Anda di halaman 1dari 3

Tugas Mandiri

Perencanaan Strategis Sistem Informasi


Selasa 18:30 – 21:00
Kelas L
Dr. Julisar., SE., Ak, MM. CA.

NIM: 201850601
Nama: Muhammad Haykal

Jurusan Akuntansi
Trisakti School of Management
Jakarta
2021
VIDEO 1
What does an IT manager do?
IT manager melakukan banyak sekali pekerjaan dan perannya juga sangat-sangat bergantung pada
ukuran dari industry dari perusahaannya masing-masing.
Ada banyak peran yang dilakukan IT manager seperti IT operations, IT infrastructure, service delivery
manager,account manager, dan dalam suatu kasus IT manager bisa menjadi gabungan dari semuanya.
Secara umum IT manager adalah orang yang bertanggung jawab pada IT, dalam bisnis kecil IT manager
melakukan semua urusan yang berhubungan dengan teknologi. IT manager selalu memastikan semua
berjalan secara operasional, mulus,dan sehat supaya perusahaan mendapatkan profit.
Contohnya dengan mengembangkan strategi untuk kedepannya perusahaan harus melakukan apa,
terlepas dari itu umumnya IT manager akan memiliki staff yang akan memberikan report dan IT manager
bertanggung jawab pada staff mentoring untuk memastikan mereka melakukannya dengan baik, setting
goals, performance reviews, motivating staff,dan menciptakan hasil yang mereka ingin capai.

VIDEO 2
SAP runs SAP
Dalam beberapa tahun terakhir SAP sudah mengembangkan beberapa accounting dan reporting proses
supaya di tandardisasi, dipermudah, dan diotomatiskan. SAP juga melakukan perubahan yang signifikan
dalam proses memproduksi financial reports dan menamainya the last mile of reporting.
Sekarang SAP menyediakan tempat untuk menyimmpan semua dokumen yang dibuat oleh orang-orang
yang terlibat dan menempatkannya pada satu dokumen dan semua itu sangat otomatis dan
cepat.dengan adanya investasi tambahan ini SAP tidak memerlukan resources tambahan dan saving
cost.
Kunci dari suksesnya perubahaan ini yaitu SAP disclosure management. Dengan software yang dapat
membantu mereka dalam mengotomatiskan dan mengkordinasikan projek the last mile of reporting
process.
Ada banyak tantangan dalam reporting process khusus nya pada perusahaan yang besar, contohnya
perusahaan yang besar passti memiliki banyak variasi report yang membutuhkan banyak orang untuk
mengkordinasikan, dan perusahaan besar juga menghasilkan report dalam berbagai macam format dan
Bahasa yang bervariasi mereka perlu memastikan financial report yang mereka miliki tepat dan selesai.
Dengan adanya SAP disclosure management mereka bisa mengotomatiskan semua kedalam dokumen,
mereka menyediakan workflows, audit trails, revisions.

VIDEO 3
Information Technology in Wal-Mart
Wal-mart menggunakan harga yang terjangkau dan teknologi informasi untuk untuk competitive
advantage nya.
Wal-mart pertama kali menggunakan IT pada 1975, saat itu wal-mart menyewa IBM computer system
untuk melacak inventory di Gudang dan jalur distribusinya, maka dari itu wal-mart memiliki keuntungan
dibandingkan retailer lainnya.
Salah satu pemakaian IT Wal-mart adalah menggunakan barcode untuk scanning produknya pada 1983.
Dengan menggunakan barcode llebih mudah karena tinggal scan dan computer melakukan sisanya,
barcode mempercepat check-out timedan bisa melacak inventorydan pengumpulan data dengan lebih
cepat dan mudah.
Pada 1987Wal-mart memiliki private satelit network. Network ini memberikan kegunaan untuk
komunikasi 2 arah antara headquarters dengan individual strores, dengan ini informasi tentang
inventory, sales, dan data lainnya bisa dilihat oleh upper management.
Aplikasi IT yang digunakan wal-mart baru baru ini adalah RFID (RADIO FREQUENCY IDENTIFICATION),
tags ini digunakan untuk melacak barang atau produk dari tempat pembuatan ke tempat tujuan untuk
dijual.

Anda mungkin juga menyukai