Anda di halaman 1dari 7

Harga Evaluasi Akhir :

Penyesuaian atau normalisasi harga terhadap Harga


penawaran dalam proses pengadaan barang/jasa, dimana
unsur Preferensi Harga telah diperhitungkan berdasarkan
capaian TKDN dan status perusahaan

Preferensi Harga :
adalah nilai penyesuaian atau normalisasi harga terhadap
harga penawaran dalam proses pengadaan barang/jasa.

*) Pemberian Preferensi Harga tidak mengubah harga penawaran


dan hanya digunakan Panitia Lelang untuk keperluan
perhitungan Harga Evaluasi Akhir (HEA).
Sumber Nilai TKDN Preferensi
Pendanaan Produk
Barang: max 15%
Dalam Negeri ≥ 25 % Jasa : 7,5% diatas harga
penawaran terendah dari
kontraktor asing

Barang: max 15%


Pinjaman Luar Negeri
≥ 25 % Jasa : 7,5% diatas harga
atau Hibah penawaran terendah dari
kontraktor asing
1
HEA = X Harga Penawaran
1 + KP

KP = Koefisien Preferensi (TKDN x Preferensi tertinggi


Barang/Jasa);
Harga Pewaran = Rp. 1000.000,-
Nilai TKDN = 50%

Preferensi = 15%

Koefisien Preferensi (KP) = % TKDN X Preferensi


= 50% X 15%
KP = 7,5%

1
HEA = X Harga Penawaran
1 + KP
100
= 100 + 7,5
X Rp.1.000.000,-

= Rp. 930.233,-
Penawaran
Penyedia
Barang/Jasa Harga
Peringkat Peringkat
Penawaran TKDN HEA (Rp)
Penawaran Akhir
(Rp)
A 1.050.000.000 4 60%
B 1.150.000.000 5 50%
C 1.025.000.000 3 25%
D 1.010.000.000 2 20%
E 980.000.000 1 0%
Penawaran
Penyedia
Barang/Jasa Harga
Peringkat Peringkat
Penawaran TKDN HEA (Rp)
Penawaran Akhir
(Rp)
A 1.050.000.000 4 60% 963.302.752 1
B 1.150.000.000 5 50% 1.069.767.442 3
C 1.025.000.000 3 25% 987.951.807 2
D 1.010.000.000 2 20% 1.010.000.000 4
E 980.000.000 1 0% Tidak diperbolehkan ikut tender

HEA tidak merubah nilai kontrak


Nilai Kontrak mengacu pada harga penawaran

Anda mungkin juga menyukai