Anda di halaman 1dari 8

Kumpulan soal Farmakoterapi Endokrin

1. Salah satu ciri mikroskopik dari adenoma thyroid antara lain….


a. Folikel normal thyroid
b. Dilapisi sel epitel
c. Berisi koloid
d. a, b, c benar
e. a, c benar

2. Gejala Hiperparatiroid berupa mudah lelah, kelemahan otot, mual muntah, konstipasi,
hipertensi dan aritmia jantung, hal ini berikatan dengan peningkatan kadar….
a. Kalsium dalam darah
b. Kalsium dalam tulang
c. Natrium pada darah
d. Kalium pada darah
e. a dan d benar

3. Terapi pengobatan Goiter yang dapat mengurangi gondok sekitar 50% yaitu….
a. Obat anti-tiroid
b. Tionamid
c. Yodium, radioaktif
d. Operasi pembedahan
e. Metimasol

4. Peradangan kelenjar tiroid yang terasa nyeri dan lunak disebabkan oleh infeksi, radiasi atau
trauma dalam keadaan tertentu tidak terasa nyeri ketika disebabkan oleh kondisi autoimun,
obat-obatan atau proses fibrotik idiopatik. Pernyataan di atas yaitu salah satu ciri penyakit….
a. Paratiroidisme
b. Hipertiroid
c. Thyroiditis
d. Goiter
e. Adenoma thyroid

5. Obat antitiroid propiltiourasil (PTU) diberikan dosis awal yaitu….


a. 500-600 mg/hari
b. 300-600 mg/hari
c. 600-700 mg/hari
d. 100-200 mg/hari
e. 150-300 mg/hari

7. Jumlah dosis hormon tiroid (Thyroxin) yang diberikan pada kasus karsinoma tiroid diberikan
secara bertahap hingga …. mikrogram perhari.
a. 50
b. 100
c. 150
d. 200
e. 250

8. Obat yang direkomendasikan untuk terapi simtomatik pada anak dengan denyut jantung > 100x/
menit adalah :
a. Methimazole
b. Propylthiouracyl
c. Metoprolol
d. Levothyroxin
e. Captopril

9. Pada kasus penyakit Adenoma Thyroid, salah satu gejalanya benjolan pada tubuh semakin
besar, maka terapi pengobatan yang dianjurkan untuk membantu mencegah perkembangan
nodul adalah
a. Levothyroxine
b. Levofloxacin
c. Thyrozol
d. Typhogell
e. Methimazole

10. Pada penyakit hipoparatiroid dan hiperparatiroid masing-masing disebabkan oleh peningkatan
kadar kalsium dalam darah. Obat yang digunakan untuk mengontrol kadar kalsium adalah :
a. Vitamin A
b. Vitamin D adekuat
c. Vitamin K
d. Vitamin B komplek
e. Vitamin C dosis tinggi

11. Yang bukan termasuk patofisiologi dari Goiter adalah


a. Kekurangan Iodium yang dapat menghambat pembentukan hormon tiroid oleh kelenjar
b. Hipofisis mensekresikan TSH dalam jumlah sedikit
c. Hipofisis mensekresikan TSH dalam jumlah besar
d. TSH menyebabkan sel-sel tiroid mensekresikan tiroglobulin dalam jumlah besar ke dalam
folikel
e. Kelenjar tumbuh semakain besar

12. Salah satu kriteria pasien yang mendapatkan indikasi terapi iodium radioaktif adalah :
a. Pasien hamil
b. Pasien yang alergi terhadap obat antitiroid
c. Pasien dengan krisis tiroid
d. Pasien muda dengan strauma rungan dan sedang
e. Pasien berusia > 35 tahun
13. Penatalaksanaan Terapi pada penyakit Karsinomatiroid , kecuali :
a. Terapi dengan Levothyroxin 300 - 600 mcg /hari
b. Terapi subsitusi dan supresi dengan Thyroxin dosis tinggi
c. Terapi hormonal dengan supresi TSH
d. Terapi radioiodine
e. Terapi Kemoterapi

14. Di bawah ini yang merupakan terapi utama dari Penyakit Graves (Hipertiroid) adalah :
a. Propranolol
b. Methimazole
c. Propylthiourasil
d. A dan C benar
e. B dan C benar

15. Salah satu penyebab Goiter adalah Kekurangan Yodium. Bagaimanakah caranya “Kekurangan
Yodium” bias menyebabkan Goiter ?
a. Kekurangan Yodium memaksa Kelenjar Tiroid untuk menambah produksi Hormon Tiroid
b. Kekurangan Yodium menghambat pembentukan Hormon Tiroid oleh Kelenjar Tiroid
c. Kekurangan Yodium menghambat pembentukan Hormon Tiroid oleh Hipofisis
d. Kekurangan Yodium akan membuat Kelenjar Tiroid bertanbah kecil ukurannya
e. Kekurangan Yodium seharusnya tidak berhubungan dengan Penyakit Goiter

16. Apakah itu Tiroiditis ?


a. Merupakan suatu proses peradangan
b. Disebut juga Hashimoto Tiroiditis
c. Merupakan suatu proses autoimun
d. Semua benar
e. Hanya A dan B yang benar

17. Pada tirotoksikosis ditemukan adanya….


a. Peningkatan denyut jantung, nafsu makan, dan peningkatan aktivitas (hiperaktivitas)
b. Penurunan berat badan, merasa lemah dan lesu
c. Peningkatan kadar T3 dan T4 dalam darah
d. A dan C benar
e. Semua benar

18. Kadar zat yang meningkat dalam darah pada kasus Hiperparatiroid adalah :
a. T3 d. Kalsium
b. T4 e. Yodium
c. TSH

19. Karsinomatiroid merupakan suatu proses…


a. Peradangan d. Infeksi
b. Tumor ganas e. Kelebihan Hormon Tiroid
c. Tumor jinak

20. Jika dalam keadaan tidak tersedia mmi (methimazole) maka bisa diberikan PTU dengan dosis
awal
a. 5-7 mg/kgbb/hari
b. 2-3 mg/kgbb/hari
c. 6-8 mg/kgbb/hari
d. 6-7 mg/kgbb/hari

21. Pada penyakit hipertiroid, kelenjar tiroid membesar..


a. 10-15 kali dari ukuran normal
b. 2-3 kali dari ukuran normal
c. 6-8 kali dari ukuran normal
d. 6-7 kali dari ukuran normal

22. Penambahan iodida kedalam makanan telah mengakibatkan penurunan insiden


a. Kanker darah
b. Kanker serviks
c. Kanker folikel
d. Kanker kelenjar getah bening

23. Apa saja gejala hiperparatiroid, kecuali


a. Hipertensi
b. Batuk
c. Aritma jantung
d. Muntah

24. Terapi pada adenoma yang dapat membantu mencegah perkembangan nodul
a. Levothyloxine
b. Ketokonazole
c. Thianidazole
d. Levofloxacin

25. Terapi pengobatan dengan terapi obat pada pasien penyakit hipoparatiroid ialah
a. Levothyroxine dan liothryonine
b. Liothyronine dan thionamide
c. Mathimazole dan carbimazole
d. PTU dan liothyronine

26. Pada terapi penyakit tirotoksikosis diberikan terpai penyekat adrenergik beta pada awal terapi
dengan dosis…
a. Propranolol 40-200 mg dalam 2-3 dosis
b. Dexametason 10-20 mg dalam 2-3 dosis
c. Metamizol dosis awal 20-40mg/hari
d. Propiltiourasil (PTU) dosis awal 300-600mg/hari

27. Etiologi yang terjadi pada thyroiditis akibat


a. ambilan iodium radioaktif menunjukan bahwa kelenjar2 hiperplastik ini mensekresi hormon
tiroid
b. akibat pengeluaran FAS gen oleh sel tiroid yang merupakan proses sekunder dari perluasan
beragam sitokin sel T
c. meningkatkan kecepatan sekresinya beberapa kali lipat dan penelitian ambilan iodium
radioaktif menunjukan bahwa kelenjar-kelenjar hiperplastik ini mensekresi hormon tiroid
d. kerusakan atau pengangkatan kelenjar paratiroid sehingga terjadi gangguan metabolisme dan
keseimbangan kalsium dan fosfor dalam tubuh.

28. Tatalaksana untuk penyakit hipotorid yang direkomendasikan yaitu


a. dosis awal levotiroksin adalah 10-17 mg/kgBB/hari
b. dosis awal levotiroksin adalah 13-15 mcg/kgBB/hari
c. dosis awal levotiroksin adalah 10-15 mg/kgBB/hari
d. dosis awal levotiroksin adalah 10-15 mcg/kgBB/hari

29. pada mikroskopik tumor adenoma thyroid akan terlihat seperti…


a. Pada tumor tampak sedikit folikel-folikel baru dari kelenjar yang bentuknya bulat kecil dengan
selapis epitel kubis
b. Pada tumor tampak banyak folikel-folikel baru dari kelenjar yang bentuknya bulat kecil
dengan selapis epitel kubis
c. Pada tumor tampak banyak folikel-folikel baru dari kelenjar yang bentuknya bulat besar
dengan selapis epitel kubis
d. Pada tumor tampak banyak folikel-folikel baru dari kelenjar yang bentuknya bulat besar
dengan banyak lapis epitel kubis

30. Pada hipoparatiroid dibagi menjadi 3 kecuali


a. Hipoparatiroid Neonatal
b. Simple Idiopatik Hipoparatiroid
c. Hipoparatiroid Pasca Bedah
d. Hipoparatiroid Pra Bedah

31. Menurut American Society for Study of Goiter membagi goiter menjadi kecuali..
a. Goiter nodusa non toksik 
b. Goiter Diffusa pra toksik
c. Goiter Diffusa toksik 
d. Goiter nodusa toksik
32. Salah satu terapi hipertiroid dengan menggunakan terapi sintomatikbiasa dengan menggunakan
obat..
a. Amlodipine
b. Cefadroxil
c. Propranolol
d. Cetirizine
e. Simvastatin

33. Penyebab adenomatyroid adalah..


a. Kelebihan protein
b. Kekurangan protein
c. Kekurangan darah
d. Kekurangan yodium
e. Kekurangan cairan

34. Salah satu gejala hiperparatiroid adalah, kecuali..


a. Mudah lelah
b. Kelemahan otot
c. Mual dan muntah
d. Hipertensi
e. Kepala pusing

35. Terapi pengobatan untuk goiter, kecuali..


a. Menyusutkan ukuran stcume
b. Dapat mengurangi gondok sekitar 50%
c. Mengangkat sebagian besar kelenjar tiroid
d. Meningkatkan aktivitas metabolism
e. Menghilangkan sebagian besar gondok

36. Jumlah dosis dalam terapi pengobatan karsinomatikoid dengan menggunakan thyroxin..
a. 200mikrogram/hari
b. 500mikrogram/hari
c. 400mikrogram/hari
d. 600mikrogram/hari
e. 800mikrogram/hari

37. Istilah lain untuk T4 adalah...


a. Tiroksin
b. Parathormon
c. Triodotironin
d. Paratiroid
e. Krikoid

38. Kondisi dimana adanya defisiensi hormone paratiroid karena adanya kerusakan atau
pengangkatan kelenjar paratiroid sehingga terjadi gangguan mtabolisme dan keseimbangan
kalsium dan fosfor daam tubuh...
a. Hiperparatiroid
b. Hipoparatiroid
c. Sndrom Chusing
d. Gigantisme
e. Hipotiroid

39. Tirotoksikosis terutama terjadi akibat hipertiroidisme yang disebabkan oleh...


a. Graves’ disease
b. Toxic Multinodular Goiter
c. Toxic Adenoma
d. Kanker Tiroid Papiler
e. Jawaban a, b dan c benar.

40. Ciri mikroskopisnya tampak proliferasi folikel seperti folikel normal tyroid, berisi koloid,
dilapisi sel epitel kubis, mempunyai kapsul dan adanya tanda kompresi jaringan normal diluar
tubuh yaitu ciri dari....
a. Tumor Tyroid Jinak
b. Nodul Tyroid
c. Adenoma Tyroid
d. Kanker Tiroid Papiler
e. Kanker Tiroid Folikel

41. Infeksi yang terjadi pada sel parafolikuler disebut...


a. Papilar Tiroid
b. Folike Tiroid
c. Meduler Tiroid
d. Anaplastic Tiroid
e. Hipotiroid

42. Merupakan trauma nodusa tanpa disertai tanda-tanda hipertiroidisme. Pada penyakit trauma
tiroid membesar dengan lambat yaitu ...
a. Goiter Nodusa non Toksik
b. Goiter Diffusa non Toksik
c. Goiter Diffusa Toksik
d. Goiter Nodusa Toksik
e. Goiter

43. Disebabkan oleh infeksi, radiasi, atau trauma dalam kedaan tertentu tidak terasa nyeri ketika
disebabkan oleh kondisi autoimun, obat-obatan, atau proses fibrotik idiopatik yaitu...
a. Goiter
b. Hipotiroid
c. Hiperparatiroid
d. Tiroiditas
e. Tirotoksikosis

Anda mungkin juga menyukai