Anda di halaman 1dari 2

Nama : Nagita hevtarani

RANCANGAN PERCOBAAN KOLOID

I. Tujuan : Untuk mengetahui cara pembuatan koloid dengan menggunakan sistem

gel.

II. Dasar Teori : Koloid adalah suatu bentuk campuran yang keadaannya terletak antara

larutan dan campuran kasar.

Pembuatan koloid secara dispersi adalah memperkecil partikel. Cara

ini dilakukan dengan memperkecil zat terdispersi sebelum didispersikan

ke dalam medium pendispersi. Ukuran partikel dapat diperkecil dengan

menggiling atau menggerus partikel sampai ukuran tertentu. Namun,

pada proses ini fase terdispersinya kadang-kadang mengalami

penggumpalan kembali sehingga perlu ditambahkan stabilizer atau zat

pemantap. Contoh pada pembuatan mentega, tinta, dan cat.

III. Alat dan Bahan : 1. Tepung kanji

2. Air

3. Panci

4. Sendok

5. Kompor

IV. Langkah Kerja : 1. Siapkan alat dan bahan terlebih dahulu.


2. kemudian, ambil beberapa sendok tepung kanji lalu masukkan ke

dalam panci.

3. Tambahkan air secukupnya lalu aduk, kemudian didihkan air

tersebut.

4. Lalu aduk adonan lem sampai mendidih.

5. Setelah mendidih, angkatlah lem tersebut dan bisa digunakan.

V. Tabel Pengamatan :

Anda mungkin juga menyukai