Anda di halaman 1dari 4

Keripik Kulit Pisang

Bahan Keripik Kulit Pisang

 Kulit Piasang
 Garam
 Air kapur sirih
 Tepung
 Gula
 Minyak goreng

Prosedur Pembuatan Keripik Kulit Pisang

1. Siapkan alat dan bahan yang akan digunakan.


2. Cucilah kulit pisang yang telah disiapkan sampai bersih.
3. Rendam kulit pisang dengan air kapur sirih selama ± 20 menit untuk menghilangkan
noda hitam serta getahnya
4. Buat larutan air garam dengan cara melarutkan satu sendok teh garam kedalam 1 liter air
5. Rendam kulit pisang kedalam larutan air garam selama ± 20 menit.
6. Buatlah larutan air gula dengan melarutkan 3 sendok makan gula dalam 1 litir air.
7. Kemudian kulit pisang direndam dalam larutan air gula selam ± 20 menit.
8. Apabila sudah, kulit pisang bisa diangkat atau ditiriskan untuk dijemur dibawah paparaan
sinar matahari.
9. Bila kulit pisang sudah kering maka kulit pisang siap untuk digoreng sampai matang atau
dapat berubah warna sampai kuning kecoklatan.
10. Apabila ingin penggorengannya dengan menggunakn tepung maka dapat digunakan
adonan tepung untuk pissang goreng.
11. Goreng kulit pisang yang telah dicelupkan kedalam adonan tepung hingga
matang,apabila telah matang maka angkat srta tiriskan minyaknya.
12. Keripik kulit pisang siap sajikan dan dikemas

Stik Pisang

Bahan Stik Pisang

 1 sisir pisang kepok yang masih muda


 100 gram tepung beras
 Garam secukupnya
 Air bersih untuk merendam pisang
 Minyak
 Susu kental manis
 keju parut

Prosedur Pembuatan Stik Pisang

1. Kupas kulit pisang,kemudian belah menjadi 4 dan potong memanjang bentuk stik.
2. Hasil potongan direndam dengan air garam, kemudian ditiriskan.
3. Balur pisang dengan tepung beras,kemudian goreng hingga garing berbentuk agak
kecoklatan.
4. Stik pisang siap disaji dan dikemas serta dengan menambahkan keju dan susu diatasnya.

Abon Bonggol Pisang

Bahan Abon Bonggol Pisang

 Bonggol pisang
 jahe
 sang
 daun jeruk
 bawang putih
 bawang merah
 kemiri
 batang laos
 gula merah
 air bersih
 minyak

Prosedur Pembuatan Abon Bonggol Pisang

1. siapkan bonggol pisang


2. kupas bonggol pisang ambil bagian dalamnya,kemudian potong membentuk persegi .
3. bersihkan bonggol pisangnya dengan air.
4. kukus bongol pisang yang sudah bersih dengan panci samapi bonggol pisang berubah
warna atau matang.
5. angkat dan triskan bonggol pisang kedalam wadah yang sudah disapkan, kemudian
tumbok sampai agak halus.
6. Siapkan bumbu untuk abon bonggol pisang dengan menghaluskan bahan bumbu yang
telah disediakan.
7. Campur bumbu yang telah halus dengan bonggol pisang yang telah ditumbuk.
8. Adonan abon bonggol pisang siap digoreng sampai bumbunya benar-benar mesap dan
warna berbentuk agak kecolatan.
9. Anggat bonggol pisang yang sudah matang kemudian masukkan kedalam mesin spiner
untuk meniriskan minyaknya.
10. Abon bonggol pisang siap disajikan dan dikemas.

Daftar pustaka
https://www.tokomesin.com/peluang-usaha-keripik-kulit-pisang-dan-analisa-
usahanya.html ( diakses 12 Desember 2019)
https://www.resepkuekomplit.com/2018/02/resep-stik-pisang-krispi-pantai-
talise.html?m=1 diakses (12 Desember 2019)
https://id.scribd.com/document/342126637/Brosur-Pembuatan-Abon-Bonggol-Pisang.
(12 Desember 2019)
Ismanto, H. 2015. Pengolahan Tanpa Limbah Tanaman Pisang. Laboratorium Pengolahan
Hasil Pertanian. Balai Besar Pelatihan Pertanian.Batangkaluku.Komaryati dan Adi,S.
2012. Analisis Faktor
http://www.organisasi.org/1970/01/isi-kandungan-gizi-bonggol-pisang-komposisi-
nutrisi-bahan-makanan.html?m=1#.XfQg3Ol8o0M (diakses 8 Desember 2019)

Anda mungkin juga menyukai