Anda di halaman 1dari 1

SELAMAT PAGI

berilah CONTOH kesalahan dalam penulisan bidang hukum (bebas) yang saudara temui,
dimana letak kesalahannya (beserta alasan) dan bagaimana perbaikannya.

JAWABAN:

1.Apabila tindak korupsi dan mafia peradilan tidak diberantas, maka di Negara ini belum bisa
untuk menegakan hukum di Indonesia.

Pemakaian kata maka,di,Indonesia dalam kalimat diatas terlalu membingungkan. dibagian


maka,di Negara dan di Indonesia jadi cukup satu saja menjadi Negara.

Kalimat perbaikannya:
- Apabila tindak korupsi dan mafia peradilan tidak diberantas, Negara ini belum bisa
menegakan hukum.

2. Dalam kasus pajak film impor, permasalahan yang terjadi baru-baru ini adalah perhitungan
ulang terhadap dasar pengenaan pajak dalam rangka nilai impor yang mana nilai tersebut
yang digunakan selama ini belum memasukkan unsur royalti.

Pemakaian kata yang mana dalam kalimat diatas juga membingungkan. Oleh karena itu,
kalimat diatas lebih baik diubah menjadi sebagai berikut:

- Dalam kasus pajak film impor, permasalahan yang terjadi baru-baru ini adalah perhitungan
ulang terhadap dasar pengenaan pajak dalam rangka nilai impor yang selama ini belum
memasukkan unsur royalti.

SEKIAN DAN TERIMAKASIH..

Anda mungkin juga menyukai