Anda di halaman 1dari 3

Soal Metode Surat Menyurat

1. Salam pembuka yang tepat untuk surat izin tidak masuk sekolah adalah.....
a. Dengan hormat,
b. Hormat saya,
c. Assalamualaikum,
d. Salam Sejahtera,
e. Selamat pagi,
2. Penulisan nomor surat yang tepat adalah....
a. 012/OSIS.V/2020.
b. 012/OSIS/V/2020,
c. 012/OSIS.V/2020;
d. 012/OSIS.V/2020
e. 012/V/OSIS/2020
3. Surat yang dikirimkan kepada satu/ beberapa orang untuk menjalankan tugas tertentu oleh
instansi, organisasi, atau perusahaan disebut surat...
a. permohonan
b. perizinan
c. tugas
d. pemberitahuan
e. keinginan
4. Bahasa yang digunakan pada surat dinas bersifat...
a. formal
b. serius
c. akrab
d. nonformal
e. biasa
5. Fungsi surat dalam kehidupan bermasyarakat antara lain dapat dirumuskan yaitu...
a. Surat sebagai Alat Komunikasi Tertulis
b. Surat Sebagai Alat Bukti Otentik
c. Surat sebagai Alat Bukti Historis
d. Surat sebagai Duta/Wakil
e. Semua benar
6. Menurut kepentingan dan pengirimnya, surat dapat dikelompokkan sebagai berikut....
a. Surat pribadi
b. Surat resmi
c. Semua benar
d. Memo
e. A,B,D benar
7. Bahasa yang digunakan dalam surat dinas bersifat....
a. Pribadi, singkat, dan jelas
b. Bebas, dan berbelit-belit
c. Non-Resmi, dan kaku
d. Formal, Sesuai EYD, dan jelas
e. Tegas, berbelit-belit, dan sesuai EYD
8. Penulisan isi surat yang benar adalah…
a. Sehubungan dengan pelaksanaan Lomba Sekolah Sehat Tahun 2014, kami mengharap
izin Bapak/Ibu pada
Hari, tanggal: Sabtu , 14 November 2020
Waktu: Pukul 08.00
Tempat: Ruang Aula Cemerlang
Acara: Persiapan Lomba
b. Sehubungan dengan pelaksanaan Lomba Sekolah Sehat Tahun 2014, kami mengharap
izin Bapak/Ibu pada
HARI, TANGGAL: Sabtu , 14 November 2014
WAKTU: Pukul 08.00
TEMPAT: Ruang Aula Cemerlang
ACARA: Persiapan Lomba
c. Sehubungan dengan pelaksanaan Lomba Sekolah Sehat Tahun 2014, kami mengharap
izin Bapak/Ibu pada
Hari, Tanggal: sabtu , 14 November 2020
Waktu: pukul 08.00
Tempat: ruang Aula Cemerlang
Acara: persiapan Lomba
d. Sehubungan dengan pelaksanaan Lomba Sekolah Sehat Tahun 2014, kami
mengharap izin Bapak/Ibu pada
hari, tanggal: Sabtu , 14 November 2020
waktu: Pukul 08.00
tempat: Ruang Aula Cemerlang
acara: Persiapan Lomba
e. Sehubungan dengan pelaksanaan Lomba Sekolah Sehat Tahun 2014, kami mengharap
izin Bapak/Ibu pada
hari, tanggal : sabtu , 14 November 2020
waktu : pukul 08.00
tempat : ruang Aula Cemerlang
acara : persiapan Lomba
9. …
Dengan hormat,
Mengharap kehadiran Bapak/Ibu/Saudara besuk pada

Bagian yang bergaris bawah tersebut merupakan …
a. Pembuka surat
b. Salam pembuka
c. Penghormatan
d. Isi surat
e. Penutup surat
10. Bagian yang tidak wajib dicantumkan dalam surat dinas adalah…
a. Kop Surat
b. Isi Surat
c. Nomor Surat
d. Tanggal Surat
e. Tembusan

Anda mungkin juga menyukai