Anda di halaman 1dari 1

1.

Apabila lahan dengan luas 5000m² ditanami tanaman sayuran dengan jarak tanam 2 cm x20 cm
(efisiensi lahan 80%), maka populasi tanaman sayuran tersebut adalah….
a. 95.000
b. 90.000
c. 85.000
d. 80.000
e. 70.000

2. Pada lahan seluas 3 ha (efisiensi lahan 90%) bila ditanami dengan jarak tanam 60 cm x 30 cm dengan
dosis pupuk kandang yang diberikan 0,5 kg per lubang tanam, maka kebutuhan pupuk kandang untuk
lahan seluas tersebut adalah…
a. 77 ton
b. 76 ton
c. 75 ton
d. 74 ton
e. 73 ton

3. Bila diketahui kebutuhan N per tanaman adalah 0,46 gr, luas lahan 5000 m² (efisien penggunaan lahan
90%), dengan jarak tanam 40 cm x 50 cm, maka kebutuhan pupuk urea adalah….
a. 23,5 kg
b. 23 kg
c. 22,5 kg
d. 22 kg
e. 21 kg

4. Dalam merencanakan usaha produksi tanaman sayuran sebanyak 5 ton diperlukan biaya sebesar Rp.
6.000.000,- biaya tersebut terdiri dari biaya tetap Rp. 1.000.000,- dan biaya variable Rp. 5.000.000,-
harga jual sayuran tersebut adalah Rp. 3.000,-/kg target produksi sayuran yang harus dicapai agar
pengusaha tidak mengalami kerugian adalah…
a. 900 kg
b. 800 kg
c. 700 kg
d. 600 kg
e. 500 kg

5. Lahan dengan luas 6000 m¬¬², ditanami tanaman sayuran dengan jarak tanam 25 cm x 20 cm
(efisiensi lahan 80%), maka populasi tanaman sayuran pada lahan tersebut adalah…
a. 96.000
b. 97.000
c. 98.000
d. 99.000
e. 100.000

Anda mungkin juga menyukai