Anda di halaman 1dari 12

PEMERINTAH PROVINSI JAWA TIMUR

DINAS PENDIDIKAN
SMA NEGERI 5 MALANG
Jl. Tanimbar No 24 65117, Telp (0341) 364580, Fax (0341)348498
Website http://sman5malang.sch.id, E-Mail inbox@sman5malang.sch.id

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN


(RPP)

Nama Sekolah : SMA NEGERI 5 MALANG


Mata Pelajaran : Ekonomi
Kelas/Semester : XI/Gasal
Materi Pokok : Peetumbuhan Ekonomi
Alokasi Waktu : 2 x 40 menit
Pertemuan ke- :3
A. Kompetensi Inti
KI 3 : Memahami, menerapkan, dan menganalisis pengetahuan faktual,
konseptual, prosedural, dan metakognitif berdasarkan rasa ingin
tahunya tentang ilmu pengetahuan, teknologi, seni, budaya, dan
humaniora dengan wawasan kemanusiaan, kebangsaan, kenegaraan,
dan peradaban terkait penyebab fenomena dan kejadian, serta
menerapkan pengetahuan prosedural pada bidang kajian yang spesifik
sesuai dengan bakat dan minatnya untuk memecahkan masalah
KI 4 : Mengolah, menalar, dan menyaji dalam ranah konkret dan ranah
abstrak terkait dengan pengembangan dari yang dipelajarinya di
sekolah secara mandiri, bertindak secara efektif dan kreatif, serta
mampu menggunakan metoda sesuai kaidah keilmuan

B. Kompetensi Dasar dan Indikator


3.2 Mendeskripsikan konsep pembangunan ekonomi, pertumbuhan ekonomi,
permasalahan dan cara mengatasinya.
Indikator :
3.2.1 Mengidentifikasi 4 teori pertumbuhan ekonomi.
3.2.2 Menjelaskan teori pertumbuhan ekonomi klasik.
3.2.3 Menjelaskan teori pertumbuhan ekonomi neoklasik.
3.2.4 Menjelaskan teori pertumbuhan ekonomi historis.
3.2.5 Menjelaskan teori pertumbuhan ekonomi modern
C. Tujuan Pembelajaran
Melalui diskusi, tanya jawab, penugasan, presentasi dan analisis, peserta didik dapat:
3.2.1 Mengidentifikasi 4 teori pertumbuhan ekonomi.
3.2.2 Menjelaskan teori pertumbuhan ekonomi klasik.
3.2.3 Menjelaskan teori pertumbuhan ekonomi neoklasik.
3.2.4 Menjelaskan teori pertumbuhan ekonomi historis.
3.2.5 Menjelaskan teori pertumbuhan ekonomi modern
D. Materi Pembelajaran (Uraian Terlampir)
1. Faktual:
Pencetus Teori Pertumbuhan Ekonomi Klasik
Pencetus Teori Pertumbuhan Ekonomi Neo Klasik

Pencetus Teori Pertumbuhan Ekonomi Historis

Pencetus Teori Pertumbuhan Ekonomi Modern Kuznets

2. Konsep: (gabungan antara fakta yang saling berhubungan)


Teori Pertumbuhan Ekonomi
1. Teori pertumbuhan ekonomi klasik
2. Teori pertumbuhan ekonomi neoklasik
3. Teori pertumbuhan ekonomi historis
4. Teori pertumbuhan ekonomi modern
E. Metode Pembelajaran
1. Pendekatan : Saintifik
2. Metode : Ceramah, Tanya Jawab, Diskusi
3. Model : STAD, Mind Mapping
F. Alat, Media dan Sumber Belajar
1. Alat : Spidol, White Board, Penghapus, LCD, Laptop
2. Media : Power Point, LKS (Lembar Kerja Siswa)
3. Sumber Belajar :
a. Hermansyah, Asep, dkk. 2014. Intisari Ekonomi SMA. Jakarta: CV
PUSTAKA SETIA
b. Geminastiti, Kinanti, dkk. 2016. Buku Siswa Ekonomi untuk SMA/ MA Kelas
XI. Bandung: Yrama Widya
c. http:www.youtube.com

G. Langkah-langkah Pembelajaran

Kegiatan Pembelajaran Alokasi Waktu


a. Pendahuluan 10 menit
1. Guru membuka pelajaran dengan salam, meminta salah satu siswa
memimpin do’a, mengecek kehadiran siswa dan menyiapkan siswa
untuk mengikuti pembelajaran.
2. Motivasi
Guru menyampaikan manfaat dari materi yang akan dipelajari agar
siswa termotivasi untuk mengikuti pembelajaran dengan sungguh-
sungguh.
3. Apersepsis
Guru mengaitkan materi hari ini dengan materi pada pertemuan
sebelumnya yang membahas pertumbuhan ekonomi.
4. Guru menyampaikan materi yang akan dipelajari dan tujuan
pembelajaran.
5. Guru memberikan beberapa gambaran awal tentang materi yang
akan dipelajari dengan mengaitkannya dalam kehidupan sehari-hari.
6. Guru menyampaikan metode dan model pembelajaran yang akan
dilaksanakan.
b. Kegiatan Inti 60 menit
- Kolaboratif, Berfikir Kritis
- Siswa membentuk kelompok yang terdiri minimal 4 anggota
- Siswa diberikan tugas untuk mengerjakan LKS (Lembar Kerja
Siswa)
- Siswa mengumpulkan data dari berbagai sumber dan digunakan
sebagai bahan untuk memberikan penjelasan teori pertumbuhan
ekonomi dan membuat mind mapping.
- Berfikir Kreatif, Komunikatif
Siswa secara bergantian mempresentasikan hasil diskusi kelompok
yang kemudian di tanggapi oleh siswa dari kelompok lain.
Guru memberikan konfirmasi dari setiap jawaban yang
dipresentasikan oleh siswa.
c. Penutup 10 menit
Evaluasi
Guru mengevaluasi ketercapaian tujuan pembelajaran dengan
memberikan soal kuis.
Kesimpulan dan Refleksi
Guru bersama dengan siswa menyimpulkan materi yang telah
dipelajari dan merefleksi proses pembelajaran yang telah
dilaksanakan.
Tindak Lanjut
Guru menyampaikan judul materi yang akan dibahas pada
pertemuan selanjutnya dan memberikan tugas kepada siswa.
Guru menutup pelajaran dengan do’a dan salam.

H. Evaluasi
1. Prosedur Evaluasi : Tanya Jawab, Presentasi, Kuis
2. Aspek yang dinilai
1) Afektif :
 Sikap peserta didik ketika guru menjelaskan materi.
 Sikap peserta didik ketika presentasi.
 Sikap peserta didik ketika teman menyampaikan pendapat.
2) Kognitif :
 Kemampuan peserta didik dalam menjawab pertanyaan.
 Kemampuan peserta didik dalam presentasi.
 Kemampuan peserta didik mengerjakan soal.
3) Psikomotor :
 Ketrampilan peserta didik dalam mencari dan mengumpulkan informasi dan
data.
3. Alat Penilaian
a. Soal tertulis : guru memberikan tugas pada lembar tugas.
b. Soal non tertulis : guru memberikan beberapa pertanyaan secara lisan kepada
peserta didik.
4. Instrumen Evaluasi (terlampir)
5. Teknik Penskoran (terlampir)
6. Media Pembelajaran (terlampir)
Malang, 24 Agustus 2017

Guru Pamong Guru Praktikan

Drs. Tavip Doyo Sartono


M. Makhfudhi, S.Pd.
NIP. 196409051995121003
NIM. 163141702119

Mengetahui

Kepala SMA Negeri 5


Malang

Anis Isrofin, M.Pd


NIP. 196309171987022001
Lampiran 1
MATERI PEMBELAJARAN

TEORI
PERTUMBUHAN
EKONOMI

KLASIK NEO KLASIK HISTORIS MODERN

Adam Smith Robert Sollow Frederich List Kuznets

David Ricardo Harrod - Domar Karl Bucher

Thomas Robert
Werner Sombart
Malthus

Walt Whitman
Rostow

A) Teori Pembangunan Ekonomi


Teori pertumbuhan ekonomi dibagi menjadi 4, yaitu teori pertumbuhan ekonomi klasik,
teori pertumbuhan ekonomi neo klasik, teori pertumbuhan ekonomi historis, dan teori
pertumbuhan ekonomi modern.
a. Teori Pertumbuhan Ekonomi Klasik
 Adam Smith
Pertumbuhan ekonomi ditandai dengan pertumbuhan penduduk dan
pertambahan output total
 David Ricardo
Pencetus the law of diminishing return (hukum tambahan hasil yang semakin
berkurang
 Thomas Robert Malthus
Pertumbuhan sumber daya menurut deret hitung
Pertumbuhan penduduk menurut deret ukur
b. Teori Pertumbuhan Ekonomi Neo Klasik
 Robert Solow
Dipengaruhi oleh pertumbuhan penduduk (SDM), akumulasi modal, teknologi
 Harrod-Domar
Dipengaruhi oleh pertambahan modal yang akan meningkatkan produksi
c. Teori Pertumbuhan Ekonomi Historis
 Frederich List
Berburu dan mengembara
Beternak dan bertani
Pertanian dan kerajinan
Kerajinan, industry, dan perniagaan
 Karl Bucher
Rumah tangga tertutup
Rumah tangga kota
Rumah tangga bangsa
Rumah tangga dunia
 Werner Sombart
Zaman perekonomian tertutup
Zaman kerajinan dan pertumbuhan
Zaman kapitalis
 Walt Whitman Rostow
Tahap tradisional
Tahap prasyarat tinggal landas
Tahap lepas landas
Tahap kematangan ekonomi
Tahap konsumsi tinggi
d. Teori Pertumbuhan Ekonomi Modern Kuznets
Pertumbuhan ekonomi adalah suatu kenaikan kemampuan jangka panjang suatu
negara di dalam menyediakan berbagai macam jenis barang-barang
ekonomi dalam jumlah yang banyak untuk penduduknya.

Simon Kuznets mengatakan bahwa pertumbuhan ekonomi itu dicapai oleh 3


faktor, dan ketiga faktor itu adalah :
1. Peningkatan persedian barang yang stabil (terus menerus)
2. Perkembangan/kemajuan teknologi
3. Penggunaan teknologi secara efisien dan efektif.
Lampiran 2
Lembar Kerja dan Kunci Jawaban

Lembar Kerja Siswa


Kelompok:

Nama/ No. Absen :


1.
2.
3.
4.
5.
6.

Tugas I

Cari dan galilah informasi mengenai teori-teori pertumbuhan berikut ini:

Teori Pertumbuhan Ekonomi Neoklasik


Nama Tokoh Isi Teori
1. Robert Dipengaruhi oleh pertumbuhan penduduk (SDM), akumulasi modal,
Solow teknologi
2. Harrod- Dipengaruhi oleh pertambahan modal yang akan meningkatkan
produksi
Domar
Teori Pertumbuhan Ekonomi Historis
Nama Tokoh Isi Teori
- Frederich Berburu dan mengembara
List Beternak dan bertani
Pertanian dan kerajinan
Kerajinan, industry, dan perniagaan

Rumah tangga tertutup


- Karl Bucher Rumah tangga kota
Rumah tangga bangsa
Rumah tangga dunia
- Werner
Zaman perekonomian tertutup
Sombart Zaman kerajinan dan pertumbuhan
- Walt Zaman kapitalis
Whitman Tahap tradisional
Rostow Tahap prasyarat tinggal landas
Tahap lepas landas
Tahap kematangan ekonomi
Tahap konsumsi tinggi

Teori Pertumbuhan Ekonomi Modern


Nama Tokoh Isi Teori
Simon Kuznets Pertumbuhan ekonomi adalah suatu kenaikan kemampuan jangka
panjang suatu negara di dalam menyediakan berbagai macam jenis
barang-barang ekonomi dalam jumlah yang banyak untuk
penduduknya.
Simon Kuznets mengatakan bahwa pertumbuhan ekonomi itu dicapai
oleh 3 faktor, dan ketiga faktor itu adalah :
4. Peningkatan persedian barang yang stabil (terus menerus)
5. Perkembangan/kemajuan teknologi
6. Penggunaan teknologi secara efisien dan efektif.
Tugas II

Buatlah Mind Mapping tentang “Teori Pertumbuhan Ekonomi”

Petunjuk:

1. Buatlah judul Mind Mapping


2. Buatlah cabang-cabang utama yang berisi kata kunci
3. Kembangkan cabang-cabang utama menjadi cabang-cabang yang berisi informasi
kunci
4. Buatlah Mind Mapping tersebut semenarik mungkin dengan memberi warna atau
simbol yang mudah dipahami.

Soal dan Kunci Jawaban untuk Kuis


1. Peningkatan kegiatan ekonomi masyarakat yang menyebabkan kenaikan produksi
barang atau jasa disebut …
PERTUMBUHAN EKONOMI
2. Sebutkan 3 faktor yang mempengaruhi pertumbuhan ekonomi …
SUMBER DAYA ALAM, SUMBER DAYA MODAL DAN TEKNOLOGI,
JUMLAH PENDUDUK
3. Pertambahan penduduk dan output total merupakan pertumbuhan ekonomi menurut
tokoh …
ADAM SMITH
4. Frederich List membagi tahapan pertumbuhan ekonomi berdasarkan kebiasaan
masyarakat menjaga kelangsungan hidupnya atau dari tata cara …
PRODUKSI
5. David Ricardo merupakan tokoh ekonomi klasik yang menyebutkan hukum tambahan
hasil yang semakin berkurang atau disebut juga dengan …
THE LAW DIMINISHING OF RETURN
6. Sebutkan 4 teori pertumbuhan ekonomi …
KLASIK, NEO KLASIK, HISTORIS, DAN MODERN
7. Frederich List, Karl Bucher, Werner Sombart, dan Walt Whitman Rostow merupakan
tokoh dari pertumbuhan ekonomi …
HISTORIS
8. Jika diketahui PDB negara G tahun 2011 sebesar $ 1.300.759 dan pada tahun 2012
PDB meningkat menjadi $ 1.419.632, maka laju pertumbuhan perekonomiannya
sebesar …
9,14 %
9. Dari rumah tangga tertutup, rumah tangga kota, rumah tangga bangsa, rumah tangga
dunia, rumah tangga internasional. Manakah yang bukan tahapan pertumbuhan
ekonomi menurut Karl Bucher adalah …
INTERNASIONAL
10. Teori pertumbuhan ekonomi modern dikemukakan oleh …
KUZNETS

Lampiran 3
TEKNIK PENSKORAN

1. Aspek Afektif
a. Lembar Pengamatan Sikap
No. Aspek yang dinilai 3 2 1 Keterangan

1. Mensyukuri sumberdaya sbg karunia Tuhan YME


dalam pembangunan ekonomi.
2. Menunjukan perilaku jujur, disiplin, tanggung
jawab, kerja keras, sederhana, mandiri, adil, peduli
dalam melakukan kegiatan ekonomi
3 Tanggungjawab dalam belajar dan bekerja baik
secara individu maupun berkelompok
4 Menghargai pendapat orang lain

Keterangan :
Skor 3 : Konsisten
Skor 2 : Kurang Konsisten
Skor 1 : Tidak Konsisten
b. Lembar Penilaian Sikap Siswa saat Pembelajaran
Aspek yang dinilai
Aktif
No Nama siswa Memperhatikan Aktif
menjawab
penjelasan guru bertanya
pertanyaan

dan seterusnya
Keterangan :
1. Skor 1 : kurang
2. Skor 2 : cukup
3. Skor 3 : baik
4. Skor 4 : baik sekali

Nilai : Nilai Perolehan/Nilai Maksimal x 100

Konversi Nilai
Level 0 - 100 Kualitas
3.66 – 4.00 80 – 100 Sangat baik SB
2.66 – 3.33 65 – 79 Baik B
1.66 – 2.33 40 – 64 Cukup C
1.00 – 1.33 0 – 39 Kurang K

2. Aspek Psikomotor
a Penilaian projek : Menilai tugas mencari artikel tentang masalah yang menghambat
pembangunan ekonomi.
b Penilaian produk: Menilai hasil analisi artikel tentang masalah yang menghambat
pembangunan ekonomi beserta solusi yang dikemukakan
Tabel Penilaian Psikomotor

No Aspek yang dinilai Nilai Paraf guru


1 Hasil penelitian
2 Mempresentasikan hasil kegiatan

3. Aspek Kognitif

Skor Nilai
No Aspek yang dinilai 1 2 3 Bobot (skor x
bobot)
1 Kecepatan menjawab pertanyaan 5
2 Ketepatan menjawab pertanyaan 5
3 Kelengkapan menjawab 5
pertanyaan

Skor:
1. Skor 1 : kurang
2. Skor 2 : cukup Nilai = x 100
3. Skor 3 : baik
4. Skor ideal : 45

Anda mungkin juga menyukai