Anda di halaman 1dari 2

FST 08 HACCP dan ISO 22000

HACCP = Hazard Analytical Critical Control Point (Analisis Bahaya Titik Kendali Kritis)
Merupakan metode identifikasi, evaluasi, dan mengendalikan bahaya signifikan
terhadap keamanan pangan.
2 TEKNIK = ANALISIS BAHAYA DAN IDENTIFIKASI TITIK KENDALI KRITIS
MANFAAT = Menyediakan keamanan pangan yang diakui secara Nas maupun Intern
Mengurangi tingkat ketidaksesuaian produk
Meminimalisir penarikan produk yang cacat
GMP HARUS DITERAPKAN SEBELUM HACCP, FONDASI NYA BAIK MAKA
PENERAPAN HACCP AKAN BERJALAN LANCAR
HAMBATAN = HACCP dikembangkan oleh orang yang tidak memiliki pengetahuan
HACCP sistem yg sangat dipengaruhi oleh komitmen manajemen
HACCP plan diterapkan pada saat audit saja
PYRAMID SISTEM MANAJEMEN KEAMANAN PANGAN

Standar bertujuan untuk secara spesifik menetapkan persyaratan sistem manajemen keamanan pangan
untuk menjamin kemanan pangan di sepanjang rantai pangan sampai tingkat konsumsi
Dalam penerapannya, piramida ini menjelaskan bahwa fondasi dasar dari sistem ISO 22000:2005 ini
berdasarkan pada Komunikasi Interaktif, Manajemen Sistem, Program Pra Syarat, dan Prinsip
HACCP.
Prinsip HACCP :
1. Mendaftar semua Bahaya potensial, Melakukan analisis bahaya, Menentukan tindakan
pengendalian
2. Menetapkan CCP
3. Menetapkan sistem Monitoring untuk setiap CCP
4. Menetapkan batas kritis untuk setiap CCP
5. Menetapkan Cara Penyimpanan Catatan dan Dokumentasi
6. Menetapkan Tindakan Koreksi untuk penyimpangan yang mungkin terjadi
7. Menetapkan prosedur Verifikasi
Jenis makanan yang termasuk dalam Big eigth Allergents
1. Produk susu sapi telur

2. Kacang-kacangan pohon : almond, 5. Gandum


mete, walnut, pistachio 6. Kedelai
3. kacang tanah 7. Ikan
4. Kerang-kerangan

Anda mungkin juga menyukai