Anda di halaman 1dari 2

Pertemuan: 11 LEMBARAN KERJA 9 SKS : 2

Dosen: Muhammad MATA KULIAH KEPEMIMPINAN Kode : 1UMD57001


Amin, S.T.,M.Pd. Prodi S1 Pendidikan Teknik Bangunan
Hari/ Tanggal: Fakultas Teknik – Unimed Paparan : 10’
Jumat, 3 November Paraf Dosen
2017
Nama Mhs: ARIANTO LUBIS Nilai :
NIM : 5173331006
Kelas :C
Materi: Konsep, penyusunan dan simulasi skenario kepemimpinan operasional.
Indikator Capaian: Dapat mendeskripsikan konsep, menyusun dan mensimulasikan skenario
kepemimpinan operasional.

Soal:
1. Diskripsikan minimal 2 pendapat ahli tentang konsep, penyusunan dan simulasi skenario
kepemimpinan operasional beserta rujukannya?
2. Simpulkan konsep, penyusunan dan simulasi skenario kepemimpinan operasional menurut
Saudara berdasarkan rujukan yang dideskripsikan di atas (no.1)!
3. Susun skenario simulasi implementasi kepemimpinan operasional?
Jawaban:

1. pendapat ahli tentang kepemimpinan operasional :

1. Menurut Widjono Hs :
Operasional adalah batasan pengertian yang dijadikan sebagai pedoman untuk melakukan
suatu kegiatan ataupun pekerjaan.
2. Menurut Rhonda Abrams dan Alice Laplante :
Operasional adalah aspek yang penting karena tanpanya, maka tidak ada yang dapat
dikerjakan.
3. Menurut Walizer dan Wienir :
Operasional adalah seperangkat petunjuk yang lengkap tentang apa yang harus diamati
(observasi) dan bagaimana juga mengukur suatu variabel ataupun konsep definisi
operasional tersebut dan dapat membantu kita untuk mengklasifikasi gejala di sekitar ke
dalam kategori khusus dari suatu variable.
4. Menurut Kerlinger :
Memberikan dua definisi operasional,yaitu :
a. Definisi operasional yang dapat diukur : menyatakan suatu konsep yang dapat diukur
dalam penyelidikan
b. Definisi operasional eksperimental : yaitu peneliti yang menguraikan secara lebih
rinci variabel-variabel yang diteliti.
Kesimpulan nya : operasional adalah hal yang dijadikan sebagai pedoman melakukan sesuatu
pekerjaan atau kegiatan untuk mencapai tujuan tertentu.
2. Kesimpulan kepemimpinan operasional menurut saya : kemampuan seorang untuk
menyelenggarakan atau mengoperasikan suatu lembaga supaya mencapai visi atau tujuan,
sebagaimana yang telah ditetapkan oleh organisasi. Kepemimpinan operasional mampu
berkomunikasi secara emosional, strategis, dan taktis

3. skenario praktik kepemimpiinan operasional untuk dapat disimulasikan :

a. Seorang pemimpin menentukan cara meraih tujuan


Seorang pemimpin menetapkan nilai nilai tentang karyawan, rekan-rekan, dan pelanggan
harus diperlakukan.
b. Pemimpin mempunyai keteguhan hati
Para pemimpin mereka percaya mendapatkan hal luar biasa dilakukan dalam organisasi
dengan kerja keras.
c. Pemimpin menantang proses
Pemimpin mencari cari cara innovatif untuk meningkatkan organisasi yang dipimpinnya.

Beberapa skenario dalam menjalankan operasional pendidikan sekolah yaitu :


- Guru sebagai perencana
- Guru sebagai penanggung jawab
- Guru sebagai pengarah

Daftar Pustaka:
http://www.academia.edu/29137891/kepemimpinan_operasional_ppt

Anda mungkin juga menyukai