Anda di halaman 1dari 7

Nama: Sarofah Afriani

Nim : 1805025305
Kelas : 4I
Tugas Mandiri 2

1. Sebuah mesin pengemas susu cair dapat diatur sehingga susu cair yang dikeluarkan
mempunyai rata – rata volume 200 ml. Setiap 6 bulan sekali dilakukan kir terhadap mesin
tersebut. Mesin diperiksa dengan cara mengambil 16 sampel acak kemudian isinya
diukur. Dari hasil pemeriksaan rata-rata isi kemasan sebesar 196 ml dengan simpangan
baku 8 ml. Gunakan taraf signifikansi 2,5% untuk mempercayai bahwa mesin tersebut
masih bekerja dengan baik ?
Dik. : - μ = 200 ml
- n = 16 sampel acak
- s = 8 ml
- x́ = 196 ml
a) Temukan hipotesis:
H0=μ= 200 = Tidak ada hubungan antara kerja mesin pengemas
susu cair dengan isi kemasan
Ha=μ ≠200 = Ada hubungan antara kerja mesin pengemas susu cair
dengan isi kemasan
b) Tentukan arah hipotesis: Two tail
c) Tentukan uji statistik: ∝0,025  karena dua arah, maka ½ ∝0,025 = 0,0125

d) Perhitungan uji statistik:


 Pendekatan klasik
 Peluang yang dicari: (1 - ∝¿= 0,5 – 0,0125 = 0,4875
 df : n – 1 = 16 – 1 = 15
 Nilai T tabel = 0,1808
x́−μ 0
 T hitung: σ
√n
196−200
: 8
√ 16
196−200
196−200 −2
: 8 = = =-2
2 4
4
 Karena t hitung (-2) < t tabel (0,18)
T hitung < T tabel  Ho gagal ditolak
 Hal ini berarti bahwa mesin pengemas susu cair tidak bekerja
dengan baik.

2. Seorang psikolog mengatakan bahwa murid-murid SMA yang diberi latihan soal-soal
ujian terlebih dahulu akan meningkatkan skor TOEFL yang lebih baik. Untuk menguji
pendapat ini, 20 murid SMA dibagi 10 sedemikian sehingga setiap pasang mempunyai
nilai mutu rata – rata yang hampir sama selama satu semester. Soal-soal latihan dan
jawabannya diberikan secara acak kepada setiap pasang pada 2 minggu sebelum ujian
semester. Nilai mutu hasil ujian mereka adalah sbb:
Pasangan Murid SMA
1 2 3 4 5 6 7 8 9
10
Tanpa Lat. Soal 52 54 79 62 76 62 64 55 60
75
Dengan Lat. Soal 56 61 76 70 75 67 76 62 64 78

Pada taraf signifikansi 5% ujilah bahwa pemberian soal-soal ujian sebelumnya akan
meningkatkan mutu nilai pelajarannya ?
1) Formulasi Hipotesis:
– H0 : μ 1=μ 2 atau μ 1=μ 2=0atau d = 0.
 Tidak ada perbedaan nilai skor TOEFL antara tanpa latihan soal dan
dengan latihan soal.
- Ha : μ 1≠ μ 2 atau μ 1−μ 2≠ 0atau d ≠ 0.
 Ada perbedaan ≠ nilai skor TOEFL antara tanpa latihan soal dan dengan
latihan soal.
2) Tentukan uji statistik  Uji 2 mean sample dependen berukuran kecil  Uji T
3) Taraf signifikansi: 5% = 0,05
4) Tentukan arah uji: Two tail
5) Nilai kritis t0,025; db (20 – 1) = 2, 093
6) Perhitungan statistik:

Pasangan Murid SMA Total

1 2 3 4 5 6 7 8 9 10

Tanpa Lat. Soal 52 54 79 62 76 62 64 55 60 75


Dengan Lat. Soal 56 61 76 70 75 67 76 62 64 78
d 4 7 -3 8 -1 5 12 7 4 3 46
14 382
d² 16 49 9 64 1 25 49 16 9
4
46
 d rata – rata = = 2,3
20
2 2
sd : Σ d −nd


n−1
2
: 382−20(2,3)
√20−1
276,2
:
√ 19
= √ 14,536 = 3,81


 t : sd
√n
2,3
2,3
: 3,8 = = 2,875
0,8
√ 20
7) Kesimpulan:
 t0,025; db19 = 2,093.
 t hitung = 2,875 ; t tabel 2,093
t hitung > t tabel  Ho ditolak
 Ada perbedaan nilai skor TOEFL antara tanpa latihan soal dan dengan
latihan soal.

3. Pimpinan bagian pengendalian mutu barang pabrik susu merk AKU SEHAT ingin
mengetahui apakah rata – rata berat bersih satu kaleng susu bubuk yang diproduksi dan
dipasarkan masih tetap 400 gram atau sudah lebih kecil dari itu. Dari data sebelumnya
diketahui bahwa simpangan baku bersih per kaleng sama dengan 125 gram. Dari sampel
50 kaleng yang diteliti diperoleh rata-rata berat bersih 375 gram. Dapatkah diterima
bahwa berat rata-rata yang dipasarkan tetap 400 gram? Ujilah dengan taraf signifikansi
5% ?
Dik. : - μ = 400
- n = 50
- σ = 125
- x́= 375
1) Temukan hipotesis:
H0 =μ= 400  berat bersih rata rata susu bubuk merek AKU SEHAT
per kaleng yang dipasarkan tidak sama dengan 400 gram.
Ha =μ<¿ 400  berat bersih rata rata susu bubuk merek AKU
SEHAT per kaleng yang dipasarkan bisa lebih besar dari 400 gram atau kurang
dari 400 gram

2) Tentukan arah hipotesis: One tail


3) Tentukan uji statistik:∝5%  0,05
4) Perhitungan uji statistik:
 Pendekatan klasik
 Peluang yang dicari (1- ∝) = 0,5 – 0,05 = 0,45
 Nilai z tabel ∝ = 1,64
x́−μ 0
x́−μ 0
 Zo : =¿ σ
σ x́
√n
375−400
= 125 = 1,42
√50
 Karena z hitung (-1,41) ; z tabel (1,64)
 Z hitung < z tabel  Ho gagal ditolak
 Hal ini berarti bahwa berat bersih rata – rata susu AKU SEHAT
perkaleng tidak sama dengan 400 gram.
4. Dinas Kesehatan di Kabupaten X melaporkan bahwa rata – rata berat bayi saat lahir tahun
lalu adalah 3100 gram dengan standar deviasi 300 gram. Kepala Dinas Kesehatan ingin
menguji apakah ada perbedaan rata-rata berat bayi tahun lalu dengan saat ini. Untuk
menguji hal tersebut kemudian diambil sampel sebanyak 100 bayi dan diperoleh rata-rata
3165 gram. Coba anda buktikan apakah ada perbedaan rata-rata berat bayi antara tahun
lalu dengan saat ini, dengan alpha 5% ?
Dik : -  : 3100 gr
- n : 100 bayi
- x : 3165 gr
- σ : 300 gr
- α = 5% = 0,05

1) Hipotesis uji:
H0 :  = 3100 gr  Tidak ada perbedaan berat bayi antara tahun lalu dengan saat
ini,
Ha :   3100 gr  Ada perbedaan berat bayi antara tahun lalu dengan sat ini,
2) Tentukan arah hipotesis: Two tail
3) Tentukan uji statistik: α = 0,05  karena dua arah sehingga ½ α = 0,025
4) Perhitungan uji statistik:
 Pendekatan Klasik :
Peluang yang dicari (1- ) = 0,5-0,025=0,4750
Nilai z dari 0,4750 adalah 1,96
Z hitung dibandingkan dengan Z tabel
3165−3100 65
Z hitung= = =2,16
 300 30
√ 100
 Z hitung (2,16) ; Z tabel (1,96)
 Z hitung > Z tabel  Ho ditolak
 Jadi, ada perbedaan berat bayi antara tahun lalu dengan saat ini
5. Suatu penelitian ingin mengetahui hubungan status merokok ibu hamil dengan berat
badan bayi yang dilahirkan. Responden terbagi dalam 2 kelompok, yaitu mereka yg
merokok 40 orang dan tidak merokok 50 orang. Hasil penelitian menunjukkan bahwa
mereka yang merokok melahirkan bayi dengan berat rata-rata 2,9 kg dengan standar
deviasi 0,1 kg. Sementara itu, mereka yang tidak merokok melahirkan bayi dengan berat
rata-rata 3,2 kg dengan standar deviasi 0,1 kg. Ujilah apakah ibu yang merokok akan
melahirkan berat bayi yang lebih rendah dibandingkan ibu-ibu yang tidak merokok, α =
5%!
Dik : - x¹ = 2,9kg
- x² = 3,2kg
- n¹ = 40
- n² = 50
- s¹ = 0,1
- s² = 0,1
1) Hipotesis uji:
Ho : μ1 ≤ μ2 atau μ1- μ2 ≤ 0
Berat bayi yang dilahirkan ibu merokok lebih rendah atau sama dengan ibu yg
tidak merokok
Ha : μ1 > μ2 atau μ1- μ2 > 0
Berat bayi yang dilahirkan ibu merokok lebih tinggi dengan ibu yg tidak
merokok.
2) Tentukan arah hipotesis: Satu arah
3) Tentukan uji statistik: α = 5% = 0,05
4) Perhitungan uji statistik:
 Pendekatan Klasik
Peluang yang dicari (1- ) = 0,5 – 0,05 = 0,45
Nilai Z tabel dari  = 1,64
 Z hitung dibandingkan dengan Z tabel
x 1−x 2 2,9−3,2 −0,3
= = =−14 ,285
(S 1)²+(S2 )² (0,1)²+(0,1 )² 0 , 021

 Z hitung =
√ n1 n2 √ 40 50

 Z hitung (-14,285) ; Z tabel (1,64)


 Z hitung < Z tabel  Ho gagal ditolak
 Jadi, berat bayi yang dilahirkan ibu merokok lebih rendah atau sama
dengan ibu tidak merokok.

Anda mungkin juga menyukai