Anda di halaman 1dari 13

TUGAS MANDIRI

Reviza Adhya Putri

G1A118031

Dosen Pengampu :

dr. Armaidi Darmawan, M.Epid

FAKULTAS KEDOKTERAN DAN ILMU KESEHATAN

UNIVERSITAS JAMBI

2020
INFORMED CONSENT

Assalmualaikum Wr. Wb.


Dengan hormat. Saya yang bertanda tangan dibawah ini, mahasiswa Program Studi Pendidikan
Dokter Fakultas Kedokteran dan Ilmu Kesehatan Universitas jambi :

Nama : REVIZA ADHYA PUTRI

NIM : G1A118031

ANGKATAN : 2018

Sebelumya peneliti ucapkan terimakasih atas ketersediaan saudara/saudari dalam


penelitian yang berjudul “Kajian Pelayanan Kesehatan Tradisional Urut Patah Tulang di
Propinsi Jambi 2018”. Penelitian ini semata-mata untuk kepentingan pengetahuan yang bersifat
akademis namun dapat juga digunakan sebagai bahan masukan pada pihak yang terkait untuk
pengambilan keputusan,

Data yang Bapak/Ibu berikan akan saya analisis secara keseluruhan dan jawaban serta
nama dari Bapak/Ibu akan saya jamin kerahasiaannya. Atas perhatian dan bantuan Bapak/Ibu,
saya mengucapkan terima kasih.

Hormat Saya,

Peneliti
LEMBAR PERSETUJUAN SETELAH PENJELASAN (INFORMED CONSENT)

Saya yang bertanda tangan dibawah ini:

Nama:
Umur:
Jenis kelamin:
Alamat:

Setelah mendapat penjelasan tentang penelitian ini, saya memahaminya, dan menyatakan
bersedia dengan penuh kesadaran dan tanpa paksaan dari pihak manapun, maka dengan ini saya
menyatakan bersedia untuk ikut serta. Apabila di kemudian hari saya mengundurkan diri dari
penelitian ini, maka saya tidak akan dituntut apapun.Demikian surat pernyataan ini saya buat,
agar dapat dipergunakan bila diperlukan.

Jambi, 25 September 2020

(................................)

Peserta penelitian
KUESIONERKAJIAN PELAYANAN KESEHATAN TRADISIONAL URUT PATAH
TULANG DI PROPINSI JAMBI 2018

PROFIL RESPONDEN

1)Nama Pasien :

2)Alamat Lengkap :

3)Nama/Alamat Puskesmas:

4)Umur :

5)Jenis Kelamin :

1. Apa pendidikan terakhir yang pernah Saudara/i tempuh saat ini baik dengan atau tanpa
ijazah?
a.SD
b.SMP
c.SMA / sederajat
d.S1
e.S2
f.S3

2. Selain berprofesi sebagai pengurut apakah saudara/i memiliki profesi lain?

a. Tani/Buruh
b. Nelayan
c. PNS/TNI/POLRI
e.Pedagang
f. Karyawan Swasta
g. IRT/masih sekolah/tidak bekerja
h. Lainnya, Sebutkan :………….

3. Sudah berapa lama Saudara/i berprofesi sebagai pengurut tradisional patah tulang?

a. < 5 tahun
b. 5-10 tahun
c. >10 tahun

4. Darimana Saudara/i mendapatkan keahlian sebagai pengurut traditional patah tulang ?


a. Turun- temurun
b. Belajar dari guru
c. Belajar dari internet

5. Berapa lama waktu yang saudara/I butuhkan untuk melayani pasien dalam sehari ?
a. < 8 jam
b. 8 – 12 jam
c. > 12 jam

6. Dalam proses urut patah tulang apakah disertai dengan jampi – jampi ?
a. Disertai jampi – jampi
b. Tidak disertai

7. Dalam waktu satu bulan berapakah jumlah pasien patah tulang yang saudara/i layani?
a. < 10 orang
b. 11-50 orang
c. > 50 orang

OBAT ATAU RAMUAN YANG DIBERIKAN


8. Apa jenis ramuan yang Saudara/i gunakan untuk menyertai pengurutan?
a. Dari tumbuh-tumbuhan
b. Dari hewan
c. Benda mati
d. Lain-lain, sebutkan……

9. Apa jenis obat-obatan yang saudara/saudari gunakan pada saat/sebelum/setelah


pengurutan?
a. Penghilang nyeri
b. Obat bius
c. Mencegah infeksi
d. Mempercepat penyembuhan tulang
e. Lain-lain, sebutkan…….

10. Apa jenis bahan/alat bantu yang Saudara/i gunakan


a. Alat bidai
b. Lain-lain, sebutkan……..

PENGETAHUAN PENGURUT

11. Menurut saudara/i apa definisi dari sehat?


a. Keadaan yang sempurna baik fisik, mental, maupun sosial tidak hanya terbebas dari
penyakit ataukelemahan/ kecacatan
b. Keadaan bebas dari penyakit atau kecacatan
c. Sehat secara mental
d. Kurang tahu
e. Tidak tahu

12. Menurut saudara apa defenisi dari sakit?


a. Keadaan cacat atau kelainan secara fisik, emosional, intelektual dan social
b. Sakit pada anggota tubuh
c. Sakit pada jiwa
d. Kurang tahu
e. Tidak tahu

13. Apakah saudara/i memahami cara kerja urut patah tulang?


a. Paham
b. Kurang paham
c. Tidak paham

PENGURUTAN

14. Setelah diurut apa yang saudara/i lakukan selanjutnya untuk pasien ?
a. Di pindai dengan kayu atau bamboo
b. Di gantung ke bagian tubuh dengan kain
c. Di balut dengan perban
d. Dll, sebutkan….

15. Menurut saudara/i apakah kriteria patah tulang yang dapat diobati dengan urut tradisional
patah tulang?
a. Patah 1 tulang
b. Patah 2 tulang
c. Patah banyak tulang
d. Patah dengan perdarahan

16. Apa teknik urut yang saudara/i lakukan ketika mengurut ?


a. Elus ( stroking)
b. Penekanan kuat (Effleurage)
c. Mendorong dan menarik jaringan dengan dua tangan ( Wringing)
d. Urut benda lain ( bukan pasien yang di urut )

KEAMANAN
17. Apakah urut patah tulang ini aman dilakukan?
a. Aman
b. Tidak aman

18. Berapa waktu yang dibutuhkan untuk penyembuhan ?


a. < 2 minggu
b. 2-1 bulan
c. >1bulan

19. Berapa tarif yang anda kenakan sekali mengurut pasien patah tulang
a.< 200 rb
b.200-500
c. >500

20. Masyarakat yang menggunakan jasa anda apakan mereka terbebani dengan tarif yang
anda kenakan?
a. Ya
b. Tidak

EFEK SAMPING YANG TERJADI

21. Sewaktu melakukan pengurutan dan setelah apakah pasien Saudara/i mengalami hal di
bawah ini?

Keluhan Ya Tidak
Nyeri
Bengkak
Bentuk menjadi tidak normal
Kebiruan/kemerahan

SIKAP : PENERAPAN PSBB di MASA PANDEMI


Nama :

Umur :
Sikap SS S CS TS STS
Menurut Saya PSBB sangat perlu dilakukan untuk
mencegah penyebaran virus
PSBB merupakan satu-satunya solusi terbaik untuk
pemutusan rantai penyebaran covid skala besar
PSBB harus dibarengi dengan protokol kesehatan lain
seperti masker, cuci tangan dan jaga jarak
Berilah tanda check list (√) pada kolom jawaban yang anda pilih, (KERAHASIAAN
TERJAMIN)
SS : Sangat Setuju
S : Setuju
CS : Cukup Setuju
TS : Tidak Setuju
STS : Sangat Tidak Setuju
Perilaku : KEBIASAAN MAKAN MAHASISWA KEDOKTERAN UNJA 2018

Nama :

Angkatan :

Umur :
Bacalah setiap kalimat dengan teliti dan beri tanda ceklis ( √ ) pada kolom angka 0, 1, 2, atau 3
pada pernyataan paling sesuai dengan anda selama 1 minggu terakhir. Tidak ada jawaban yang
benar atau salah. Jawaban terbaik adalah yang paling sesuai dengan diri anda. Keterangan:
0 - Tidak Pernah
1 - Jarang
2 - Kadang-Kadang
3 - Sering
4 – Selalu

Perilaku 0 1 2 3 4
Apakah anda selalu makan tepat waktu ?
Apakah anda suka makan makanan yang pedas ?
Apakah anda suka makan makanan yang asam ?

PRESEPSI MAHASISWA TENTANG PEMBELAJARAN DARING MELALUI ZOOM

Nama :
Angkatan :

Umur :
Berilah tanda check list (v) pada kolom jawaban yang anda pilih
1 = Sangat tidak tepat

2 = Tidak tepat

3 = Cukup tepat

4 = Tepat

5 = Sangat tepat

Persepsi 1 2 3 4 5
Penggunaan zoom meeting untuk perkuliahan daring merupakan
pilihan terbaik
Melalui zoom meeting mahasiswa lebih memahami materi
Mahasiswa dapat lebih mudah bertukar informasi dengan teman
atau lebih mudah menanyakan materi yang kurang dipahami
kepada dosen melalui zoom meeting
LEMBAR OBSERVASI PENELITIAN

DATA RESPONDEN

Nama :
Umur :
Jenis Kelamin :
Alamat :

PETUNJUK : isi jawaban dengan tanda (√) pada kolom jawaban yang tersedia
4 = Sangat baik, 3 = baik, 2 = cukup, 1 = kurang
No Aspek yang dinilai Skor Skor Indikator
1 2 3 4
1. Membuka pelajaran skills lab dengan
pengantar
2. a.   Masuk ruang SL tepat waktu

3. b.  Menanyakan kesiapan alat dan bahan


SL

4.c.   Tidak melakukan pekerjaan lain yang


akan mengganggu proses SL

5.a.   Meminta mahasiswa membaca modul


SL yang diberikan

6. b.   Memberikan pertanyaan kepada setiap


mahasiswa tentang materi SL yang
sedang di bahas

7.c.   Memberikan tanggapan terhadap


jawaban mahasiswa

8. Mencontohkan pemeriksaan yang


benar sesuai ceklist
9.a.   Meminta mahasiswa mempraktekkan
satu-satu

10.b.   Memberikan feedback atau koreksi


terhadap pemeriksaan yang telah
dilakukanmahasiswa

11.c.    Menyimpulkan hasil SL yang di


lakukan

JUMLAH

Anda mungkin juga menyukai