Anda di halaman 1dari 3

NAMA : SITI FATIYA LAILA RAHMAH

NPM : 2019350021
Tugas Rangkuman Materi Dasar Managemen
1. Wewenang dan Delegasi
 Wewenang (authority) adalah hak untuk melakukan sesuatu atau memerintah
orang lain untuk melakukan atau tidak melakukan sesuatu agar tercapai tujuan
tertentu
 Ada dua teori atau pandangan yang berlawanan mengenai sumber wewenang
tersebut. Pertama pandangan  klasik (teori formal) , Kedua, pandangan teori
penerimaan (acceptance theory of authority) yang menyanggah bahwa wewenang
dapat dianugerahkan.
 Wewenang di bagi menjadu tiga yaitu, Wewenang lini (Lini Authority) ,
wewenang staf (Staff Authority) dan Wewenang Staf Fungsional (fungsional staff
authority)
 Delegasi adalah pelimpahan wewenang dan tanggung jawab formal kepada orang
lain untuk melaksanakan kegiatan tertentu.
 Efektifitas delegasi merupakan faktor utama yang mebedakan manajer sukses dan
yang tidak sukses.
2. Motivasi
 Definisi motivasi adalah sebuah dorongan atau alasan yang mendasari semangat
dalam melakukan sesuatu
 Motivasi terbagi menjadi dua yaitu motivasi eksternal ( Motivasi eksternal adalah
motivasi yang datang dari luar diri seseorang dengan harapan dapat mencapai
sesuatu tujuan yang dapat menguntungkan dirinya) dan motivasi Internal
( motivasi yang tumbuh dari dalam diri seseorang tanpa dipengaruhi oleh orang
lain untuk melakukan sesuatu untuk mencapai tujuan).
 Pendekatan terhadap motivasi ada tiga, yaitu : pendekatan tradisional, pendekatan
manusiawi, pendekatan human resource management.
 Beberapa teknik untuk memotivasi kerja, yaitu : teknik pemenuhan kebutuhan
(kebutuhan fisiologis, rasa aman, sosial, harga diri, dan kebutuhan aktualisasi diri)
dan teknik komunikasi persuatif (Teknik komunikasi persuasif dapat dilakukan
dengan cara sebagai berikut: Attention, yaitu perhatian yang penuh.  Desire, yaitu
hasrat dan keinginan yang membara. Iinterest, yaitu minat dan kepentingan,
Desicion, yaitu keputusan yang tepat. Action, yaitu tindakan nyata.  Satisfaction,
yaitu kepuasan atas hasil yang dicapai
3. Kepemimpinan
 Kepemimpinan merupakan sifat dari pemimpin dalam memikul tanggung
jawabnya secara moral dan legal formal atas seluruh pelaksanaan wewenangnya
yang telah didelegasikan kepada orang-orang yang dipimpinnya.
 Beberapa teori kepemimpinan yaitu :
a. Teori kepemimpinan sifat : sifat fisik, mental, dan kepribadian.
b. Teori kepemimpinan perilaku dan situasi
c. Teori kewibawaan pemimpin
d. Teori kepemimpinan situasi
e. Teori kelompok
4. Dinamika konflik dalam organisasi
 Konflik merupakan istilah dalam Bahasa Inggris “conflict” yang tergolong
sebagai interaksi sosial dalam proses disosiatif. Konflik adalah segala macam
interaksibpertentangan atau antagonistik antara dua atau lebih pihak.
 Sebab timbulnya konflik : perbedaan pendapat, salah paham, salah satu atau
kedua velah pihak merasa dirugikan, perasaan yg terlalu sensitif.
 Jenis jenis konflik :
a. Personrole Conflict (Konflik peranan yang terjadi dalam diri seseorang)
b. Interrole Conflict (Konflik antar peranan)
c. Intersender Conflict (Konflik yang timbul karena harus memenuhi harapan)
d. Intrasender Conflict , Konflik yang timbul karena disampaikannya informasi yang
saling bertentangan.
 Strategi penyelesaian konflik : menggunakan kekuasaan, kompromi ,
mwnghaluskan situasi, konfrontasi dan pengunduran diri.
5. Peran dan teknik pengendalian dalam managemen
 Pengendalian/Pengawasan adalah proses dalam menetapkan ukuran kinerja dan
pengambilan tindakan yang dapat mendukung pencapaian hasil yang diharapkan
sesuai dengan kinerja yang telah ditetapkan tersebut (Schermerhorn,2002).
 Tujuan pengendalian : Agar proses pelaksanaan dilakukan sesuai dengan
ketentuan-ketentuan dari rencana.
 Asas-asas pengendalian dalam managemen : asas tercapainya tujuan, asas
efisiensi pengendalian, asas tanggung jawab pengendalian, asas pengwndalian
terhdaasa depan, asas pengendalian langsung, asaa refleksi rencana, asas
penyesuaian debgan organisasi, asas pengendalian individual.
 Jenis jenis pengendalian : pengendalian pendahuluan, pengwndalian bersamaan,
dan pengendalian umpan balik .
 Proses dan cara pengendalian : perencanaan strategis, persiapan anggaran,
pelaksaan dan evaluasi kerja.
6. Sistem Informasi Managemen
 Sistem Informasi Manajemen adalah seperangkat prosedur gabungan yang
mengumpulkan dan menghasilkan data yang andal, relevan, dan terorganisir
dengan baik yang mendukung proses pengambilan keputusan suatu organisasi.
 Fungsi Sistem informasi managemen : membantu dalam mengambil keputusan,
membantu koordinasi antar departemen, membantu menemukan masalah,
membantu dalam membandingkan kinerja.
 Kategori sistem informasi managemen : Executive Information System (EIS),
Marketing Information System (MkIS), Business Intelligence System (BIS),
Customer Relationship Management System (CRM), Sales Force Automation
System (SFA), Transaction Processing System (TPS), Knowledge Management
System (KMS), Financial Accounting System (FAS), Human Resource
Management System (HRMS), Supply Chain Management System (SCM).
 Manfaar jika menggunakan sistem informasi managemen : dapat meningkatkan
kinerja perusahaan dalam banyak hal.

Anda mungkin juga menyukai