Anda di halaman 1dari 2

KANTOR PENGACARA/ ADVOKAT DAN KONSULTAN HUKUM

DELY ANDRIONO H.A., S. H. &


PARTNERS
JL. KABUPATEN 20 N0. 09, DESA SEDARUM, KEC. NGULING, KAB. PASURUAN, JAWA TIMUR
TLP/ HP : 085608134560( WA), 081213373661, E-MAIL : andrionoamrulloh@gmail.com

SURAT KUASA

Yang bertanda tangan dibawah ini ;


Nama : M.YASIN alias H.YASIN
Tempat & tgl lahir : Pasuruan,14-09-1965
Agama : Islam,
Pekerjaan : Wiraswasta
Alamat : Dusun Krajan RT. 009 RW. 004 Desa Kedawang,
Kec. Nguling Kab. Pasuruan
KTP NIK : 3514211409650001

Dengan ini memberi kuasa penuh serta memilih kedudukan hukum pada alamat
kantor kuasanya tersebut dibawah ini :

Nama : DELY ANDRIONO H.A, SH.


Tempat/ Tanggal Lahir : Pasuruan / 26 April 1984
Umur : 36 Tahun
Jenis kelamin : Laki-laki
Kewarganegaraan : Indonesia
Agama : Islam
Pendidikan : S.1 (Sarjana Hukum)
Pekerjaan : Advokat
NIA : 15.03637
KTPA PERADI : Berlaku sampai dengan 31-12-2021

Advokat berkantor pada Kantor Advokat / Pengacara & Konsultan Hukum “DELY
ANDRIONO H.A.,S.H. & PARTNERS” beralamat di Jl. Kabupaten 20 No. 09 ,
Sedarum- Nguling, Kab. Pasuruan, Jawa Timur, Indonesia, Phone : 085608134560,
081213373661, Email : andrionoamrulloh@gmail.com;
--------------------------------------------------- KHUSUS -----------------------------------------------
Untuk membela, mendampingi dan/ atau mewakili pemberi kuasa bertindak dalam :
 Perkara : Pidana,
 Sebagai : Pelapor / Pengadu
 Melaawan : Sumiyati, Nurhasanah (kaka kandung sumiyati), Gus No (kaka
kandung sumiyati) , Ali imron Rosyadi (anak kandung

1
sumiyati), beralamat di Dusun Krajan, Desa Kedawang,
Kec. Nguling, Kab. Pasuruan.
 Mengenai : pencemaran Nama baik dan fitnah di depan kalayak ramai
serta penyebaran informasi tanpa hak melalui media elektronik
kepada kalayak umum, sebagaimana di maksud dalam pasal
310 Ayat (1), pasal 311 KUHP, Pasal 27 ayat (3) Undang-
undang Nomor 11 Tahun 2008 TENTANG INFORMASI DAN
TRAKSAKSI ELEKTRONIK ( UU ITE ),
 Di tingkat : Kepolisian Resort Kota Pasuruan ,
Kejaksaan Negeri Pasuruan, Pengadilan Negeri Bangil,
Pengadilan Tinggi Jawatimur, Mahkama Agung

Berhubung dengan itu untuk selanjutnya menghadap di Pengadilan Negeri Bangil,


semua instansi baik pemerintah maupun swasta, menghadap para Hakim dan
semua Pejabat yang berwenang, membuat, menandatangani dan mengajukan
eksepsi, jawaban, Duplik, memberi keterangan dan mengajukan bukti surat,
mengajukan saksi-saksi, mengajukan kesimpulan, mengajukan permohonan
banding atau kasasi, menyusun, menandatangani dan mengajukan risalah banding
maupun kasasi, membuat dan mengirimkan somasi/ peringatan tertulis, keterangan
pers, melakukan pembayaran/ menerima pembayaran, mewakili mengambilkan
salinan putusan dan lain-lainnya, atau singkatnya penerima kuasa diberi wewenang
yang luas untuk melakukan segala sesuatu tindakan hukum yang dipandang perlu
dan bermanfaat untuk pemberi kuasa, sebagaimana apabila pemberi kuasa sendiri
melakukannya menurut hukum.
Demikian surat kuasa ini diberikan dengan ketentuan tidak dapat dicabut sepihak
oleh pemberi kuasa kecuali atas persetujuan penerima kuasa dan diberikan dengan
hak substitusi dan hak retensi menurut undang-undang.

Pasuruan 18-11- 2020


Pemberi Kuasa, Penerima kuasa,

M.YASIN alias H.Yasin DELY ANDRIONO H.A., SH.


Advokat NIA: 15.03637

Anda mungkin juga menyukai