Anda di halaman 1dari 3

RANCANGAN PRAKTIKUM IPA TERAPAN

“PENGOLAHAN MINYAK JELANTAH MENJADI BIODIESEL”

Disusun Oleh:

Kelompok 1

Mutia Gita Rini 18312241003

Dewi Fortuna 18312241004

Yuni Iswanti 18312241009

Sekar Galuh RF 18312241027

Pendidikan IPA A 2018

JURUSAN PENDIDIKAN IPA

FAKULTAS MATEMATIKA DAN ILMU PENGETAHUAN ALAM

UNIVERSITAS NEGERI YOGYAKARTA

2021
A. JUDUL

Pengolahan Minyak Jelantah menjadi Biodiesel

B. RUMUSAN MASALAH

Bagaimana cara pengolahan minyak jelantah menjadi biodiesel?

C. TUJUAN

Mengetahui cara pengolahan minyak jelantah menjadi biodiesel.

D. ALAT DAN BAHAN

Alat

a. Baskom
b. Botol ukuran 1,5 L
c. Kain
d. Sarung tangan
e. Sendok

Bahan

a. Methanol 300 mL
b. NaOH 10 mL
c. Air
d. Minyak jelantah 1 L
E. PROSEDUR PENYELIDIKAN
1. Bagan Alir

Menyiapkan alat dan bahan yang akan digunakan

Menuang NaOH 10 mL ke dalam air

Menuangkan metanol 300 mL ke dalam baskom

Mencampurkan larutan NaOH 10 mL+air ke dalam metanol 300 mL

Menambahkan minyak jelantah 1 L ke dalam campuran tersebut, kemudian


mengaduknya hingga merata menggunakan sendok

Setelah merata didiamkan selama 4 jam, dilanjutkan dengan memisahkan


cairan yang bagian atas (pengotor dibuang)

Memanaskan selama beberapa saat hingga timbul buih putih, kemudian


setelah dingin dimasukkan dalam botol kemasan

Menghomogenkan kembali hingga merata, kemudian didiamkan dengan


cara membalik botol (ujung tutup ada di bawah)

Setelah terbentuk 2 lapisan lalu airnya dibuang secara perlahan, kemudian


langkah terakhir adalah mencuci dengan air hingga cukup bening.

2. Skema Alat

F. TABEL HASIL PENYELIDIKAN

Anda mungkin juga menyukai