Anda di halaman 1dari 1

1.

Salah satu contoh gaya impulsif di kehidupan sehari-hari, yaitu dalam penggunaan
bubble wrap pada paket. Kalau diperhatikan di dalam bubble wrap terdapat
gelembung-gelembung. Gelembung-gelembung tersebut bertujuan untuk
memperlama waktu kontak seandainya paket kita terbentur ke benda lain atau
terjatuh. Jika tidak ada bubble wrap tersebut pada paket, maka gaya impuls akan
bekerja lebih cepat sehingga bisa membuat isi paket rusak bahkan pecah oleh
benturan atau terjatuh. bubble wrap bertujaun mengurangi gaya impuls.

2. Jika tidak ada gaya luar yang bekerja pada benda (system tertutup) maka tidak ada
perubahan momentum pada benda, atau momentumnya kosntan (0). Keadaan ini di
sebut hukum kekekalan momentum. Semakin besar massa suatu benda, maka
semakin besar momentumnya, dan semakin cepat gerak suatu benda, maka semakin
besar pula momentumnya. Misalnya, dengan kecepatan yang sama, jembatan yang
tertabrak bus akan mengalami kerusakan lebih parah daripada jembatan yang
tertabrak mobil.Dapat di tuliskan sebagai berikut :
F = 0 => p = konstan
 P awal = P akhir
3.

Sumber :
- https://passinggrade.co.id/hukum-kekekalan-momentum/
- https://www.kompas.com/skola/read/2020/12/26/023435069/hukum-
kekekalan-momentum-linear-untuk-mencari-pertambahan-
momentum#:~:text=KOMPAS.com%20%2D%20Hukum%20kekekalan
%20momentum,momentum%20benda%20akan%20tetap%20konstan.
- https://www.kompas.com/skola/read/2021/04/14/142255269/hukum-
kekekalan-energi-pengertian-rumus-dan-penerapannya?page=all
- Modul fisika 1

Anda mungkin juga menyukai