Anda di halaman 1dari 3

TUGAS 1

PEMBELAJARAN JARAK JAUH/ online

Mata Pelajaran : Akuntansi Keuangan


Kompetensi Keahlian : AKL
Kelas/ Semester : XII/ Gasal
Hari, Tanggal : Selasa, 21 Juli 2020
Waktu : 09.30 s.d 11.00 WIB
Guru Mata Pelajaran : Sati Antini, S.Pd

Kompetensi Dasar 3.1. Memahami berbagai jenis asset tetap


4.1. Mengelompokkan berbagai jenis asset tetap

Informasi 1. Presensi dilakukan dengan mengecek peserta didik yang telah


membaca WA guru pada jam pembelajaran.
2. Peserta yang mempunyai kesulitan/ kendala harap lapor.
3. Dimohon untuk tidak mencontek pekerjaan teman, sehingga
mendapatkan nilai yang tidak semestinya/ sesuai kemampuan diri.
4. Boleh bekerja sama anatar teman, tetapi dalam konteks “belajar”.

5. Tugas ditulis tangan dan di simpan dalam snellhecter warna


merah, selanjutnya akan dikumpulkan saat peserta didik hadir di
sekolah sesuai jadwal. (untuk jadwal menyusul)

Tugas 1. Membaca materi kegiatan belajar 1 tentang Kegiatan Belajar 1


yang diberikan guru melalui file yang dishare melalui grup WA.
2. Menjawab soal latihan pada kertas, di tulis tangan dan disimpan
sendiri. Lembar jawab akan dikumpulkan sesuai jadwal. (jadwal
menyusul)

Rincian Tugas TUGAS 1


A. Soal latihan 1

Berdasarkan data di bawah ini, pilihlah akun asset tetap sesuai


golongan/kelompoknya dengan memberikan tanda centang (√)
pada kolom yang telah disediakan, dan mengisi kolom keterangan
dengan penjelasan seperlunya apabila akun tersebut bukan
golongan asset tetap berwujud!

No Nama Aset Aset tetap Aset tetap Bukan Aset


Berwujud Tida Tetap
Berwujud
1 Tanah √ -
2 Gedung
3 Kendaraan
4 Almari
5 Meja Kursi
6 Kalkulator
7 Filling Cabinet
8 Leasehold
9 Penggaris
10 Goodwill
11 Tip ex
12 Mesin Foto Copi
13 Mobil pick up
14 Penghapus
15 Hak paten
16 Gunting
17 Kertas HVS
18 Hak Merk
19 Ballpoint
20 Etalase

B. Soal latihan 2:

Jawablah pertanyaan berikut dengan benar!

1. Sebutkan karakteristik Aset Tetap Berwujud! (skor 5)

2. Sebutkan definisi Aset Tetap! (skor 3)

3. Sebutkan macam-macam Aset Tetap Berwujud! (skor 6)

4. Sebutkan macam-macam Aset Tetap Tidak berwujud! (skor 4)

Lembar Jawab Soal 2 KD 1

Nama :……………… Hari : …..


Kelas : …………….. Tanggal : …...
Nomor Presensi: ….. Tugas yang ke- : …

No. Jawaban
%%% Selamat Mengerjakan%%%

Anda mungkin juga menyukai