Anda di halaman 1dari 2

SOAL PILIHAN GANDA

1. Dalam arti umum , sistem adalah


Jawab :
C. Sekelompok unsur yang erat berhubungan satu sama lainnya, yang berfungsi bersama sama untuk
mencapai tujuan tertentu

2. Dalam sistem akuntansi dibedakan istilah sistem dengan prosedur. Manakah di antara pernyataan
mengenai pengertian sistem dan prosedur berikut yang benar ?
Jawab :
D. prosedur adalah suatu urutan kegiatan klerikal, biasanya melibatkan beberapa orang dalam satu
departemen atau lebih , yang dibuat untuk menjamin penanganan secara seragam transaksi yang terjadi
berulang – ulang

3. Berikut ini adalah contoh kegiatan klerikal kecuali :


Jawab :
A. Menyajikan

4. Berikut ini adalah unsur sistem akuntansi pokok kecuali


Jawab :

C.voucher

5. Manakah diantara pernyataan mengenai buku pembantu (subsidiari ledger) berikut ini yang benar?
Jawab :

c. Buku pembantu terdiri dari akun – akun pembantu yang merinci data keuangan yang tercantum
dalam akun tertentu dalam buku besar

6. Berikut ini adalah berbagai prosedur yang membentuk sistem akuntansi piutang ,kecuali:
Jawab :
a. Prosedur pencatatan utang

7. Berikut ini adalah berbagai prosedur yang membentuk sistem akuntansi utang,kecuali:
Jawab :
d. Prosedur pengeluaran kas
8. Berikut ini adalah berbagai prosedur yang membentuk sistem akuntansi kas , kecuali:
Jawab :
d. prosedur penerimaan barang

9. Manakah diantara pernyataan mengenai jurnal berikut ini yang benar?


Jawab :
a. Jurnal merupakan catatan akutansi pertama (books of original entry) yang digunakan untuk
mencatat dan mengklasifikasikan data keuangan dan data lainnya

10. Manakah diantara pernyataan mengenai buku besar (general ledger) berikut ini yang benar?
Jawab :
d. buku besar terdiri dari akun – akun pembantu yang digunakan untuk meringkas data keuangan yang
telah dicatat sebelumnya dalam jurnal

11. Cek yang telah diterima kembali oleh pembuat cek (sheck issuer) melalui sistem perbankan , setelah
cek tersebut digunakan sebagai alat pembayaran disebut :
Jawab :
b. Canceled check

12. Check endorsment adalah


Jawab :
a. Pembubuhan tanda tangan pada halaman belakang cek oleh pemilik rekening giro yang namanya
tercantum pada halaman muka cek

13. COD sale adalah :


Jawab :

d.sistem penjualan barang melalui katalog yang pembeli melakukan pembayaran harga barang via kantor
pos atau perusahaan angkutan umum. Begitu pembeli menerima barang dari penjual

Anda mungkin juga menyukai