Anda di halaman 1dari 6

PENGANTAR INTTERAKSI MANUSIA DAN KOMPUTER

Dosen Pengampu Florentina Yuni Arini, S.Kom.,M.Cs

Disusun Oleh :

Bina Estherly (4611417026)

Muhamad Ikhsan Hadi (4611417030)

Dana Ramza Fakhma (4611417036)

Muktazam Hasbi Ashidiqi (4611417037)

Ahmad Fauza Aulia (4611417038)

PRODI TEKNIK INFORMATIKA


JURUSAN ILMU KOMPUTER
FAKULTAS METEMATIKA DAN ILMU PENGETAHUAN ALAM
UNIVERSITAS NEGERI SEMARANG
2018
Kata Pengantar

Puji syukur kehadirat Tuhan Yang Maha Esa atas segala rahmatNYA sehingga makalah ini
dapat tersusun hingga selesai . Tidak lupa kami juga mengucapkan banyak terimakasih atas
bantuan dari pihak yang telah berkontribusi dengan memberikan sumbangan baik materi
maupun pikirannya.

Dan harapan kami semoga makalah ini dapat menambah pengetahuan dan pengalaman bagi
para pembaca, Untuk ke depannya dapat memperbaiki bentuk maupun menambah isi
makalah agar menjadi lebih baik lagi.

Karena keterbatasan pengetahuan maupun pengalaman kami, Kami yakin masih banyak
kekurangan dalam makalah ini, Oleh karena itu kami sangat mengharapkan saran dan kritik
yang membangun dari pembaca demi kesempurnaan makalah ini.

                                                                                       Semarang, Agustus 2018

                                                                                               Penyusun
BAB I

A.    Latar Belakang
Perkembangan ilmu pengetahuan dan teknologi di zaman sekarang ini tumbuh begitu
pesat dan hampir tidak bisa di imbangi dengan pemahaman yang sejalan.
Semakin meningkatnya perkembangan teknologi ini tentunya harusa diimbangi
dengan kualitas penggunaan yang seimbang sehingga tidak menimbulkan kesalahan serta
tidak menyimpang dari etika yang berlaku pada penggunaan teknologi.
Mata kuliah Interaksi Manusia dan Komputer adalah mata kuliah yang mempelajari
tentang cara manusia berhubungan dengan teknologi menurut kaidah yang baik dan benar.
Sehubungan diadakannya tugas mata kuliah ini maka pembahasan mengenai interaksi
manusia dan komputer ini perlu dilakukan.

B.     Tujuan
Pembuatan makalah ini bertujuan untuk :
1.      Memenuhi tugas Mata Kuliah Interaksi Manusia dan Komputer
2.      Supaya kami memahami Mata Kuliah Interaksi Manusia dan Komputer
C.    Rumusan Masalah
Adapun permasalahan yang akan dibahas didalam makalah ini antara lain :
BAB II
PEMBAHASAN
1.1 Pengertian IMK
Interaksi Komputer dan Manusia merupakan ilmu yang mempelajari
perencanaan dan desain tentang bagaimana pengguna dan komputer dapat bekerja
sama sehingga kebutuhan pengguna dapat terpenuhi dengan cara yang paling efektif.
Antara manusia dengan manusia dapat terjadi suatu interaksi yang beragam cara
berinteraksinya, salah satunya adalah dengan cara berdialog, baik menggunakan
bahasa yang dikenal antar manusia atau melalui simbol-simbol yang diciptakan oleh
manusia itu sendiri, sedangkan interaksi antara manusia dengan komputer dapat
berdialog atau berinteraksi dengan menggunakan tampilan antamuka pengguna atau
user interface.
Interaksi Manusia dan Komputer didefinisikan sebagai disiplin ilmu yang
berhubungan dengan perancangan, evaluasi, dan implementasi sistem komputer
interaktif untuk digunakan oleh manusia dan studi tentang fenomena di sekitarnya.
HCI pada prinsipnya membuat agar sistem dapat berdialog dengan penggunanya
seramah mungkin (user friendly). Tidak hanya perancangan layout layar monitor.
Dari sudut pandang pengguna merupakan keseluruhan sistem sehingga Useful,
Usable, Used

 Useful: fungsional, dapat mengerjakan sesuatu


 Usable: Dapat mengerjakan sesuatu dengan mudah, mengerjakan sesuatu
yang benar (does the right things)
 Used: Terlihat baik, tersedia dan diterima/digunakan oleh organisasi.

1.2 Tujuan IMK


1. Membuat sistem yang lebih:
 Berguna (usable)
 Aman
 Produktif
 Efektif
 Efisien
 Fungsional
2. Meningkatkan interaksi antara manusia dgn sistem komputer
Sistem yang bermanfaat (usable) dan aman (safe), artinya sistem tersebut dapat
berfungsi dengan baik. Sistem tersebut bisa untuk mengembangkan dan
meningkatkan keamanan (safety), utilitas (utility), ketergunaan (usability), efektifitas
(efectiveness) dan efisiensinya (eficiency). Sistem yang dimaksud konteksnya tidak
hanya pada perangkat keras dan perangkat lunak, tetapi juga mencakup lingkungan
secara keseluruhan, baik itu lingkungan organisasi masyarakat kerja atau lingkungan
keluarga. Sedangkan Ketergunaan (usability) disini dimaksudkan bahwa sistem yang
dibuat tersebut mudah digunakan dan mudah dipelajari baik secara individu ataupun
kelompok. Utilitas mengacu kepada fungsionalitas sistem atau sistem tersebut dapat
meningkatkan efektifitas dan efesiensi kerjanya.

1.3 Penerapan IMK dalam Bidang TI


DAFTAR PUSTAKA

http://elib.unikom.ac.id/files/disk1/652/jbptunikompp-gdl-jelitaardh-32558-12-unikom_j-
a.pdf

http://scdc.binus.ac.id/himsisfo/2016/08/interaksi-manusia-dan-komputer-serta-tujuannya/

Anda mungkin juga menyukai