Anda di halaman 1dari 1

Profil Ruang Nifas

1. Ruang nifas terdiri dari 2 bagian, lantai 1 dan lantai 2

2. Jumlah petugas 17 orang

a. Bidan 10 orang

b. Perawat 7 orang

3. Jumlah pasien dari januari-februari= 919 orang

a. Pasien SC= 346 orang

b. Pasien post partum= 301 orang

c. Pasien GSR= 76 orang

d. Pasien kuret= 75 orang

e. Pasien penyakit lainnya= 121 orang

DAFTAR CHECH DOKUMEN/KEGIATAN

 Setiap tindakan yang dilakukan berdasarkan SOP


 Pendokumentasian lengkap
 Bentuk pendokumentasian pada setiap kegiatan tidak dilakukan berdasarkan SOAP,
hanya dilakukan 1 kali selama dalam perawatan
 a.Peran bidan dalam pelayanan pada ruang PNC melakukan perawatan terhadap
pasien misalnya observasi TTV, perawatan payudara
b. Peran dokter melakukan pemeriksaan pada pasien kemudian kolaborasi dengan
dokter ahli
c. Peran dokter ahli bertanggung jawab terhadap pasiennya sendiri
 Konseling dilakukan diruang perawatan
 Melakukan informed choise sebelum melakukan informed consent
 Kolaborasi bidan dengan dokter
 Sarana lengkap
 Hasil pengamatan yang positif:
a. Petugas ramah
b. Menberikan informasi yang dibutuhkan oleh peserta OL
c. Penyimpanan obat sudah sesuai
 Usulan perbaikan:
a. Membuat SOAP pada setiap tindakan
b. Diharapkan setiap petugas memiliki job deskription dalam bentuk tertulis
c. SOP yang berhubungan sebaiknya ada di pasang diruangan
d. Diupayakan di ruang nifas ada media promosi

Anda mungkin juga menyukai