Anda di halaman 1dari 2

Maya Andya Garini

1. Siap
2. Saya belum pernah mengerti dan memahami mengenai model pembelajaran R2D2
(Reflective, Recursive, Design, and Development) dan pertama kali mendengar ketika
matakuliah Pengembangan Bahan Ajar Biologi pertemuan sebelumnya.
3.

4. Perasaan saya mengenai model pembelajaran ini yaitu senang ketika mendapatkan tugas
mengenai materi ini, sehingga saya merasa mendapatkan pengetahuan baru yang perlu
dikembangkan.
5. Model pembelajaran R2D2 merupakan salah satu model pembelajaran yang berpijak pada
pandangan konstruktivis sehingga sesuai dengan model pembelajaran yang berkaitan
dengan pendekatan saintifik.
6. Karena sebelumnya saya belum pernah mengetahui model pembelajaran ini jadi saya tidak
dapat membedakan antara sebelum dan sesudahnya materi mengenai R2D2 ini. Yang jelas
setelah saya mengerti materi mengenai R2D2 ini, saya merasa mendapat ilmu dan
pengetahuan baru mengenai berbagai model pembelajaran termasuk R2D2.
7. Kelebihan dari model pembelajaran R2D2 yaitu model ini tergolong model konstruktivis,
interpretif yang lentur dan terbuka, langkah pengembangannya tergolong sederhana dan
mudah diikuti, model ini melibatkan berbagai pihak dalam keseluruhan proses
pengembangan antara lain calon pengguna produk. Pada model pembelajaran ini peran
pengembangan tidak terlalu dominan.
8. Berusaha meningkatkan bahan ajar biolodi dengan model pembelajaran R2D2.
Insya’Allah..

Anda mungkin juga menyukai