Anda di halaman 1dari 6

RANGKUMAN PENJAS KELAS 6

1. salah satu jenis passing permaianan bola voli adalah passing atas dan passing bawah
2. satu teknik pukulan permaianan bulutangkis adalah pukulan forehand, back hand dan lop
3. salah satu nomor perlombaan dalam lari jarak pendek adalah no 100 meter, no 200 meter dan no 400
meter
4. Disajikan sebuah gambar salah satu jenis kuda-kuda dalam pencak silat, siswa dapat menentukan nama
salah satu kuda-kuda pencak silat

5. Disajikan sebuah pernyataan salah satu jenis aktivitas kebugaran jasmani (kelincahan), siswa dapat
menentukan jenis aktivitas kebugaran jasmani (kelincahan)
- kelincahan adalah: zigzag run, boomerang run, shuttle run, obstacle run
6. Disajikan sebuah pernyataan salah satu jenis senam lantai tanpa menggunakan alat, siswa dapat
menentukan salah satu jenis senam lantai tanpa alat
 Forward roll: berguling ke depan.
 Back forward roll: berguling ke belakang.
 Summer vault: salto ke depan.
 Back Summer vault: salto ke belakang.
 Kiep: tidur lenting.
 Roll kiep: berguling lenting.
 Brug: kayang.
 Kopstand: berdiri dengan kepala.

7. Disajikan sebuah pernyataan salah satu jenis langkah gerak kaki berirama (senam irama), siswa dapat
menentukan salah satu jenis langkah gerak kaki berirama
- Langkah biasa, Langkah rapat, Langkah depan, Langkah samping, Lompat ke depan, Melompat
sambil membuka dan menutup kaki
8. Disajikan sebuah pernyataan salah satu jenis aktivitas pengenalan air yang dilakukan sebelum renang,
siswa dapat menentukan jenis aktivitas pengenalan air tersebut
- Masuk ke dalam air, Berjalan di dalam air, Bernapas, Mengapung, Meluncur, Melompat
9. Disajikan sebuah pertanyaan tentang jenis cidera dan cara penggulanannya, siswa dapat menentukan
dan menyebutkan salah jenis cidera serta cara penanggulangan
- . Cedera otot pergelangan kaki
Ketika pergelangan kaki terkilir, istirahatkan dulu kaki Anda dan jangan dipakai berjalan atau berdiri.
Anda bisa mengompresnya dengan es untuk mengurangi pembengkakan dan mengurangi rasa sakit.
Supaya lebih cepat pulih, angkat pergelangan kaki sampai sejajar dengan jantung. Lakukanlah sambil
duduk dan bersandar.
Kram otot
Saat kram menyerang, usahakan untuk tetap tenang dan jangan panik. Lakukan peregangan ringan pada
bagian yang kram dan pijat dengan lembut sambil terus Anda gerak-gerakkan. Setelah kram hilang,
jangan langsung melanjutkan olahraga. Biarkan otot-otot Anda beristirahat dulu.  

10. Disajikan sebuah pertanyaan tentang jenis sikap terpuji dalam pergaulan sehari-hari, siswa dapat
menyebutkan salah satu jenis sikap terpuji dalam kehidupan sehari-hari
11. Disajikan sebuah pertanyaan tentang peraturan permainan bola besar (deuce/yus) dalam permainan
bola voli. siswa dapat menentukan (douce/jus) dalam permainan bola voli
- Deuce adalah jika 2 tim sama-sama memiliki nilai 24 (24-24). Pertandingan dilanjutkan hingga salah
satu tim memiliki selisih 2 poin dari tim lainnya (26-24, 27-25, dst.)
12. Disajikan sebuah gambar salah satu teknik operan bola basket, siswa dapat menentukan jenis operan
bola basket tersebut.

over headpass
13. Disajikan sebuah pertanyaan tentang jenis-jenis alat yang digunakan dalam permainan bola kecil
(bulutangkis), siswa dapat menentukan salah satu jenis alat dalam permainan bola kecil (bulutangkis)
- Shuttlecock dan raket, Jaring atau net.
14. Disajikan sebuah pertanyaan tentang teknik lari jarak pendek (start). siswa dapat menentukan teknik
lari jarak pendek (start)
a. Lutut kaki belakang diletakan pada ujung kaki depan dengan jarak satu kepal tangan.
b. Kedua lengan lurus sejajar dengan bahu, telapak tangan (jari-jari) letakan dibelakang garis start dengan
telapak tangan membentuk "V" terbalik.
c. Pandangan lurus ke lintasan
d. Berat badan berada dikedua tangan. Pada aba-aba "Siap" memindahkan berat badan ke depan, Aba-aba
"ya" atau bunyi pistol secara reflek dan cepat melesat bertolak ke depan.

15. Disajikan dalam pertanyaan tentang variasi gerak langkah pencak silat. Siswa dapat menentukan salah
satu gerak langkah pencak silat
1.Teknik angkatan.
2. Teknik geseran.
3. Teknik putaran.
4. Teknik lompatan / loncatan.
5. Teknik ingsutan.
16. Disajikan pertanyaan tentang latihan daya tahan jantung (cardio respiratory) untuk pengembangan
kebugaran jasmani. siswa dapat menentukan salah satu latihan daya tahan jantung (cardio respiratory)
untuk pengembangan kebugaran jasmani
1) Gerakan yang melibatkan otot-otot besar seperti berjalan dan lari.
2) Gerakan yang kontinu-ritmis seperti bersepeda, jogging dengan kecepatan tertentu.
3) Sifat gerakannya aerobic yakni gerakan yang dilakukan dengan intensitas sedang dan
diukur dengan kenaikan detak jantung latihannya, seperti lari dengan kecepatan sedang.”
Untuk meningkatkan kebugaran paru-paru dan jantung maka frekuensi latihannya sebanyak 3 – 5
kali/minggu dengan intensitas 75 – 85 % dari detak jantung normal dan waktu untuk setiap latihan
selama 20 – 60 menit tanpa berhenti.
17. Disajikan dalam gambar tentang senam yang menggunakan alat (palang sejajar). Siswa dapat
menentukan senam yang menggunakan alat (palang sejajar)

18. Disajikan dalam pertanyaan tentang gerak dasar dalam gerak berirama. Siswa dapat menentukan salah
satu gerak dasar dalam gerak berirama
1.Gerakan langkah kaki
2.Gerakan ayunan lengan
3.Serta kombinasi gerak langkah kaki dan ayunan tangan.
19. Disajikan dalam pertanyaan tentang teknik dasar renang (gaya bebas), siswa dapat menentukan teknik
dasar renang (gaya bebas)
1. Teknik gerakan kaki
Cara melakukan teknik gerakan kaki adalah sebagai berikut.Teknik in dilakukan dengan cara kedua
tangan berpegangan pada besi dipinggir kolam. Kedua kaki lurus kebelakang dan digerakkan turun naik
secara bergantian dengan sumber gerakan dari pangkal paha.
2. Teknik gerakan tangan
Cara melakukan teknik gerakan tangan adalah sebagai berikut.
Kedua kaki dibuka lebar dan berdiri di kolam yang dangkal. Bungkukkan badan bersamaan kedua tangan
lurus kedepan. Gerakan satu tangan kedalam air kearah pusar dengan siku dibengkokkan. Kemudian,
tangan kebelakang hingga lurus di samping paha.

Setelah itu, tangan diangkat keatas hingga siku-siku membentuk sudut 90 derajat. Tangan dijatuhkan
kedalam air dengan ibu jari masuk dulu sejajar tangan yang didepannya, dilakukan dengan tangan
bergatian secara terus-menerus.
3. Taknik pengambilan napas
Teknik pengambilan napas adalah sebagai berikut.Berdiri menghadap kedinding kolam dan kedua tangan
berpegangan pada besi di tepi kolam. Teknik kedua lutut direndahkan hingga kepala masuk kedalam air.
Putar leher kekanan kiri dan lakukan secara bergantian. Hirup udara sebanyak-banyaknya dan saat mulut
di air buang napas dari mulut hingga habis.

4. Teknik gerakan renang gaya bebas


Pelaksanaan teknik gerakan renang gaya bebas adalah sebagai berikut.Posisi tubuh streamline, yaitu
sejajar dengan permukaan air dan posisi kepala normal. Kaki digerakan naik-turun secara bergantian
(menggunting air) dengan sumber gerakan pangkal paha. Gerakan tangan berputar kedepan dengan
gerakan menarik dan mendorong dalam air. Saat leher keluar kepermukaan air, hirup udara dari mulut dan
saat kepala didalam, keluarkan napas dari mulut.
20. Disajikan dalam pertanyaan tentang jenis-jenis penyakit menular dan tidak menular. siswa dapat
menentukan salah satu penyakit menular dan tidak menular
21. Disajikan pertanyaan tentang zat-zat yang berbahaya dalam rokok. Siswa dapat menentukan zat-zat
berbahaya dalam rokok
 Nikotin, kandungan yang menyebabkan perokok merasa rileks, zat ini juga dapat membuat
perokok menjadi kecanduan. ...
 Tar, yang terdiri dari lebih dari 4.000 bahan kimia yang mana 60 bahan kimia di antaranya
bersifat karsinogenik.
 Sianida, senyawa kimia yang mengandung kelompok cyano.

22. Disajikan dalam bentuk pertanyaan tentang induk organisasi olahraga permainan yang ada di
Indonesia, siswa dapat menentukan induk organisasi olahraga permainan bola besar di Indonesia
Induk Organisasi Sepak Bola Nasional
Singkatan : PSSI
Kepanjangan : Persatuan Sepakbola Seluruh Indonesia

Induk Organisasi Bola Basket Nasional


Singkatan : PERBASI
Kepanjangan : Persatuan Bola Basket Seluruh Indonesia

Induk Organisasi Bola Voli Nasional


Singkatan : PBVSI
Kepanjangan : Persatuan Bola Voli Seluruh Indonesia

Induk Organisasi Baseball Nasional


Singkatan : PERBASASI
Kepanjangan : Persatuan Baseball dan Softball Seluruh Indonesia
23. Disajikan pertanyaan tentang ukuran lapangan permainan bola besar, siswa dapat mengetahui ukuran
lapangan permainan bola besar
sepak bola
Panjang lapangan sepak bola 100 - 110 meter
Lebar lapangan sepak bola minimum 64 meter
Lebar lapangan sepak bola maksimum 75 meter
bola basket
Ukuran Lapangan Basket Standar National
Panjang 28,5 meter
Lebar 15 meter.

2. Ukuran Lapangan Basket Standar Internasional.


Panjang 26 meter
Lebar 14 meter
voli
Ukuran panjang lapangan : 18 Meter
- Ukuran lebar lapangan : 9 meter
- Ukuran Lebar Garis Serang : 3 Meter
- Ukuran Lebar Garis Tengah (Center Line) : 5cm

24. Disajikan sebuah pertanyaan salah satu teknik pukulan permaianan bola voli , siswa dapat
menentukan nama salah satu teknik pukulan bola voli
1. Teknik dasar gerakan service. ...
2. Teknik dasar gerakan passing. ...
3. Teknik dasar passing bawah. ...
4. Teknik dasar passing bawah satu tangan. ...
5. Teknik dasar passing bawah dua tangan. ...
6. Teknik dasar blocking. ...
7. Teknik dasar smash atau spike.

25. Disajikan pertanyaan tentang aturan (skor) dalam permainan bola kecil (bulutangkis, tenis meja),
siswa dapat menentukan pemenang dalam permainan bola kecil (bulutangkis, tenis meja)
tenes meja : Pertandingan dilakukan sebanyak 3 (lima) game dan apabila menang dalam 2 gamemaka
dinyatakan sebagai pemenang. Dalam setiap game-nya perolehan pointsebanyak 21 point/angka.
bulu tangkis : Sebuah pertandingan dapat terdiri dari 3 set dari 21 poin dan pemenang adalah pihak yang
menang dua set.
26. Disajikan dalam pertanyaan tentang jenis-jenis nomor pertandingan dalam permainan bola kecil
(bulutangkis), siswa dapat menentukan nomor pertandingan dalam permainan bola kecil (bulutangkis)
a. Single
Merupakan permainan bulutangkis yang dimainkan oleh dua orang bisa putra dengan putra atau putri
dengan putri saja.
b.      Ganda Putra
Permainan bulutangkis dimainkan empat orang dengan berkelompok dua-dua.
c.       Ganda Putri
Sama seperti ganda putra tetapi yang bermain adalah wanita.
d.      Ganda campuran
Seperti permainan ganda tetapi setiap kelompok terdiri putra dan putri.

27. Disajikan pertanyaan tentang berat bola dalam permainan bola kecil ( tenis meja, bulutangkis, kasti).
Siswa dapat menentukan berat bola dalam permainan bola kecil (tenis meja, bulutangkis, kasti)
- bulu tangkis : Berat bola kok / shuttlecocks = 4.73-5.5 g
- tenes meja :  Berat bola minimum harus 240 gram dan maksimum 2.54 gram
- kasti  : a.78-80 gram. b. 250-280 gram. c. 453-396 gram.
28. Disajikan gambar tentang pukulan permainan bola kecil (bulutangkis), siswa dapat menentukan
pukulan dalam permainan bola (bulu tangkis)
1. Pukulan Lob. Pukulan lob dapat dilakukan baik dari bawah atau dari atas kepala. ...
2. Pukulan Drive. ...
3. Pukulan Dropshot. ...
4. Smash. ...
5. Pukulan Netting / Permainan Net (Net Play)

29. Disajikan pertanyaan jenis lemparan dalam permainan bola kecil (kasti), siswa dapat menentukan
jenis lemparan permainan bola kecil (kasti)
-Melempar Bola Menyusur Tanah
-Melempar Bola Mendatar
-Melempar Bola Melambung

30. Disajikan dalam pertanyaan jenis-jenis nomor pertandingan dalam cabang atletik, siswa dapat
menentukan nomor pertandingan dalam cabang atletik
1. Lari Jarak Jauh
2. Lari Jarak Pendek
3. Jalan Cepat
4. Lari Estafet
5. Tolak Peluru 
6. Lompat Jauh 
7. Lompat Tinggi 
8. Lempar Cakram

31. Disajikan pertanyaan tentang induk organisasi atletik internasional, siswa dapat menyebutkan nama
induk organisasi atletik internasional
- IAAF (International Association of Athletics Federations)
32. Disajikan pertanyaan jenis-jenis tendangan dalam pencak silat, siswa dapat menentukan salah satu
nama jenis tendangan dalam pencak silat
1. Tendangan Lurus Pencak silat. ...
2. Tendangan Sabit Pencak Silat. ...
3. Tendangan "T" Pencak Silat. ...
4. Tendangan Jejag/Gejos Pencak Silat. ...
5. Tendangan belakang Pencak Silat.

33. Disajikan pertanyaan tentang sasaran pukulan dalam pencak silat, siswa dapat menentukan sasaran
pukulan pencak silat
1. pukulan depan sasaran muka/ulu hati
2. pukulan swing sasaran dagu samping

34. Disajikan dalam pertanyaan tentang ukuran gelanggang pencak silat. siswa dapat menyebutkan
ukuran gelanggang pencak silat
- gelanggangberbentuk segi empat bujur sangkar dengan ukuran 10 m X 10 m. Bidang tanding
berbentuk lingkaran dalam bidanggelanggang dengan garis tengah 8 m.
35. Disajikan pertanyaan siswa dapat mengukur atau menghitung denyut nadi, siswa dapat menentukan
denyut nadi normal seseorang
- Menurut American Heart Association, denyut jantung istirahat rata-rata: Anak-anak 10 tahun, dewasa
yang lebih tua, dan manula: 60-100 denyut per menit (BPM) Atlet pro terlatih adalah 40-60 denyut per
menit (BPM) 36. Disajikan dalam pertanyaan tentang jenis latihan kekuatan (otot tangan), siswa dapat
menentukan salah satu jenis latihan kekuatan (otot tangan)
- push up
- head stand
- pull up
37. Disajikan pertanyaan tentang gerak senam tanpa alat, siswa dapat menentukan gerak senam tanpa alat
1.guling depan
2.guling belakang
3.meroda
4.sikap kayang
5.sikap lilin
38. Disajikan pertanyaan tentang variasi dan kombinasi langkah dan ayunan lengan gerak berirama, siswa
dapat menentukan nama salah satu jenis variasi dan kombinasi langkah dan ayunan lengan gerak berirama
- A. Gerak melangkah kan kaki
- Jalan di tempat melangkah
- Langkah biasa
B. Gerakan mengayun lengan
- Mengayun satu lengan
- Mengayun dua lengan
C. Melangkah dan Mengayun
- Melangkah dan mengayun kedua lengan ke atas
- Melangkah dan mengayun kedua lengan ke samping

39. Disajikan dalam pertanyaan tentang jenis gaya renang, siswa dapat menentukan salah satu nama gaya
dalam renang
 Gaya bebas (front crawl) ...
 Gaya kupu-kupu, lumba-lumba
 Gaya dada.
 Gaya punggung.

40. Disajikan pertanyaan tentang cara menjaga kebersihan alat reprodiksi, siswa dapat menentukan salah
satu cara menjaga kebersihan alat reprosuksi
1. Pakai handuk yang lembut, kering, bersih, dan tidak berbau atau lembab.
2. Memakai celana dalam dengan bahan yang mudah menyerap keringat.
3. Pakaian dalam diganti minimal 2 kali dalam sehari

41. Disajikan dalam pertanyaan jenis passing dalam permainan bola basket, siswa dapat menyebutkan
jenis passing dalam permainan bola basket
 Chest Pass. Chest pass adalah jenis passing yang paling efektif apalagi pada saat pemain tidak
dijaga. ...
 Bounce Pass. ...
 Overhead Pass. ...
 Baseball Pass. ...
 One-hand Push/Shoulder pass. ...
 Hand off Pass. ...
 Hook Pass. ...
 Behind the back pass.

42. Disajikan dalam pertanyaan tentang pengertian permainan bola kecil dan bola besar, siswa dapat
menjelaskan tentang pengertian permaina bola kecil dan bola besar
-Cabang olahraga menggunakan bola ini ada yangbesar dan kecil. Macam-macam permainan bola
besar seperti misalnya sepak bola, bola voli, bolabasket, dsb. Sementara itu untuk macam-
macampermainan bola kecil adalah baseball, soft ball, tenis meja, golf, dsb. ... Macam-
macam permainan bola kecil adalah banyak macamnya.
43. Disajikan dalam pertanyaan tentang penanganan cidera (luka,pendarahan hidung, kejang-
kejang/epilepsi) yang harus dilakukan, siswa dapat melakukan penanganan cidera (luka,kram otot,
kejang-kejang/epilepsy,memar)
- Pengobatan cedera biasanya diawali dengan melakukan metode “RICE” yaitu Rest, Ice, Compression,
and Elevation untuk membantu menghilangkan rasa sakit, mengurangi pembengkakan, dan mempercepat
penyembuhan. Ice. Letakkan bungkusan es (ice pack) pada bagian tubuh yang mengalami cedera.
44. Disajikan dalam pertanyaan tentang jenis-jenis penyakit yang menular dan tidak menular yang
disebabkan oleh gigitan nyamuk), siswa dapat menyebutkan nama-nama penyakit yang menular dan tidak
menular yang disebabkan oleh gigitan nyamuk
- Dikenal juga dengan sebutan DBD pada masyarakat , atau DHF (Dengue Hemorrhagic Fever)
Ditularkan melalui gigitan nyamuk Aedes aegypti yang terinfeksi virus Dengue dan nyamuk Aedes
albopictus. Jadi, DBD tidak bisa menular langsung dari seseorang ke orang lain tanpa
perantara nyamuk tersebut
45. Disajikan dalam bentuk pertanyaan tentang bahaya merokok, minuman keras, dan narkotika, zat-zat
aditif (NAPZA) dan obat berbahaya lainnya terhadap kesehatan tubuh, siswa dapat menyebutkan bahaya
merokok, minuman keras, dan narkotika, zat-zat aditif (NAPZA) dan obat berbahaya lainnya terhadap
kesehatan tubuh
Kondisi fisik dan mental menjadi abnormal seperti :
a. Gangguan terhadap saluran pernafasan;
b. Daya tahan menghadapi persoalan hidup menjadi lemah;
c. Malas, sikap masa bodo, tidak peduli;
d. Kehilangan semangat untuk belajar dan bekerja;
e. Pelupa, pikiran kabur;
f. Rasa gelisah, gugup, curiga, mudah tersinggung;
g. Cepat putus asa, pendiam, san suka menyendiri;
h. Mengakibatkan ketidaksadaran dan pingsan karena terganggunya otak dan susunan syaraf pusatnya;
i. Kelainan pada jantung dan darahnya;
 j. Dapat mengakibatkan kematian.

Anda mungkin juga menyukai