Anda di halaman 1dari 11

Perencanaan Sistem Plumbing Gedung Bertingkat Enam

RAB

Dalam perencanaan ini, dilakukan pula perhitungan terhadap jumlah biaya yang harus
dikeluarkan untuk sistem plambing gedung kantor bertingkat 7 ini. Perhitungan
meliputi Rencana Anggaran Biaya (RAB).

Sistem Air Bersih


Alat Plambing Sistem Air Bersih
Pada perencanaan sistem plambing air bersih gedung ini digunakan beberapa alat
plumbing, yaitu water kloset, urinoar, lavatory. Untuk water kloset dan urinoar
menggunakan katup gelontor sedangkan alat plambing yang lainnya digunakan jenis
yang biasa. Jumlah alat plambing serta biaya yang diperlukan pada perencanaan ini
dapat dilihat pada Tabel
RAB Alat Plambing Sistem Air Bersih

Peralatan Jumlah Harga Satuan Harga Total


No Material
Plambing (buah) (Rupiah) (Rupiah)
Monoblock
1 Water Closet 96 3.500.000 336.000.000
Toto - Putih
2 Urinoir U 57 60 2.000.000 120.000.000
3 Lavatory LW240HFJ 90 200.000 18.000.000
Jumlah Total 474.000.000
Sumber: Hasil perhitungan

Perpipaan Sistem Air Bersih


Pada perencanaan sistem plambing air bersih gedung ini digunakan pipa baja karbon
atau biasa disebut galvanis iron (GI). Pipa GI dipilih karena pipa ini memiliki
kekuatan bahan yang lebih besar bila dibandingkan pipa PVC sehingga baik
digunakan untuk air bersih yang bertekanan. Selain itu, ukuran-ukuran pipa yang
dibutuhkan pada perencanaan ini juga tersedia di pasaran. Jumlah pipa yang serta
biaya yang diperlukan pada perencanaan ini dapat dilihat pada Tabel

Perpipaan Sistem Air Bersih.

Mega Dharini (3306 100 067) 109


Perencanaan Sistem Plumbing Gedung Bertingkat Enam
Panjang Per Panjang Jumlah Harga Harga
N Batang Pipa Batang Satuan Total
Perpipaan Material
o
(meter) (meter) (buah) (Rupiah) (Rupiah)
4 Diameter 50 mm PVC 6 273,3 47 311.310 14.631.570
5 Diameter 65 mm PVC 6 261,06 45 421.920 27.002.880
6 Diameter 80 mm PVC 6 374,58 64 570.240 36.495.360
7 Diameter 90 mm PVC 6 13,8 3 1.064.880 3.194.640
8 Diameter 125 mm PVC 6 1086 182 1.064.900 193.811.800
Jumlah Total 275.136.250
Sumber: Hasil perhitungan

Pipa yang digunakan adalah pipa medium galvanis standart SI 0161-81 yang
diproduksi oleh PT. Pabrik Pipa Indonesia (lihat lampiran). Digunakan pipa tersebut
karena selain ukuran yang diperlukan tersedia, biaya yang diperlukan juga lebih
rendah dibandingkan pipa dengan ukuran yang sama dengan standart yang berbeda.

5.1.2 Aksesoris dan Perlengkapan Sistem Air Bersih


Pada perencanaan sistem plambing air bersih gedung ini digunakan beberapa
aksesoris yang dapat dilihat pada Tabel 40.

Tabel 40. RAB Aksesoris dan Peralatan Plambing Sistem Air Bersih

N Aksesoris dan Satuan Jumlah Harga Satuan Harga Total


Material
o Perlengkapan (buah) (buah) (Rupiah) (Rupiah)
Ruang Saniter X
1 Knee 90o
  25 mm PVC 1 576 1.000 315.000
  32 mm PVC 1 504 1.460 176.660
  40 mm PVC 1 648 1.995 349.125
  80 mm PVC 1 24 8.760 122.640
  100 mm PVC 1 72 17.830 53.490
  Jumlah 1.016.915
Sumber: Hasil perhitungan

Tabel 40. RAB Aksesoris dan Peralatan Plambing Sistem Air Bersih (Lanjutan)

N Aksesoris dan Material Satuan Jumlah Harga Satuan Harga Total

Mega Dharini (3306 100 067) 110


Perencanaan Sistem Plumbing Gedung Bertingkat Enam
o Perlengkapan (buah) (buah) (Rupiah) (Rupiah)
2 Tee 
  50 x 50 mm PVC 1 72 11.600 162.400
  65 x 65 mm PVC 1 108 33.300 233.100
  80 x 80 mm PVC 1 162 57.500 402.500
  90 x 90 mm PVC 1 1 62.300 872.200
  125 x 80 mm PVC 1 18 188.500 1.319.500
  Jumlah 4.025.525
3 Reducer 
  65 – 80 mm PVC 1 72 39.025 273.175
  80 – 60 mm PVC 1 108 27.000 189.000
  80 – 65 mm PVC 1 162 4.850 33.950
  90 – 80 mm PVC 1 1 3.475 24.325
  Jumlah 538.125
4 Gate valve 
  80 mm PVC 1 7 174.200 1.219.400
  Jumlah 1.219.400
Jumlah Sub Total 6.799.965
Pemompaan 
1 Gate valve 
200 mm PVC 1 1 235.000 235.000
Jumlah 235.000
2 Saringan PVC 1 1 200.000 200.000
Jumlah 200.000
3 Pompa        
125 x 100 - 315 mm  GRUNDFOS 1 1 10.240.000 10.240.000
  Jumlah 10.240.000
Jumlah Sub Total 10.675.000
Jumlah Total 26.938.405
Roof Tank
1 Tangki air fiberglass TVG 0125 25 m3 2 2000000 4000000
Jumlah Sub Total 4.000.000
Jumlah Total 30.938.405
Sumber: Hasil perhitungan

5.2 Fire Hydrant


5.2.1 Peralatan Fire Hydrant
Pada perencanaan ini digunakan harga peralatan fire hydrant yang dikeluarkan oleh
UD. Andhika Jaya (lihat lampiran).

Tabel 41. RAB Peralatan Plambing Sistem Fire Hydrant

Peralatan Satuan Jumlah Harga Satuan Harga Total


No Material
Fire Hydrant (unit) (unit) (Rupiah) (Rupiah)

Mega Dharini (3306 100 067) 111


Perencanaan Sistem Plumbing Gedung Bertingkat Enam
1 Post Hydrant H – 14 AP 1 4 1.050.000 4.200.000
2 Fire Hose Reel Tipe B 1 21 1.847.500 38.797.500
Jumlah 42.997.500
Sumber: Hasil Perhitungan

Untuk fire house reel dipilih tipe B karena perlengkapan yang termasuk di dalamnya
paling lengkap bila dibandingkan dengan tipe lainnya. Begitu pula pertimbangan
memilih dipilihnya post hydrant model H-14 AP.

5.2.2 Perpipaan Fire Hydrant


Pada perencanaan sistem fire hydrant gedung ini digunakan pipa baja karbon atau
biasa disebut galvanis iron (GI). Besarnya biaya yang diperlukan untuk perpipaan fire
hydrant dapat dilihat pada Tabel 42.

Tabel 42. RAB Perpipaan Fire Hydrant

Panjang Panjang Jumlah Harga Harga


No Perpipaan Material Per Batang Pipa Batang Satuan Total
(meter) (meter) (buah) (Rupiah) (Rupiah)
1 Diameter 63.5 mm GI 6 127.5 21 421.920 8.965.800
2 Diameter 100 mm GI 6 55.5 9 1.064.880 9.850.140
3 Diameter 125 mm GI 6 59.0 10 1.064.880 10.471.320
4 Diameter 200 mm GI 6 3.0 0.5 1.988.040 994.020
Jumlah Total 30.281.280
Sumber: Hasil perhitungan

Pipa yang digunakan adalah pipa medium galvanis standart SI 0161-81 yang
diproduksi oleh PT. Pabrik Pipa Indonesia (lihat lampiran). Digunakan pipa tersebut
karena selain ukuran yang diperlukan tersedia, biaya yang diperlukan juga lebih
rendah dibandingkan pipa dengan ukuran yang sama dengan standart yang berbeda.

5.2.3 Aksesoris dan Perlengkapan Fire Hydrant


Pada perencanaan sistem plambing air bersih gedung ini digunakan beberapa
aksesoris yang dapat dilihat pada Tabel 43.

Tabel 43. RAB Aksesoris dan Perlengkapan Fire Hydrant

Assesoris dan Satuan Jumlah Harga Satuan Harga Total


No Material
Perlengkapan (buah) (buah) (Rupiah) (Rupiah)
1 Knee 
  63.5 mm GI 1 9 5.770 51.930
  125 mm GI 1 1 40.075 40.075
  Jumlah 92005

Mega Dharini (3306 100 067) 112


Perencanaan Sistem Plumbing Gedung Bertingkat Enam
2 Tee 
  63.5 x 63.5 x 63.5 mm GI 1 17 31.375 533.375
  100 x 63.5 x 100 mm GI 1 2 188.500 377.000
  125 x 63.5 x 125 mm GI 1 1 621.550 621.550
  200 x 125 x 200 mm GI 1 1 710.250 710.250
  Jumlah 2.242.175
Sumber: Hasil perhitungan

Tabel 43. RAB Aksesoris dan Perlengkapan Fire Hydrant (Lanjutan)


Assesoris dan Satuan Jumlah Harga Satuan Harga Total
No Material
Perlengkapan (buah) (buah) (Rupiah) (Rupiah)
Reducer
  125 – 100 mm GI 1 3 156.475 469.425
  100 – 63.5 mm GI 1 2 45.025 90.050
  Jumlah 559.475
4 Pompa ETA – N 1 1 5.832.000 5.832.000
  Jumlah 5.832.000
5 Gate valve
  125 mm GI 1 1 235.000 235.000
  100 mm GI 1 2 205.250 410.500
  Jumlah 645.500
6 Stainer GI 1 1 200.000 200.000
  Jumlah 200.000
Jumlah Total 9.571.155
Sumber: Hasil perhitungan

5.3 Sistem Air Buangan dan Ven


5.3.1 Alat Plambing Sistem Air Buangan dan Ven
Pada dasarnya alat plambing yang digunakan untuk sistem air buangan ini hampir
seluruhnya sama seperti pada sistem air bersih hanya saja ada penambahan floor
drain. Untuk banyaknya jumlah dan biaya yang dibutuhkan dapat dilihat pada Tabel
44.

Tabel 44. RAB Peralatan Plambing Sistem Air Buangan dan Ven

Assesoris dan Satuan Jumlah Harga Satuan Harga Total


No Material
Perlengkapan
(buah) (buah) (Rupiah) (Rupiah)
1 Floor drain F 128 1 161 41.500 6.681.500
  Jumlah 6.681.500
Sumber: Hasil perhitungan

5.3.2 Perpipaan Sistem Air Buangan dan Ven

Mega Dharini (3306 100 067) 113


Perencanaan Sistem Plumbing Gedung Bertingkat Enam
Pada sistem air buangan dan ven ini digunakan pipa PVC karena kekasaran pipanya
lebih kecil bila dibandingkan dengan GI, sehingga aliran air buangan dapat berjalan
dengan lancar. Untuk banyaknya jumlah dan biaya pipa yang dibutuhkan dapat dilihat
pada Tabel 45.

Tabel 45. RAB Perpipaan Sistem Air Buangan dan Ven


Panjang Per Panjang Jumlah Harga
Harga Total
No Perpipaan Material Batang Pipa Batang Satuan
(meter) (meter) (buah) (Rupiah) (Rupiah)
1 Diameter 32 mm PVC 4 585.0 146 31.700 4.636.125
2 Diameter 40 mm PVC 4 1435.4 359 37.500 13.456.875
3 Diameter 50 mm PVC 4 1292.5 323 52.375 16.923.672
4 Diameter 65 mm PVC 4 1125.0 281 70.675 19.877.344
5 Diameter 75 mm PVC 4 180.0 45 100.900 4.540.500
6 Diameter 100 mm PVC 4 8807.0 2202 167.600 36.9013.300
7 Diameter 125 mm PVC 4 58.0 15 269.350 3.905.575
8 Diameter 150 mm PVC 4 28.5 7 379.450 2.703.581
9 Diameter 200 mm PVC 4 32.8 8 610.075 5.004.140
Jumlah Total 440.061.112
Sumber: Hasil perhitungan

Pada perencanaan sistem air buangan dan ven ini digunakan pipa yang diproduksi
oleh PT. Haparan Widyatama Pertiwi (lihat lampiran) karena ukuran yang diperlukan
tersedia.

5.3.3 Aksesoris dan Perlengkapan Sistem Air Buangan dan Ven


Pada perencanaan sistem plambing air bersih gedung ini digunakan beberapa
aksesoris yang dapat dilihat pada Tabel 46.

Tabel 46. RAB Aksesoris dan Perlengkapan Sistem Air Buangan dan Ven

Assesoris dan Satuan Jumlah Harga Satuan Harga Total


No Material
Perlengkapan (buah) (buah) (Rupiah) (Rupiah)
1 Knee
  32 mm PVC 1 25 1.600 40.000
  40 mm PVC 1 578 2.600 1.502.800
  50 mm PVC 1 435 4.300 1.870.500
  65 mm PVC 1 119 18.200 2.165.800
  75 mm PVC 1 42 52.500 2.205.000
  100 mm PVC 1 17 72.100 1.225.700
  125 mm PVC 1 20 85.000 1.700.000
  150 mm PVC 1 2 90.000 180.000

Mega Dharini (3306 100 067) 114


Perencanaan Sistem Plumbing Gedung Bertingkat Enam
  Jumlah 10.889.800
Sumber: Hasil perhitungan

Tabel 46. RAB Aksesoris dan Perlengkapan Sistem Air Buangan dan Ven (Lanjutan)

Assesoris dan Satuan Jumlah Harga Satuan Harga Total


No Material
Perlengkapan (buah) (buah) (Rupiah) (Rupiah)
2 Tee
  32 x 32 x 32 mm PVC 1 20 3.625 72.500
  40 x 32 x 40 mm PVC 1 14 6.375 89.250
  40 x 40 x 40 mm PVC 1 140 3.300 462.000
  50 x 40 x 50 mm PVC 1 35 7.100 248.500
  50 x 50 x 50 mm PVC 1 65 5.700 370.500
  100 x 75 x 100 mm PVC 1 30 75.200 2.256.000
  100 x 100 x 100 mm PVC 1 3 84.700 254.100
  150 x 150 x 150 mm PVC 1 2 93.500 187.000
  Jumlah 3.939.850
3 Increaser
  150 – 200 mm PVC 1 1 42.500 42.500
  80 – 100 mm PVC 1 5 19.200 96.000
  50 – 80 mm PVC 1 30 17.500 525.000
  32 – 50 mm PVC 1 15 6.500 97.500
  Jumlah 761.000
Jumlah Total 15.590.650
Sumber: Hasil perhitungan

5.4 Volume Ground Reservoir


Diketahui dimensi reservoir adalah sebagai berikut:
Panjang =8m
Lebar =5m
Tinggi efektif = 6 m
Free board = 0.4 m
Tinggi total = 5.6 m
Berikut ini adalah perhitungan volume ground reservoir yang direncanakan:
Tebal dinding Ground Reservoir (GR) direncanakan = 0,5 m
Panjang GR = Panjang Efektif + (2 x Tebal Dinding) + Sekat
= 8 + (2 x 0,5) + 0.2
= 10.7 m

Mega Dharini (3306 100 067) 115


Perencanaan Sistem Plumbing Gedung Bertingkat Enam
Lebar GR = Lebar Efektif + (2 x Tebal Dinding)
= 5 + (2 x 0,5)
=6m
Kedalaman efektif = 5,6 m
Freeboard GR = 0,4 m
Tinggi GR = 6 + 0,5 + 0,2
= 6,7 m
Volume Total GR =PxLxT
= (10,7 x 6 x 6,7) m3
= 430,14 m3
Volume Galian = Volume Total GR
= 430,14 m3
Volume Efektif GR = (8 x 5 x 6) m3
= 240 m3
Volume Selimut Ground Reservoir (Beton)
= Volume Total GR – Volume Efektif GR
= 430,14 m3 – 240 m3
= 190,14 m3
Penggalian (per m3)
 0,007 Mandor @ Rp 35.000 = Rp 245,00
 0.226 Pekerja @ Rp 20.000 = Rp 4.520,00
 0,074 Sewa Dump Truk @ Rp 36.891,75 = Rp 2.729,99
 0,076 Sewa Escavator @ Rp 68.000 = Rp 5.168,00 +
= Rp 12.662,99
Pengankutan Tanah (per m3)
 Upah = Rp 5.969,00
 Bahan @ Rp 20.000 = Rp 85.585,00 +
= Rp 91.554,00

Jadi, total biaya penggalian dan pengangkutan adalah:


= total biaya penggalian dan pengangkutan per m3 x volume
= Rp. 104.216,99 x 430,14 m3
= Rp. 104.216,99 x 4180,058

Mega Dharini (3306 100 067) 116


Perencanaan Sistem Plumbing Gedung Bertingkat Enam
= Rp 44.827.896,08 m3

Pembetonan
 0,82 Batu Pecah @ Rp 50.000,- = Rp 41.000,-
 0,54 Pasir @ Rp 120.000,- = Rp 64.800,-
 6,8 Zak PC @ Rp 47.500,- = Rp 323.000,-
 6 Pekerja @ Rp 15.000,- = Rp 90.000,-
 0,1 Kepala Tukang @ Rp 20.000,- = Rp 2.000,-
 0,3 Mandor @ Rp 23.000,- = Rp 6.900,-
 1 Tukang Batu @ Rp 17.500,- = Rp 17.500-
 0,0025 Beton Molen @ Rp 110.000,- = Rp 275,-
 0,0051 Concrete Vibrator @ Rp 250.000,- = Rp 1.275,-
 0,0076 Compressor @ Rp 130.500,- = Rp 991,8
 0,0051 Pompa Air @ Rp 250.000,- = Rp 1.275,- +
= Rp 549.017,- /m3
Bekisting
 0,06 Kepala Tukang kayu @ Rp 35.000,- = Rp 2.100,-
 3,3 Tukang Kayu @ Rp 30.000,- = Rp 99.000,-
 3 Pekerja @ Rp 20.000,- = Rp 60.000,-
 0,33 Pekerja Terampil @ Rp 22.500,- = Rp 7.425,-
 0,4 Kayu Meranti @ Rp 935.000,- = Rp 374.000,-
 4 Paku Reng @ Rp 5.400,- = Rp 21.600,-
 0,324 Sewa Alat Bantu @ Rp 5.400,- = Rp 1.506,- +
= Rp 565.621,- /m3
Bahan Besi Beton
 110 Besi Beton @ Rp 3.000,- = Rp 330.000,-
 2 Kawat @ Rp 6.500,- = Rp 13.000,-
 2,25 Kepala Tukang Batu @ Rp 20.000,- = Rp 45.000,-
 6,75 Tukang Batu @ Rp 17.500,- = Rp 118.125,-
 6,75 Pekerja @ Rp 15.000,- = Rp 101.250,- +

Mega Dharini (3306 100 067) 117


Perencanaan Sistem Plumbing Gedung Bertingkat Enam
= Rp 607.375,- /m3

Penyokong Begisting
 0,7 Balok Kayu @ Rp 850.000,- = Rp 595.000,-
 1,05 Kepala Tukang @ Rp 20.000,- = Rp 21.000,-
 0,175 Mandor @ Rp 23.000,- = Rp 4.025,-
 10,5 Tukang Kayu @ Rp 17.500,- = Rp 183.750,-
 3,5 Pekerja @ Rp 15.000,- = Rp 525.000,- +
= Rp 856.275,- /m3

Jadi, biaya pembetonan untuk pembuatan ground reservoir adalah sebagai berikut:
=  biaya pembentonan /m3 x Volume Selimut
= Rp 2.578.288,- /m3 x
= Rp 2.578.288,- /m3 x 190,14 m3
= Rp 490.235.680,3,-
Jadi, total biaya untuk pembuatan ground reservoir (GR) :
= Biaya Penggalian + Biaya Pembetonan
= Rp 44.827.896,08 m3 + Rp 490.235.680,3
= Rp 535.063.576,4 m3

5.5 Rekapitulasi RAB


Dari rincian RAB sebelumnya maka dapat dibuat rekapitulasi RAB.

Tabel 47. Rekapitulasi RAB


No. Uraian Biaya
1 Sistem air bersih 646.104.893
2 Sistem fire hydrant 82.849.935
3 Sistem air buangan dan ven 462.333.262
4 Ground reservoir 535.063.576,4
Jumlah Total 1.726.351.666
Sumber: Hasil perhitungan

Dari Tabel 47 dapat dilihat bahwa total biaya yang diperlukan untuk membuat sistem
plambing gedung ini adalah Rp. 1.726.351.666,-
Mega Dharini (3306 100 067) 118
Perencanaan Sistem Plumbing Gedung Bertingkat Enam

Mega Dharini (3306 100 067) 119

Anda mungkin juga menyukai