Anda di halaman 1dari 6

RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER

PROGRAM STUDI FARMASI


FAKULTAS MATEMATIKA DAN ILMU PENGETAHUAN ALAM
UNIVERSITAS ISLAM MAKASSAR

NAMA MATA KULIAH: KODE: RUMPUN MK: BOBOT (sks): SEMESTER: DIREVISI
Kosmetologi 2 FF 350 2 4
OTORISASI Pengembang RPS Koordinator RMK Ka PRODI
Andi Nur Zam Zam, S.Si., Apt. Dian Astriani, M.Si., Apt. Washliaty Sirajuddin, S.Si., M.Si., Apt.
Capaian Pembelajaran Prodi
Farmasi

Mata Kuliah
Setelah mempelajari matakuliah ini mahasiswa diharapkan mampu menerapkan dasar – dasar pengetahuan tentang sediaan
kosmetika dalam penyusunan formulasi yang benar dan rasional

Deskripsi singkat MK Matakuliah kosmetologi membahas tentang sediaan kosmetika serta dasar – dasar perancangan formulasi untuk penerapan di
industri farmasi.

Pustaka Utama

Pendukung

Media Pembelajaran Software


OS : Microsoft Power Ponit
Hardware
1. Bahan ajar
2. LCD
3. Laptop
Team Teaching Dian Astriani, M.Si., Apt.
Andi Nur Zam Zam, S.Si., Apt.
Mata Kuliah Syarat Kosmetologi

Materi Metode / Strategi Assessment


Minggu Ke- CPK Pembelajaran Pembelajaran
[Pustaka] [ Estimasi Waktu] Indikator Bentuk Bobot
I - Memahami definisi kosmetika, Kosmetika Ceramah, Diskusi Ketepatan dalam Membuat tugas 5%
kosmetologi dan Pembahasan memahami definisi
- Memahami sejarah kosmetika soal kosmetika, kosmetologi,
- Memahami penggolongan sejarah kosmetika,
kosmetika dan enggunaan TM (1x2x50’) memahami penggolongan
kosmetika PT (1x2x60’) kosmetika dan penggunaan
BM (1x2x60’) kosmetika

II Memahami berbagai susunan Anatomi kulit Ceramah, Diskusi Ketepatan dalam Membuat tugas 10%
lapisan kulit manusia dan Pembahasan memahami berbagai
seperti lapisan epidermis, soal susunan lapisan kulit
lapisan dermis, lapisan manusia
hypodermis, kelenjar kulit, kuku TM (1x2x50’) seperti lapisan epidermis,
dan rambut PT (1x2x60’) lapisan dermis, lapisan
BM (1x2x60’) hypodermis, kelenjar kulit,
kuku
dan rambut

III Memahami fungsi – fungsi kulit Fisiologi kulit Ceramah, Diskusi Ketepatan dalam Membuat tugas 10%
Seperti, fungsi proteksi, fungsi dan Pembahasan memahami fungsi – fungsi
absorpsi, fungsi ekskresi, fungsi soal kulit
sensori , fungsi termoregulasi, Seperti, fungsi proteksi,
fungsi pembentuk pigmen, TM (1x2x50’) fungsi absorpsi, fungsi
fungsi keratinisasi PT (1x2x60’) ekskresi, fungsi sensori ,
BM (1x2x60’) fungsi termoregulasi, fungsi
pembentuk pigmen, fungsi
keratinisasi

IV - Menganalisa keberadaan Mikroba kulit Ceramah, Diskusi Ketepatan dalam Membuat tugas 10%
mikroba pada kulit dan Pembahasan menganalisa keberadaan
soal
- Memahami mekanisme mikroba pada kulit,
pertahanan kulit TM (1x2x50’) ketepatan dalam
- Memahami faktor-faktor PT (1x2x60’) memahami mekanisme
penyebab tumbuhnya flora BM (1x2x60’) pertahanan kulit, faktor-
- Memahami guna flora faktor penyebab
- Memahami aspek tumbuhnya flora, guna
mikrobiologi kosmetik flora, aspek mikrobiologi
kosmetik

V - Memahami mekanisme Ceramah, Diskusi Ketepatan dalam Membuat tugas 10%


absorpsi Absorbsi dan dan Pembahasan memahami mekanisme
- Memahami faktor yang efek samping soal absorpsi, faktor yang dapat
dapat mempengaruhi kosmetika pada mempengaruhi absorpsi
absorpsi kosmetika kulit TM (1x2x50’) kosmetika, daya absorpsi,
- Memahami daya absorpsi PT (1x2x60’) ketepatan dalam
- Menganalisis dermatitis BM (1x2x60’) menganalisis dermatitis,
- Menganalisis akne kosmetika akne kosmetika dan
- Menganalisis hipersensitivitas
hipersensitivitas

VI - Memahami pengertian Bahan Pengawet Ceramah, Diskusi Ketepatan dalam Membuat Tugas, 10%
pengawet dan Pembahasan memahami pengertian Presentase
- Memahami faktor – faktor soal pengawet, memahami
yang mempengaruhi faktor – faktor yang
pengawet TM (1x2x50’) mempengaruhi pengawet,
- Memahami mekanisme kerja PT (1x2x60’) memahami mekanisme
pengawet BM (1x2x60’) kerja pengawet,
- Memahami aspek memahami aspek
mikrobiologi kosmetika mikrobiologi kosmetika

VII - Memahami pengertian Ceramah, Diskusi Ketepatan dalam Membuat Tugas, 10%
pewarna Bahan dan Pembahasan memahami pengertian Presentase
- Memahami perbedaan Pewarna soal pengawet, faktor – faktor
pigmen dan zat warna dalam yang mempengaruhi
kosmetika TM (1x2x50’) pengawet, memahami
- Memahami penggolongan PT (1x2x60’) mekanisme kerja
zat warna sintetis BM (1x2x60’) pengawet, memahami
- Memahami pembuatan zat aspek mikrobiologi
warna sintetis kosmetika

VIII Mid Tes


IX - Memahami pengertian Shampo Ceramah, Diskusi Ketepatan dalam Membuat Tugas, 5%
shampoo dan Pembahasan memahami pengertian Presentase
- Memahami klasifikasi soal shampoo, memahami
shampoo klasifikasi shampoo,
- Memahami bahan dasar dan TM (1x2x50’) memahami bahan dasar
bahan penambah dalam PT (1x2x60’) dan bahan penambah
shampoo BM (1x2x60’) dalam shampoo,
- Memahami mekanisme kerja memahami mekanisme
shampoo kerja shampoo, memahami
- Memahami metode metode pembuatan
pembuatan shampoo shampo
X - Memahami pengertian bedak Ceramah, Diskusi Ketepatan dalam Membuat Tugas, 5%
- Memahami klasifikasi bedak Bedak dan Pembahasan memahami pengertian Presentase
- Memahami bahan dasar dan soal bedak, memahami
bahan penambah dalam klasifikasi bedak,
bedak TM (1x2x50’) memahami bahan dasar
PT (1x2x60’) dan bahan penambah
BM (1x2x60’) dalam bedak

XI - Memahami pengertian krim / Krim/Lotio Ceramah, Diskusi Ketepatan dalam Membuat Tugas, 5%
losio tangan dan badan serta tangan dan Pembahasan memahami pengertian krim Presentase
fungsinya pada kulit soal / losio tangan dan badan
- Memahami uraian bahan serta fungsinya pada kulit,
dasar dan bahan penambah TM (1x2x50’) memahami uraian bahan
dalam krim/ losio tangan dan PT (1x2x60’) dasar dan bahan
badan BM (1x2x60’) penambah dalam krim/
- Memahami metode losio tangan dan badan,
pembuatan krim/ losio memahami metode
tangan dan badan pembuatan krim/ losio
tangan dan badan
XII - Memahami pengertian krim / Krim/Lotio Ceramah, Diskusi Ketepatan dalam Membuat Tugas, 5%
losio pembersih pembersih dan Pembahasan memahami pengertian krim Presentase
- Memahami uraian bahan soal /losio pembersih,
dasar dan bahan penambah memahami uraian bahan
dalam krim/ losiopembersih TM (1x2x50’) dasar dan bahan
- Memahami formulasi dan PT (1x2x60’) penambah dalam krim/
metode pembuatan krim/ BM (1x2x60’) losiopembersih, memahami
losio pembersih formulasi dan metode
pembuatan krim/ losio
pembersih

XIII - Memahami pengertian Masker Ceramah, Diskusi Ketepatan dalam Membuat Tugas, 5%
masker serta fungsinya pada dan Pembahasan memahami pengertian Presentase
kulit soal masker serta fungsinya
- Memahami uraian bahan pada kulit, memahami
dasar dan bahan penambah TM (1x2x50’) uraian bahan dasar dan
dalam masker PT (1x2x60’) bahan penambah dalam
- Memahami formulasi dan BM (1x2x60’) masker, memahami
metode pembuatan masker formulasi dan metode
pembuatan masker
XIV - Memahami pengertian riasan Riasan dasar Ceramah, Diskusi Ketepatan dalam Membuat Tugas, 5%
dasar dan Pembahasan memahami pengertian Presentase
- Memahami bahan dasar dan soal riasan dasar, memahami
bahan penambah dalam bahan dasar dan bahan
riasan dasar TM (1x2x50’) penambah dalam riasan
- Memahami formulasi dan PT (1x2x60’) dasar, memahami
metode pembuatan riasan BM (1x2x60’) formulasi dan metode
dasar pembuatan riasan dasar

XV Final Tes
XVI Evaluasi akhir semester (evaluasi yang dimaksud untuk mengetahui capaian akhir hasil belajar mahasiswa)

Catatan :
- 1 sks = (50’ TM + 60’ PT + 60’ BM) / Minggu
TM (tatap muka)
PT (penugasan terstruktur)
BM (belajar mandiri)
- PS (Praktikum simulasi (170’)
- PL (Praktikum Laboratorium (170’)
- T = Teori (Aspek Ilmu Pengetahuan)
- P = Praktek (Aspek keterampilan Kerja)

Anda mungkin juga menyukai