Anda di halaman 1dari 1

PENCUCIAN ALAT MAKAN PASIEN

No. Dokumen No. Revisi No. Halaman


013/GIZI/06/15 00 1/1

Ditetapkan
Direktur RSIA BUNDA SURYATNI
STANDAR Tanggal Terbit
PROSEDUR 5 Juni 2015
OPERASIONAL dr. Alfathdry, SpOG

Kegiatan membersihkan atau mencuci alat makan pasien dari


PENGERTIAN
sisa makan pasien.
Alat makan yang digunakan pasien bersih dari sisa makanan dan
TUJUAN
terbebas dari penyakit infeksi.
SK No.304/Dir.RSIA.BS/SK/VI/2015 tentang kebijakan
KEBIJAKAN pelayanan gizi RSIA Bunda Suryatni.
1. Peralatan makan pasien yang sudah dipisahkan dari sisa
makanan direndam terlebih dahulu.
2. Peralatan makan yang menular/infeksius dipisahkan
tersendiri dan menggunakan obat disinfektan (NaClO).
Dan direndam dengan air panas dengan suhu 80°C-100°C
selama 30 menit.
3. Peralatan makan pasien yang sudah direndam, dicuci
PROSEDUR
dengan menggunakan sabun cuci piring.
4. Peralatan makan pasien dibilas dengan air bersih dan
mengalir.
5. Peralatan makan pasien yang sudah dibilas direndam lagi
menggunakan air panas.
6. Peralatan makan pasien yang direndam dengan air panas
kemudian dikeringkan terlebih dahulu sebelum disimpan.

UNIT TERKAIT 1. Pramusaji

Anda mungkin juga menyukai