Anda di halaman 1dari 19

PANITIA STUDIUM GENERAL DAN KONGRES KE-13

HIMPUNAN MAHASISWA CILACAP DI YOGYAKARTA


(HIMACITA)
Sekretariat : Jl. Amarta Raya 05 Sariharjo, Ngaglik, Sleman, Yoyakarta Telp. 085729909917, 08994881391
Email: himacita.clp@gmail.com

A. Latar Belakang

Dewasa ini, kita telah menyadari bahwa mahasiswa termasuk dalam kalangan
elit. Hanya segelintir saja dari jutaan orang pemuda di Indonesia, yang berkesempatan
mengenyam pendidikan di perguruan tinggi. Mahasiswa merupakan kalangan yang
memiliki potensi besar untuk melakukan mobilitas. Bahkan, hal itu sudah dilakukan
saat mereka resmi menyandang status sebagai mahasiswa, karena status itu termasuk
kelas menengah. Besarnya kemampuan dan potensi yang mereka miliki itu, sangat
diharapkan oleh masyarakat untuk nantinya kembali dan membangun kehidupan
bermasyarakat khususnya di daerah dari mana mereka berasal. Mahasiswa yang
merantau, seolah-olah menjadi perwakilan daerah untuk menyerap ilmu sebanyak
mungkin kemudian diterapkan dalam pembangunan daerahnya suatu saat nanti. Dan
ini memang menjadi salah satu peran yang harapannya bisa dijalankan oleh para
mahasiswa.

Mahasiswa, layak kita sebut sebagai agen of change, sosial control, kaum
intelektual, insan akademis, atau pun kita mengenal dengan slogan “ Maju mundurnya
suatu bangsa tergantung kepada pemudanya ”. Mahasiswa adalah bagian pemuda
yang berintelektual, berkemampuan akademis yang baik, berakhlak dan memiliki
potensi serta motivasi untuk perubahan yang selalu ditunggu perannya
dalam pembangunan.

Tentunya jawaban itu ada dalam diri kita masing-masing. sejauh mana kita
memaknai hakikat kita sebagai mahasiswa dan posisi kita dalam pembangunan
daerah. Sebagai putera dan puteri daerah, sudah selayaknya wawasan kedaerahan
menjadi salah satu hal yang harus dimiliki oleh setiap kita. Wawasan kedaerahan
tidak harus diartikan dengan berpartisipasi secara langsung untuk bekerja dan
mengabdi di pemerintah daerah asal, Kita sebagai Para putra-putri daerah yang saat
ini menimba ilmu di luar daerah bisa menunjukkan kepedulian dalam pembangunan
daerah dengan berbagai cara, seperti ikut membangun citra yang baik, berprestasi di
bidang keilmuan masing-masing dan membawa nama baik daerah. Yang terpenting
adalah adanya komitmen dalam membangun, di mana pun kita berada.

1
PANITIA STUDIUM GENERAL DAN KONGRES KE-13
HIMPUNAN MAHASISWA CILACAP DI YOGYAKARTA
(HIMACITA)
Sekretariat : Jl. Amarta Raya 05 Sariharjo, Ngaglik, Sleman, Yoyakarta Telp. 085729909917, 08994881391
Email: himacita.clp@gmail.com

Dengan sifat Optimis Mahasiswa sebagai makhluk intelek, sudah selayaknya


kita harus dapat menemukan formula yang tepat untuk mengembangkan diri. Mulai
dari komponen yang terkecil yaitu diri sendiri, dengan cara belajar dengan baik dan
tidak mencemari nama baik daerah, Satu hal yang tentunya menjadi
kewajiban mahasiswa untuk turut berperan serta memberikan kontribusi berupa saran
maupun kritikan yang sifatnya membangun. Sebagai insan akademik, peran serta para
mahasiswa sebagai kontrol sosial sangat diperlukan demi majunya Suatu daerah.

Kaum muda memiliki frame berfikir yang khas. Berawal dari idealismenya dia
kritis terhadap persoalan-persoalan, dan dengan kreativitasnya memberikan solusi-
solusi dari persoalan yang ada. Tak jarang solusi yang mereka hasilkan merupakan
hal-hal yang tak terpikirkan sebelumnya oleh generasi yang lebih tua. Banyak
terobosan baru yang mereka lahirkan, karena mereka punya paradigma berpikir yang
berbeda. Karena berbeda paradigma, maka biasanya antara generasi tua dan
generasi muda terjadi konflik pemikiran, antara paradigma lama dan paradigma baru.
Beberapa kelebihan yang bersifat alami di atas, yakni idealis, kritis dan kreatif
membuat arus perubahan dapat diciptakan, menuju yang lebih baik sebagaimana
idealita yang ada dalam benak mereka. Dipadu dengan sifat semangat, dan didukung
oleh kekuatan fisik yang masih prima, maka arus perubahan semakin besar. Mereka
tak akan kenal lelah dalam bekerja dan menggerakkan perubahan itu, sehingga dalam
waktu yang tak terlampau lama apa yang mereka inginkan akan segera dicapai.

Kemampuan mereka dilihat dari aspek intelektualitas, kecerdasan dan


penguasaan wawasan keilmuan. Ilmu dan wawasan yang dimiliki selain akan
memperluas cakrawala pandangan, juga memberikan bekal teoritis maupun praktis
dalam pemecahan masalah. Seorang mahasiswa akan dapat dengan mudah
menyelesaikan masalah yang ada pada masa dahulu pernah ditemui manusia dan
dirumuskan dalam berbagai teori pemecahannya. Atau, jika hal yang ada belum
pernah ditemui sebelumnya, maka mereka sudah memiliki bekal yang metodologis
dan sistematis tentang bagaimana cara menemukan pemecahan problem-problem

2
PANITIA STUDIUM GENERAL DAN KONGRES KE-13
HIMPUNAN MAHASISWA CILACAP DI YOGYAKARTA
(HIMACITA)
Sekretariat : Jl. Amarta Raya 05 Sariharjo, Ngaglik, Sleman, Yoyakarta Telp. 085729909917, 08994881391
Email: himacita.clp@gmail.com

yang ada. Tiada lain dengan riset, baik riset di bidang eksak maupun
non eksak.

Potensi dari dua aspek yang ada itulah yang akan membuat mahasiswa dapat
melakukan perannya. Syaratnya, kedua potensi itu benar-benar dikembangkan secara
optimal oleh mereka baik secara personal maupun komunal sehingga dapat menjadi
senjata yang siap digunakan untuk memberikan kemanfaatan terbesar bagi
masyarakat. Potensi dari aspek karakter dikembangkan dengan berbagai aktivitas
yang mengasah softskill, baik melalui kegiatan organisasi, pelatihan-pelatihan
maupun aktivitas keseharian mahasiswa di luar kegiatan akademik. Sedangkan
potensi intelektualitas dibangun melalui semua kegiatan yang mengasah hardskill,
yakni kegiatan belajar mengajar, pengkajian, penelitian dan juga pelatihan. Dengan
begitu mereka memiliki kualifikasi dan kompetensi menuju profil mahasiswa ideal,
yakni mahasiswa yang memiliki integritas moral, kredibilitas sosial dan
profesionalitas keilmuan.

Namun pada masa sekarang ini, rasanya peran mahasiswa sudah tidak lagi
dirasakan oleh setiap komponen di daerahnya. Semakin canggih teknologi, semakin
modern zaman, tidak membuat para mahasiswa lebih berinovasi dalam perwujudan
pembangunan daerah dan bansga, justru yang terlihat hanyalah title mahasiswa yang
dipakai saja, tanpa adanya dampak positif dari title mahasiswa yang dirasakan oleh
berbagai komponen dari setiap daerahnya.

Peran mahasiswa saat ini hanya sekadar seperti apa yang dilakukan pada
masa-masa lalu. Sebagian besar yang telah dilakukan mahasiswa untuk menjalankan
peran sebagai agent of change dan social control dilakukan melalui aksi-aksi turun ke
jalan. Aksi untuk menuntut perubahan kebijakan, penyebaran wacana dan opini ke
publik, namun belum bisa memberikan solusi konkrit. Hal ini dirasa sangat tidak
relevan dengan hakikat dari seorang mahasiswa sesungguhnya, tindak anarkis dan
semena-mena dalam mengutarakan pendapat yang dewasa ini sering dilontarkan
dalam rangka “katanya” membela rakyat atau memeperoleh keadilan inilah yang
mampu mencoreng citra mahasiswa di mata publik.

3
PANITIA STUDIUM GENERAL DAN KONGRES KE-13
HIMPUNAN MAHASISWA CILACAP DI YOGYAKARTA
(HIMACITA)
Sekretariat : Jl. Amarta Raya 05 Sariharjo, Ngaglik, Sleman, Yoyakarta Telp. 085729909917, 08994881391
Email: himacita.clp@gmail.com

Seperti sindiran dari tokoh pemerintah indonesia, Ahok , bahwasannya “Anak


Muda itu jangan cuma bisa ngritik. Kalau mau ngritik harus ada solusi, jadi ada timbal
balik. Itulah hakikat kemerdekaan, karena tumpuannya ada di anak muda yang kreatif
dan inovatif”. Dalam sindiran itu sudah jelas suatu hakikiat dari anak muda
(mahasiswa), dan tugas berat mahasiswa dalam pembangunan daerah dan bangsa.

B. Nama Kegiatan dan Tema Kegiatan


Nama Kegiatan :
Kegiatan ini bernama“Studium General dan Kongres XV HIMACITA”.

Tema Kegiatan :
Tema dari kegiatan ini adalah “Meneguhkan Keberpihakan HIMACITA dalam
Membangun Masyarakat CILACAP yang Bersinergi dan Bermartabat”

C. Tujuan Kegiatan
Tujuan dari kegiatan : “Studium General Kongres XV HIMACITA” adalah sebagai
berikut :
1. Mengokohkan organisasi kedaerahan mahasiswa cilacap di Yogyakarta
2. Memahamkan mahasiswa cilacap tentang kondisi di daerah.
3. Untuk memperteguh kecintaan mahasiswa cilacap di Yogyakarta terhadap
daerah asalnya.
4. Untuk merevitalisasi pengurus HIMACITA dengan pergantian pengurus baru.
5. Untuk melanjutkan dan mengembangkan eksistensimahasiswa cilacap yang
tergabung dalam Himpunan Mahasiswa Cilacap di Yogyakarta ( HIMACITA )
6. Memberikan wawasan terhadap mahasiswa Cilacap untuk dapat berkontribusi
terhadap daerah.

4
PANITIA STUDIUM GENERAL DAN KONGRES KE-13
HIMPUNAN MAHASISWA CILACAP DI YOGYAKARTA
(HIMACITA)
Sekretariat : Jl. Amarta Raya 05 Sariharjo, Ngaglik, Sleman, Yoyakarta Telp. 085729909917, 08994881391
Email: himacita.clp@gmail.com

D. Manfaat Kegiatan
Dengan mengikuti Studium Generalini, maka peserta akanmendapatkan pengetahuan
tentang:
1. Mendapatkan pengetahuan tentang pentingnya peran mahasiswa dalam
pembangunan daerah.
2. Mendapatkan pemahaman tentang kondisi daerah asalnya yang mana
diharapkan bisa menjadi langkah awal pergerakan mahasiswa dalam
pembangunan daerah.
3. Mendapatkan Pemahaman tentang bagaimana pemuda atau mahasiswa
melakukan kontroling terhadap pendistribusian dana desa untuk membangun
Desa yang mandiri, makmur dan sejahtera.

E. Peserta Kegiatan
Peserta Kegiatan Studium General Kongres XV HIMACITA ini adalah seluruh
anggota HIMACITAatau mahasiswa Cilacap yang kuliah di Yogyakarta dengan target
jumlah 150 peserta.

F. Landasan Kegiatan
Landasan kegiatan ini berdasarkan pada :
1. AD/ART Himpunan Mahasiswa Cilacap di Yogyakarta (HIMACITA).
2. Hasil RAKER HIMACITA periode 2018-2019.
3. Hasil rapat pengurus HIMACITA.

G. Pelaksana Kegiatan
Pelaksana kegiatan ini adalah kepanitiaan yang dibentuk oleh Himpunan Mahasiswa
Cilacap di Yogyakarta (HIMACITA).

H. Bentuk kegiatan ini terdiri dari dua bagian, yakni :


Studium General dan Persidangan Kongres XV HIMACITA

5
PANITIA STUDIUM GENERAL DAN KONGRES KE-13
HIMPUNAN MAHASISWA CILACAP DI YOGYAKARTA
(HIMACITA)
Sekretariat : Jl. Amarta Raya 05 Sariharjo, Ngaglik, Sleman, Yoyakarta Telp. 085729909917, 08994881391
Email: himacita.clp@gmail.com

I. Waktu dan Tempat Pelaksanaan


Hari/Tanggal : Sabtu – Minggu/28-29 Desember 2019
Pukul : 07.00 - selesai
Tempat : Omah PMII Yogyakarta

J. Manual Acara
Manual acara sebagaimana terlampir.

K. Anggaran Dana
Adapun pendanaan ini sebagaimana terlampir.

L. Susunan Panitia
Susunan panitia kegiatan ini sebagaimana terlampir.

M. Penutup
Demikian Proposal ini kami buat, semoga dapat dijadikan pertimbangan untuk
mencapai kesepakatan tentang visi dan misi kegiatan sebagaimana yang telah
dijelaskan pada bagian pendahuluan proposal ini.
Sebagai pihak penyelenggara, kami berharap acaraStudium General Kongres
XV HIMACITA ini dapat memberikan yang terbaik bagi masyarakat dalam upaya
mencerdaskan kehidupan bangsa melalui diseminasi pengetahuan. Dan tentu saja,
pihak sponsor akan mendapatkan manfaat secara langsung dari acara ini sebagai
media promosi.

Semoga dapat terjalin kerjasama yang baik antara penyelenggara dengan pihak
sponsor, sehingga manfaat yang akan diterima oleh masyarakat luas dapat lebih
optimal. Atas perhatian dan kerjasamanya, kami ucapkan terimakasih.

6
PANITIA STUDIUM GENERAL DAN KONGRES KE-13
HIMPUNAN MAHASISWA CILACAP DI YOGYAKARTA
(HIMACITA)
Sekretariat : Jl. Amarta Raya 05 Sariharjo, Ngaglik, Sleman, Yoyakarta Telp. 085729909917, 08994881391
Email: himacita.clp@gmail.com

Yogyakarta, 19 Desember 2019

Panitia Studium General Kongres XV HIMACITA

Ibnu Fauzi Arin Yusrifah

Ketua Panitia Sekretaris

Mengetahui,

Pengurus Himpunan Mahasiswa Cilacap di Yogyakrta (HIMACITA)

periode 2018-2019

Zulkarnain Iskarima

Ketua Umum

7
PANITIA STUDIUM GENERAL DAN KONGRES KE-13
HIMPUNAN MAHASISWA CILACAP DI YOGYAKARTA
(HIMACITA)
Sekretariat : Jl. Amarta Raya 05 Sariharjo, Ngaglik, Sleman, Yoyakarta Telp. 085729909917, 08994881391
Email: himacita.clp@gmail.com

Lampiran 1

SUSUNAN PANITIA

Studium General Kongres XV HIMACITA

Penanggung Jawab : Zulkarnain Iskarima


(Ketua HIMACITA Periode 2018 – 2019 )

Steering Commite : Asep Mahfud

Fikri Cahya Furqoni

Galih Sunu

Rafika Siwi Wulan A

Aryan Bachtiar

Ketua I : Ibnu Fauzi

Ketua II : Dimas Agung Famuji

Sekretaris : Arin Yusrifah

Bendahara : Inayatul Khikmah

SEKSI- SEKSI

Sie.Perkap : Sie.Konsumsi :

1. Maskur Dwiyanto Aji 1. Desi Purwasih

2. Yuliana Fajar Utami 2. Dina Mustika

3. Khadijah 3. M. Azhar

4. Rizky Ferdian Anantama 4. Dini


5. Fatma

8
PANITIA STUDIUM GENERAL DAN KONGRES KE-13
HIMPUNAN MAHASISWA CILACAP DI YOGYAKARTA
(HIMACITA)
Sekretariat : Jl. Amarta Raya 05 Sariharjo, Ngaglik, Sleman, Yoyakarta Telp. 085729909917, 08994881391
Email: himacita.clp@gmail.com

Sie. Acara : Sie.Humas :

1. Dwi Wahyu Antika 1.Kurda Purnama Aji

2. Elsa Okta Fitriani 2. Dadan Sarifahrudin

3. Nila Nur Indah W 3. Addien Fikriansah

4. Atika Pramudita Fitriani 4. Basit Yuda Nugraha .

5. Anas Amrulloh 5. Bangun Tri S

6. Reyhan 6. Hazmy Razy Fahruddin

7. Zulfa Lutfiana Yunita 7.Ramdan Bimo

8. Anas

9. Atabii Marie Hasmi

10. Bowo

Sie.PDD : Sie.Keamanan :

1. Dian Puspitasari 1. Toiman


2. Siska Nurjannah 2. Pandu
3. Alamanda Fitri Sri Yoga
4. Melly Yovitasari
5. Endah Panca Wijayanti

9
PANITIA STUDIUM GENERAL DAN KONGRES KE-13
HIMPUNAN MAHASISWA CILACAP DI YOGYAKARTA
(HIMACITA)
Sekretariat : Jl. Amarta Raya 05 Sariharjo, Ngaglik, Sleman, Yoyakarta Telp. 085729909917, 08994881391
Email: himacita.clp@gmail.com

Lampiran 2

MANUAL ACARA

HARI/ WAKTU JENIS KEGIATAN PENANGGUNG


TANGGAL JAWAB
07.00 - 08.00 Registrasi Peserta Sie. Acara & Sie.
Keamanan
08.00 – 08.45 Pembukaan : Sie. Acara
1. Tilawah
2. Menyanyikan
Lagu Indonesia
Raya
3. Menyanyikan
Lagu Cilacap
Sabtu – Minggu, 28-29 Mei 2016

Bercahaya

Sambutan- sambutan :
1. Ketua Panitia
2. Ketua (Ibnu Fauzi)
HIMACITA
(Sekaligus (Zulkarnain Iskarima)
Membuka Acara
Kongres)
08.45 – 12.00 Acara inti Studium All Panitia
General dengan
Pembicara :
1. DPRD Cilacap
Saiful Mustangin
2. Ibu Yani
Saptohudoyo
3. Bambang Sri
Wahono Sh.
Sp.N. MH.
12.00 – 14.00 Persiapan Menuju
Persidangan

14.00 s/d Acara Persidangan : All Panitia


SELESAI 1. Sidang Pleno I
(Tatib)
2. Sidang Pleno II All Peserta Kongres

10
PANITIA STUDIUM GENERAL DAN KONGRES KE-13
HIMPUNAN MAHASISWA CILACAP DI YOGYAKARTA
(HIMACITA)
Sekretariat : Jl. Amarta Raya 05 Sariharjo, Ngaglik, Sleman, Yoyakarta Telp. 085729909917, 08994881391
Email: himacita.clp@gmail.com

(LPJ Pengurus)
3. Sidang Pleno III
(Ad/Art)
4. Sidang Pleno IV
(Sidang Komisi)
5. Sidang Pleno
Keseluruhan
6. Pemilihan Ketua
HIMACITA
Periode 2016-
2017
7. PENUTUP

Lampiran 3

Estimasi Dana

Kegiatan Studium General dan Kongres XV HIMACITA

A. KESEKRETARIATAN

No Uraian Vol Harga Satuan Jumlah

1 Tinta Printer 1 Buah Rp40.000 Rp40.000

2 Amplop 2 Pack Rp20.000 Rp40.000

3 Tinta Stempel 2 Buah Rp25.000 Rp50.000

4 Surat Menyurat 1 paket Rp125.000 Rp125.000

5 Penggandaan Proposal 25 Eksemplar Rp4000 Rp100.000

6 Stopmap 5 Buah Rp2000 Rp10.000

7 Kwitansi 3 Buah Rp4000 Rp12.000

8 HVS A4 2 Rim Rp35.000 Rp70.000

9 Co Card 37 Buah Rp3000 Rp101.000

11
PANITIA STUDIUM GENERAL DAN KONGRES KE-13
HIMPUNAN MAHASISWA CILACAP DI YOGYAKARTA
(HIMACITA)
Sekretariat : Jl. Amarta Raya 05 Sariharjo, Ngaglik, Sleman, Yoyakarta Telp. 085729909917, 08994881391
Email: himacita.clp@gmail.com

Jumlah Rp548.000

B. KONSUMSI

NO Uraian Vol Harga Satuan Jumlah

1 Snack Panitia 37 Orang Rp5000 Rp185.000

2 Snack Peserta 150 Orang Rp5000 Rp750.000

3 Snack Pembicara 3 Paket Rp10.000 Rp30.000

4 Makan Panitia (2x) 37 Orang Rp8.000 Rp592.000

5 Makan Peserta ( 2x) 150 Orang Rp8.000 Rp2.400.000

6 Air Mineral 6 Dus Rp30.000 Rp180.000

7 Kopi +Teh + Gula Rp100.000 Rp100.000

8 Snack Ringan (kg) Rp150.000 Rp150.000

9 Rp50.000 Rp50.000
Gelas Plastik
9

1 Rp5000 Rp5000
Kertas Minyak
10

Jumlah Rp4.442.000

C. PERLENGKAPAN, PUBLIKASI DAN DOKUMENTASI

NO Uraian Vol Harga Satuan Jumlah

1 Banner 2 Buah Rp150.000 Rp300.000

2 Gantungan Kunci 100 Buah Rp1500 Rp150.000

3 Stiker 100 Lembar Rp1000 Rp100.000

4 Plakat 3 Buah Rp75.000 Rp300.000

12
PANITIA STUDIUM GENERAL DAN KONGRES KE-13
HIMPUNAN MAHASISWA CILACAP DI YOGYAKARTA
(HIMACITA)
Sekretariat : Jl. Amarta Raya 05 Sariharjo, Ngaglik, Sleman, Yoyakarta Telp. 085729909917, 08994881391
Email: himacita.clp@gmail.com

Jumlah Rp850.000

D. AKOMODASI

NO Uraian Jumlah

1 Transportasi Rp600.000

Jumlah Rp600.000

E. REKAPITULASI

NO URAIAN JUMLAH

1 Kesekretariatan Rp548.000

2 Konsumsi Rp4.442.000

3 Perlengkapan, Publikasi dan Dokumentasi Rp850.000

4 Akomodasi Rp600.000

5 Omah PMII Yogyakarta Rp1.500.000

JUMLAH TOTAL Rp7.940.000

13
PANITIA STUDIUM GENERAL DAN KONGRES KE-13
HIMPUNAN MAHASISWA CILACAP DI YOGYAKARTA
(HIMACITA)
Sekretariat : Jl. Amarta Raya 05 Sariharjo, Ngaglik, Sleman, Yoyakarta Telp. 085729909917, 08994881391
Email: himacita.clp@gmail.com

BENTUK KERJASAMA YANG DITAWARKAN

Bentuk kerjasama yang ditawarkan dalam acara Studium General Kongres XV HIMACITA
ini dalam bentuk SPONSORSHIP.

A. Penawaran Sponsorship

Panitia Studium General Kongres XV HIMACITA memberikan kesempatan pada


suatu lembaga, perusahaan dan badan usaha yang lain untuk berpartisipasi dalam kegiatan ini
dalam bentuk sponsorship.

14
PANITIA STUDIUM GENERAL DAN KONGRES KE-13
HIMPUNAN MAHASISWA CILACAP DI YOGYAKARTA
(HIMACITA)
Sekretariat : Jl. Amarta Raya 05 Sariharjo, Ngaglik, Sleman, Yoyakarta Telp. 085729909917, 08994881391
Email: himacita.clp@gmail.com

B. Keuntungan Bagi Sponsor

1. Mendapatkan publikasi tentang lembaga, perusahaan atau badan usaha di


kalangan mahasiswa, aktifitas akademik dan masyarakat yang berpartisipasi
dalam kegiatan ini.
2. Mendapat kesempatan mempromosikan atau memasarkan produk kepada
siapapun yang terlibat dalam kegiatan ini.

C. Jenis Sponsor yang ditawarkan

1. Sponsor Tunggal
Sponsor tunggal adalah sponsor yang menanggung seluruh dana yang dikeluarkan
dalam kegiatan tersebut yaitu sejumlah Rp7.940.000

Kontraprestasi :

Sponsor tunggal yang menguasai media iklan.

2. Sponsor Utama
Sponsor utama adalah yang menanggung 70% dana yang digunakan dalam
kegiatan tersebut yaitu sejumlah Rp5.558.000

Kontraprestasi :

Sponsor utama yang menguasai media iklan sebagai berikut

Konsumsi Rp4.442.000

Backdrop Rp225.000

Stiker 100 x @ 1.000 Rp100.000

Jumlah Rp4.767.000

15
PANITIA STUDIUM GENERAL DAN KONGRES KE-13
HIMPUNAN MAHASISWA CILACAP DI YOGYAKARTA
(HIMACITA)
Sekretariat : Jl. Amarta Raya 05 Sariharjo, Ngaglik, Sleman, Yoyakarta Telp. 085729909917, 08994881391
Email: himacita.clp@gmail.com

Kontraprestasi = nama logo lembaga / perusahaan dicantumkan dalam backdrop dan


stiker dengan luas 20% dari luas kertas.

3. Sponsor Partisipan
Adalah sponsor yang menanggung sebagian dana yang dikeluarkan dalam
kegiatan tersebut, yaitu sesuai dengan media iklan yang dipilih.

Kontraprestasi :

Sponsor pendamping menguasai media iklan sesuai dengan media iklan yang dipilih,
antara lain :

Pilihan A Rp225.000

Backdrop Rp225.000

*Kontraprestasi = nama logo lembaga / perusahaan dicantumkan dalam backdrop


dengan luas 20% dari luas kertas.

Pilihan B Rp100.000

Stiker 100x @ 1.000 Rp100.000

*Kontraprestasi = nama logo lembaga / perusahaan dicantumkan dalam stiker dengan


luas 20% dari luas kertas.

Pilihan C Rp325.000

Backdrop Rp225.000

Stiker 100x @ 1.000 Rp100.000

*Kontraprestasi = nama logo lembaga / perusahaan dicantumkan dalam backdrop dan


stiker dengan luas 20% dari luas kertas.

Pilihan D Rp150.000

Gantungan Kunci 100 x @ 1500 Rp150.000

16
PANITIA STUDIUM GENERAL DAN KONGRES KE-13
HIMPUNAN MAHASISWA CILACAP DI YOGYAKARTA
(HIMACITA)
Sekretariat : Jl. Amarta Raya 05 Sariharjo, Ngaglik, Sleman, Yoyakarta Telp. 085729909917, 08994881391
Email: himacita.clp@gmail.com

*Kontraprestasi = nama logo lembaga / perusahaan dicantumkan dalam pin dengan


luas 20% dari luas kertas.

Pilihan E Rp925.000

Backdrop Rp225.000

Stiker 100x @ 1.000 Rp100.000

Akomodasi Rp600.000

*Kontraprestasi = nama logo lembaga / perusahaan dicantumkan dalam backdrop dan


stiker dengan luas 20% dari luas kertas.

Pilihan F Rp4.442.000

Konsumsi Rp4.442.000

D. Ketentuan Sponsorship

o Pembawa proposal berhak melakukan kontrak dengan penanggung jawab


lembaga/perusahaan.
o Materi iklan berupa logo, nama lembaga/perusahaan, design word art atau
lainnya.
o Perjanjian kerjasama dilakukan dengan mengisi blanko kontrak kerjasama
(blanko yang terlampir dalam proposal)
o Pembatalan
a. Dari pihak sponsor
I. Bagi yang telah membayar uang muka 60% menjadi hak
panitia.
II. Bagi yang membayar lunas, maka 50% menjadi hak panitia
dan sisanya dikembalikan dikurangi biaya pengiriman.

b. Dari pihak panitia

17
PANITIA STUDIUM GENERAL DAN KONGRES KE-13
HIMPUNAN MAHASISWA CILACAP DI YOGYAKARTA
(HIMACITA)
Sekretariat : Jl. Amarta Raya 05 Sariharjo, Ngaglik, Sleman, Yoyakarta Telp. 085729909917, 08994881391
Email: himacita.clp@gmail.com

Uang akan dikembalikan sebesar uang yang diterima panitia dikurangi


biaya administrasi dan biaya pengiriman.
o Hal-hal yang belum diatur dalam proposal ini, dapat dikompromikan sewaktu
audiensi.

LEMBAR KERJASAMA SPONSORSHIP

Yang bertanda tangan di bawah ini :

Nama :

Jabatan :

Nama Perusahaan :

Alamat :

18
PANITIA STUDIUM GENERAL DAN KONGRES KE-13
HIMPUNAN MAHASISWA CILACAP DI YOGYAKARTA
(HIMACITA)
Sekretariat : Jl. Amarta Raya 05 Sariharjo, Ngaglik, Sleman, Yoyakarta Telp. 085729909917, 08994881391
Email: himacita.clp@gmail.com

Telp/Fax :

Atas nama perusahaan / lembaga bersedia menjadi Sponsor dalam acaraStudium General
Kongres XV HIMACITA yang di agendakan oleh Himpunan Mahasiswa Cilacap di
Yogyakarta (HIMACITA).

Jenis Sponsorship Pilihan :

Jumlah Yang Dibayar :

Terbilang :

Dibayar pada Hari / Tanggal : 2016

.............................. ................................

Nama Terang & Cap Panitia NamaTerang & Cap Perusahaan

19

Anda mungkin juga menyukai