Anda di halaman 1dari 4

FORMAT RENCANA PEMBELAJARAN TERPADU

(untuk kegiatan Praktek dan Simulasi mata kuliah PDGK 4205)

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN


(RPP)

Satuan Pendidikan :
Mata Pelajaran : 1. B. indonesia
2. Ilmu Pengetahuan Sosial
3. Pendidikan Kewarganegaraan
Tema : Peristiwa dalam Kehidupan
Kelas/Semester : V (Lima) / II (Dua)
Waktu :

I. Standar Kompetensi

3.3 Teks penjelasan (eksplansi) dari media cetak atau elektronik (B.Indonesia)
3.2 Interaksi manusia dengan lingkungan dan pengaruhnya terhadap pembangunan sosial, budaya,
dan ekonomi masyarakat Indonesia. (IPS)
1.2 Menghargai kewajiban, hak, dan tanggung jawab sebagai warga masyarakat dan umat beragama
(PKn)

II. Kompetensi Dasar


3.3 Meringkas teks penjelasan (eksplansi) dari media cetak atau elektronik (B.Indonesia)
3.2 Menganalisis bentuk interaksi manusia dengan lingkungan dan pengaruhnya terhadap
pembangunan sosial, budaya, dan ekonomi masyarakat Indonesia. (IPS)
1.2 Menghargai kewajiban, hak, dan tanggung jawab sebagai warga masyarakat dan umat beragama
dalam kehidupan sehari-hari. (PKn)

III. Indikator
- Dapat meringkas teks penjelasan (eksplansi) dari media cetak atau elektronik yang ditampilkan
guru.
- Dapat menganalisis bentuk interaksi manusia dengan lingkungan dan pengaruhnya terhadap
pembangunan sosial, budaya, dan ekonomi masyarakat Indonesia
- Dapat menghargai kewajiban, hak, dan tanggung jawab sebagai warga masyarakat dan umat
beragama dalam kehidupan sehari-hari.
FORMAT RENCANA PEMBELAJARAN TERPADU
(untuk kegiatan Praktek dan Simulasi mata kuliah PDGK 4205)

IV. Pokok Materi


- Meringkas teks penjelasan
- Menganalisis bentuk interaksi manusia dengan lingkungan
- Menghargai kewajiban, hak, dan tanggung jawab

V. Media dan Sumber Belajar


Media : Media Gambar
Media Elektronik (berupa power point)
Sumber Belajar : Buku B.Indonesia
Buku IPS
Buku PKn

VI. Metode Pembelajaran


- Ceramah
- Tanya jawab
- Diskusi

VII. Kegiatan Pembelajaran

Tahap Kegiatan Siswa dan Guru Waktu (dalam


Pembelajaran menit)
Pendahuluan - Guru memberikan salam dan
menanyakan keadaan siswa
- Guru mengecek tentang kehadiran siswa
- Guru memberikan motivasi kepada 15
siswa Menit
- Menginformasikan tentang tema yang
akan diajarkan

Penyajian - Peserta didik dapat meringkas teks


penjelasan (eksplansi) dari media cetak
atau elektronik yang ditampilkan guru. 20
- Peserta didik dapat menganalisis bentuk Menit
interaksi manusia dengan lingkungan
dan pengaruhnya terhadap
FORMAT RENCANA PEMBELAJARAN TERPADU
(untuk kegiatan Praktek dan Simulasi mata kuliah PDGK 4205)

pembangunan sosial, budaya, dan


ekonomi masyarakat Indonesia
- Peserta didik dapat menghargai
kewajiban, hak, dan tanggung jawab
sebagai warga masyarakat dan umat
beragama dalam kehidupan sehari-hari.

Penutup - Guru menyimpulkan materi pelajaran


Bersama dengan siswa 15 Menit
- Pertemuan diakhiri dengan salam

VIII. Evaluasi
FORMAT KRITERIA PENILAIAN

HASIL DISKUSI
No Aspek Kriteria Skor

1. Konsep Semua benar 4


Sebagian besar benar 3
Sebagian kecil benar 2
Semua salah 1

PERFORMANSI
No Aspek Kriteria Skor

1. Pengetahuan Sangat menguasai 4


Menguasai 3
Kurang menguasai 2
Tidak menguasai 1
2. Praktek Sangat aktif 4
Aktif 3
FORMAT RENCANA PEMBELAJARAN TERPADU
(untuk kegiatan Praktek dan Simulasi mata kuliah PDGK 4205)

Kurang aktif 2
Tidak aktif 1
3. Sikap Sangat baik 4
Baik 3
Kurang baik 2
Tidak baik 1

LEMBAR PENILAIAN
No Nama Siswa Pengetahuan Praktek Sikap Jumlah Nilai
Skor

1
2
3
4
5
6
7
8
9
10

Ciseeng, ………….Mei 2021

Mengetahui,

Kepala Sekolah Guru Kelas

Suhada Indrasah,S.Pd Surtika

Anda mungkin juga menyukai