Anda di halaman 1dari 7

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN HARIAN

(RPPH)

Kelompok Usia : B (5-6 Tahun)


Semester/Minggu : 1/11
Tema : Binatang
Subtema : Binatang berkaki empat
Sub-sub Tema : Kelinci
Hari/Tanggal : Rabu, 09 Oktober 2019

I. KD : 1.1-2.5-3.2-4.2-3.3-4.3-3.8-4.8-3.11-4.11-3.15-4.15

A. TUJUAN PEMBELAJARAN

1. Melalui bercerita anak dapat menyebutkan minimal 3 jenis kelinci


dengan benar
2. Melalui bercakap-cakap anak dapat menjelaskan minimal 3 makanan
kelinci dengan benar
3. Melalui kegiatan anak dapat mengkolase gambar kelinci
menggunakan daun kering dan origami dengan tepat
4. Melalui kegiatan anak dapat menirukan angka sesuai jumlah gambar
dengan benar
5. Melalui kegiatan anak dapat menuliskan kata ‘kelinci’ dan wortel’
dengan benar

B. MATERI PEMBELAJARAN

1. Pengenalan macam-macam jenis kelinci


2. makanan binatang kelinci
3. Cara mengkolase dengan daun kering dan origami
4. Cara menirukan angka sesuai jumlah gambar
5. Cara memengang pensil dan menirukan huruf

C. STRATEGI
1. Model Pembelajaran

- Pendekatan Kelompok

2. Metode Pembelajaran

- Bercakap-cakap
- Bercerita
- Praktek langsung
- Pemberian tugas
- Demonstrasi

3. Media sumber belajar

a. Media Binatang Kelinci

b. Alat dan Bahan Pensil, penghapus, lem, LKA, daun


kering, origami.
4. Sumber belajar : kurikulum k-13, dan Internet

D. KEGIATAN BELAJAR MENGAJAR

a. Pendekatan Kelompok

1. Kegiatan pembukaan (60 menit)


 Berkumpul berbanjar
 Berdongeng tentang ‘kelinci yang cerdik’
 Salam, sapa, absen kehadiran, berdoa, pengenalan kalender
akademik
 Pengenalan tentang tema: Binatang sub tema: binatang berkaki
empat sub-sub tema : kelinci
 Bercakap-cakap tentang jenis kelinci
 Bercerita tentang makanan kelinci

2. Kegiatan inti (60 menit)


 Guru memperlihatkan media binatang kelinci kepada anak-anak,
kemudian anak mengamati serta bertanya jawab tentang makanan
kelinci yang diperlihatkan oleh guru
 Guru dan anak melakukan tanya jawab tentang cara berkembang
biak, warna binatang kelinci dan perawatan kelinci
 Guru mendemonstrasikan langkah-langkah kegiatan yang akan
dilakukan pada setiap kelompok
 Guru menyampaikan aturan main

Kelompok 1
Kegiatan : Anak mengkolase gambar kelinci menggunakan daun kering
dan origami
 Anak mengambil LKA, daun kering, lem, origami untuk
melakukan kegiatan mengkolase
 Anak melakukan kegiatan mengkolase gambar kelinci dengan
kapas dan origami
 Anak melapor kepada guru jika kegiatannya sudah selesai

Kelompok 2
Kegiatan : Anak menuliskan angka sesuai jumlah gambar
 Anak mengambil lembar kerja anak yang akan digunakan
untuk menebalkan dan menuliskan angka dengan
menggunakan pensil
 Anak melakukan kegiatan menebalkan dan menuliskan angka
 Anak melapor kepada guru jika kegiatannya sudah selesai

Kelompok 3
Kegiatan : Anak menirukan kata ‘kelinci’ dan wortel
 Anak buku yang digunakan untuk melakukan kegiatan
 Anak melakukan kegiatan menirukan kata ‘kelinciku
 Anak melapor kepada guru jika kegiatannya sudah selesai

3. Kegiatan penutup (30 menit)


 Mengenalkan tepuk sesuai tema ‘tepuk kelinci’
tepuk kelinci
prok prok
binatang bulu lembut putih sekali
prok prok
mata lebar kaki empat telinga tinggi
prok prok
wortellah makanannya rumputlah pelengkapnya
berjalannya melompat-lompat
prok prok
berjalannya melompat lompat
 Merapikan mainan dan alat-alat yang digunakan
 Recalling tentang materi binatang
 Diskusi tentang perasaan diri selama melakukan kegiatan bermain
 Penguatan pengetahuan yang didapatkan oleh anak
 Berdoa sebelum pulang
 Mengucapkan salam dan bersalaman dengan guru

F. EVALUASI

a. Prosedur
 Proses : Sikap anak saat melakukan kegiatan
 Produk :
 Hasil karya untuk mengukur keterampilan: mengkolase gambar
kelinci menggunakan kapas dan origami
 Percakapan untuk mengukur kognitif :
 Menyebutkan macam-macam kelinci
 Menyebutkan makanan kelinci
 Praktek langsung untuk mengukur kognitif : Menirukan angka
sesuai jumlah gambar
 Praktek langsung untuk mengukur keterampilan : mengkolase
gambar kelinci menggunakan kapas dan origami
 Hasil karya untuk mengukur bahasa : menirukan tulisan kelinciku
 Teknik evaluasi
1. Percakapan atau wawancara
2. Unjuk kerja
3. Hasil karya
a. Alat penilaian
 Cheklist
 Catatan anekdot

Bengkulu, 07 oktober 2019

Lola Lorenza
Nama Anak:

Mengkolase gambar kelinci


Nama Anak:

Anda mungkin juga menyukai