Anda di halaman 1dari 48

LAPORAN PRAKTIKUM KERJA BETON

Dosen Pengajar : Rona Ariyansyah, S.ST., M.Tr.T

Disusun Oleh :
RIZKY DARMAWAN
NIM. 4201812074
3D/PPP

JURUSAN TEKNIK SIPIL DAN PERENCANAAN


PRODI D4 PERENCANAAN PERUMAHAN DAN PERMUKIMAN
POLITEKNIK NEGERI PONTIANAK
TAHUN AKADEMIK 2019/2020
CV
Data Pribadi
Nama : Rizky Darmawan
TTL : Sintang, 24 Januari 2000
Jenis Kelamin : Laki-Laki
Agama : Islam
Alamat : Jl. Parit H. Husein 2, Gg. Demak
Email : rizkydarmawan9a@gmail.com
No. HP : 0821-4861-6275

Data Pendidikan
SD : Madrasah Ibtidaiyah Negeri 1 Sintang (2006-2012)
SMP : Madrasah Tsanawiyah Negeri 1 Sintang (2012-2015)
SMA : Madrasah Aliyah Negeri 1 Sintang (2015-2019)
Jurusan : IPA

i
Kata Pengantar

Puji syukur kami panjatkan kehadirat Allah SWT karena atas berkat dan
karunianya-lah sehingga kami dapat menyelesaikan Laporan Praktikum Beton dengan
baik.

Adapun tujuan pelaksanaan praktikum ini adalah agar mahasiswa dapat


mengetahui pengerjaan beton di lapangan, sehingga pada nantinya ilmu yang didapat
pada praktikum ini dapat berguna kedepannya. Pada kesempatan ini pula, kami
mengucapkan terima kasih kepada dosen pengajar dan teknisi yang telah membantu,
membimbing dan mengarahkan kami serta bersikap bijaksana dalam pelaksanaan
praktikum sampai penyelesaian laporan ini.

Akhir kata saya harapkan semoga laporan ini dapat memberikan manfaat dan
pengetahuan kepada pembaca. Adapun laporan ini masih memiliki kekurangan. Maka
dari itu kami mengharapkan kritik dan saran yang membangun untuk kesempurnaan
laporan ini.

Pontianak, 9 Desember 2019

RIZKY DARMAWAN
NIM. 4201812074

ii
Daftar Isi

Kata Pengantar...........................................................................................................................ii
Daftar Isi...................................................................................................................................iii
Daftar Gambar............................................................................................................................v
BAB I PENDAHULUAN..........................................................................................................1
1.1. Latar Belakang.............................................................................................................1
1.2. Tujuan Pratikum..........................................................................................................1
1.3. Manfaat Pratikum........................................................................................................1
BAB II DASAR TEORI.............................................................................................................2
2.4. Beton............................................................................................................................2
2.4.1. Pengertian Beton..................................................................................................2
2.4.2. Komposisi Beton..................................................................................................2
2.5. Baja Tulangan..............................................................................................................4
2.5.1. Tipe Baja Tulangan..............................................................................................4
2.5.2. Pengaitan dan Pembengkokan..............................................................................6
2.6. Pengecoran..................................................................................................................7
2.7. Rencana Anggaran Biaya (RAB)................................................................................9
2.8. Alat dan Bahan..........................................................................................................11
BAB III PEMBAHASAN........................................................................................................17
3.1. Job 1 (Beton Deking/Beton Tahu).............................................................................17
3.1.1. Dasar Teori.........................................................................................................17
3.1.2. Tujuan................................................................................................................17
3.1.3. Alat dan Bahan...................................................................................................17
3.1.4. Kebutuhan Bahan...............................................................................................18
3.1.5. Rencana Biaya....................................................................................................18
3.1.6. Langkah Kerja....................................................................................................18
3.1.7. Gambar Kerja.....................................................................................................19
3.1.8. Dokumentasi......................................................................................................20
3.2. Job 2 (Perakitan Pembesian).....................................................................................20
3.2.1. Dasar Teori.........................................................................................................20
3.2.2. Tujuan................................................................................................................20

iii
3.2.3. Alat dan Bahan...................................................................................................21
3.2.4. Kebutuhan Bahan...............................................................................................21
3.2.5. Rencana Biaya....................................................................................................24
3.2.6. Langkah Kerja....................................................................................................24
3.2.7. Gambar Kerja.....................................................................................................25
3.2.8. Dokumentasi......................................................................................................25
3.3. Job 3 (Pelat Beton)....................................................................................................26
3.3.1. Dasar Teori.........................................................................................................26
3.3.2. Tujuan................................................................................................................26
3.3.3. Alat dan Bahan...................................................................................................26
3.3.4. Kebutuhan Bahan...............................................................................................27
3.3.5. Rencana Biaya....................................................................................................28
3.3.6. Langkah Kerja....................................................................................................28
3.3.7. Gambar Kerja.....................................................................................................29
3.3.8. Dokumentasi......................................................................................................30
3.4. Job 4 (Box Culvert)...................................................................................................30
3.4.1. Dasar Teori.........................................................................................................30
3.4.2. Tujuan................................................................................................................30
3.4.3. Alat dan Bahan...................................................................................................31
3.4.4. Kebutuhan Bahan...............................................................................................31
3.4.5. Rencana Biaya....................................................................................................33
3.4.6. Langkah Kerja....................................................................................................33
3.4.7. Gambar Kerja.....................................................................................................34
3.4.8. Dokumentasi......................................................................................................34
3.5. Job 5 (Pondasi Tapak)...............................................................................................34
3.5.1. Dasar Teori.........................................................................................................34
3.5.2. Tujuan................................................................................................................35
3.5.3. Alat dan Bahan...................................................................................................35
3.5.4. Kebutuhan Bahan...............................................................................................35
3.5.5. Rencana Biaya....................................................................................................37
3.5.6. Langkah Kerja....................................................................................................37
3.5.7. Gambar Kerja.....................................................................................................37
3.5.8. Dokumentasi......................................................................................................38
BAB IV PENUTUP................................................................................................................39
4.1. Kesimpulan................................................................................................................39

iv
4.2. Saran..........................................................................................................................39
Daftar Pustaka..........................................................................................................................40

Daftar Gambar

Gambar 1. Jenis Baja Tulangan.................................................................................................6


Gambar 2. Ember.....................................................................................................................11
Gambar 3. Gerobak..................................................................................................................11
Gambar 4. Sekop......................................................................................................................12
Gambar 5. Besi Penekuk (Bending).........................................................................................12
Gambar 6. Kakatua...................................................................................................................12
Gambar 7. Sendok Spesi..........................................................................................................13
Gambar 8. Meteran...................................................................................................................13
Gambar 9. Kapur......................................................................................................................13
Gambar 10. Palu.......................................................................................................................14
Gambar 11. Linggis..................................................................................................................14
Gambar 12. Siku-Siku..............................................................................................................14
Gambar 13. Gergaji..................................................................................................................15
Gambar 14. Besi Polos.............................................................................................................15
Gambar 15. Kawat Bendrat......................................................................................................15
Gambar 16. Batu......................................................................................................................16
Gambar 17. Pasir......................................................................................................................16
Gambar 18. Air.........................................................................................................................16

v
BAB I
PENDAHULUAN

1.1. Latar Belakang


Beton merupakan suatu material yang secara umum menjadi kebutuhan
masyarakat terhadap fasilitas infrastruktur konstruksi yang semakin meningkat seiring
dengan perkembangan zaman, maka dari itu pemilihan beton sebagai bahan baku utama
konstruksi bangunan sangatlah penting. Beberapa hal yang perlu ditinjau dalam
pembuatan beton adalah harganya relatif murah, mudah didapat, memiliki kuat tekan
tinggi serta mempunyai sifat tahan terhadap faktor kondisi lingkungan.

Pada era tekonologi sekarang ini, beton adalah sebagai salah satu bahan bangunan
yang paling banyak digunakan di Indonesia, maka dari itu kualitas beton yang baik akan
sangat mendukung keamanan dari segi struktur. Indonesia juga merupakan negara
berkembang yang memikili prospek industri yang cukup maju, salah satunya adalah
produksi gerabah. Untuk memanfaatkan limbah gerabah tersebut, pada penilitian ini akan
dipakai pecahan gerabah yang akan digunakan sebagai substitusi agregat halus. Serta
untuk mendukung kekuatan tekan beton, maka akan ditambah bahan tambah kimia
(chemical admixture) yang bertujuan untuk mengubah satu atau lebih sifat-sifat beton
baik dalam keadaan segar maupun setelah beton mengeras.

1.2. Tujuan Pratikum


1. Mahasiswa dapat membuat tulangan dan begel
2. Mahasiswa dapat menghitung bahan yang diperlukan
3. Mahasiswa dapat merancang campuran beton
4. Mahasiswa dapat mengetahui campuran dan kekuatan beton

1.3. Manfaat Pratikum


Manfaat dari pratikum adalah supaya mahasiswa dapat membuat tulangan, begel,
serta menghitung bahan dengan baik dan benar. Selain itu, mahasiswa dapat merancang
dan mengetahui campuran dan kekuatan beton.

1
BAB II
DASAR TEORI

2.4. Beton
2.4.1. Pengertian Beton
Beton merupakan salah satu bahan konstruksi yang telah umum digunakan
untuk bangunan gedung, jembatan, jalan, dan lain-lain. Beton merupakan satu
kesatuan yang homogen. Beton ini didapatkan dengan cara mencampur agregat halus
(pasir), agregat kasar (kerikil), atau jenis agregat lain dan air, dengan semen portland
atau semen hidrolik yang lain, kadamg-kadang dengan bahan tambahan (additif) yang
bersifat kimiawi ataupun fisikal pada perbandingan tertentu, sampai menjadi satu
kesatuan yang homogen. Campuran tersebut akan mengeras seperti batuan.
Pengerasan terjadi karena peristiwa reaksi kimia antara semen dan air.

2.4.2. Komposisi Beton


Jenis material pembentuk beton

Material pokok pembentuk beton adalah :

a. Bahan pengisi yaitu :

- Agregat halus : pasir alami, pasir pemecahan.

- Agregat kasar : koral, batu pecah.

b. Bahan pengikat yaitu : pasta semen yang terbentuk dari semen dan air.

Disamping bahan pengisi/ material pokok tersebut, bisa juga ditambahkan bahan lain,
yang tujuannya mengubah sifat dari beton, misalnya : Bahan Retarder untuk
memperlambat waktu pengikatan beton (setting time).

Setiap bahan campuran untuk beton mempunyai syarat-syarat tertentu untuk dapat
digunakan untuk campuran beton.

Syarat-Syarat Agregat Halus untuk Beton

Ø Agregat dapat berupa pasir alam atau sebagai hasil desintegrasi alami atau batu-
batuan atau berupa pasir-pasir buatan yang dihasilkan oleh alat-alat pemecah batu dan

2
yang lolos ayakan 4mm minimum 2% sedangkan yang lolos ayakan 1mm minimum
10% dan lolos ayakan 0,25mm antar 80-90% semuanya dihitung tehadap beratnya.

Ø Butiran agregat tidak pecah atau hancur karena pengaruh cuaca.

Ø Agregat tidak boleh mengandung organik terlalu banyak.

Ø Agregat tidak boleh mengandung lumpur lebih dari 1% berat keringnya dll.

Syarat-Syarat Agregat Kasar untuk Beton

Ø Agregat yang berupa batu pecah dan dengan ukuran butiran lebih besar dari 5mm.

Ø Agregat harus berbutir kasar dan tidak berpori.

Ø Tidak boleh mengandung lumpur lebih dari 1% berat keringnya.

Ø Tidak boleh mengandung zat-zat reaktif (alkali) dll.

Syarat-Syarat Semen untuk Beton

Ø Untuk konstruksi beton bertulang pada umumnya dipakai jenis semen yang
ditentukan dalam NI-8.

Ø Apabila diperlukan syarat-syarat khusus mengenai sifat betonnya, maka dapat


dipakai jenis-jenis lain dari pada yang telah ditetapkan dalam NI-8 seperi semen
portland tras, semen alumina tahan sulfat dll. Dalam hal ini pelaksanaan diharuskan
untuk meminta pertimbangan-pertimbangan dari lembaga pemeriksaan bahan-bahan
yang telah diakui.

Ø Untuk beton mutu B, dapat digunakan semen tras kapur dll.

Dalam pembuatan beton diperlukan pangawasan yan cermat dan disesuaikan dengan
mutu dan kelas beton yang ingin dicapai. Kekentalan adukan juga harus diperhatikan
dan disesuaikan dengan keadaan lingkungan. Kekentalan adukan beton bergantung
pada jumlah dan jenis semen, nilai FAS, jenis dan susunan agregat serta penggunaan
bahan pembantu.

Agar adukan mudah dikerjakan maka diperlukan penambahan air tetapi tidak terlalu
banyak sesuai dengan jumlah semen minimum dan nilai FAS.

Uraian Jumlah semen Nilai FAS


minimum per m3

3
beton (kg)

Beton di dalam ruangan


a.    keadaan keliling non-korosif 275 0,60
b.    keadaan keliling korosif disebabkan oleh kondensasi 325 0,52
atau uap-uap korosif

Beton di luar ruangan bangunan


a.  tidak terlindung dari hujan dan terik matahari langsung 325 0,60
b.  terkindung dari hujandan terik matahari langsung
275 0,60
Beton yang nasuk ke dalam tanah
a.    mengalami keadaan basah dan kering berganti-ganti
b.    mendapat pengaruh sulfat, alkali dari tanah atau air 325 0,55
tanah
375 0,52
Beton yang kontinu berhubungan dengan air
a.    air tawar
b.    air laut
275 0.57
375 0.52

2.5. Baja Tulangan


2.5.1. Tipe Baja Tulangan
Ada 2 jenis baja tulangan, yaitu tulangan polos (plain bar) dan tulangan ulir
(deformed bar), yaitu :

a. Tulangan ulir
Berdasarkan SNI ( dalam Wahyudi, 1999 :33), digunakan simbol D
untuk menyatakan diameter tulangan ulir. Sebagai contoh, D-10 dan D-19
menunjukkan tulangan ulir berdiameter 10 mm dan 19 mm.

Tulangan ini tersedia mulai dari diameter 10 hingga 32 mm, meskipun


ada juga yang lebih besar, tetapi umumnya diperoleh melalui pesanan khusus.

4
Bedasarkan ketentuan SNI T-15-1991-03 pasal 3.5 (dalam Wahudi,
1999 : 33) baja tulangan ulir labih diutamakan pemakaiannya untuk batang
tulangan. Salah satu tujuan dari ketentuan ini adalah agar struktur beton
bertulang tersebut memiliki keandalan terhadap efek gempa, Karena antara
lain terdapat lekatan yang lebih baik antara beton dengan tulangannya.

Persyaratan yang harus dipenuhi oleh baja tulangan ulir menurut L.


Wahyudi (1999:3) antara lain :

 Mutu dan cara uji harus sesuai dengan SII-0136-86 atau ekivalen JLS. G.
3112

 Baja tulangan ulir mempunyai kuat leleh lebih besar dari 400 KN/cm2
boleh dipakai asalkan fy adalah tegangan yang memberikan regangan 0,30
%.

 Baja tulangan beton yang dianyam harus memilih ASTM AIG4


“Spesification For Fabricated Deform Steel Bar Mats For Concrete
Reinforcement”.

Diameter Berat Keliling Luas Penampang


(mm) (kg/m) (cm) (cm2)
10 0,67 3,14 0,785
13 1,04 4,08 1,33
16 1,58 5,02 2,01
19 2,23 5,96 2,84
22 2,98 6,91 3,80
25 3,85 7,85 4,91
32 6,31 10,05 8,04
36 7,99 11,30 10,20
40 9,87 12,56 12,60
Tabel 1. Dimensi Nominal Tulangan Ulir

b. Tulangan polos (Plain)


Baja tulangan ini tersedia dalam beberapa macam diameter tetapi
karena ketentuan SNI (dalam Wahyuidi, 1999 : 32), hanya memperkenankan
pemakaiannya untuk sengkang dan tulang spiral, pemakiannya terbatas. Saat
ini tulangan polos yang mudah dijumpai adalah hingga diameter 16mm,
dengan panjang standar 12 meter.

5
Diameter Berat Keliling Luas penmpang
(mm) (kg/m) (cm) (cm2)
6 0,222 1,88 0,283
8 0,395 2,51 0,503
10 0,617 3,14 0,785
12 0,888 3,77 1,13
16 1,58 5,02 2,01
Table 2. Dimensi Efektif Tulangan Polos

Untuk melindungi tulangan terhadap bahaya kebakaran dan korosi


disebelah luar tulangan harus diberi tebal minimum beton. Tebal selimut beton
bervariasi tergantung pada tipe konstruksi dan kondisi lingkungan.
Berdasarkan pasal 3.16.7 SNI, tebal selimut beton bertulang yang tidak
langsung berhubungan dengan cuaca atau tanah adalah tidak boleh lebih kecil
dari 20 mm untuk pelat, dinding, dan pelat berusuk yang menggunkan
diameter tulangan lebih kecil dari D-36, sert 40 mm untuk balik dan kolom.
Jika beton tersebut berhubungan langsung dengan tanah, tebal selimut
minimum adalah 40-50 mm, tergantung dari diameter tulangannya, tetapi jika
beton tersebut dicor langsung ditanah tanpa adanya lapisan dasar atau lantai
kerja, tebal selimut beton minimum 70 mm. (L.Wahyudi, 1999:32)

Gambar 1. Jenis Baja Tulangan


Sumber : www.rizaldyberbagidata.blogspot.com
2.5.2. Pengaitan dan Pembengkokan
a. Pengaitan pada batang-batang
Kait-kait pada batang tulangan dapat berupa kait penuh, miring, atau
lurus. Garis tengah krakteristik Øk adalah sebuah garis tengah dari suatu
batang yang dimisalkan berpenampang bulat dan panjang, Volume, dan
beratnya sama seperti batang baja sebenarnya yang berpenampang deform.
Untuk baja polos kaitan harus dibengkokkan agar garis tengah kait paling

6
sedikit 2,5 Øk. Garis tengah kait dari batang deform minimal harus 4 Øk, dan
untuk kait lurus dan miring 5 Øk, (Pedoman Pengerjaan Beton, 1997 :104).
b. Pengaitan pada sengkang
Sengkang-sengkang pada balok dan kolom harus dilengkapi kait
miring atau kait lurus. Penggunaan sengkang pada kolom harus dipasang
berselang-seling.

c. Pembengkokan pada batang-batang


Pembengkokan adalah perubahan arah yang diperlukan batang.
Pembengkokan pada batang-batang tulangan utama harus mempunyai garis
tengah dalam paling sedikit 10 Øk, ( Pedoman Pengerjaan Beton ,
1997 :105 ).

2.6. Pengecoran
Pekerjaan pengecoran adalah pekerjaan penuangan beton segar ke dalam cetakan
suatu elemen struktur yang telah dipasangi besi tulangan. Sebelum pekerjaan pengecoran
dilakukan, harus dilakukan inspeksi pekerjaan untuk memastikan cetakan dan besi
tulangan telah terpasang sesuai rencana. (lihat gambar flow chart pekerjaan pengecoran)

Adapun hal-hal yang harus diperhatikan pada pekerjaan pengecoran adalah


sebagai berikut:

1. Setiap pekerja harus memakai pakaian pelindung, sepatu safety, helem, dan pelindung
mata jika diperlukan.
2. Ketepatan ukuran dan elevasi harus diperhatikan dan dicheck.
3. Zone pengecoran harus direncanakan dan ukurannya ditentukan
4. Bekisting harus kuat dan instalasi M/E di bawah plat atau balok, pastikan ini
terpasang sebelum dicor
5. Ketika mengecor, hati-hati jangan sampai merusak atau merubah bekisting dan
tulangan
6. Delay diakibatkan oleh cuaca panas, atau angin yang kencang, sehingga beton
mengeras lebih cepat. Juga diakibatkan oleh keterlambatan pengiriman karena
kurangnya prencanaan atau hal lain yang tidak bisa dihindari. Untuk mencegah delay
maka tenaga kerja, peralatan, dan cuaca dalam keadaan terkendali
7. Jangan menambahkan air pada beton untuk memudahkan pelaksanaan cor. Jika
terpaksa gunakanlah campuran air dan semen

7
Cara pelaksanaan pengecoran adalah sebagai berikut:

1. Pengecoran elemen vertikal umumnya menggunakan alat bantu TC dan bucket cor
sedangkan untuk elemen horizontal menggunakan alat bantu concrete mixer. Pada
volume pekerjaan kecil digunakan alat bantu TC dan Bucket cor. Pada pengecoran
pile cap yang berada pada elevasi ground floor, jika volume pengecoran kecil
digunakan cara pengecoran langsung dari truk mixer. Pada volume pengecoran yang
besar akan efektif menggunakan concrete pump. Khusus pada pengecoran bored pile,
digunakan alat bantu TC dan bucket cor.
2. Pada permukaan miring, pengecoran mulailah dari level terendah dan gunakanlah
moncong untuk menaburkan beton di permukaan miring
3. Beton yang akan dicor harus langsung ke tempat yang jadi posisi akhirnya. Mulailah
dari pojok bekisting.
4. Selalu tuangkan beton baru langsung ke beton yang sudah lama.
5. Untuk mencegah segregasi, cek beton jangan terlalu basah atau kering, beton diaduk
dengan baik, jika menjatuhkan beton secara vertikal jangan lebih dari 2m.
6. Pemadatan beton dilakukan dengan cara digetarkan, untuk mengeluarkan udara yang
terperangkap dalam beton, sehingga beton memadat memenuhi bekisting

Adukan beton dengan perbandingan campuran 1 semen : 2 pasir : 3 koral atau


split merupakan adukan yang sudah umum dipergunakan pada bangunan-bangunan, baik
bangunan proyek maupun bangunan rumah tinggal. Adukan beton dengan perbandingan
campuran tersebut digunakan untuk pekerjaan struktur seperti pondasi plat beton, beton
sloof, beton kolom, dan balok beton. Untuk pekerjaan non struktur misalnya untuk plat
lantai beton, topi-topi di atas jendela, dak teras, dan lain-lain.

Agar beton yang dihasilkan kokoh, kuat, dan berkualitas, maka ada beberapa hal
yang harus diperhatikan, sebagai berikut:

1. Takaran campuran harus benar, jangan asal-asalan

Buatlah takaran yang tepat dengan membuat kotak dari papan kayu yang berisi
1 zak semen. Atau menggunakan kaleng galon cat tembok, biasanya 1 zak semen
ukuran 50 kg isinya adalah 2 kaleng bekas cat. Dengan menggunakan takaran yang
berisi 1 zak semen, maka kalau akan mengaduk beton yang ditakar cukup pasir dan
koral, sedangkan semen sudah diketahui = 2 kaleng. Jadi untuk 1 zak semen tinggal

8
menambahkan 4 kaleng pasir beton ayak dan 6 kaleng koral yang berkualitas untuk
setiap kali mengaduk akan menghasilkan adukan dengan perbandingan 1 : 2 : 3.

2. Cara membuat adukan

Cara membuat adonan adukan beton yang paling baik adalah menggunakan
mesin beton molen, dan hasilnya pasti bagus sebab prosess pengadukan berlangsung
sempurna dan konsisten, juga air tidak akan berceceran. Kalau akan mengaduk cara
manual, maka sebelumnya harus membuat tempat mengaduk dengan pasangan bata
yang bagian bawah dan pinggirnya diplester agar air tidak kemana-mana. Penggunaan
air harus tepat. Per m3 adukan diperlukan air kurang lebih 215 liter. Sedangkan untuk
mendapatkan 1 M3 beton diperlukan 6 x mengaduk dengan cara di atas, artinya setiap
kali mengaduk memerlukan air 215 liter dibagi 6, atau kurang lebih 35 liter.
Kebayakan air, kebanyakan atau kekurangan semen akan mengakibatkan permukaan
beton retak retak. Tanda adukan kebanyakan air ketika mengecor terlihat air semen
meluap ke atas, dan agregat pasir dan koral akan tenggelam dan kekurangan semen.

3. Memadatkan cor beton

Ketika mengecor beton harus dilakukan pemadatan yang baik, yaitu dengan
cara ditusuk-tusuk menggunkan kayu atau besi agar beton yang dihasilkan padat
tidak ada rongga alau lubang-lubang pada beton, atau menggunakan mesin khusus
jika pekerjaan pengecoran cukup besar. Agar pelaksanaan pengadukan dan
pengecoran adukan beton dapat dilaksanakan seperti ketiga point di atas, diperlukan
tukang-tukang bagunan yang baik dan mentaati perintah pelaksana, serta
pengawasannya harus dilakukan dengan baik.

2.7. Rencana Anggaran Biaya (RAB)


Rencana Anggaran Biaya ( RAB) merupakan estimasi biaya dalam proyek
konstruksi yang ditunjukan untuk menaksirkan/ memperkirakan nilai pembiayaan pada
suatu proyek. Dalam proses konstruksi, RAB sendiri dibuat oleh berbagi pihak sesuai
dengan kepentingan masing-masing, mulai dari pemilik (owner), Konsultan teknik
( perencana), hingga kontraktor ( pelaksana).

Bagi pemilik (owner), RAB bertujuan untuk menentukan biaya investasi, modal
yang dibutuhkan, pengaturan perputaran pembiayaa, juga kelayakan ekonomi dari proyek.

9
Bagi konsultan (perencana), RAB bertujuan untuk menentukan dan
mengakomondasi kelayakan suatu rancangan sebagai salah satu dokumen yang menjadi
acua pada saat lelang, dan bermanfaat untuk penilaian kelayakan harga penawaran. RAB
juga dapat di gunakan untuk menilai kemajuan pekerjaan dari proyek yang sedang
dilakukan.

Bagi kontraktor (pelaksana), RAB dibuat sebagai landasan dalam menentukan


harga untuk kepentingan penawaan pada suatu proses perlelangan, selain itu juga untuk
proses pengendalian proyek, termasuk pengendalian Biaya.

Sebagai sebuah Rencana Anggaran Biaya, kontraktor menyerahkan saat mengikuti


pelaksanaan pelelangan sebagai harga penawaran. RAB sebenarnya juga hasil daari
analisisi / hasil dari estimasi tertinggi yang dapat dicapai dan menghasilkan bangunan
atau produk yang aman. Bila lelang sudah dimenangkan oleh kontraktor, maka RAB
tersebut selanjutnya harus disepakati sebagai RAB yang akan di terapkan untuk proyek
itu sendiri.

Dalam pembuatan RAB khususnya untuk proyek bangunan gedung, dierlukan


metode sistematis, sehingga selain mendappatkan cara kerja yang efisien juga
memperoleh tingkat ketelitian yang baik.

Berikut ini hal-hal yang perludipersiapkan untuk penyusunan RAB :

1. Gambar rencana beserta detail gambar


2. Informasi harga bahan dan upah pekerjaan di lapangan untuk merencanakan
kekeliruan dalam perhitungan.
3. Akumulasi perhitungan volume pekerjaan
4. Harga satuan
5. Safety Factor
6. Biaya operasi dan perawatan
7. Peraturan pemerintah
8. Biaya tidak terduga
9. Letak bangunan

10
2.8. Alat dan Bahan
Untuk menghasilkan produk yang tinggi dalam bekerja maka harus memerlukan
alat yang lengkap, sebab disamping rendahnya produktivitas kerja juga dapat mengurangi
mutu hasil pekerjaan yang dilaksanakan. Penggunaan fungsi ganda yang bukan
kegunaannya dapat menyebabkan alat jadi cepat rusak. Dengan memperhatikan
kegunaannya masing-masing diharapkan mampu menggunakan peralatan dengan benar.

1. Alat

1) Ember

Terbuat dari plastik ataupun plat dengan berbagai ukuran yang berbeda. Ember ini
digunakan untuk mengetahui perbadingan campuran dan sekaligus untuk
mengangkut campuran ketempat pengecoran.

Gambar 2. Ember
Sumber : www.blibi.com
2) Gerobak
Berfungsi sebagai alat transportasi dalam pelaksanaan pekerjaan. Gerobak ini ada
dua macam yaitu yang beroda satu dan yang beroda dua.

Gambar 3. Gerobak
Sumber : www.indonesia.alibaba.com

11
3) Sekop
Terbuat dari plat baja yang diberi tangkai kayu dan daun sekopnya agak
dilengkungkan agar mudah dalam bentuk mengangkut pasir atau bahan lainnya.

Gambar 4. Sekop
Sumber : www.indonesia.alibaba.com

4) Besi Penekuk (Bending)


Besi terbuat dari baja tempa digunakan untuk membengkokkan baja tulangan dari
mulai baja yang berdiameter 1 mm sampai 14 mm.

Gambar 5. Besi Penekuk (Bending)


Sumber : www.lazada.co.id
5) Kakatua
Alat ini dibuat dari baja, gunanya untuk menguatkan ikat pada tulangan dan
memotong kawat lemas.

Gambar 6. Kakatua
Sumber : www.Tukang.com

12
6) Sendok Spesi
Cetok adalah alat yang biasa digunakan untuk memplester atau mengaci tembok.
Alat ini juga biasa digunakan untuk mencampur adonan pasir dan semen. Cetok ini
berupa lempengan berbentuk oval dengan pegangan berupa garan pada bagian
bawahnya.

Gambar 7. Sendok Spesi


Sumber : www. blogalat-alatbangunan.blogspot.com
7) Meteran
Digunakan untuk mengukur ketebalan, lebar, panjang, dan tinggi suatu benda
kerja.

Gambar 8. Meteran
Sumber : www.jakartanotebook.com

8) Kapur
Kapur digunakan untuk menggambar dan menandai besi.

Gambar 9. Kapur
Sumber : www.palingseru.com

13
9) Palu
Palu berfungsi sebagai pemukul paku.

Gambar 10. Palu


Sumber :www.lazada.co.id
10) Linggis
Linggis berfungsi sebagai alat pembongkaran pada bekisting.

Gambar 11. Linggis


Sumber : www.bhinneka.com

11) Siku-Siku

Gambar 12. Siku-Siku


Sumber : www.jualmaterial.com

14
12) Gergaji
Untuk memtong kayu, saat membuat bekisting.

Gambar 13. Gergaji


Sumber : www.blibi.com

2. Bahan yang digunakan


1) Besi polos Ø6 dan Ø8

Gambar 14. Besi Polos


Sumber : www.besibeton.net

2) Kawat Bendrat

Gambar 15. Kawat Bendrat


Sumber : www.tokopedia.com

15
3) Batu

Gambar 16. Batu


Sumber : www.dkbeton.co.id

4) Pasir

Gambar 17. Pasir


Sumber : www.terraconblock.com
5) Air

Gambar 18. Air


Sumber : www.liputan6.com

16
BAB III
PEMBAHASAN

3.1. Job 1 (Beton Deking/Beton Tahu)


3.1.1. Dasar Teori
Decking beton atau dalam bahasa lapangan sering disebut tahu beton adalah
beton yang di buat berbentuk silinder ataupun kubus yang memiliki ketebalan sesuai
dengan selimut beton yang diingginkan. pada proses pembuatanya dacking beton
diisikan kawat bendrat yang berfungsi untuk mengikatkan decking/ tahu beton ke
tulangan yang akan di cor. lihat contoh gambar di bawah melihatkan cara
menmasangkan dacking beton untuk tulangan.

Fungsi beton deking adalah untuk memastikan bahwa jarak antara pembesian
dengan selimut beton sesuai yang direncanakan.

3.1.2. Tujuan
1. Mahasiswa dapat mengetahui definisi dan pengertian beton tahu.
2. Mahasiswa dapat mengetahui fungsi dari beton tahu.
3. Mahasiswa mengetahui alat dan bahan yang diperlukan dalam job beton tahu.
4. Mahasiswa dapat menerapkan pratikum ini di lapangan.
5. Mahasiswa menentukan kebutuhan biaya pembuatan yang diperlukan.

3.1.3. Alat dan Bahan


1. Alat
1) Sekop
2) Cangkul
3) Kakatua
4) Ruskam
5) Palu
6) Gergaji

2. Bahan
1) Semen
2) Pasir
3) Air
4) Papan
17
5) Paku
6) Kawat
7) Plastik

3.1.4. Kebutuhan Bahan


Campuran 1pc:2ps=3
Volume Padat = 0,2 × 0,2 × 0,015= 0,0006m³ = 0,6 liter
Volume gembur = 0,6 liter × 1,333 = 0,7998 liter ̴ 1 liter
0,3 liter
1
 Pc = × 1 liter = 0,3 liter → kg = 0,24 kg
3 1, 25
liter
0,24 kg
= = 0,0048 sak
50 kg
2 0,6 liter
×1 liter=0,6 liter → =0,41 kg
 Ps = 3 kg
1,24
liter
 FAS = 0,6 → berat semen=0,3 ×1,25=0,375 kg

air=0,60 × 0,375=0,225 liter 1 liter


 Kebutuhan Kawat = 16 buah 14 cm
 Triplek = 40 cm× 40 cm=1 buah
 Kebutuhan Papan Mal = 1,5 cm× 2,5 cm× 20 cm=2 buah

1,5 cm× 2,5 cm× 25 cm=2 buah


3.1.5. Rencana Biaya
 Pc =0,0048 sak × Rp.75 .000,00
¿ Rp .360,00
 Ps =0,41 ×0,026 × Rp .120 .000,00
¿ Rp.12 .790,00
3.1.6. Langkah Kerja
1. Sebelum dan sesudah melakukan praktikum sebaiknya kita berdoa terlebih dahulu.
2. Siapkan alat dan bahan yang dibutuhkan.
3. Potong kayu, untuk bekisting. Dengan ukuran 40 cm sebanyak 2 buah.
4. Kemudian potong lagi 2 buah dengan ukuran 40 cm.
5. Kemudian buat bekisting dengan menggabungkan kayu ukuran 40 cm dan 40 cm.
6. Siapkan kawat bendrat dengan panjang 10 cm.
7. Kemudian buat adukan semen, pasir, dan air dengan perbandingan 1 : 2
8. Untuk alas bekisting gunakan tripleks atau plastik terpal.

18
9. Kemudian masukan campuran semen yang sudah diaduk ke dalam bekisting dan
ratakan sesuai dengan tinggi bekisting.
10. Biarkan adukan yang telah diratakan selama kurang lebih 2-3 menit.
11. Lakukan pemotongan dengan sendok semen dengan ukuran 5 cm.
12. Letakkan kawat bendrat diatas adukan dan tekan sampai dasar.
13. Letakkan dan keringkan ditempat aman.

3.1.7. Gambar Kerja

19
3.1.8. Dokumentasi

3.2. Job 2 (Perakitan Pembesian)


3.2.1. Dasar Teori
Pekerjaan pembesian yang dimaksudkan dalam hal ini, adalah pekerjaan pada
pembuatan struktur beton bertulang. Beton bertulang adalah beton yang ditulangi
dengan luas dan jumlah tulangan yang tidak kurang dari nilai minimum, yang
disyaratkan dengan atau tanpa prategang dan direncanakan berdasarkan asumsi bahwa
kedua material bekerja bersama sama dalam menahan beban.

Gaya gaya yang bekerja. Beton hanya diperhitungkan dalam memikul gaya
tekan sedangkan tulangan diperhitungkan memikul gaya tarik dan sebagian gaya
tekan, selain itu ada gaya gaya lain yang dipikul oleh tulangan seperti, gaya puntir
( Torsi ), gaya geser dan lain lain.

3.2.2. Tujuan
1. Mahasiswa mengetahui definisi dan fungsi tulangan besi.
2. Mahasiswa dapat mengaplikasikan saat di lapangan.

20
3. Mahasiswa dapat membengkokkan besi 90o dan 135o dan lain sebagainya.

3.2.3. Alat dan Bahan


1. Alat
1) Gergaji
2) Gunting pemotong besi
3) Blending
4) Meja blending
5) Kapur
6) Palu
7) Kakatua
8) Meteran

2. Bahan
1) Besi tulangan Ø6 dan Ø8
2) Kawat bendrat

3.2.4. Kebutuhan Bahan


 Tulangan pokok
Ø 8→ jarak pusat ke sisi luar
2,25 × Ø 8=2,25 × 0,8
¿ 1,8 cm
Panjang Tekuk=4 ×0,8
¿ 3,2 cm

Panjang Tulangan Lurus=30+ ( 1,8 ×2 )


¿ 33,6 34 cm
Jadi panjang besi yang dibutuhkan ¿ 34 ×5 batang
¿ 170 cm
 Tulangan Panjang
Ø 8→ jarak pusat ke sisi luar
2,25 × Ø 8=2,25 × 0,8¿ 1,8 cm
Panjang Tekuk=4 ×0,8
¿ 3,2 cm
Panjang Tulangan Lurus=70+ ( 1,8 ×2 )
¿ 73,6 cm 74 cm

21
Jadi panjang besi yang dibutuhkan ¿ 74 ×2 batang
¿ 148 cm
¿ 170 cm+148 cm
¿ 318 cm
Yang digunakan untuk seluruh kelompok
¿ 318 cm× 3 kelompok
¿ 954 cm
 ∅ 8 , jarak pusat putar kesisi luar=2,25× 0,8=1,8 cm

panjang tekuk 135 °=4 × 0,8

¿ 3,2 cm

1 1 1
panjang tekuk 90° = lingkaran= 2 πr = ×2 ×3,14 ×1,8=2,8 cm
4 4 4

panjang tulangan lurus=90+ (3,2 ×2 )+ ( 2,8 × 2 )

¿ 102 cm

Tulangan Yang Dibutuhkan=102 cm× 6 batang

¿ 612 cm


∅ 8 , jarak pusat putar kesisi luar=2,25× 0,8
¿ 1,8 cm
Panjang Tekuk=4 ×0,8
¿ 3,2 cm

Panjang Tulangan Lurus=75+ ( 3,2 ×2 )


¿ 81,4 cm 82 cm
Tulangan Yang Dibutuhkan=82 cm ×8 batang
¿ 656 cm
 Jadi, besi yang diperlukan adalah
¿ 612 cm+ 656 cm=1.268 cm
¿ 1.268 cm× 3 kelompok
¿ 3.804 cm →38,04 m

 ∅ 6 , jarak putak ke sisi kiri=2,25 ×∅ 6=1,35 cm

22
panjang tekuk=4 ×0,6

¿ 2,4 cm

1
panjang tekuk 90° = lingkaran
4

1
¿ 2 πr
4

1
¿ ×2 ×3,14 × 1,25× 0,6
4

¿ 1,18 cm

Panjang tulanganlurus=28+ ( 2,4 × 2 ) + ( 1,18× 3 )

¿ 36,34 cm 37 cm

Jadi, panjang tulangan keseluruhan adalah

¿ 37 cm ×4 buah begel

¿ 148 cm

 ∅ 8 , panjang jarak pusat ke sisi luar

¿ 2,25 ×0,8=1,8 cm

panjang tekuk=4 ×0,8

¿ 3,2 cm

1
panjang tekuk 90° = lingkaran
4

1
¿ 2 πr
4

1
¿ ×2 ×3,14 × 1,25× 0,8
4

¿ 1,57 cm

panjangtulangan lurus=90+1,57 +15+3,2=109,77 cm 110 cm

Jadi , tulangan yang diperlukan adalah

¿ 110 cm × 4 batang

¿ 440 cm → 4,40 m

 ∅ 8 , jarak pusat ke sisi luar

23
¿ 2,25 ×0,8
¿ 1,8 cm
panjang tekuk=4 ×0,8
¿ 3,2 cm
panjang tulangan lurus=40+ ( 3,2× 2 )
¿ 46,4 cm 47 cm

Jadi, tulangan yang diperlukan adalah

¿ 47 cm× 8batang

¿ 376 cm→ 3,76 m

 Jadi, besi yang diperlukan adalah


¿ 14 8 cm+ 440 cm+376 cm
¿ 964 cm×3 kelompok
¿ 2.892 cm→ 28,92m

3.2.5. Rencana Biaya


besi tulangan=9,54 m 10 m=1 kg
¿ 1 kg × Rp .13.000,00
¿ Rp.13 .000,00
38,04 m →3,17 kg 4 kg
¿ 4 kg × Rp .13 .000,00
¿ Rp.52 .000
besi tulangan=28,92 m→ 2.41 kg 3 kg
¿ 3 kg × Rp .13 .000,00
¿ Rp.39 .000,00
Jadi, jumlahnya adalah=Rp.13 .000,00+ Rp.52 .000,00+ Rp .39.000,0
= Rp. 104.000,00
3.2.6. Langkah Kerja
1. Sebelum dan sesudah melakukan praktikum sebaiknya kita berdoa terlebih dahulu.
2. Ukur baja tulangan sesuai perhitungan.
3. Potong baja yang telah diukur menggunakan gunting pemotong baja.
4. Bengkokkan baja tulangan di meja blending.
5. Setelah dibengkokkan ukur panjang agar tidak terjadi kesalahan.
6. Kemudian kumpulkan kepada dosen pembimbing

24
3.2.7. Gambar Kerja

3.2.8. Dokumentasi

25
3.3. Job 3 (Pelat Beton)
3.3.1. Dasar Teori
Yang dimaksud dengan pelat beton bertulang yaitu struktur tipis yang dibuat
dari beton bertulang dengan bidang yang arahnya horizontal, dan beban yang bekerja
tegak lurus pada apabila struktur tersebut.Ketebalan bidang pelat ini relatif sangat
kecil apabila dibandingkan dengan bentang panjang/lebar bidangnya.Pelat beton ini
sangat kaku dan arahnya horisontal, sehingga pada bangunan gedung, pelat ini
berfungsi sebagai diafragma/unsur pengaku horizontal yang sangat bermanfaat untuk
mendukung ketegaran balok portal.

Pelat beton bertulang banyak digunakan pada bangunan sipil, baik sebagai
lantai bangunan, lantai atap dari suatu gedung, lantai jembatan maupun lantai pada
dermaga. Beban yang bekerja pada pelat umumnya diperhitungkan terhadap beban
gravitasi (beban mati dan/atau beban hidup). Beban tersebut mengakibatkan terjadi
momen lentur (seperti pada kasus balok).

26
3.3.2. Tujuan
1. Agar mahasiswa mengetahui defini dan fungsi dari pelat beton.
2. Agar mahasiswa dapat menghitung kebutuhan bahan sesuai yang dibutuhkan.
3. Agar dapat merakit pelat beton dan mengaplikasikan di lapangan.

3.3.3. Alat dan Bahan


1. Alat
1) Gergaji
2) Gunting pemotong besi
3) Blending
4) Meja blending
5) Kapur
6) Palu
7) Kakak tua
8) Ember
9) Meteran
10) Sendok spesi
11) Sekop

2. Bahan
1) Pasir
2) Semen
3) Batu pecah/ kerikil
4) Air
5) Kawat bendrat
6) Bekisting
7) Plastik cor
8) Besi tulangan Ø8

3.3.4. Kebutuhan Bahan


 Ukuran 80 × 40 × 6 cm selimut beton 2,5 cm
 FAS = 0,6
 Volume Padat = 0,8 × 0,4 ×0,06=0,0192 m³
 Volume Grmbur = 0,0192 ×1,333=0,025 m3

=25,5 liter 26 liter

27
 Kebutuhan semen (PC)
1
¿ × 26=4,37 liter
6
¿ 4,37 × 1,25=5,46 liter 5,5 kg
 Kebutuhan pasir (PS)
2
¿ × 26=8,67 liter × 1,25
6
¿ 10,84 kg 11 kg
 Kebutuhan Kerikil
3
¿ × 26=13 liter ×1,25=16,2 kg
6
 FAS = 0,6 ×5,41=3,25liter 4 liter

 Jadi kebutuhan seluruhnya :


 Semen : 5,5 ×3 kelompok =16,5 kg
 Pasir : 11kg × 3 kelompok=33 kg
 Kerikil : 16,2 kg ×3 kelompok =48,6 49 kg
 Air : 4 liter ×3 kelompok =12liter
 Tulangan pokok
Ø 8→ jarak pusat ke sisi luar
2,25 ×θ 8=2,25 ×0,8
¿ 1,8 cm
Panjang Tekuk=4 ×0,8
¿ 3,2 cm
Panjang Tulangan Lurus=30+ ( 1,8 ×2 )

¿ 33,6 cm 34 cm
Jadi panjang besi yang dibutuhkan ¿ 34 ×5 batang

¿ 170 cm
 Tulangan Panjang
Ø 8→ jarak pusat ke sisi luar
2,25 ×θ 8=2,25 ×0,8¿ 1,8 cm
Panjang Tekuk=4 ×0,8
¿ 3,2 cm
Panjang Tulangan Lurus=70+ ( 1,8 ×2 )

¿ 73,6 74 cm
Jadi panjang besi yang dibutuhkan ¿ 74 ×2 batang

¿ 148 cm

28
 Jadi panjang besi untuk keseluruhan adalah
¿ 170 cm+148 cm
¿ 318 cm
Yang digunakan untuk seluruh kelompok
¿ 318 cm× 3 kelompok
¿ 954 cm
3.3.5. Rencana Biaya
 PC ¿ 16,5 kg × Rp . 1.500,00
¿ Rp.24 .750,00
 PS ¿ 33 kg × 0,026× Rp. 120.000,00
¿ Rp .102.960,00
 Kerikil=49 kg ×0,039 × Rp . 405.000,00
¿ Rp.773 .955

 Tulangan Baja
¿ 9,54 m 10 m=1 kg
¿ 1 kg × Rp .13.000,00
¿ Rp.13 .000,00
3.3.6. Langkah Kerja
1. Sebelum dan sesudah melakukan praktikum sebaiknya kita berdoa terlebih dahulu.
2. Siapkan alat dan bahan yang dibutuhkan.
3. Hitung terlebih dahulu kebutuhan bahan baik tulangan maupun adukan dan
bekisting sesuai ukuran yang telah di tentukan.
4. Siapkan bekisting sesuai dengan gambar kerja.
5. Ukur, potong dan benggkokkan besi dan rakit sesuai dengan ukuran pada gambar
kerja.
6. Setelah dirangkai ambil beton tahu ikatkan pada tulangan.
7. Siapkan semen, air,pasir dan kerikil sesuai dengan perhitungan.
8. Letakkan tulangan dalam bekisting.
9. Isi bekisting dengan adukan beton, tusuk-tusuk pada saat pengecoran agar tidak
terjadi bolong dan keropos pada pelat.
10. Bersihkan tempat kerja praktek dan mengembalikan alat sesuai tempatnya.

3.3.7. Gambar Kerja

29
3.3.8. Dokumentasi

30
3.4. Job 4 (Box Culvert)
3.4.1. Dasar Teori
Box Culvert adalah salah satu produk beton pracetak dengan memiliki bentuk
box atau kotak, secara umum berfungsi sebagai gorong-gorong, beton ini juga
merupakan salah satu dari jenis reinforced concrete.

Reinforced concrete yaitu beton bertulang yang memiliki kekuatan tarik dan
daktilitas beton yang relatif rendah serta diimbangi dengan penulangan besi yang
memiliki kekuatan tarik yang lebih tinggi.

Para praktisi konstruksi dalam penyebuatan jenis beton precast ini sering
menyebutnya hanya BC atau RCBC yang artinya Reinforced Concrete Box Culvert.

3.4.2. Tujuan
1. Mahasiswa dapat mengetahui definisi dan fungsi dari box culvert.
2. Mahasiswa dapat mengetahui alat serta bahan yang digunakan pada job ini.
3. Mahasiswa dapat menghitung kebutuhan bahan sesuai kebutuhan.
4. Mahasiswa dapat mengaplikasikan dilapangan.

3.4.3. Alat dan Bahan


1. Alat
1) Gergaji
2) Gunting pemotong besi
3) Blending
4) Meja blending
5) Kapur
6) Palu

31
7) Kakak tua
8) Ember
9) Meteran
10) Sendok spesi
11) Sekop

2. Bahan
1) Pasir
2) Semen
3) Batu pecah/ kerikil
4) Air
5) Kawat bendrat
6) Bekisting
7) Plastik cor
8) Besi tulangan Ø8

3.4.4. Kebutuhan Bahan


 Berdasarkan hasil data di lab hasil rancangan beton untuk K255, yaitu :

Bahan Berat ( mkg³ ) Berat Isi

Semen 325 1,25

Pasir 566 1,45

Kerikil 1212 1,48

Air 190 1,00

 Volume Gembur
¿ 0,044 × 1,333
¿ 0,0586 ×3
¿ 0,1758 m ³ 176liter
176 kg
 Kebutuhan Semen (PC) ¿ ×325=57,20
1000 m³
176 kg
 Kebutuhan Pasir (PS) ¿ ×566=99,62
1000 m³
176 kg
 Kebutuhan Kerikil (PK) ¿ ×1212=213,31
1000 m³
176 liter
 Kebutuhan Air ¿ ×190=33,44
1000 m³

32
 ∅ 8 , jarak pusat putar kesisi luar=2,25× 0,8=1,8 cm

panjang tekuk 135 °=4 × 0,8

¿ 3,2 cm

1 1 1
panjang tekuk 90° = lingkaran= 2 πr = ×2 ×3,14 ×1,8=2,8 cm
4 4 4

panjang tulangan lurus=90+ (3,2 ×2 )+ ( 2,8 × 2 )

¿ 102 cm

Tulangan Yang Dibutuhkan=102 cm× 6 batang

¿ 612 cm


∅ 8 , jarak pusat putar kesisi luar=2,25× 0,8
¿ 1,8 cm
Panjang Tekuk=4 ×0,8
¿ 3,2 cm
Panjang Tulangan Lurus=75+ ( 3,2 ×2 )
¿ 81,4 cm 82 cm
Tulangan Yang Dibutuhkan=82 cm ×8 batang
¿ 656 cm
 Jadi, besi yang diperlukan adalah
¿ 612 cm+ 656 cm=1.268 cm
¿ 1.268 cm× 3 kelompok
¿ 3.804 cm →38,04 m

3.4.5. Rencana Biaya


kg
 PC¿ 57,20 × Rp .1 .500,00
m3

33
¿ Rp .85.800,00
kg 3
 PS ¿ 99,62 3 × 0,026 m × Rp .120 .000,00
m
¿ Rp.310 .000,00
kg 3
 Kerikil ¿ 213,31 3 × 0,039 m × Rp . 405.000,00
m
¿ Rp .336.920,00
 BesiTulangan=38,04 m→ 3,17 kg 4 kg
¿ 4 kg × Rp .13 .000,00
¿ Rp.52 .000,00
3.4.6. Langkah Kerja
1. Sebelum dan sesudah melakukan praktikum sebaiknya kita berdoa terlebih dahulu.
2. Menyiapkan alat dan bahan yang dibutuhkan.
3. Potong yulangan sesuai dengan gambar kerja dan ukuran yang telah ditentukan.
4. Bengkokkan tulangan untuk bentuk box dengan kemiringan 135ᵒ dan 90 ᵒ
5. Sedangkan untuk panjang box bengkokan ujungnya kemiringan 135ᵒ
6. Rakit besi tulangan sesuai dengan gambar kerja, ikat dengan kawat bendrat dan
kuatkan dengan kakak tua.
7. Pasang beton tahu pada tulangan yang telah dirakit.
8. Membuat bekisting untuk pengecoran.
9. Siapkan adukan beton, masukan adukan beton kedalam bekisting dan tusuk-tusuk
bekisting yang telah diisi adukan beton, serta pukul-pukul bekisting agar beton
padat dan tidak keropos.
10. Bersihkan tempat praktek dan kembalikan alat sesuai dengan tempatnya.

34
3.4.7. Gambar Kerja

3.4.8. Dokumentasi

3.5. Job 5 (Pondasi Tapak)


3.5.1. Dasar Teori
Pondasi tapak adalah pondasi yang terbuat dari beton bertulang yang dibentuk
papan/telapak. Pondasi ini biasanya digunakan sebagai tumpuan struktur kolom,
khususnya untuk bangunan bertingkat. Agar bisa meneruskan beban ke lapisan tanah
keras di bawahnya dengan baik, dimensi pondasi tapak sengaja dibuat lebih besar
daripada ukuran kolom di atasnya.

35
Bahan bangunan yang digunakan untuk membuat pondasi tapak terdiri dari
agregat kasar, agregat halus, perekat, dan air. Di antaranya pasir, kerikil, semen, dan
air. Untuk beberapa kasus, kerikil bisa diganti dengan batu split yang memiliki
diameter 2-3 cm. Jangan lupa sediakan pula besi beton sebagai tulangan dan papan
kayu sebagai bekisting.

3.5.2. Tujuan
1. Mahasiswa dapat mengaplikasikan dilapangan pembuatan tulangan pondasi
telapak.
2. Mahasiswa dapat menghitung kebutuhan bahan, serta alat dan bahan yang di
perlukan pada job ini.

3.5.3. Alat dan Bahan


1. Alat
1) Gunting pemotong besi
2) Blending
3) Meja blending
4) Kapur
5) Kakak tua
6) Meteran

2. Bahan
1) Kawat bendrat
2) Besi tulangan Ø6 dan Ø8
3) Kayu Kasau

3.5.4. Kebutuhan Bahan


 ∅ 6 , jarak putak ke sisi kiri=2,25 ×∅ 6=1,35 cm

panjang tekuk=4 ×0,6


¿ 2,4 cm
1
panjangtekuk 90° = lingkaran
4
1
¿ 2 πr
4

36
1
¿ ×2 ×3,14 × 1,25× 0,6
4
¿ 1,18 cm
Panjang tulanganlurus=28+ ( 2,4 × 2 ) + ( 1,18× 3 )
¿ 36,34 cm 37 cm
Jadi, panjang tulangan keseluruhan adalah
¿ 37 cm ×4 buah begel=148 cm
 ∅ 8 , panjang jarak pusat ke sisi luar

¿ 2,25 ×0,8=1,8 cm
panjang tekuk=4 ×0,8
¿ 3,2 cm
1
panjangtekuk 90° = lingkaran
4
1
¿ 2 πr
4
1
¿ ×2 ×3,14 × 1,25× 0,8
4
¿ 1,57 cm
panjang tulangan lurus=90+1,57 +15+3,2=109,77 cm 110 cm
Jadi, tulangan yang diperlukan adalah
¿ 110 cm × 4 batang
¿ 440 cm → 4,40 m

 ∅ 8 , jarak pusat ke sisi luar


¿ 2,25 ×0,8
¿ 1,8 cm
panjang tekuk=4 ×0,8
¿ 3,2 cm
panjang tulangan lurus=40+ ( 3,2× 2 )
¿ 46,4 cm 47 cm
Jadi, tulangan yang diperlukan adalah
¿ 47 cm× 8batang
¿ 376 cm→ 3,76 m

37
 Jadi, besi yang diperlukan adalah
¿ 148 cm+440 cm+376 cm
¿ 964 cm×3 kelompok
¿ 2,892 cm→ 28,92m

3.5.5. Rencana Biaya


besi tulangan=28,92 m→ 2,41 kg 3 kg
¿ 3 kg × Rp .13 .000,00
¿ Rp.39 .000,00
3.5.6. Langkah Kerja
1. Sebelum dan sesudah melakukan praktikum sebaiknya kita berdoa terlebih dahulu.
2. Menyiapkan alat dan bahan yang akan dibutuhkan.
3. Potong besi Ø6 dan Ø8 dan potong dengan ukuran yang telah ditentukan, potong
menggunakan gunting pemotong besi.
4. Bengkokkan besi 135o bagian ujungnya.
5. Rakit tulangan tersebut menjadi pondasi telapak.
6. Ikat rakitan menggunakan kawat bendrat dan kuatkan ikatan menggunakan kakak
tua.
7. Setelah selesai periksa ikatan kawat ada yang sudah kuat atau tidak,jika ada yang
belum kuatkan ikatan.
8. Setelah itu bersihkan tempat praktek dari potongan kawat.
9. Kemudian kumpulkan kepada pembimbing.

3.5.7. Gambar Kerja

38
3.5.8. Dokumentasi

39
BAB IV
PENUTUP

4.1. Kesimpulan
Pekerjaan beton bertulang merupakan pekerjaan konstruksi untuk menahan beban
yang sangat besar. Oleh karena itu beton yang dihasilkan mempengaruhi kekuatan
menahan beban yang sudah disyaratkan. Adapun kesimpulan yang dapat kami uraikan
sebagai berikut:

1. Perhitungan dalam perencanaan pembuatan beton memerlukan ketelitian, kesabaran,


dan kedisiplinan yang tinggi. Sehingga akan dicapai efektifitas dan efisiensi bahan,
waktu, dan tenaga.
2. Perawatan beton yang baik akan sangat mempengaruhi sifat beton.
3. Keselamatan kerja, kebutuhan bahan, dan alat harus diperhatikan dalam pelaksanaan
praktek beton.
4. Pada waktu pengecoran beton harus dilakukan dengan hati-hati agar hasilnya sesuai
dengan apa yang kita harapkan.

40
5. Pada waktu pembuatan beugel harus dilakukan dengan baik dan benar sesuai dengan
ukuran yang ditentukan pada gambar kerja.

4.2. Saran
1. Dalam bekerja sebaiknya mengikuti petunjuk yang telah diberikan oleh instruktur.
5. Bekerjalah dengan memanfaatkan waktu seefisien mungkin.
6. Penggunaan alat-alat sesuai dengan fungsinya
7. Dalam bekerja harus lebih diutamakan keselamata kerja.
8. Memusatkan perhatian pada pekerjaan disaat praktek.

Daftar Pustaka

Admin. (2018, Oktober 21). Pengertian dan Fungsi dari Decking Beton / Tahu Beton.
Dipetik Desember 11, 2019, dari Zona Sipil:
https://zonasipil.com/2018/10/21/pengertian-dan-fungsi-dari-decking-beton-tahu-
beton/
Ahadi. (2010, September 24). Pengertian Beton. Dipetik Desember 10, 2019, dari Ilmu Sipil:
http://www.ilmusipil.com/pengertian-beton-adalah
Arafuru. (2016, Maret 4). Pengertian Pondasi Tapak, Kelebihan dan Kekurangannya.
Dipetik Desember 13, 2019, dari Sipil: http://arafuru.com/sipil/pengertian-pondasi-
tapak-kelebihan-dan-kekurangannya.html
Dananjaya, R. (2013). Latar Belakang Beton. Dipetik Desember 9, 2019, dari
eprints.ums.ac.id › 04._BAB_I: http://eprints.ums.ac.id/27092/4/04._BAB_I.pdf
Indoprecast. (2019). Box Culvert. Dipetik Desember 13, 2019, dari Indoprecast:
https://indoprecast.com/produk/box-culvert/

41
Pramana, S. (2010, Agustus 2). Pelat Beton Bertulang (pemula). Dipetik Desember 12, 2019,
dari Mengenal Ilmu Teknik Sipil:
https://sanggapramana.wordpress.com/2010/08/02/pelat-beton-bertulang-pemula/
Rizaldy. (2012, Juni 10). Pengertian Beton. Dipetik Desember 10, 2019, dari Rizaldy Berbagi
Data: http://rizaldyberbagidata.blogspot.com/2012/06/pengertian-beton.html
Rizaldy. (2012, Juli 6). Tulangan. Dipetik Desember 10, 2019, dari Rizaldy Berbagi Data:
http://rizaldyberbagidata.blogspot.com/2012/07/tulangan.html
Tegar, B. (2015). Pengecoran. Dipetik Desember 10, 2019, dari Bidang Jasa Kontruksi:
https://e-jaskon.bogorkab.go.id/bidang-jasa-konstruksi/pengecoran-beton
Unkown. (2014, Agustus 14). Materi Pembesian Beton Bertulang. Dipetik Desember 12,
2019, dari ww.materipembesianbetonbertulang.blogspot.com:
http://materipembesianbetonbertulang.blogspot.com/2014/08/pengertian-dan-
penulangan-beton.html

42

Anda mungkin juga menyukai