Anda di halaman 1dari 7

PENDIDIKAN PRA SEKOLAH

Cbr Ini Diajukan Untuk Memenuhi Tugas Individu

Mata Kuliah: Pendidikan Pra Sekolah

Dosen Pengampu: Dr. Suhendri, MA

Disusun Oleh :

Zakaria

NPM:16410025

FAKULTAS AGAMA ISLAM

UNIVERSITAS DHARMAWANGSA MEDAN

2019
KATA PENGANTAR

Bismillaahirrahmaanirrahiim,

Segala puji bagi Allah, Tuhan semesta alam yang senantiasa mencurahkan rahmat-Nya dan
karunia-Nya, shalawat serta salam semoga dilimpahkan kepada Rasulullah SAW, keluarganya,
para sahabat dan seluruh umatnya.

Kami bersyukur pada Allah yang telah memberikan taufik dan hidayah-Nya kepada kami,
sehingga Cbr yang berjudul “pendidikan pra sekolah”.

Materi dalam Cbr ini disusun berdasarkan mata kuliah yang sesuai, dengan tujuan agar kita dapat
mengetahui tentang pendekatan dalam pendidikan pra sekolah. Kami menyadari, bahwa dalam
Cbr ini masih terdapat kekurangan dan kekhilafan. Oleh karena itu, kepada para pembaca
khususnya, kami mengharapkan saran dan kritik demi kesempurnaan cbr ini.

Semoga Cbr ini benar-benar bermanfaat bagi para pembaca dan masyarakat pada umumnya.

Medan, 1 Juni 2019

Penulis

Zakaria

i
IDENTITAS BUKU

Buku 1

Judul Buku : Konsep dasar pendidikan prasekolah

Penulis : Dr. Khadijah, M.Ag.

Penerbit : Citapustaka Media Perintis

Tahun terbit : 2012

Kota terbit : Medan

Jumlah halaman : VIII-170

RINGKASAN BUKU

Bab I pendahuluan

Bab II pendidikan prasekolah

Bab III landasan pendidikan anak usia dini

Bab IV kurikulum anak usia dini

Bab V model-model pembelajaran anak usia dini

Bab VI teori perkembangan

Bab VII belajar dan pembelajaran anak prasekolah

Bab VIII evaluasi pembelajaran anak usia dini

Bab IX penutup

1
KEKHASAN DAN KEMUKTAHIRAN BUKU

A. Kekhasan buku

Didalam buku ini terletak kekhasan dari buku ini pada bab VII yang menjelaskan dengan detail
atau terperinci tentang belajar dan pembelajaran anak prasekolah

B. Kemuktahiran buku

Didalam buku ini terletak kemuktahiran dari buku ini pada bab VI yang menjelaskan dengan detail
atau terperinci tentang teori perkembangan

KELEMAHAN DAN KELEBIHAN BUKU

A. Kelemahan buku

Didalam buku ini terletak kelemahan dari buku ini pada bab VI menggunakan bahasa yang sulit
dipahami.

B. Kelebihan buku

Didalam buku ini terletak kelebihan dari buku ini pada bab V yang menjelaskan dengan detail atau
terperinci tentang model-model pembelajaran anak usia dini

KESIMPULAN DAN SARAN

A. Kesimpulan

Buku ini sangat barguna bagi mahasiswa yang mengambil jurusan pendidikan agama islam agar
mengerti dan memahami dari konsep dasar pendidikan prasekolah.

B. Saran

Kepada penulis agar dapat menggunakan bahasa yang mudah dibaca oleh sang pembaca buku.

2
IDENTITAS BUKU

Buku 2

Judul Buku : Pendidikan prasekolah dalam perspektif pendidikan islam dan umum.

Penulis : Prof. Dr. Syafaruddin, M.Pd. Dkk.

Penerbit : Perdana publishing

Tahun terbit : 2011

Kota terbit : Medan

Jumlah halaman : 170

RINGKASAN BUKU

Bab I pendahuluan

Bab II konsep dasar pendidikan prasekolah

Bab III pertumbuhan dan perkembangan anak

Bab IV belajar anak prasekolah

Bab V bermain sebagai cara belajar anak prasekolah

Bab VI proses melatih kepekaan visual

Bab VII memaksimalkan kecerdasan anak

Bab VIII manajemen pendidikan prasekolah

3
KEKHASAN DAN KEMUKTAHIRAN BUKU

A. Kekhasan buku

Didalam buku ini terletak kekhasan dari buku ini pada bab V yang menjelaskan dengan detail atau
terperinci tentang bermain sebagai cara belajar anak prasekolah.

B. Kemuktahiran buku

Didalam buku ini terletak kemuktahiran dari buku ini pada bab VII yang menjelaskan dengan
detail atau terperinci tentang memaksimalkan kecerdasan anak

KELEMAHAN DAN KELEBIHAN BUKU

A. Kelemahan buku

Didalam buku ini terletak kelemahan dari buku ini pada bab VI menggunakan bahasa yang sulit
dipahami.

B. Kelebihan buku

Didalam buku ini terletak kelebihan dari buku ini pada bab V yang menjelaskan dengan detail atau
terperinci tentang bermain sebagai cara belajar anak prasekolah.

KESIMPULAN DAN SARAN

C. Kesimpulan

Buku ini sangat barguna bagi mahasiswa yang mengambil jurusan pendidikan agama islam agar
mengerti dan memahami dari konsep dasar pendidikan prasekolah.

D. Saran

4
Kepada penulis agar dapat menggunakan bahasa yang mudah dibaca oleh sang pembaca buku.

Anda mungkin juga menyukai