Anda di halaman 1dari 4

Putri Zahra Ardiyanita Far’15

Kumpulan Test Praktikum Angkatan 2015


Praktikum Farfis
Farfis Kestabilan gaada pre-test (Responser: Bu Joshita)
Farfis Emulsifikasi (Responser: Kak Nia)
a. Pre Test Responsi
1. Sebutkan tujuan dari praktikum emulsifikasi!
2. Sebutkan golangan emulgator!
3. Bagaimana mekanisme kerja emulgator?
4. Apa yang dimaksud dengan HLB?
5. Jelaskan parameter yang dilihat dalam ketidakstabilan emulsi! (maksudnya
fenomena ketidakstabilan emulsi)
6. Hitung emulgator yang dibutuhkan dari:

Farfis Mikromeritik (Responser: Bu SIlvi)


a. Pre Test Responsi
1. Apa yang dimaksud dengan mikromeritik?
2. Sebutkan metode pengukuran ukuran partikel serbuk!
3. Apa yang dimaksud sudut istirahat
4. Apa yang dimaksud dengan sudut kontak?
Farfis Viskositas dan Rheologi (Responser: Pak Mahdi)
a. Pre Test Responsi
1. Jelaskdan definisi dari viskositas!
2. Jelaskan sifat-sifat aliran dan gambarkan kurvanya!
3. Sebutkan kegunaan viskositas dalam bidang farmasi!
Farfis Tegangan Permukaan (Responser: Pak Is)
a. Pre Test Responsi
1. Bagaimana menentukan nilai tegangan permukaan?
2. Apa yang dimaksud dengan CMC?
3. Bagaimana mekanisme detergen menghilangkan kotoran?
4. Faktor yang mempengaruhi nilai tegangan permukaan?
Farfis Kelarutan (Responser: Kak Delly)
a. Pre Test Praktikum (Soal cuma 5 tapi tiap kelas ada yg beda, belajar dari responsi aja)
1. Jelaskan pengertian kelarutan!
2. Jelaskan salting in dan prinsip co-solvency!
3. Perhitungan Cmin dan Cmax
Putri Zahra Ardiyanita Far’15

4. Jelaskan pengaruh ukuran partikel terhadap kelarutan!


5. Sebutkan sifat kelarutan bahan menurut FI beserta perbandingan zat terlarut dengan
pelarutnya!
6. Jelaskan apa yang dimaksud CMC dan Prinsip kompleksasi peningkatan kelarutan!
7. Jelaskan pengaruh temperature terhadap kelarutan!
8. Jelaskan apa yang dimaksud like dissolve like dan konstanta dielektrik!
Praktikum ABBF Kuantitatif
ABBF Kuanti Titrasi Asam Basa (Responser: Bu Baitha)
a. Post Test Responsi
1. Sebutkan prinsip titrasi asam basa!
2. Tuliskan reaksi titrasi asam basa!
3. Apa air yang digunakan dalam titrasi asam basa? Jelaskan alasan anda! (Pake
aquades bebas CO2 soalnya kalo ada CO2 nanti CO2 akan bereaksi dengan H2O
membentuk H2CO3 yang akan berpengaruh ke pengamatan)
4. Perhitungan cari normalitas
5. Perhitungan kadar asam sitrat
6. Ada gambar alat-alat yang dipake praktikum, terus disuruh sebutin itu gambar apa
7. Sebutkan APD yang digunakan!
8. Bagaimana cara (Apa gitu lupa. Kayaknya cara pembakuan NaOH)
ABBF Kuanti Titrasi Bebas Air (Responser: Kak Arif)
a. Pre Test Responsi (difoto)
ABBF Kuanti Argentometri (Responser: Pak Herman)
a. Pre Test Responsi
1. Apa yang dimaksud dengan titrasi argentometri?
2. Mengapa perlu digunakan aquadest bebas halida?
3. Jelaskan prinsip titrasi argentometri metode volhard, fajans, mohr, dan lieberg!
4. Perhitungan normalitas
5. Perhitungan kadar
ABBF Kuanti Kompleksometri (Responser: Pak Taufiq)
a. Pre Test Responsi
1. Apa yang dimaksud dengan kompleksometri langsung dan kompleksometri tidak
langsung?
2. Jelaskan pengaturan pH pada titrasi kompleksomteri!
3. Apa yang dimaksud dengan titrasi kompleksometri?
4. Indikator yang bisa digunakan untuk titrasi kompleksometri?
5. Apa yang dimaksud dengan complexing agent? Syarat, jenis, contoh?
6. Perhitungan Molaritas pake cara M x V = M x V
7. Perhitungan kadar (b/v)
Putri Zahra Ardiyanita Far’15

ABBF Kuanti Redoks (Responser: Pak Taufiq)


a. Pre Test Responsi
1. Jelaskan 2 perbedaan iodimetri dan iodometri!
2. Apa fungsi penambahan NaHCO3 pada titrasi iodimetri?
3. Tuliskan reaksi pembakuan larutan I2 dengan As2O3!
4. Perhitungan normalitas
5. Perhitungan kadar asam askorbat
ABBF Kuanti Nitrimetri mirip 2011 tapi dijadiin isian (Responser: Bu Baitha)
ABBF Kuanti Iodometri mirip 2011 (Responser: Pak Catur)
Praktikum ABBF Kualitatif
ABBF Kuali Sistem Pemisahan dan Ekstraksi (Responser: Bu Euis)
a. Post Test Praktikum
1. Apa yang dimaksud dengan sentrifugasi? Bagaimana teknik pemasangan tabung
sentrifugasi?
2. Bagaimana prinsip ekstraksi cair-cair? Bagaimana jika warna zat terlarut dan zat
pelarutnya tidak terlihat dengan jelas?
3. Apa itu dekantasi? Apa syarat zat yang menggunakan metode dekantasi? Bagaimana
jika pada saat filtrasi, cairan tidak dapat menembus kertas saring?
ABBF Kuali Kromatografi Kolom dan KLT (Responser: Kak Rezi)
a. Post Test Responsi (kayaknya ada satu soal lagi tapi aku lupa)
1. Jelaskan klasifikasi kromatografi kolom!
2. Sebutkan 2 aplikasi kromatografi kolom dan 2 aplikasi KLT dalam bidang farmasi!
3. Apa saja adsorben yang biasa digunakan pada KLT? (2)
4. Jelaskan syarat kolom yang digunakan untuk kromatografi kolom! Jelaskan metode
pembuatan kolom!
ABBF Kuali Tetapan Fisika (Responser: Pak Taufiq)
a. Pre Test Responsi (Tipe soalnya ada beberapa, soal di bawah Cuma salah satu tipe soal.
Tipe soal lain gak jauh dari modul abbf)
1. Sebutkan dan jelaskan cara pengeringan tujuan rotasi optis!
2. Sebutkan kegunaan indeks bias!
3. Apa pengertian suhu lebur dan jarak lebur?
4. Perhitungan susut pengeringan
5. Perhitungan bobot jenis
Berat piknometer = 1 g
Berat piknometer + zat = 2.25 g
Berat piknometer + air = 2 g
Putri Zahra Ardiyanita Far’15

Praktikum Anfiskim
Anfiskim TLC Scanner (Responser: Bu Baitha)
a. Pre Test Responsi
Sebutkan definisi KLT, prinsip KLT densitometri, kegunaan, alat bahan, langkah kerja!
b. Post Test Praktikum (Kelas senin pagi)
1. Sebutkan alat dan bahan yang digunakan dalam analisis ini serta jelaskan langkah
kerjanya!
2. Gambar rancangan penotolan 2 sampel, ada standar dengan 5 variasi konsentrasi,
jarak elusi 6 cm, Rf = 2.4
3. Ada tabel Area dan konsentrasi, buat regresi linier, masukkin nilai A dari computer,
dapat nilai x. Hitunglah konsentrasi dalam ppm jika penotolan 1 microliter?
Anfiskim Titrasi Potensiometri (Responser: Bu Euis)
a. Pre Test Responsi
1. Bagaimana prinsip titrasi potensiometri?
2. Jelaskan dengan rumus pKa=½TE!
3. Sebutkan macam-macam elektroda!
4. Perhitungan ada kurva, ada tabel, caranya kayak di jurnal
Anfiskim Spektrofotometri UV-Vis (Responser: Pak Catur)
a. Pre Test Responsi (ada satu soal lagi tapi aku lupa, belajar dr soal pre test yg 2011 aja)
1. Jelaskan faktor-faktor yang mempengaruhi spektum serapan!
2. Bagaimana cara analisis kuantitatif dengan menggunakan spektrofotometri UV-Vis?
3. Jelaskan syarat senyawa yang dapat dianalisis dengan menggunakan
spektrofotometri UV-Vis!
4. Perhitungan yang diketahui persen ekstingsi sama serapan (A). DItanya
konsentrasinya
Anfiskim Spektrofotometri IR (Responser: Kak Arif) & KCKT Kuanti (Responser: Kak Taufiq)
a. Pre Test Responsi (difoto)
Anfiskim KCKT Kuali (Responser: Pak Hayun)
a. Pre Test Responsi (Tipe soal ada banyak. Pelajari ppt!)
1. Sebutkan komponen dan fungsi dari alat KCKT!
2. Apa pengertian HETP dan bagaimana cara menghitung HETP?
3. Perhitungan tailing factor!
4. Apa hal yang perlu diperhatikan dalam memilih kolom?

Anda mungkin juga menyukai