Anda di halaman 1dari 1

ALUR DIALOG DI UNIMMA FM.

TOPIK : DAGUSIBU

Prolog DJ :

Penggunaan obat merupakan salah satu bagian yang tidak terpisahkan dalam upaya
penyembuhan dan menjaga kesehatan. Namun penggunaan obat harus hati-hati. Salah obat atau
penggunaan dosis yang tidak tepat justru menyebabkan masalah kesehatan baru. Bagaimana
mencegahnya?

PERTANYAAN DIALOG

1. Apa itu DAGUSIBU?

2. Apakah DAGUSIBU harus diketahui masyarakat?

3. Apa maksud kata DA dari kata DAGUSIBU?

4. Apa maksud kata GU dari kata DAGUSIBU?

5. Bagaimana cara menggunakan obat baik sesudah makan ataupun sebelum makan?

6. Apa maksud kata SI dari kata DAGUSIBU?

7. Apa maksud kata BU dari kata DAGUSIBU?

Narasumber 2:

1. Penggunaan Obat saat Puasa?


2. Apakah saat hamil boleh minum obat?
3. Apakah saat menyusui boleh minum obat?

CLOSING STATEMENT

Jadi ingat ya! DAPATKAN, GUNAKAN, SIMPAN DAN BUANG OBAT dengan BENAR.
Jadilah masyarakat cerdas menggunakan obat.

Anda mungkin juga menyukai