Anda di halaman 1dari 3

STUDI KASUS

ARSITEKTUR YUNANI DAN MESIR KUNO

Nama Kelompok :
 Danny Putera Prayitno (04.2019.1.03308)
 Bagus Setyawan (04.2019.1.03311)
 Dhea Ayu Nurdiana (04.2019.1.03321)
 Berliana Cahyani B. (04.2019.1.03322)
 Jonathan Christian Dinata (04.2019.1.03324)
 Muryan Wahnuri (04.2019.1.XXXX)

Mata kuliah : Perkembangan Arsitektur 2


Dosen : Annisa Nur Ramadhani, ST, MT

INSTITUT TEKNOLOGI ADHI TAMA SURABAYA


FAKULTAS TEKNIK SIPIL DAN PERENCANAAN
JURUSAN ARSITEKTUR
2020
KATA PENGANTAR

Segala puji syukur, kita panjatkan kepada Tuhan Yang Maha Esa, karena
atas berkat dan rahmatnya, kita dapat menyelesaikan tugas laporan studi kasus
tentang Arsitektur Yunani dan Mesir kuno dengan tepat waktu dan sebaik-
baiknya.

Berikut kami persembahkan sebuah laporan studi kasus tentang Analisa


sebuah arsitektur Yunani kuno dan Mesir kuno dimana kita mengidentifikasi
dan menganalisa sebuah bangunan yang ada, baik di Yunani dan Mesir kuno
dengan tujuan untuk memberikan informasi yang kita temui dengan bantuan
dari buku Francis DK Ching Arsitektur, Tatanan, Ruang dan Bentuk agar lebih
dapat dimengerti bagi para pembaca.

Dalam laporan ini, juga telah disertakan berbagai analisa mulai dari
arsitektur bangunan, estetika bangunan, penataan dalam bangunan serta bentuk
dari bangunan tersebut serta tak lupa sumber yang kita peroleh untuk
menghargai sebuah karya tulis.

Dengan ini, kami mempersembahkan laporan ini dengan penuh


terimakasih dan tanggung jawab. Sekian dan Terima Kasih

Surabaya, 20 Oktober 2020

Penulis

Anda mungkin juga menyukai