik, bangsa dan negara. Nasionalisme
juga sering diartikan sebagai paham kebangsaan.

3. Etika Publik

Etika publik adalah refleksi atas standar/norma yang menentukan


baik/buruk, benar/salah tindakan keputusan, perilaku untuk
mengarahkan kebijakan publik dalam rangka menjalankan tanggung
jawab pelayanan publik. Nilai-nilai dasar etika publik antara lain sebagai
berikut:

a) Melaksanakan tugasnya dengan jujur, bertanggung jawab dan


berintegritas.
b) Melaksanakan tugasnya dengan cermat dan disiplin.
c) Melayani dengan sikap hormat, sopan dan tanpa tekanan.

9
d) Melaksanakan tugasnya sesuai dengan peraturan perundangan
yang berlaku.
e) Melaksanakan tugasnya sesuai dengan perintah atasan atau
pejabat yang berwenang sejauh tidak bertentangan dengan
ketentuan peraturan perundang-undangan dan etika pemerintahan.
f) Menjaga kerahasiaan yang menyangkut kebijakan negara.
g) Menggunakan kekayaan dan barang milik negara secara
bertanggung jawab, efektif dan efisien.
h) Menjaga agar tidak terjadi konflik kepentingan dalam melaksanakan
tugasnya.
i) Memberikan informasi secara benar dan tidak menyesatkan kepada
pihak lain yang memerlukan informasi terkait kepentingan
kedinasan.
j) Tidak menyalahgunakan informasi intern negara, tugas, status,
kekuasaan dan jabatannya untuk mendapat atau mencari
keuntungan atau manfaat bagi diri sendiri atau untuk orang lain.
k) Memegang teguh nilai dasar ASN dan selalu menjaga reputasi dan
integritas ASN.
l) Melaksanakan ketentuan peraturan perundang-undangan
mengenai disiplin pegawai ASN.

4. Komitmen Mutu

Komitmen mutu adalah tindakan untuk menghargai efektivitas,


fisiensi, inovasi dan kinerja yang berorientasi mutu dalam
penyelenggaraan pemerintahan dan pelayanan publik.

5. Anti Korupsi

Tindakan dan perilaku sadar akan bahaya korupsi dan berusaha untuk
membentengi dan melawan setiap tindakan yang mengacu maupun
yang terkait dengan tindakan korupsi. Nilai-nilai anti korupsi antara
lain:

10
a) Jujur

Kejujuran merupakan nilai dasar yang menjadi landasan utama


bagi penegakan integritas diri seseorang. Tanpa adanya kejujuran
mustahil seseorang bisa menjadi pribadi yang berintegritas.
Seseorang dituntut untuk bisa berkata jujur dan transparan serta
tidak berdusta baik terhadap diri sendiri maupun orang lain,
sehingga dapat membentengi diri terhadap godaan untuk berbuat
curang.

b) Peduli

Kepedulian sosial kepada sesama menjadikan seseorang memiliki


sifat kasih sayang. Individu yang memiliki jiwa sosial tinggi akan
memperhatikan lingkungan sekelilingnya di mana masih terdapat
banyak orang yang tidak mampu, menderita, dan membutuhkan
uluran tangan. Pribadi dengan jiwa sosial tidak akan tergoda untuk
memperkaya diri sendiri dengan cara yang tidak benar tetapi ia
malah berupaya untuk menyisihkan sebagian penghasilannya
untuk membantu sesama.

c) Mandiri

Kemandirian membentuk karakter yang kuat pada diri seseorang


menjadi tidak bergantung terlalu banyak pada orang lain.
Mentalitas kemandirian yang dimiliki seseorang
memungkinkannya untuk mengoptimalkan daya pikirnya guna
bekerja secara efektif. Pribadi yang mandiri tidak akan menjalin
hubungan dengan pihak-pihak yang tidak bertanggungjawab demi
mencapai keuntungan sesaat.

d) Disiplin

Disiplin adalah kunci keberhasilan semua orang. Ketekunan dan


konsistensi untuk terus mengembangkan potensi diri membuat

11
seseorang akan selalu mampu memberdayakan dirinya dalam
menjalani tugasnya. Kepatuhan pada prinsip kebaikan dan
kebenaran menjadi pegangan utama dalam bekerja. Seseorang
yang mempunyai pegangan kuat terhadap nilai kedisiplinan tidak
akan terjerumus dalam kemalasan yang mendambakan kekayaan
dengan cara yang mudah.

e) Tanggung Jawab

Pribadi yang utuh dan mengenal diri dengan baik akan menyadari
bahwa keberadaan dirinya di muka bumi adalah untuk melakukan
perbuatan baik demi kemaslahatan sesama manusia. Segala
tindak tanduk dan kegiatan yang dilakukannya akan
dipertanggungjawabkan sepenuhnya kepada Tuhan Yang Maha
Esa, masyarakat, negara, dan bangsanya. Dengan kesadaran
seperti ini maka seseorang tidak akan tergelincir dalam perbuatan
tercela dan nista.

f) Kerja Keras

Individu beretos kerja akan selalu berupaya meningkatkan kualitas


hasil kerjanya demi terwujudnya kemanfaatan publik yang
sebesar-besarnya. Ia mencurahkan daya pikir dan
kemampuannya untuk melaksanakan tugas dan berkarya dengan
sebaik-baiknya. Ia tidak akan mau memperoleh sesuatu tanpa
mengeluarkan keringat.

g) Sederhana

Pribadi yang berintegritas tinggi adalah seseorang yang


menyadari kebutuhannya dan berupaya memenuhi kebutuhannya
dengan semestinya tanpa berlebih-lebihan. Ia tidak tergoda untuk
hidup dalam gelimang kemewahan. Kekayaan utama yang
menjadi modal kehidupannya adalah ilmu pengetahuan. Ia sadar
bahwa mengejar harta tidak akan pernah ada habisnya karena

12
hawa nafsu keserakahan akan selalu memacu untuk mencari
harta sebanyak-banyaknya.

h) Berani

Seseorang yang memiliki karakter kuat akan memiliki keberanian


untuk menyatakan kebenaran dan menolak kebathilan. Ia tidak
akan mentolerir adanya penyimpangan dan berani menyatakan
penyangkalan secara tegas. Ia juga berani berdiri sendirian dalam
kebenaran walaupun semua kolega dan teman-teman sejawatnya
melakukan perbuatan yang menyimpang dari hal yang
semestinya. Ia tidak takut dimusuhi dan tidak memiliki teman kalau
ternyata mereka mengajak kepada hal-hal yang menyimpang.

i) Adil

Pribadi dengan karakter yang baik akan menyadari bahwa apa


yang dia terima sesuai dengan jerih payahnya. Ia tidak akan
menuntut untukmendapatkan lebih dari apa yang ia sudah
upayakan. Bila ia seorang pimpinan maka ia akan memberi
kompensasi yang adil kepada bawahannya sesuai dengan
kinerjanya. Ia juga ingin mewujudkan keadilan dan kemakmuran
bagi masyarakat dan bangsanya.

B. Rencana Kegiatan Aktualisasi

Rencana aktualisasi yang akan dilakukan penulis dalam Implementasi


Nilai Aneka Sebagai Guru Kelas pada Sekolah Dasar Negeri Tumbang
Anoi Kecamatan Damang Batu selama masa habituasi yaitu :

1. Koordinasi dan konsultasi dengan Kepala Sekolah (mentor)


mengenai rencana melaksanakan kegiatan membuat media
pembelajaran bagi siswa di SDN Tumbang Anoi.
2. Melakukan pertemuan secara khusus dengan siswa-siswi di SDN
Tumbang Anoi untuk perkenalan diri.

13
3. Membuat jadwal kegiatan dan mengumumkan kepada siswa-siswi
di SDN Tumbang Anoi.
4. Melaksanakan pembuatan Apotek Hidup di sekolah bersama
siswa-siswi di SDN Tumbang Anoi.

Diharapkan melalui pelaksanaan kegiatan membuat Apotek Hidup


tersebut siswa-siswi di SD NEGERI Tumbang Anoi dapat lebih
memahami tujuan dan Mengetahui Manfaat dari adanya Apotek
Hidup.

C. Rancangan Kegiatan Aktualisasi

Kegiatan-kegiatan yang termuat dalam rencana Aktualisasi tersebut


akan dilaksanakan dengan tahapan-tahapan kegiatan sebagaimana
yang diuraikan dalam tabel berikut ini :

14
Rancangan Kegiatan Aktualisasi

Unit kerja : SD NEGERI TUMBANG ANOI

Identifikasi Isu : 1. Belum adanya Apotek Hidup di Lingkungan Sekolah

2. Kurangnya perhatian siswa dalam menjaga kebersihan lingkungan sekolah


3. Rendahnya Keterampilan Siswa dalam membuat Kerajinan Tangan

Isu Yang Diangkat : Belum Adanya Apotek Hidup di Lingkungan Sekolah

Gagasan Pemecahan Isu : Membuat Apotek Hidup di Sekolah Dasar Negeri Tumbang Anoi Kecamatan Damang batu

Tabel 3.0 Rancangan Kegiatan Aktualisasi

Keterkaitan Konstribusi Penguatan


N Output/Hasil
Kegiatan Tahapan Kegiatan Substansi Mata Terhadap Visi dan Nilai-nilai
o Kegiatan
Pelatihan Misi Organisasi Organisasi
(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7)

1. Konsultasi dengan 1. Memperkenalka Di berikan izin Akuntabilitas: Dengan Dengan


Mentor tentang n diri kepada Pelaksanaan oleh Kejelasan dan mendapatkan ijin mendapatkan

15
rencana kepala Sekolah Kepala Sekolah Bertanggung jawab dari kepala ijin dari kepala
Aktualisasi 2. Menjelaskan Isu Sekolah Sekolah maka
yang akan Nasionalisme: diharapkan Nilai Organisasi
diangkat Berkomunikasi dengan Kegiatan yang Berbahasa
dengan sopan menggunakan bahasa akan dilakukan di sopan dan
dan santun yang mudah ketahui dan di santun dapat
kepada kepala dimengerti dengan dukung diperkuat
Sekolah sikap sopan sehinggaterwujud
Misi Organisasi
Etika Publik: yaitu
3. Meminta Menjelaskan prosedur
persetujuan kegiatan dan meminta Menyajikan
kepala Sekolah ijin kepada kepala Layanan
untuk Sekolah dengan Pendidikan yang
melaksanakan sopan- santun terpadu
Aktualisasi
Komitmen Mutu :
Efektifitas dan efisien

16
Anti Korupsi:
Jujur dan tidak
memanipulasi data

WOG:
Sharing dan bekerja
sama dengan kepala
Sekolah
2. Menyusun Jadwal 1. Membagi Terciptanya Jadwal Akuntabilitas: Melalui Dengan
Pelaksanaan Kelompok Pelaksanaan Profesionalisme Penyusunan terciptanya
Aktualisasi kegiatan yang Nasionalisme: Jadwal ini jadwal
Akuntabel Berkomunikasi dengan diharapkan dapat pelaksanaan
menggunakan bahasa Meningkatkan kegiatan
2. Membagi yang mudah semangat siswa sehingga nilai
Jadwal Kerja dimengerti berinovasi Profesionalisme,
Kelompok sehingga Bertanggung
Etika Publik: terwujudnya Misi jawab dan
3. Menentukan Menjelaskan prosedur Mengembangkan berkomitmen
alat – alat dan kegiatan dengan 5 S Potensi sekolah Mutu bisa di

17
Bahan-bahan (Senyum, Sapa, yang ada dengan perkuat
yang akan di Salam, Sopan, tenaga Guru yang
gunakan Santun) handal sehingga
4. Menugaskan anak terlayani
siswa untuk Komitmen Mutu : dengan baik
membuat Efektif dan efisien secara material,
Polybag dengan spiritual maupun
memanfaatkan Anti Korupsi: Religius
Limbah sampah Jujur dan Tidak
dari botol, memanipulasi data
baskom/ember
bekas WOG:
Sharing dan bekerja
5. Menentukan sama
berapa banyak
biaya yang
akan di
gunakan untuk
pelaksanaan

18
6. Menentukan
tenggang waktu
pelaksanaan
3. Mengklasifikasikan 1. Menjelaskan Siswa mengetahui Akuntabilitas: Dengan
beragam jenis kepada Siswa jenis – jenis Profesional melakukan
Toga yang akan di berbagai jenis tumbuhan yang di Nasionalisme: kegiatan
tanam tumbuhan yang kategorikan sebagai Menggunakan bahasa Mendeskripsika
dapat di jadikan Toga dan mampu Indonesia yang benar n beragam jenis
obat/Herbal Mendeskripsikannya Toga maka Nilai
Etika Publik: Peduli dan
2. Menentukan Menggunakan bahasa santun
Jenis Toga yang Indonesia yang baik berbahasa
akan di tanam benar dapat diperkuat

3. Menjelaskan Komitmen Mutu :


kepada Siswa Efektif dan Efisien
nama lain dari
beragam Anti Korupsi:
tumbuhan Jujur dengan tidak

19
dalam Bahasa memanipulasi Data
Latin
4. Menjelaskan
kepada siswa
bahwa dengan
menanam Toga
kita sudah
melestarikan
berbagai jenis
Flora serta
menyegarkan
udara

4 Membimbing 1. Membimbing Terciptanya Media Akuntabilitas: Dengan Penguatan Nilai


Siswa Gotong siswa untuk Tanam (Polybag) Kepemimpinan, membimbing siswa Bekerja sama ,
Royong berdoa dari barang/sampah Profesional, Gotong Royong tanggung jawab,
membersihkan sebelum bekas dan tanah Bertanggung jawab maka akan dan
Media Tanah yang memulai yang steril dari Nasionalisme: terwujud Visi berintegritas
akan di tanam kegiatan rumput – rumput liar Bekerja sama, Organisasi dalam

20
Religius, dan Peduli Membangun membimbing
2. Membersihkan pribadi yang siswa Gotong
dan Etika Publik: beriman, berilmu, Royong
memangkas Sopan, cermat dan dan berakhlak
rumput- rumput tidak berbelit-belit mulia serta
liar Komitmen Mutu : mampu mengisi
Merencanakan kehidupannya
3. Membakar tindakan dengan teliti sesuai Kemajuan
rumput – sehingga teknologi dengan
rumput tersebut bisadipertanggung kondisi yang ada
4. Mencangkul jawabkan
tanah
membentuk Anti Korupsi:
baris yang rapi Kerja Keras dan
agar Mandiri
menghasilkan WOG:
tanah yang Sharing dan bekerja
gembur sama
Manajemen ASN:

21
Memberi pelayanan
secara professional
dan sesuai etika
profesi

5. Menanam Toga 1. Berbagai jenis Berbagai jenis Toga Akuntabilitas: Dengan menanam Dengan
pada Media yang Tanaman Obat telah di tanam di Konsisten melakukan Toga akan Melaksanakan
sudah tersedia di tanam pada tanah yang sudah di implementasi terwujud Visi penanaman
Media yang Cangkul atau pada Organisasi Toga dapat
tersedia Pot, Polybag dan Nasionalisme: Membangun memperkuat
Baskom atau ember Menggunakan bahasa pribadi yang Nilai-nilai
2. Toga di tanam bekas yang sederhana agar beriman, berilmu, Profesional,
dengan rapi mudah dipahami dan berakhlak kerja keras dan
Pada tanah mulia serta sungguh-
yang sudah di Etika Publik: mampu mengisi sungguh dalam
cangkul Memberikan kehidupannya bekerja
penjelasan dengan sesuai Kemajuan
3. Setelah di sikap yang sopan dan teknologi dengan
tanam di ramah kondisi yang ada
taburi Pupuk
kompos Komitmen Mutu :
atau pupuk Inovasi
buatan
Anti Korupsi:
Selalu peduli dan jujur

22
Pelayanan Publik:
Memberi Implementasi
secara responsif, tidak
diskriminatif, mudah,
murah, efektif, efesien
dan akuntabel

6. Menjelaskan 1. Memaparkan Siswa memahami Akuntabilitas: Dengan Dengan adanya


kepada Siswa kepada siswa Tujuan Kegiatan dan Bertanggung jawab menjelaskan penjelasan
mengenai Manfaat mengenai mengetahui Manfaat kepada siswa Tujuan Kegiatan
dan Tujuan tujuan dan tumbuhan Apotek Nasionalisme: Mengenai manfaat maka siswa
Kegiatan membuat sasaran Hidup Menggunakan bahasa dan tujuan diharapkan
Apotek Hidup yang kegiatan Indonesia yang baik kegiatan di mampu
telah di dan benar saat harapkan siswa berinovasi dan
Laksanakan 2. Menjelaskan melakukan evaluasi semakin Peduli terhadap
berbagai memahami lingkungan
manfaat dari Etika Publik: manfaat Adanya sekitar yang
tanaman yang Menjelaskan maksud Apotek Hidup di dapat
telah di tanam dan tujuan serta sekolah yang memperkuat
menunjukkan sikap berhubungan nilai – nilai
yang ramah dan sopan dengan Misi Organisasi
Organisasi
Komitmen Mutu : Terwujudnya
Melakukan dan system
menentukan tindakan penyelenggaran
selanjutnya apabila kelas yang dapat
masalah belum melayani seluruh
teratasi atau teratasi kepentingan

23
sebagian dengan siswa baik fisik
cepat dan cermat maupun mental

WOG:
Sharing dan bekerja
sama Dengan Kepala
Sekolah

7. Melakukan Membagi jadwal Dokumentasi Akuntabilitas: Setelah membagi Dengan adanya


Monitoring setelah Monitoring kegiatan pada Bertanggung jawab, jadwal monitoring kegiatan
penanaman kepada siswa Tanaman yang telah Konsisten kepada siswa di Monitoring akan
beragam benih seperti menyiram di tanam harapkan Memberi
Toga atau merawat Nasionalisme: terwujudnya Visi penguatan nilai
tanaman Rela berkorban dan Misi Organisasi
Organisasi Efektif dan
Etika Publik: mengembangkan Efisien serta
Menjelaskan maksud Potensi sekolah bekerjasama
dan tujuan serta yang ada ,
menunjukkan sikap dengan tenaga
yang ramah dan sopan guru yang handal
sehingga anak
Komitmen Mutu : terlayani dengan
Melakukan dan baik secara
menentukan tindakan material, spiritual,
selanjutnya apabila maupun Religius
masalah belum
teratasi atau teratasi

24
sebagian dengan
cepat dan cermat

WOG:
Sharing dan bekerja
sama

25
D. Jadwal Rencana Kegiatan Aktualisasi
Berdasarkan rancangan Aktualisasi yang telah disusun,
selanjutnya penulis menentukan rencana jadwal Aktualisasi nilai
dasar dengan model interval waktu. Sesuai dengan jadwal
pelaksanaan Latsar CPNS Golongan III Angkatan II Kelas A Tahun
2019, maka kegiatan Aktualisasi nilai dasar ANEKA dilaksanakan
dari tanggal 22 Juni- 20 Juli Tahun 2019. Lebih jelasnya, akan
diuraikan pada tabel dibawah ini.

26
Tabel 3.1 Jadwal Rencana Kegiatan Aktualisasi

WAKTU
NO. DAFTAR KEGIATAN TEMPAT KEGIATAN SASARAN KEGIATAN OUTPUT/HASIL
PELAKSANAAN
1. Konsultasi dengan Mentor tentang 22 Juni 2019 SDN TUMBANG ANOI PESERTA DIDIK SDN Di berikan izin Pelaksanaan oleh
rencana Aktualisasi TUMBANG ANOI Kepala Sekolah
2. Menyusun Jadwal Pelaksanaan 23 Juni 2019 SDN TUMBANG ANOI PESERTA DIDIK SDN Terciptanya Jadwal Pelaksanaan yang
Aktualisasi TUMBANG ANOI Akuntabel
3. Mengklasifikasikan beragam jenis 24 Juni 2019 SDN TUMBANG ANOI PESERTA DIDIK SDN Siswa mengetahui jenis – jenis
Toga yang akan di tanam TUMBANG ANOI tumbuhan yang di kategorikan sebagai
Toga dan mampu Mendeskripsikannya
4. Membimbing Siswa Gotong Royong PESERTA DIDIK SDN Terciptanya Media Tanam (Polybag)
membersihkan Media Tanah yang 25– 26 Juni SDN TUMBANG ANOI TUMBANG ANOI dari barang/sampah bekas dan tanah
akan di tanam 2019 yang steril dari rumput – rumput liar
5. Menanam Toga pada Media yang 27 Juni 2019 SDN TUMBANG ANOI PESERTA DIDIK SDN Berbagai jenis Toga dapat di tanam di
sudah tersedia TUMBANG ANOI tanah yang sudah di Cangkul atau pada
Pot, Polybag dan Baskom atau ember
bekas
6. Menjelaskan kepada Siswa mengenai 28 Juni 2019 SDN TUMBANG ANOI PESERTA DIDIK SDN Siswa memahami Tujuan Kegiatan dan
Manfaat dan Tujuan Kegiatan TUMBANG ANOI mengetahui Manfaat tumbuhan Apotek
membuat Apotek Hidup yang telah di Hidup
Laksanakan
7. 13 - 20Juli 2019 SDN TUMBANG ANOI PESERTA DIDIK SDN Siswa melakukan Monitoring pada
Melakukan Monitoring setelah TUMBANG ANOI Tanaman yang telah di tanam serta
penanaman beragam benih Toga dapat melakukan perawatan secara
berkala

27
BAB IV

Pelaksanaan dan Hasil Aktualisasi

Adapun implementasi dari kegiatan Aktualisasi nilai- nilai Dasar


ANEKA Sebagai Guru di SDN Tumbang Anoi Kecamatan Damang Batu
Kabupaten Gunung Mas berdasarkan Rancangan kegiatan yang telah
dibuat sebelumnya, dilaksanakan selama 29 hari kerja dari 22 Juni – 20
Juli 2019.

4.1 Pelaksanaan Aktualisasi nilai – nilai dasar Aparatur Sipil


Negara

Bukti Waktu
NO Kegiatan Output
Foto Pelaksanaan
1 Konsultasi dengan Diberikan izin Foto Sabtu, 22 Juni 2019
Mentor tentang Pelaksanaan oleh
rencana AktualisasiKepala Sekolah
2 Menyusun Jadwal Terciptanya Jadwal Foto Sabtu & Senin, 23-
Pelaksanaan Pelaksanaan yang 24 Juni 2019
Aktualisasi Akuntabel
3 Mengklasifikasikan Siswa mengetahui Foto Selasa, 25 Juni
beragam jenis Toga jenis – jenis 2019
yang akan di tanam tumbuhan yang di
kategorikan sebagai
Toga dan mampu
Mendeskripsikannya
4 Membimbing Siswa Terciptanya Media Foto Rabu – Jumat, 26-
Gotong Royong Tanam (Polybag) 28 Juni 2019
membersihkan dari barang/sampah
Media Tanah yang bekas dan tanah
akan di tanam yang steril dari
rumput – rumput liar
5 Menanam Toga pada Berbagai jenis Toga Foto Sabtu, 29 Juni 2019
Media yang sudah dapat di tanam di
tersedia tanah yang sudah di
Cangkul atau pada
Pot, Polybag dan
Baskom atau ember
bekas
6 Menjelaskan kepada Siswa memahami Foto Senin, 15 Juli 2019

28
Siswa mengenai Tujuan Kegiatan
Manfaat dan Tujuan dan mengetahui
Kegiatan membuat Manfaat tumbuhan
Apotek Hidup yang Apotek Hidup
telah di Laksanakan
7 Melakukan Siswa melakukan Foto Selasa- sabtu,16 –
Monitoring setelah Monitoring pada 20 Juli 2019
penanaman beragam Tanaman yang telah
benih Toga di tanam serta dapat
melakukan
perawatan berkala

4.2 Pembahasan Aktualisasi di SD Negeri Tumbang Anoi Kecamatan


Damang Batu
Kegiatan 1 Melakukan konsultasi tentang rancangan Aktualisasi
Hari / Tanggal Sabtu , 22 Juni 2019
Bukti Foto Kegiatan Konsultasi
Pelaksanaan Kegiatan:
1 Menghadap kepala sekolah dan
Memperkenalkan diri

22 Menjelaskan isu yang akan


diangkat dengan sopan dan
santun pada Kepala Sekolah
33 Meminta persetujuan Kepala
Sekolah untuk melaksanakan
Kegiatan

Nilai – nilai dasar yang mendasari kegiatan Aktualisasi tersebut adalah :

Akuntabilitas
Kejelasan dan Tanggung jawab

Nasionalisme
Berkomunikasi dengan menggunakan Bahasa yang mudah di mengerti dengan sikap
sopan

Etika Publik

29
Menjelaskan Prosedur kegiatan dan meminta izin kepada kepala Sekolah dengan sopan
santun

Komitmen Mutu
Efektivitas dan Efisien

Anti Korupsi
Memiliki sifat Jujur dan tidak memanipulasi Data

WOG
Sharing dan kerjasama
dengan kepala sekolah serta guru – guru yang akan ikut mendukung kegiatan

Kegiatan 2 Menyusun Jadwal Pelaksanaan Aktualisasi


Hari / Tanggal Minggu-Senin,23 -24 Juni 2019
Bukti Foto Kegiatan Penyusunan Jadwal
Pelaksanaan Kegiatan:
1 Membagi Kelompok

2 Membagi Jadwal Kerja


Kelompok
3 Menentukan alat dan bahan
yang akan di gunakan

4 Menugaskan siswa untuk


membuat Polybag dengan
limbah sampah boto,ember
atau baskom bekas

5 Menentukan berapa banyak


biaya yang akan di gunakan

30
untuk pelaksanaan

31
6 Menentukan tenggang waktu
pelaksanaan

Nilai – nilai dasar yang mendasari kegiatan Aktualisasi tersebut adalah:

Akuntabilitas
Profesionalisme

Nasionalisme
Berkomunikasi menggunakan Bahasa yang mudah di mengerti

Etika Publik
Menjelaskan Prosedur kegiatan dengan 5 S (Senyum,sapa,salam,sopan,santun)

Komitmen Mutu
Efektif dan Efisien

Anti Korupsi
Jujur dan tidak memanipulasi Data

WOG
Sharing dan Kerja sama dengan kepala sekolah dalam tahapan kegiatan

Kegiatan 3 Mengklasifikasikan beragam jenis Toga yang akan di tanam


Hari / Tanggal Selasa, 25 Juni 2019
Bukti Foto beragam Jenis Toga
Pelaksanaan Kegiatan:
1 Menjelaskan kepada siswa
berbagai jenis tumbuhan yang
dapat di jadikan obat

32
2 Menentukan jenis Tanaman
yang akan di tanam

3 Menjelaskan kepada siswa


nama lain tanaman dalam
Bahasa Latin
4 Menjelaskan kepada Siswa
bahwa menanam Toga dapat
melestarikan Flora dan
menyegarkan Udara

Nilai – nilai dasar yang mendasari kegiatan Aktualisasi tersebut adalah:

Akuntabilitas
Profesionalisme

Nasionalisme
Berkomunikasi menggunakan Bahasa yang mudah di mengerti

Etika Publik
Menjelaskan Prosedur kegiatan dengan 5 S (Senyum,sapa,salam,sopan,santun)

Komitmen Mutu
Efektif dan Efisien

Anti Korupsi
Jujur dan tidak memanipulasi Data

WOG
Sharing dan Kerja sama dengan kepala sekolah dalam tahapan kegiatan

33
Kegiatan 4 Membimbing siswa Gotong Royong membersihkan Media tanam
Hari / Tanggal Rabu - Jumat, 26-28 Juni 2019
Bukti Foto Gotong Royong
Pelaksanaan Kegiatan :
1 Membimbing Siswa
untuk berdoa
sebelum memulai
Kegiatan
2 Membersihkan dan
memangkas rumput-
rumput liar

3 Membakar rumput –
rumput tersebut

4 Mencangkul tanah

Nilai – nilai dasar yang mendasari kegiatan Aktualisasi tersebut adalah:

Akuntabilitas
Kepemimpinan, Profesional, bertanggung jawab

Nasionalisme
Bekerja sama, Religius, dan Peduli

34
Etika Publik
Sopan, Cermat, dan tidak berbelit - belit

Komitmen Mutu
Merencanakan tindakan dengan teliti sehingga bisa di pertanggungjawabkan

Anti Korupsi
Kerja Keras dan Mandiri

WOG
Sharing dan Kerja sama dengan kepala sekolah dalam tahapan kegiatan

Manajemen ASN
Memberi pelayanan secara Profesional dan sesuai Etika Profesi

Kegiatan 5 Menanam Toga pada Media


Hari / Tanggal Sabtu, 29 Juni 2019
Bukti Foto Menanam Toga
Pelaksanaan Kegiatan :
1 Berbagai jenis tanaman di tanam
pada media

2 Toga di tanam dengan rapi pada


tanah yang sudah di cangkul

3 Tanaman di taburi pupuk

35
Nilai – nilai dasar yang mendasari kegiatan Aktualisasi tersebut adalah:

Akuntabilitas
Konsisten melakukan Implementasi

Nasionalisme
Berkomunikasi menggunakan Bahasa yang mudah di mengerti

Etika Publik
Memberikan penjelasan dengn sikap yang sopan dan ramah

Komitmen Mutu
Inovasi

Anti Korupsi
Jujur dan Selalu Peduli

Pelayanan Publik
Memberi Implementasi secara Responsif, tidak Diskriminatif, mudah, murah,
efektif,efisien dan Akuntabel

Kegiatan 6 Menjelaskan kepada siswa mengenai Manfaat dan tujuan


Kegiatan membuat Apotek Hidup
Hari / Tanggal Senin, 15 Juli 2019
Bukti Foto Menanam Toga
Pelaksanaan Kegiatan :
1 Memaparkan pada siswa
tujuan dan sasaran kegiatan

2 Menjelaskan manfaat dari


Tanaman yang telah di tanam

Nilai – nilai dasar yang mendasari kegiatan Aktualisasi tersebut adalah:

Akuntabilitas
Bertanggung jawab

36
Nasionalisme
Berkomunikasi menggunakan Bahasa yang mudah di mengerti saat Evaluasi

Etika Publik
Memberikan penjelasan dengn sikap yang sopan dan ramah

Komitmen Mutu
Melakukan dan menentukan tindakan selanjutnya apabila masalah belum teratasi atau
teratasi sebagian dengan cepat dan cermat

WOG
Sharing dan bekerja sama dengan kepala Sekolah

Kegiatan 7 Melakukan Monitoring setelah penanaman beragam Benih Toga


Hari / Tanggal Senin-sabtu, 15- 20 Juli 2019
Bukti Foto Menanam Toga
Pelaksanaan Kegiatan :
Membagi Jadwal Monitoring
kepada Siswa seperti
menyiram atau merawat
Tanaman

37
Nilai – nilai dasar yang mendasari kegiatan Aktualisasi tersebut adalah:

Akuntabilitas
Bertanggung jawab dan konsisten

Nasionalisme
Rela berkorban
Etika Publik
Memberikan penjelasan dengn sikap yang sopan dan ramah

Komitmen Mutu
Melakukan dan menentukan tindakan selanjutnya apabila masalah belum teratasi atau
teratasi sebagian dengan cepat dan cermat

WOG
Sharing dan bekerja sama dengan kepala Sekolah

38
A. Capaian hasil Pelaksanaan Aktualisasi
Langkah – langkah dalam menentukan hasil capaian kegiatan adalah sebagai berikut :
1. Menentukan nilai rata – rata kegiatan dengan rumus sebagai berikut :

rk = 100% : Banyak Kegiatan


rk = 100% : 7 = 14,287  14,28 %
2. Menentukan nilai rata – rata klasifikasi kegiatan dengan rumus sebagai berikut :

rKk = rk : 3
rKk = 14,28 % : 3 = 4,76 %

3. A. Menentukan nilai klasifikasi kegiatan yang Ringan dengan rumus sebagai berikut :

KR = K x rk – 2 x rKk
Kegiatan Ringan = 1 x 14,28 % - 2 x 4,76 % = 4,76 %

B. Menentukan nilai klasifikasi kegiatan yang Sedang dengan rumus sebagai berikut :
Kegiatan Sedang = 2 x 14,28 % – 1 x 4,76 % = 23,8%
KS = K x rk – 1 x rKk

C. Menentukan nilai klasifikasi kegiatan yang Berat dengan rumus sebagai berikut :
Kegiatan Berat = 4 x 14,28 % - 0 x 4,76 = 57,15 % KB = K x rk – 0 x rKk

38
4.3 Tabel Pencapaian Aktualisasi

Kategori Pencapaian
Kegiatan Tanggal Kegiatan
No. Kegiatan Aktualisasi
1 Konsultasi dengan Mentor tentang rancangan Sabtu, 22 Juni 2019 Ringan 4,76 %
Aktualisasi
2 Menyusun Jadwal Pelaksanaan Aktualisasi Sabtu & Senin, 23- Sedang 23,8 %
24 Juni 2019
3 Mengklasifikasikan beragam jenis Toga yang Selasa, 25 Juni 2019 Sedang 38,08 %
akan di tanam
4 Membimbing Siswa Gotong Royong Rabu – Jumat, 26-28 Berat 57,15 %
membersihkan Media Tanah yang akan di Juni 2019
tanam
5 Menanam Toga pada Media yang sudah Sabtu, 29 Juni 2019 Berat 71,4 %
tersedia
6 Menjelaskan kepada Siswa mengenai Senin, 15 Juli 2019 Berat 85,68 %
Manfaat dan Tujuan Kegiatan membuat
Apotek Hidup yang telah di Laksanakan
7 Melakukan Monitoring setelah penanaman Selasa- sabtu,16 – Berat 99,96 %
beragam benih Toga 20 Juli 2019

39
CAPAIAN HASIL KEGIATAN

100.00%
80.00%
60.00%
40.00%
20.00%
0.00%

Series 1 Series 2 Series 3

Kategori 1 2 2 4 4 4 4
Nilai 4,76 % 23,8 % 38,8% 57,15 % 71,4 % 85,68 % 99,96 %
Hari ke - 1 2 3 4 5 6 7

Keterangan : Kategori :
Jumlah Kegiatan = 7 Kegiatan 1. Berat = 99,96 %
Rata – rata Kegiatan = 4, 76 % 2. Sedang = 23,8 %
3. Ringan = 4,76

B. Analisis Dampak
Tabel 4.4

40
Analisis dampak
No Kegiatan Indikator Nilai Dasar
Teori Dampak
1 Melakukan 1. Akuntabilitas 1. Kerjasama dengan pimpinan 1. Jika tidak melakukan
Konsultasi dengan 2. Nasionalisme 2. Menggunakan Bahasa yang baik berkomunikasi Konsultasi dengan Mentor
Mentor 3. Etika Publik dengan maka rancangan kegiatan
4. Komitmen Mutu tidak dapat di lakukan
pimpinan
5. Anti Korupsi 2. Jika tidak menggunakan
6. WOG 3. Menjelaskan dengan sopan santun Bahasa yang
4. Efisien baik,Komunikasi tidak akan
5. Tidak ada manipulasi data berjalan lancar dengan
6. Menjalin kerjasama yang baik dengan Pimpinan Pimpinan
3. Jika menjelaskan Prosedur
kegiatan tidak sopan
santun maka kegiatan tidak
akan terlaksana
4. Penggunaan waktu yang
Efisien maka berdampak
baik pada rencana
pelaksanaan kegiatan
5. Kegiatan akan berlangsung
baik tanpa adanya
Manipulasi data
6. Dengan kerjasama yang
terjalin baik maka kegiatan
akan berjalan baik pula.
2 Menyusun jadwal 1. Akuntabilitas 1. Profesionalisme 1. Jika tidak Profesionalisme
pelaksanaan 2. Nasionalisme 2. Menggunakan Bahasa yang mudah di pahami dalam menyusun jadwal
Aktualisasi 3. Etika public 3. Menjelaskan Prosedur kegiatan dengan maka rancangan kegiatan
4. Komitmen mutu tidak terstruktur
senyum,sapa,
5. Anti Korupsi 2. Apabila tidak
6. Wog salam,sopan,dan santun menggunakan Bahasa
4. Efektif dan efisien yang mudah di
5. Jujur mengumpulkan data dari sekolah dan siswa pahami,murid tidak akan

41
6. Sharing dan bekerja sama dengan pimpinan dapat memahami jadwal
dengan baik
3. Apabila penyampaian
Prosedur kegiatan tidak
dengan
senyum,sapa,salam,
sopan,dan santun maka
kegiatan Aktualisasi tidak
akan berjalan baik.
4. Pembuatan jadwal harus
efektif dan efisien jika tidak
maka tidak dapat
terlaksana
5. Data di dapatkan dari
sekolah dan siswa jika
tidak maka tidak ada data
valid untuk membuat
jadwal
6. Apabila tidak ada
kerjasama dan sharing
dengan pimpinan maka
tidak ada penyusunan
jadwal yang terstruktur

42
3 Mengklasifikasikan 1. Akuntabilitas 1. Mengklasifikasikan Tanaman dengan 1. Apabila mengklasifikasikan
beragam jenis 2. Nasionalisme Profesionalisme tanaman tidak
Toga yang akan di 3. Etika public Yang baik Dengan Profesional maka
tanam 4. Komitmen mutu tanaman yang
2. Menjelaskan kepada siswa dengan Bahasa
5. Anti Korupsi dikumpulkan tidak sesuai
Indonesia untuk Apotek hidup
yang benar 2. Apabila menjelaskan
3. Menggunakan Bahasa indonnesia yang baik dan kepada siswa tidak
benar 3. menggunakan Bahasa
4. Pengelompokan tumbuhan yang akan di tanam Indonesia yang benar
Efektif mereka akan sulit
memahami karena mereka
dan Efisien
setiap hari menggunakan
5. Siswa mengetahui berbagai jenis Toga yang akan di Bahasa Daerahnya
tanam 4. Dengan menggunakan
Bahasa Indonesia yang
benar Guru sudah
mencakup mengajar
Pelajaran Bahasa Indonesia
5. Apabila pengelompokan
tanaman tidak Efektif
Dan efisien maka tumbuhan
yang dikumpulkan
Murid akan sembarangan
saja
6. Apabila siswa mengetahui
berbagai jenis toga
yang akan di tanam
mereka akan mudah
memilih Tanaman yang di
kumpulkan untuk di
tanam pada kebun sekolah

43
4 Membimbing 1. Akuntabilitas 1. Memiliki sikap kepemimpinan, terhadap 1. Apabila tidak ada sikap
siswa Gotong 2. Nasionalisme pelaksanaan kegiatan kerja bakti sesuai jadwal kepemimpinan,tanggung
royong 3. Etika public kegiatan yang telah jawab dan Profesionalisme
membersihkan 4. Komitmen mutu maka pelaksanaan
dibuat
Media tanah yang 5. Anti Korupsi kerja Bakti sesuai jadwal
akan di tanami 6. WOG 2. Kepala Sekolah,Guru,dan siswa dapat bekerja tidak dapat terlaksana
7. Manajemen ASN sama, 2. Apabila kepala Sekolah
Religius dan saling peduli guru, dan Siswa
3. Membimbing pekerjaan siswa dengan sopan, tidak bekerjasama ,Religius
cermat dan Peduli,maka
dan memberikan penjelasan tidak berbelit-belit kegiatan Gotong Royong
tidak akan selesai
4. Merencanakan proses kegiatan Gotong Royong
tepat waktu
dengan teliti dan tanggung jawab 3. Apabila membimbing siswa
5. Kegiatan Gotong Royong dilakukan dengan kerja dengan tidak sopan,
keras cermat dan memberikan
serta sikap mandiri penjelasan
6. Saling sharing/bertukar informasi dan bekerja berbelit-belit maka siswa
sama gotong royong tanpa
arahan yang benar
baik dengan Kepala Sekolah,Guru dan Siswa
4. Apabila merencanakan
7. Memberi pelayanan secara professional dan proses kegiatan Gotong
sesuai Royong dengan Teliti dan
etika profesi Tanggung Jawab maka
Kegiatan Aktualisasi dapat
berjalan lancer
5. Apabila kegiatan Gotong
royong tidak dilakukan
dengan kerja keras serta
sikap mandiri maka akan
berdampak kegiatan tidak
berjalan maksimal
hasil kegiatan akan buruk
6. Apabila tidak saling

44
sharing/bertukar informasi
Dan bekerja sama antara
Kepala Sekolah,Guru
Dan siswa maka akan
menghambat Kegiatan
7. Apabila pelayanan tidak
Profesional dan sesuai
Etika akan menghambat
pekerjaan gotong royong

5 Menanam Toga 1. Akuntabilitas 1. Konsisten melakukan Implementasi 1. Apabila tidak Konsisten


pada Media yang 2. Nasionalisme 2. Menggunakan Bahasa yang sederhana melakukan implemen-
sudah tersedia 3. Etika public 3. Memberikan penjelasan dengan sikap yang ramah tasi akan berdampak
4. Komitmen mutu dan Sopan tanaman tidak akan cepat
5. Anti Korupsi 4. Inovasi tumbuh
5. Selalu Peduli dan Jujur 2. Apabila tidak menggunakan
6. Pelayanan Publik 6. Memberi implementasi secara responsive,tidak Bahasa yang
diskrimantif,mudah,murah,efektif,efisien dan akuntabel sederhana siswa di
Pedesaan yang
setiap hari memakai Bahasa
daerah sulit
memahami
3. Apabila tidak memberikan
penjelasan/pengarahan
dengan ramah dan sopan
siswa tidak akan
mengerti cara menanam pada
media dengan
benar
4. Dengan berinovasi maka
akan mampu menanam
Tanaman Apotek Hidup di
sekolah sebagai
contoh bagi sekolah lain
5. Dengan selalu peduli dan

45
jujur akan meningkatka n
kerjasama yang baik pada
siswa dalam menanam
6. Apabila tidak memberi
implementasi secara
Responsive,tidak
diskriminatif,
mudah,murah,efektif,efisien
dan akuntabel maka
pekerjaan menanam Toga
tidak akan terlaksana
6 Menjelaskan 1. Nasionalisme 1. Menggunakan Bahasa yang baik dan benar saat 1. Apabila tidak menggunakan
kepada siswa 2. Etika Publik melakukan evaluasi Bahasa yang
mengenai manfaat 3. Komitmen Mutu 2. Memberi penjelasan kepada siswa dengan sikap ramah baik dan benar dalam
dan tujuan kegiatan 4. WOG melakukan Evaluasi maka
dan sopan
penyampaian evaluasi tidak
3. Menentukan tindakan selanjutnya bila terjadi akan efektif
Masalah yang belum bisa di atasi 2. Apabila memberi penjelasan
4. Sharing dan bekerjasama dengan pimpinan kepada siswa
dengan tidak ramah dan
sopan maka
penyampaian materi tidak
akan tersalurkan
dengan baik
3. Apabila penentuan tindakan
selanjutnya bila
terjadi permasalahan yang
belum teratasi tidak dilakukan
maka jika terjadi
permasalahan tak
terduga akan sulit teratasi.
4. Apabila tidak sharing dan
bekerjasama dengan
pimpinan maka penjelasan
manfaat dan tujuan
tidak akan berjalan dengan

46
baik

7 Melakukan 1. Akuntabilitas 1. Bertanggung jawab dan konsisten dalam melakukan 1. Apabila bertanggung jawab
Monitoring setelah 2. Nasionalisme monitoring setelah penanaman dan konsisten dalam
penanaman benih 3. Etika publik 2. Rela berkorban waktu untuk melakukan Monitoring melakukan Monitoring setelah
4. WOG 3. Menjelaskan maksud dan tujuan dari Monitoring kepada penanaman tidak di lakukan
maka tanaman yang telah di
Siswa tanam tidak akan tumbuh
4. Berbagi dan bekerja sama dengan siswa dan pimpinan dengan baik atau tidak subur
bahkan
Mati
2. Apabila rela berkorban waktu
tidak dilakukan
maka Monitoring tidak akan
berjalan baik
3. Apabila menjelaskan maksud
dan tujuan dari
Monitoring kepada siswa tidak
dilakukan maka
Tanaman tidak akan terjamin
tumbuh
Kembangnya,tanaman tidak
akan disiram dan
di rawat secara berkala
4. Apabila berbagi dan bekerja
sama tidak di
lakukan akan berdampak
kurangnya perhatian
pada tanaman dan hasil dari
Toga tidak bisa
dinikmati bersama

47
BAB V

PENUTUP

A. Kesimpulan
1. Berdasarkan kegiatan Aktualisasi nilai-niai dasar ANEKA
(Akuntabilitas, Nasionalisme, Etika publik, Komitmen mutu, dan
Anti korupsi) yang telah dilaksanakan selama 29 hari kerja (22
Juni 2019 – 20 Juli 2019). Dengan melaksanakan 7 (Tujuh)
Kegiatan, sebagai berikut :
a. Melakukan konsultasi kegiatan
b. Menyusun jadwal pelaksanaan Aktualisasi
c. Mengklasifikasikan beragam jenis toga yang akan di tanam
d. Membimbing siswa gotong Royong membersihkan Media
Tanah yang akan di tanam
e. Menanam Toga pada Media yang sudah tersedia
f. Menjelaskan kepada siswa mengenai manfaat dan tujuan
kegiatan
g. Melakukan Monitoring setelah penanaman benih Toga.
Maka dapat meningkatkan keinginan siswa di SDN Tumbang
Anoi Kecamatan Damang Batu untuk membuat Kebun atau
Tanaman Obat Keluarga dirumah masing - masing .
2. Melalui kegiatan Aktualisasi di SDN Tumbang Anoi Kecamatan
Damang Batu, saya sebagai Peserta Latsar CPNS dapat
mengaktulisasikan nilai-nilai Dasar CPNS yaitu : ANEKA, WOG,
dengan baik dan benar dalam mewujudkan seorang ASN yang
lebih Profesional, kreatif, Inovatif, dan berdaya saing.

B. Saran
Berdasarkan Kesimpulan di atas, ada beberapa hal yang dapat
di rekomendasikan :

a. Badan Pengembangan Sumber Daya Manusia ( BPSDM ) Provinsi


Kalimantan Tengah.
Di harapkan dapat meningkatkan kualitas Pelaksanaan Pelatihan
dasar ,baik dari sisi Materi mata Pelatihan Dasar dan Metode

50
pembelajaran yang lebih Variatif demi terwujudnya ASN yang
inovatif, berdaya saing, dan Profesional.
b. Untuk Peserta Latsar CPNS
Peserta Latsar CPNS agar dapat dengan konsisten
mengaplikasikan nilai-nilai ANEKA (Akuntabilitas, Nasionalisme,
Etika Publik, Komitmen Mutu, Anti Korupsi) ditempat tugas
masing-masing meskipun kegiatan Latsar CPNS telah selesai.
c. Instansi Dinas Pendidikan
Agar dapat mensosialisasikan nilai-nilai ANEKA (Akuntabilitas,
Nasionalisme, Etika Publik, Komitmen Mutu, Anti Korupsi) untuk
meningkatkan kualitas pelayanan publik.
d. Pemerintah Daerah
Pemerintah Daerah ( Pemda ) agar dapat turut mengaplikasikan
nilai – nilai dasar ANEKA (Akuntabilitas, Nasionalisme, Etika
Publik, Komitmen Mutu, Anti Korupsi) sehingga terciptanya
lingkungan kerja yang nyaman dan kondisif agar dapat
memberikan pelayanan prima kepada masyarakat.

50

51
C. Rencana Aksi Pasca Diklat
Bertambahnya Pengetahuan penulis tentang nilai – nilai Dasar
ANEKA serta Manajemen ASN,WOG, dan Pelayanan Publik yang telah
dilaksanakan di SD Negeri Tumbang Anoi Kecamatan Damang Batu
Kabupaten Gunung Mas.
Dari Pengetahuan tersebut dapat menunjang Kinerja Penulis dalam
pelaksanaan kegiatan dalam Lingkungan Kerja dan sekolah. Penulis akan
selalu berusaha memberikan yang terbaik bagi instansi agar kedepannya
dapat menjadi ASN yang Profesional dalam mendidik peserta didik.

51
52
DAFTAR PUSTAKA

Lembaga Administrasi Negara. 2017. Habituasi. Modul Pelatihan Dasar


Calon PNS Golongan III. Jakarta: Lembaga Administrasi Negara.

2015. Etika Publik. Modul Pendidikan dan Pelatihan Prajabatan


Golongan I dan II. Jakarta: Lembaga Administrasi Negara.

2015. Komitmen Mutu. Modul Pendidikan dan Pelatihan Prajabatan


Golongan I dan II. Jakarta: Lembaga Administrasi Negara.

2015. Anti Korupsi. Modul Pendidikan dan Pelatihan Prajabatan


Golongan I/II dan III. Jakarta: Lembaga Administrasi Negara.

2015. Akuntabilitas. Modul Pendidikan dan Pelatihan Prajabatan


Golongan I dan II. Jakarta: Lembaga Administrasi Negara.

2015. Nasionalisme. Modul Pendidikan dan Pelatihan Prajabatan


Golongan I dan II. Jakarta: Lembaga Administrasi Negara.

2017. Pelayanan Publik. Modul Pelatihan Dasar Calon PNS


Golongan III. Jakarta: Lembaga Administrasi Negara.

2017. Manajemen Aparatur Sipil Negara. Modul Pelatihan Dasar


Calon PNS Golongan III. Jakarta: Lembaga Administrasi Negara.

UU’Republikindonesianomor5tahuntentangaparatursipilnegara
https://jdih.kemenkeu.go.id/fulltext/2014/5TAHUN2014UU.htm.
Diakses 15 juni 2019

Wikadewantara19.2014. langkah – langkah membuat Apotek Hidup.


https://brainly.co.id/tugas/1449885. diakses pada 12 Juni 2019.

52

28
LAMPIRAN– LAMPIRAN

29
Tabel. Nama - nama kelompok Siswa

NO Nama Kelompok Nama Siswa


1 KELOMPOK LENGKUAS 1. JIHAN
2. DIANA
3. SALDI
4. JAIKAL
2 KELOMPOK JAHE 1. CELSI
2. ERIK
3. ROSA
4. JEMI
3 KELOMPOK KENCUR 1. IMELSI
2. SOPI
3. REPI
4 KELOMPOK SERAI 1. ALAN
2. WIWIN
3. ARIL
4. ANDIKA
5 KELOMPOK CIPLUKAN 1. FITRI
2. RANGGA
3. PERDI
4. RADIT

30
Klasifikasi tanaman obat keluarga yang akan di tanam di kebun sekolah
Nama Kelompok Nama Tanaman
Kelompok Lengkuas Lengkuas ( Alpinia Galanga)
Singkong ( Manihot Esculenta)
Bawang Merah ( Allium cepa.L )
Kelompok Jahe Jahe ( Zingiber Officinale )
Lombok ( capsicum Frutescens)
Kelompok Kencur Tomat ( Lyopercicum Esculentum )
Kencur (Kaempferia Galanga)
Kelompok serei Serai (Cymbopogon Citratus)
Lidah Buaya ( Aloe Vera )
Bawang Dayak (Eleutherine Bulbosa)
Kelompok Ciplukan Ciplukan ( Physalis Angulata)
Kunyit ( Curcuma domestica val )

31

Anda mungkin juga menyukai