Anda di halaman 1dari 1

Kelebihan dan Kekurangan Historiografi Nasional

Kelebihan :

1. Mengubah pandangan religiomagis dan juga kosmologis menjadi


pandangan yang bersifat ilmiah.
2. Menggunakan penulisan sejarah yang kritis
3. Menggunakan pendekatan multidimensional.
4. Menggunakan dinamika masyarakat Indonesia serta juga berbagai aspek
kehidupan.
5. Memiliki ruang lingkup kajian sejarah yang luas
6. Dapat diukur kebenarannya
7. Pemaparan peristiwa sejarah disampaikan secara berimbang

Kekurangan :

1. Belum tentu bertujuan untuk dapat meningkatkan rasa nasionalisme,


terkadang hanya berfokus pada tujuan akademis.
2. Penulisan sejarah yang bertujuan untuk kepentingan akademis, sehingga
terkadang mengesampingkan pemaparan nilai nilai yang terkandung dalam
peristiwa sejarah
3. Penulisan sejarah cenderung kaku dan kurang fleksibel

Anda mungkin juga menyukai