Anda di halaman 1dari 1

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

TAHUN PELAJARAN 2020/2021

Nama Satuan Pendidikan : SMK Negeri 3 Semarang


Mata Pelajaran : Dasar Listrik dan Elektronika
Kelas Semester : X/1
Kompetensi Dasar : Memahami konsep Listrik dan elektronika gejala fisik arus listrik dan
potensial listrik
Materi Pokok : Bahan-Bahan Listrik
Alokasi waktu : 6 x 45 Menit ( 6 JP )/ 1 TM

I. TUJUAN PEMBELAJARAN
Setelah melaksanakan kegiatan melalui Problem Based Learningsiswa mampu:
Memahami konsep Listrik dan elektronika gejala fisik arus listrik dan potrensial listrik

II. LANGKAH KEGIATAN PEMBELAJARAN


A. PENDAHULUAN
Guru mengucapkan salam , berdoa, Cek kehadirandan cek kebersihan dilanjutkan
apersepsi tentang arus listrik dan arus elektron
dan menyampaikan tujuan pembelajaran , Cakupan materi, Lankah Langkah pembelajaran,
serta teknik penilaian.

B. TATAP MUKA PERTEMUAN


Pertemuan .1
1. Penjelasan Bahan-bahan Listrik
2. Jenis-jenis Bahan-bahan Listrik
3. Menentukan jenis-jenis bahan konduktor, isolator, dan semi konduktor.

C. PENUTUP
Membuat kesimpulan , refleksi, umpan balik, penugasan, tantang Memahami Bahan-
Bahan listrik dan menyampaikan informasi tentang kegiatan pembelajaran
yang akan datang dan diakhiri berdoa.

III. PENILAIAN PEMBELAJARAN.


A. Sikap, Pengetahuan, Ketrampilan
B. Teknik penilaian sikap dan pengetahuan ( assessment for as and of learning ) dan
ketrampilan ( tes praktik )
C. Remedial dan Pengayaan.
Pembelajaran remedial ( real teaching mix tutor sebaya )dan pengayaan dengan
kerja kelompok tentang bahan-bahan Listrik

Semarang maret 2020


Mengetahui Guru mata Pelajaran

Dra. Ummi Rosydiana, M.Par Dixon Antares, S.Pd


NIP. 196706281993032002 NIP. 197107252006041005

Anda mungkin juga menyukai