Anda di halaman 1dari 2

Minggu 13

Definisi
 Spoilage
Adalah unit produksi, yang telah selesai seluruhnya atau sebagian, yang tidak memenuhi spesifikasi
yang diminta oleh pelangga sehingga dibuang atau dijual dengan harga yang lebih murah.

 Rework
Adalah unit produksi yang tidak memenuhi spesifikasi yang disyaratkan oleh pelanggan tetapi yang
kemudian diperbaiki dan dijual sebagai barang yang lebih baik.

 Scrap
Adalah Bahan sisa yang dihasilkan dari pembuatan suatu ptoduk yang memiliki nilai penjualan
lebih rendah dibandingkan dengan nilai penjualan produk.

Jurnal Spoilage

1. Normal Spoilage attributable to specific job Material control


Work in process control

2. Normal Spoilage common at all jobs Material control


Manufacturing overhead control
Work in proces control

3. Abnormal Spoilage Material control


Loss from abnormal spoilage
Work in process control
Jurnal Rework

1. Normal Rework attribuatble to specific job Work in process control


Material control
Wages payable control
Manufacturing overhead allocated

2. Normal Rework common to all jobs Manufacturning overhead control


Material control
Wages payable control
Manufacturing overhead allocated

3. Abnormal Rework Loss from Abnormal Rework


Material control
Wages payable control
Manufacturing overhead allocated

Jurnal Scrap
Recongnizing Scrap at the time of its sale
1. If materal
 Attributable to specific job Cash/Accounts receivable
Work in process control

 Common to all jobs Cash/Account receivable


Manufacturing overhead control

2. If not material Cash/Account receivable


Scrap revenue

Anda mungkin juga menyukai