Anda di halaman 1dari 8

TUGAS

Perencanaan praktikum mata pelajaran PKWU membuat makanan khas


Daerah Betawi “ TALAM UBI”
Diajukan untuk memenuhi syarat mata pelajaran PKWU
Diberikan Oleh
Ibu Yudiesti Setiawati, S.Pd.

Disusun Oleh
Dani Diansyah (192010073)
Eulis Maryamti (192010117)
Irman Al Fatah (192010186)
Nana Mulyana (192010240)
Rena Yulianti (192010286)
Rendi Nuryana (192010289)
Sagita Nurul Hani(192010337)
Sintia Rahayu (192010367)
Yunisa Nuraeni (192010362)

Kelompok 4 XI IPA – 6

SMA AL AMANAH CIWIDEY


2020-2021

1
KATA PENGANTAR
Puji Syukur kami panjatkan kehadirat Allah SWT yang telah melimpahkan
rahmat dan hadirah serta kesehatan. Sehingga kami dapat menyelesaikan Karya
Tulis ini sesuai dengan yang kami harapkan.
Karya tulis yang berjudul “ Laporan pembuatan Makanan khas Daerah
Betawi”. Penyusunan ini di buat dengan tujuan melengkapi nilai tugas mata
pelajaran PKWU pada tahun ajaran 2020/2021. Tidak lupa kami ucapkan terima
kasih kepada Ibu Yudiesti Setiawati, S.Pd. Sebagai guru mata pelajaran PKWU.
Serta kepada seluruh anggota kelompok yang telah membantu menyelesaikan
perencanaan ini.
Kami menyadari bahwa dalam penulisan pembahasan ini, masih banyak
kekurangan, oleh sebab itu kami mengaharapkan saran, kritik dan bimbingan demi
perbaikan laporan ini.
Akhir kata semoga laporan praktikum ini dapat bermanfaat bagi kami
khususnya dan pembaca umumnya, atas perhatiannya kami ucapkan terima kasih.

Ciwidey, Maret 2021


Penyusun

1
DAFTAR ISI
BAB I PENDAHULUAN
1.1 Latar Belakang Masalah
1.2 Rumusan Masalah
1.3 Tujuan Praktikum
BAB II PEMBAHASAN
2.1 Nama Produk
2.1.1 Bahan –bahan
2.1.2 Resep ( Cara Membuat
2.1.3 Peralatan yang di gunakan
2.1.4 Kemasan yang di gunakan
2.2 Perhitungan Harga Pokok
BAB III KESIMPULAN

2
BAB I
PENDAHULUAN
1.1 Latar Belakang Masalah
Indonesia merupakan negara yang kaya keragaman baik suku,
bangsa, bahasa, agama, kebudayaan, bahkan hingga makanan. Berbicara
mengenai makanan khas daerah, setiap bangsa di Indonesia memiliki
keragaman makanan yang menjadi ciri khas dari daerah tersebut.
Setiap daerah di Indonesia memiliki karakter makanan khas daerah
yang berbeda. Misalnya salah satu makanan khas Betawi yaitu “ TALAM
UBI”. Kue Talam adalah salah satu jenis makanan atau biasa di
kategorikan sebagai jajanan/cemilan tradisional Indonesia. Kue ini di kenal
tak lepas dari sejarah Betawi. Kue yang di duga berumur lebih dari 500
tahun ini ternyata banyak di pengaruhi oleh budaya Tionghoa, dan Eropa.
Kata “Kue” berasal dari kata serapan dari bahasa Kokkian Koe’.
Ciri khas kue ini adalah bertekstur lentur dan lengket yang
menggambarkan kekentalan dalam hubungan kekerabatan antara manusia.
Rasanya yang gurih dan mabus legit menggambarkan perpaduan sejarah
kehidupan manusia di muka bumi. Sebab itulah kue talam di buat dua
lapis, yakni rasa manis pada bagian bawah dan rasa gurih di bagian atas.
Tidak banyak orang yang bisa membuat kue ini penentuan bahan dan
cara pengolahan menjadi kunci utama dari kelezatan kue ini. Bahan baku
kue talam yang sangat populer di jaman itu banya terbuat dari ubi, tepung
ketan, gula dan santan. Sebab itulah maka masyarakat sering
menyebutnta” Kue Talam Ubi”

3
1.2 Rumusan masalah
Dari latar belakang di atas di tarik rumusan masalahnya yaitu
1. Bagaimana cara membuat makanan dari ubi-ubian
2. Jelaskan teknik yang digunakan untuk membuat makanan dari ubi-
ubian

1.3 Tujuan Praktikum


1. Untuk mengetahui bagaimana proses pembuatan makanan khas
daerah dari ubi
2. Untuk mengetahui teknik teknik memasak yang digunakan dalam
pembuatan makanan khas daerah dari ubi

4
BAB II
PEMBAHASAN
2.1 Nama produk
2.1.1 Bahan - bahan
- Ubi 500 gram
- Gula pasir 13 sendok makan
- Tepung tapioka 14 sendok makan
- Tepung beras 10 sendok makan
- Sedikit garam
- Vanili 1 bungkus
- Santan 160 ml

Bahan lapisan putih

- 175 ml santan (100)


- 15 gran tepung tapioka 35 sendok
- 60 gram tepung beras 11 sendok
- Sejumput garam
2.1.2 Resep ( Cara Membuat )
1. Potong-potong keci ubu ungu, lalu kukus hingga mantang
2. Hancurkan ubi ungu, campurkan dengan tepung tapioka,
tepung beras, gula pasir, dan garam, aduk rata
3. Tuangkan santan kental sedikit sambil diaduk rata sampai
santan habis
4. Tuangkan adonan ke cetakan
5. Untuk membuat lapisan santan, campurkan tepung beras,
tepung tapioka, garam, dan santan kental, aduk rata

5
6. Kukus adonan ubi setengah matang, lalu tuangkan bahan
lapisan santan, kemudian kukus hingga matang
7. Sajikan
2.1.3 Peralatan yang di gunakan
- Blender
- Penyaring
- Cetakan
- Wadah
- Panci/Presto
- Galo
- Sendok
- Gunting/Pisau
2.1.4 Kemasan
- Dalam proses kemasan, kami menggunakan pcs korek kecil

2.2 Perhitungan Harga Pokok


Harga Pokok
1) Tepung beras ½ kg Rp 5.000
2) Tepung tapioka ½ kg Rp 5.000
3) Kara 4 Rp 16.000
4) Gula pasir ¼ Rp 4.000
5) Vaneli Rp 1.000
Jumlah Rp 36.000
6) Hasil produksi : 15
7) Harga pokok penjualan Rp 36.000 : 15 = 2.400 ( 1800)
8) Laba yang diharapkan 30% x 2.400 = 720
(1.800) = 540
9) Harga jual Rp 2.400 + 720
= 3.120

6
BAB III
KESIMPULAN
Makanan khas daerah adalah makanan yang biasa di konsumsi di
suatu daerah salah satu makanannya adalah Talam Ubi yang berasal dari
Betawi. Makanan khas daerah dapat di buat dari berbagai bahan salah
satunya ubi-ubian. Ubi mengandung banyak gizi terutama protein,
makanan dari ubi dimasak dengan banyak cara tergantung jenis
makanannya.

Anda mungkin juga menyukai