Anda di halaman 1dari 7

Lembar Penilaian Sikap – Observasi pada Kegiatan Praktikum

Mata Pelajaran : IPA


Kelas/Semester : VII
Topik/Subtopik : Kalor dan Perpindahannya
Indikator : Peserta didik menunjukkan perilaku ilmiah tanggungjawab, jujur,
kerjasama dan disiplin dalam melakukan percobaan Pengaruh kalor
terhadap suhu

Sikap Skor
No Nama Siswa
Aktif Toleransi Kerja sama

Lembar Pengamatan Penilaian Keterampilan – Unjuk Kerja

Topik : ………………………….
Indikator : ………………………….
No Nama Siswa Persiapan Pelaksanaan Kegiatan Jumlah Skor
Percobaan Percobaan Akhir

Rubrik Penilaian Keterampilan

No Keterampilan yang dinilai Skor Rubrik

Persiapan Percobaan - Alat-alat tertata rapih sesuai dengan


(Menyiapkan alat Bahan) keperluannya

- Rangkaian alat percobaan tersusun dengan


30
benar dan tepat
1
- Bahan-bahan tersedia di tempat yang sudah
ditentukan.

20 Ada 2 aspek yang tersedia

10 Ada 1 aspek yang tersedia


Pelaksanaan Percobaan - Menggunakan alat dengan tepat

- Membuat bahan percobaan yang diperlukan


2 30 dengan tepat

- Menuangkan / menambahkan bahan yang tepat

- Mengamati hasil percobaan dengan tepat

20 Ada 3 aspek yang tersedia

10 Ada 2 aspek yang tersedia

Kegiatan akhir praktikum - Membuang larutan atau sampah ketempatnya

- Membersihkan alat dengan baik


30
- Membersihkan meja praktikum
3
- Mengembalikan alat ke tempat semula

20 Ada 3 aspek yang tersedia

10 Ada 2 aspek yang tersedia


KISI-KISI SOAL

Nama Sekolah : SMP Negeri 6 Palu

Mata Pelajaran : IPA

Jumlah Soal : 3 Soal

Bentuk Soal : Essay

No Kelas/ Indikator Pencapaian Materi Bentuk Nomor


Kompetensi Dasar Indikator Soal Soal
. Semester Kompetensi Pokok Soal Soal
Menjelaskan
pengertian 1 Jelaskan pengertian kalor?
kalor
Menganalisis konsep Menuliskan
suhu, pemuaian, kalor, faktor-faktor
Tuliskan faktor-faktor
perpindahan kalor, yang 2
yang mempengaruhi kalor!
dan penerapannya Menjelaskan pengertian Kalor mempengaruhi
dalam kehidupan kalor dan kalor
1 VII/1 Essay
sehari-hari termasuk Menjelaskan hubungan Perpinda Air bermassa 100 gram
mekanisme menjaga kalor dengan suhu hannya berada pada suhu 20° C
Menerapkan
kestabilan suhu tubuh dipanasi hingga mendidih.
persamaan
pada manusia dan Jika kalor jenis air adalah
kalor dalam 3
hewan. 4200 J/kg ° C tentukan
menyelesaikan
jumlah kalor yang
permasalahan
diperlukan, nyatakan
dalam satuan joule!
Kunci Jawaban :

No. Penyelesaian Skor


1 Kalor adalah energi panas yang mengalir dari suhu yang tinggi ke suhu yang rendah 25
2 Suhu, massa dan kalor jenis zat 30
m = 100 gram = 0,1 kg
c = 4200 J/kg °C
T1 = 20°C
T2 = 100°C
3 Kalor yang diperlukan: 45
Q=mxcxΔT
Q = 0,1 x 4200 x (100−20)
Q = 420 x 80
Q = 33600 joule

Nilai = Jumlah Skor x 100


Skor Maksimum
Lembar Kerja Peserta Didik (LKPD)

Kalor dan Perpindahannya


Nama Kelompok :……………. Kelas :……………….

Anggota : 1…………………….
2…………………….
3…………………….
4…………………….
5…………………….

A. Kompetensi Dasar
4.4. Melakukan percobaan untuk menyelidiki pengaruh kalor terhadap suhu dan wujud
benda serta perpindahan kalor.
B. Indikator
4.4.1. Melakukan praktikum tentang pengaruh kalor terhadap perubahan suhu.
4.4.2. Melakukan praktikum tentang pengaruh kalor terhadap massa.
C. Alat dan Bahan
1. Gelas ukur
2. bunsen
3. kaki tiga
4. alat statis
5. thermometer
6. kasa

D. Prosedur Kerja
1. Siapkan semua alat dan bahan di atas!
2. Susunlah alat dan bahan seperti gambar di bawah ini!
3. Isilah gelas ukur dengan air 50 mL, kemudian ukur menggunakan termometer
untuk suhu awal! Catat hasilnya di tabel pengamatan!
4. Panaskan air dengan menggunakan bunsen , dan ukur suhu pada waktu 3 menit,
kemudian catat hasil pengamatan dalam tabel!
5. Ulangi langkah 3 dan 4 untuk air 150 ml dengan pembakar bunsen yang sama.
6. Ulangi langkah 3, 4 dan 5 untuk air dan minyak 100 ml

E. Tabel Pengamatan
Untuk Air 50 ml
Suhu awal Air Waktu Suhu akhir Air

Untuk Air 150 ml


Suhu awal Air Waktu Suhu akhir Air

Untuk Air 100 ml


Suhu awal Air Waktu Suhu akhir Air

Untuk Minyak 100 ml


Suhu awal Air Waktu Suhu akhir Air

F. Pertanyaan Diskusi
1. Perhatikan tabel diatas, apakah suhu bertambah ketika air dipanaskan dengan waktu
yang lama? Mengapa?
...................................................................................................................................
...................................................................................................................................
...................................................................................................................................
...................................................................................................................................
2. Jika memanaskan air 50 gram dan air 150 gram dalam waktu dan kalor yang sama!
Manakah air yang akan mendidih terlebih dahulu antara air 50 gram atau 150 gram?
Mengapa?
.................................................................................................................................
..
.................................................................................................................................
..
.................................................................................................................................
..
.................................................................................................................................
..
3. Manakah yang lebih cepat mendidih, minyak goreng atau air? ( pada
percobaan ke 6 ) Mengapa?
.................................................................................................................................
..
.................................................................................................................................
..
.................................................................................................................................
..
.................................................................................................................................
..
.................................................................................................................................
..
................................................................................................................................
..

Kesimpulan :
Kenaikan suhu air berasal dari energi panas pembakar bunsen yang menyala.
Berdasarkan data pengamatanmu, buatlah keterkaitan antara massa dan suhu benda
dengan banyaknya energi panas yang dikandung oleh suatu benda.
……………………………………………………………………………………………

……………………………………………………………………………………………

……………………………………………………………………………………………

……………………………………………………………………………………………

……………………………………………………………………………………………

………………………………………………………………………………………………

Anda mungkin juga menyukai