Anda di halaman 1dari 26

(Mass Casualty Incident)

BARLY SHODIQ
CQRST
Community Quick Response Sorting
Technique

Teknik Respon dan Seleksi Cepat –


Masyarakat (TRSC-M)
UNSUR-UNSUR DALAM PENANGANAN
KORBAN BANYAK

 Pusat pengendali insiden


 Ekstrikasi Medis
 Perawatan Darurat (Emergency Care)
 Transportasi
 Staging
 Pendukung
 Triage
• Pusat pengendalian dan
koordinasi penanganan
korban
• Pendistribusian tugas
 Membebaskan korban
terjebak
 Melakukan penilaian dini
 Melakukan TRIAGE
 Evakuasi korban ke RS
lapangan
 Penanganan cedera
mengancam nyawa
Perawatan lanjut dari
ekstrikasi

Melakukan assesment komplit

Dilakukan pemilahan lagi


Bersama-sama
pos komando
mengatur,
rujukan korban
ke RS difinitif
STAGING
• Mengatur pergerakan
kendaraan
• Mengkoordinir instansi
yg memberikan
dukungan
• Mengatur media masa
• Pemasok sarana bantuan
Penyedia tenaga dan
bahan-bahan
tambahan lainnya
• PRIORITAS 1 (TRIAGE MERAH)
• PRIORITAS 2 (TRIAGE KUNING)
• PRIORITAS 3 (TRIAGE HIJAU)
• PRIORITAS 0/4 (TRIAGE
HITAM)
YA
Korban bs jalan? HIJAU
Tidak
Tidak YA
Korban bernapas?

YA 30
Tidak Korban bernapas stlh Frekwensi napas?
jalan napas dibuka?
MERAH <30

Pengisian kapiler?
2 dtk
<2 dtk

Tidak Status mental, perintah


HITAM
sederhana?

YA

KUNING
RS.LAPANGAN

TKP
Triage dan TRSC-M

• Triage: Penolong
Profesional akan
menggunakan teknik Triage
untuk menyeleksi Korban

• Masyarakat Awam akan


menggunakan TRSC-M
Teknik Respon dan Seleksi Cepat –Masyarakat (TRSC-M)

• Sebuah cara yang dilakukan oleh


masyarakat untuk menyeleksi korban yang
terluka atau sakit saat terjadi bencana
atau emergensi lainnya

• Ini adalah teknik triage awal yang


dilakukan di lokasi yang terkena bencana
untuk membantu tim penolong
profesional yang akan melakukan seleksi
kembali saat tim tersebut datang
Menggunakan Label “Hijau, Merah dan Tanpa
Tanda”
Hijau untuk korban luka ringan dan dapat
berjalan
Merah untuk korban yang perlu mendapatkan
bantuan segera
Tanpa Tanda untuk korban yang sudah
meninggal (Kepala pecah, kepala terpenggal,
dll)
Hijau Merah Tanpa
Tanda
Langkah-langkah TRSC-M

1. Amankan lokasi kejadian


2. Amankan diri dengan menggunakan APD
3. Tentukan tempat untuk berkumpulnya
“Hijau”; “Merah”; “Tanpa Tanda”
4. Buat Seruan awal, dan panggil korban yang
dapat berjalan, lalu beri tanda Hijau 
hitung
5. Evakuasi mereka di daerah Hijau
6. Tugaskan sisa tim lainnya untuk memberikan
tanda Merah pada korban yang tidak dapat
berjalan/parah  hitung
Langkah-langkah TRSC-M….

7. Evakuasi mereka di daerah Merah


8. Koordinator melakukan pengumpulan jumlah korban
dari anggota timnya
9. Evakuasi korban sesuai dengan prioritasnya ke lokasi
sesuai dengan tandanya/Labelnya
Keuntungan TRSC-M

• Tidak ada tolok ukur khusus yang


digunakan

• Di disain untuk masyarakat awam

• Cepat dan mudah digunakan

• Tidak memerlukan tanda/label khusus


Kekurangan TRSC-M

• Memerlukan penyeleksian ulang oleh


tenaga yang lebih ahli

• Tidak identifikasi / label untuk yang


meninggal
Terima kasih
YOU

Anda mungkin juga menyukai