Anda di halaman 1dari 50

KEANEKARAGAMAN

FAUNA di INDONESIA

Next
Note : Klik di kotak ya

MENU UTAMA
PROFIL

SOAL PENGERTIAN

PETUNJUK

FAKTOR YANG
FAUNA BERDASAR
MEMPENGARUHI
WILAYAH
FAUNA
PETUNJUK
NEXT KEMBALI KE
FAKTOR
MENU UTAMA

BAGIAN WILAYAH

KEMBALI KE HALAMAN
SEBELUMNYA
PROFIL

Yoppy Maharani Salekah

Trenggalek, 10 Agustus 1997


Laburan Baru, Kec. Paser Belengkong
Kab. Paser, Prov. Kalitim
yomasa.97@gmail.com
@yomasa97
PETA PERSEBARAN HEWAN DI
INDONESIA

KLIK PADA SIMBOL UNTUK KE WILAYAH


Fauna berdasar Wilayah Indonesia bagian Barat

Fauna di wilayah Indonesia bagian barat disebut pula fauna Asiatis.


Wilayah ini meliputi pulau Jawa, Bali, Kalimantan, dan Sumatera

SUMATERA BALI

KLIK PADA
KOTAK

KALIMANTAN JAWA
PULAU
JAWA
PULAU BALI
PULAU SUMATERA
PULAU KALIMANTAN

Bekantan Beruang Madu

Orang utan
FAUNA BERDASAR WILAYAH INDONESIA BAGIAN TENGAH

Fauna di wilayah Indonesia bagian tengah disebut pula fauna Peralihan. Di katakan sebagai
peralihan karena terletak di antara garis Wallace dan garis Weber. Wilayah ini meliputi
pulau Sulawesi, kepulauan Nusa Tenggara (pulau Komodo, Lombok, Sumba, Flores, dan
pulau-pulau kecil lainnya), serta Pulau Timor

Klik pada
SULAWESI NUSA TENGGARA
kotak
PULAU SULAWESI

Monyet hitam Beruang tarsius

Kakaktua Maleo
NUSA TENGGARA

Katak Terbang Kura-kura

Komodo
FAUNA BERDASAR WILAYAH INDONESIA BAGIAN TIMUR

Fauna di wilayah Indonesia bagian


timur disebut pula fauna
Australis. Dikatakan demikian
karena memiliki kemiripan dengan KEPULAUAN MALUKU
fauna di benua Australia. Wilayah
yang meliputi Indonesia bagian
timur, yaitu: Kepulauan Maluku KLIK PADA
dan Kepulauan Papua KOTAK

KEPULAUAN PAPUA
KEPULAUAN MALUKU

Namudur Kasuari
KEPULAUAN PAPUA

Hiu Papua Kura-kura moncong babi Walabi

Beruang Landak irian Cendrawasih


Faktor yang Mempengaruhi Fauna

FAKTOR FISIOGRAFI /
FAKTOR KLIMATIK
TOPOGRAFI

FAKTOR EDAFIK FAKTOR BIOTIK

KLIK PADA
KOTAK
Faktor klimatik adalah kondisi iklim alam tempat
dimana flora dan fauna tumbuh.

SUHU SINAR MATAHARI

KELEMBABAN CURAH HUJAN


UDARA

ANGIN
SUHU
Suhu suatu tempat mempengaruhi pertumbuhan dan persebaran flora dan fauna di
dunia. Suhu dipengaruhi oleh pancaran sinar matahari. Hewan dan tumbuhan akan
beradaptasi sesuai suhu dimana ia tinggal. Fauna yang hidup di suhu dingin memiliki
bulu yang lebih tebal daripada fauna yang hidup di suhu panas. Flora juga tumbuh
sesuai dengan tingkat suhu dimana ia hidup.

Tumbuhan membutuhkan serangkaian cuaca yang berbeda untuk memastikan tumbuh


kembangnya.
Tumbuhan yang hidup di negara tropis selalu mendapat sinar matahari yang merupakan
kebutuhan pokok tanaman dan suhu yang tidak ekstrim dan cenderung stabil. Sedangkan
tumbuhan di negara empat musim harus bisa bertahan hidup dengan perbedaan suhu
yang tajam.
SINAR MATAHARI
Sinar matahari adalah makanan tumbuhan. Cahayanya membantu siklus
fotosintesis di tanaman hijau. Flora yang tumbuh di iklim sub tropis
menyesuaikan diri dengan ketersediaan sinar matahari. Di musim gugur
saat udara dingin, tumbuhan merontokkan daunnya menjelang musim
dingin. Sedangkan tanaman di iklim tropis selalu mendapatkan sinar
matahari sepanjang tahun sehingga tidak perlu merontokkan daunnya.
KELEMBABAN UDARA
Kelembaban udara menggambarkan uap air yang terkandung di
dalam udara. Semakin lembab semakin banyak pula uap air yang
ada. Air adalah komponen penting bagi kelangsungan hidup semua
makhluk hidup. Selain itu air mempengaruhi serapan zat hara
oleh akar tumbuhan.
CURAH HUJAN
Intensitas curah hujan di suatu tempat menentukan
keberlangsungan hidup flora dan fauna di dalamnya. Curah hujan
yang turun menentukan kapasitas air yang dibutuhkan tumbuhan
untuk terus tumbuh. Kaktus yang berhabitat asli di padang pasir
diciptakan untuk mampu bertahan di bawah cuaca yang panas terik.
Walaupun hujan tak kunjung turun, kaktus akan mampu bertahan
dalam jangka panjang. Sedangkan untuk fauna, hewan ternak akan
bertahan hidup dengan cadangan air yang banyak. Air melimpah
dihasilkan oleh hujan yang turun dengan intensitas tinggi. Pada sapi
perah misalnya, curah hujan menentukan perencanaan masa kawin
yang paling baik.
ANGIN
Angin bertiup dari tempat tinggi ke tempat yang lebih rendah.
Angin juga mempengaruhi jenis tumbuhan dan hewan yang ada.
Angin membantu penyebaran serbuk sari dari bunga untuk
menjamin keberlangsungan hidup suatu tanaman. Angin yang
bertiup juga membantu burung untuk terbang dan bermigrasi
saat musim dingin ke tempat yang lebih hangat.
FAKTOR EDAFIK
Faktor edafik adalah faktor tanah yang ditempati oleh hewan dan tumbuhan. Tanah
yang subur akan memberikan dampak yang baik bagi pertumbuhan tanaman. Selain itu
hewan juga akan lebih mudah menemukan makanan jika tanaman disekitarnya tumbuh
subur dan berbuah lebat

KANDUNGAN AIR
KEASAMAN TANAH
TANAH

TEKSTUR TANAH STRUKTUR TANAH


KEASAMAN TANAH
Tingkat keasaman atau pH menentukan kesuburan tanah
tersebut. Tanah masam akan membuat tumbuhan tidak
bisa berkembang. Tanah yang subur memiliki zat hara
yang tinggi. Kesuburan suatu tanaman ditentukan oleh
kemampuannya menyerap zat hara yang terkandung di
dalam tanah. Jika tingkat pH terlalu rendah atau tinggi
akan berakibat buruk bagi pertumbuhan tanaman. Tanah
terbaik bagi tumbuh-tumbuhan adalah tanah dengan
tingkat pH yang netral.
TEKSTUR TANAH
Tekstur tanah yang baik bagi tumbuhan adalah yang memiliki komposisi
tanah lempung, pasir, dan debu yang seimbang. Jika tanah terlalu kasar
akan membuat tumbuhan sulit untuk tumbuh. Sebagai contoh
adalah ekosistem gurun. Tanah di gurun terdiri dari pasir yang sangat
kering. Tanahnya gersang dan hanya terdapat beberapa jenis flora dan
fauna yang dapat bertahan hidup di gurun. Pachypodium adalah tanaman
khas padang pasir yang berasal dari Benua Afrika. Tanaman ini tumbuh di
tempat kering sehingga ia mampu menyimpan air (tanaman sukulen).
Batangnya lunak dan tidak memiliki kayu, cadangan makanan disimpan di
bonggol yang terletak di pangkal batang. Tanaman ini berfungsi sebagai
tanaman hias.
KANDUNGAN AIR TANAH
Tumbuhan menggunakan akarnya untuk menyerap air di
dalam tanah. Air tanah membantu tanaman menyerap
mineral yang diperlukan bagi keberlangsungan hidupnya.
STRUKTUR TANAH
Struktur tanah adalah komposisi material yang membentuk tanah. Porositas
adalah tingkat kemampuan tanah untuk membuat air mengalir diantaranya.
Sedangkan permeabilitas adalah besar pori-pori diantara komposisi tanah.
Kedua faktor tersebut memainkan peran penting dalam penyediaan air bagi
tumbuhan.
FAKTOR FISIOGRAFI / TOPOGRAFI
Faktor topografi adalah tingkat kemiringan dan
ketinggian suatu tempat. Ternyata faktor ini
mempengaruhi jenis hewan dan tumbuhan yang
hidup di suatu wilayah. Sebagai contoh kambing
gunung yang hidup di pegunungan terjal. Kambing
gunung berbeda dengan kambing yang biasa kita
temui. Mereka memiliki bulu yang sangat tebal
karena habitatnya yang berada di pegunungan
dengan tiupan angin yang kencang dan suhu yang
lebih dingin. Selain itu kambing gunung memiliki
kemampuan melompat-lompat di tebing yang tinggi
dan terjal.
FAKTOR BIOTIK

•MANUSIA

•HEWAN
•TUMBUHAN

KLIK PADA
KOTAK
MANUSIA
Manusia memiliki peran yang sangat besar untuk menentukan kehidupan hewan
dan tumbuhan. Salah satu sifat manusia yang destruktif seringkali menjadi
penyebab hilangnya habitat asli suatu makhluk hidup. Sebagai contoh adalah
hewan langka yang saat ini sulit ditemukan di alam bebas. Semuanya berawal dari
keinginan manusia untuk memperluas lahan pertanian sehingga menggunduli
hutan yang merupakan habitat hewan banyak. Maraknya pembalakan liar
membabat hutan membuat binatang sulit mencari makan untuk bertahan hidup
dan berkembang biak. Akibatnya banyak hewan yang mulai punah dan masuk ke
dalam hewan yang dilindungi. Dampak hutan gundul sangatlah besar terhadap
kehidupan flora dan fauna di seluruh dunia. Sebagai contoh di hutan Kalimantan
selama 16 tahun terakhir orang utan yang telah mati mencapai 100.000 ekor.
Setelah diteliti lebih dalam punahnya orang utan akibat ulah manusia karena
merusak hutan tempat tinggalnya dan perburuan liar sehingga jumlah orang utan
di alam liar semakin menipis. Untuk menyikapi hal tersebut dibuatlah hutan
lindung dan suaka margasatwa sebagai bentuk kepedulian manusia terhadap alam
dan melindungi flora fauna langka dari kebinasaan.
HEWAN
Salah satu hewan yang membantu persebaran tumbuhan adalah hewan
penyerbuk. Hewan berjenis ini menghisap madu dari bunga dan membawa
serbuk sari terbang bersamanya. Serbuk sari tersebut jatuh di bunga
lainnya dan menyebabkan penyerbukan silang. Hewan penyerbuk antara lain
lebah madu, tawon madu, lalat bunga, kupu-kupu, ngengat, burung kolibri,
dan banyak lagi. Selain lebah madu baru-baru ini ditemukan adanya istilah
lebah laut dari jenis krustasea. Hewan invertebrata ini menghampiri serbuk
sari bunga dari rumput laut. Mereka mendekatinya karena ingin mencari
makan di sekitar rumput laut. Serbuk saripun menempel pada krustasea dan
ikut terbawa saat mereka hinggap di rumput laut lainnya. Cara ini
membantu penyerbukan di ekosistem laut.
TUMBUHAN
Peran tumbuhan berkaitan erat dengan penyuburan tanah. Tanah yang subur
dan gembur akan membuat tumbuhan bertumbuh lebat dan mempengaruhi
kehidupan hewan di sekitarnya. Salah satu tumbuhan yang bermanfaat dalam
persebaran flora fauna adalah tumbuhan berjenis jamur. Salah satu jamur
yang bermanfaat bagi tanaman adalah Acetobacter sp yang berguna untuk
menghambat fungi penyebab bercak pada tanaman mentimun.
SOAL

1. Keseluruhan kehidupan hewan, suatu habitat, daerah atau strata geologi


tertentu adalah…

A. Flora C. Tumbuhan

B. fauna D. Hewan

NEXT
2. Dibawah ini yang termasuk fauna bagian barat di Jawa adalah…

A. banteng C. Komodo

B. Babi Rusa D. Cendrawasih

NEXT
3. Yang tidak termasuk faktor penyebab fauna adalah…

A. Klimatik C. Biotik

B. Topografi D. Antibiotik

NEXT
4. Yang termasuk dalam faktor klimatik adalah…

A. Manusia C. Kandungan air tanah

B. Hewan D. Tumbuhan

NEXT
5. Yang termasuk fauna di pulau Bali adalah …

A. Badak bercula 1 C. Tapir

B. Gajah D. Ayam hutan

NEXT
6. Yang termasuk Fauna di Sulawesi adalah…

A. Badak bercula 1 C. Tapir

B. Maleo D. Ayam hutan

NEXT
7. Yang termasuk fauna di Kalimantan adalah …

A. Badak bercula 1 C. Tapir

B. Beruang Madu D. Ayam hutan

NEXT
8. Disebut apakah fauna di wilayah Indonesia bagian Timur …

A. Asiatis C. Pasundan

B. Australis D. Peralihan

NEXT
9. Disebut apakah fauna di wilayah Indonesia bagian tengah …

A. Asiatis C. Klimatik

B. Australis D. Peralihan

NEXT
11. Suhu termasuk faktor …

A. Klimatik C. Fisiografis

B. Edafik D. Biotik

NEXT
12. Struktur tanah termasuk faktor …

A. Klimatik C. Fisiografis

B. Edafik D. Biotik

NEXT
10. Disebut apakah fauna di wilayah Indonesia bagian Barat …

A. Asiatis C. Klimatik

B. Australis D. Peralihan

NEXT
13. kura-kura moncong babi berasal dari …

A. Sumatra C. Kalimantan

B. Jawa D. Papua

NEXT
14. Yang tidak termasuk dalam faktor biotik adalah …

A. Manusia C. Tumbuhan

B. Hewan D. Suhu

NEXT
15. Yang termasuk Fauna di Kalimantan adalah…

A. Beruang madu C. Tapir

B. Gajah D. Ayam hutan

NEXT

Anda mungkin juga menyukai