Anda di halaman 1dari 1

Lingkup promosi kesehatan pada ibu hamil trimester 2 adalah

1. pemenuhan nutrisi yang sehat dan seimbang ( tinggi serat , buah,


sayur, protein, dan rendah lemak) krn dapat membantu
perkembangan bayi serta menjaga kesehatan ibu hamil .
2. Olah raga secara teratur dengan latihan kegel.
3. Mmenjaga kesehatan gigi dan gusi ,krn jika kesehatan gigi buruk
dapat meningkatkan reriko persalinan prematur
4. Yang perlu dihindari :
1. Olah raga berat krn dapt menyebabkan cidera perut
2. Batasi konsumsi kafein dan alkohol
3. Kebiasaan minum obat sembarangan tanpa seijin dokter.
4. Konsumsi ikan mentah.
5. Minum susu yang tidak dipasteurisasi atau produk susu lainnya.
6. Konsumsi daging yang diawetkan.

Oleh Erna Suwanti.


No Absen (

Anda mungkin juga menyukai